Anda di halaman 1dari 1

Jawaban no 2

 Analisis jabatan berbasis kompetensi, Kompetensi menurut Mathin dan Jackson (2001)
adalah karakteristik dasar yang dapat dihubungkan dengan peningkatan kinerja individu
atau tim.
Alasan menggunakan pendekatan kompetensi untuk analisis jabatan adalah :

 Mengkomunikasikan perilaku yang utama dan dihargai ke seluruh organisasi.


 Meningkatkan tingkat kompetensi organisasi.
 Memfokuskan kemampuan individu untuk meningkatkan keunggulan kompetitif dari
organisasi.

Proses analisis jabatan dengan menggunakan pendekatan kompetensi khusus dengan "BehaviorEvent Interview
(BEI)" yang dikemukakan oleh Mathis dan Jackson (2001) terdiri atas tahap-tahapsebagai berikut:
1. Tim manajemen mengidentifikasi bidang-bidang hasil kinerja yang penting untuk rencanastrategik bisnis dari
organisasi pada masa yang akan datang.
2. Membentuk kelompok panel yang terdiri dari orang-orang yang sumber daya manusia perludirevisi untuk
kompetensi yang berbeda untuk setiap berpengetahuan luas tentang jabatan- jabatan dalam organisasi.
3. Seorang fasilitator atau konsultan melakukan wawancara terhadap anggota kelompok paneluntuk mendapatkan
contoh-contoh perilaku yang spesifik dalam melakukan suatu jabatan.
4. Berdasarkan kejadian-kejadian yang digambarkan tersebut, fasilitator membuat uraian secararinci dari setiap
kompetensi yang ada.
5. Kompetensi-kompetensi yang diperoleh tersebut disusun secara sistematis dan perlumengidentifikasi level-level
yang dibutuhkan untuk mencapainya.
6. Mengidentifikasi standar kinerja dan dihubungkan dengan jabatan. Proses seleksi,
pelatihan dankompensasi yang memadai difokuskan pada kompetensi yang telah disusun dan digunakan

Jawaban no 1

Schubert mengemukakan bahwa implementasi merupakan sebuah sistem rekayasa.


Bahwa implementasi strategi sumber daya manusia adalah penarikan, seleksi, pengembangan,
pemeliharaan, pemeliharaan dan penggunaan sumber daya manusia untuk mencapai tujuan-tujuan
individu dan juga tujuan organisasi atau perusahaan.

Implementasi strategi merupakan sebuah proses mengubah rencana strategis menjadi tindakan.
Mengeksekusi rencana pemasaran baru untuk meningkatkan penjualan atau mengenalkan
perangkat lunak manajemen kerja baru guna untuk meningkatkan efisiensi, rencana yang sama
pentingnya dengan implementasi.

Manajemen SDM membantu untuk menjembatani kesenjangan antara kinerja karyawan dan
tujuan strategis organisasi. Selain itu, tim manajemen SDM yang efisien dapat memberi
perusahaan keunggulan dalam persaingan perusahaan mereka. Salah satu tanggung jawab utama
manajer SDM adalah merekrut personel kerja yang mumpuni

Anda mungkin juga menyukai