Anda di halaman 1dari 1

KARAKTERISTIK GELOMBANG

TUJUAN

Mengamati bentuk dan jenis gelombang transversal dan gelombang longitudinal.   

ALAT DAN BAHAN

1. Slinki
2. Tali

LANGKAH PERCOBAAN

1. Mengambil slinki, merentangkan diatas lantai yang licin. Kemudian mengikat salah satu
ujung slinki pada tiang yang cukup kokoh untuk menahannya atau dipegang oleh salah satu
teman atau anggota kelompok. Ujung yang lainnya di pegang sendiri.
2. Mengusikan ujung slinki yang sedang di pegang dengan cara menggerakan ujung slinki
dengan cepat kekiri dan kekanan seperti gambar.
3. Mengamati gelombang yang terjadi pada slinki. Menyelidiki apa yang terjadi pada slink dan
apa gelombang itu?
4. Mengusikan lagi ujung slinki berulang-ulang seperti langkah (b). Mengamati arah getar (arah
usikan) dan arah rambat gelombang. Gelombang yang terjadi ini disebut gelombang
tranversal.  Kemudian mengamati bagaimana arah getar dan arah rambat gelombang
tranversal tersebut.
5. Mengikatkan karet gelang ditengah-tengah slinki. Lalu mengusikkan lagi ujung slinki yang
sedang dipegang secara berulang-ulang. Kemudian mengamati karet gelang tersebut ketika
gelombang berjalan.
6. Melakukan percobaan dari langkah (a) sampai dengan langkah (e) sekali lagi. Kemudian slinki
diganti Tali pramuka. Menyamakan hasilnya dengan menggunakan slinki. Menyebutkan
perbedaannya jika ada.

KESIMPULAN

……………………………………………………………………………………………………………………………………………………….

Anda mungkin juga menyukai