Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN HASIL MUSYAWARAH

DENGAN PIHAK OKP DAN SEKOLAH DASAR SE-DESA AIR BATU


Rabu, 28 September 2022

1. Kehadiran
a. Dari pihak sekolah dasar

NO NAMA ASAL SEKOLAH NO.HP

1 YUYUN ZANNATTI MIS NURHASANAH 0822-7485-0573


MIS MIFTAHL
2 TIIARA PUTRI 0853-6144-3302
JANNAH
3 LENITA MIS ADINDA 0822-1188-668812

4 ANGGI DIANA PUTRI UPTD SDN 014668 AG 0822-9421-1744

5 NURHASBI SIHOMBING UPTD SDN 018447 AG 0822-9494-8129

6 NURHASANAH HAFIZAH SIAGIAN UPTD SDN 015920 0812-6973-2599

b. Dari pihak OKP

NO NAMA ASAL ORGANISASI NO.HP

1 HERMAN IMMANUEL SILALAHI PPA THERESIA 0821-6077-7165

2 JESSIKA JULIANTI BR SIHOMBING PPA THERESIA 0838-5452-6493

3 NITA SIREGAR PPA THERESIA 0822-6730-8104

4 AFFAN RAMADAN - 0822-7656-4757

5 FIRMAN SYAH AL AMIN 0823-6584-0010

6 AKBAR INNAYATURRAHMAN 0821-6402-2166

7 JUNAIDI IKRAL

8 REZA IKRAL

9 JEPRY IKRAL

10 KURNIAWAN IKRAL

11 EDI WINARDI IKRAL 0813-6802-9720

12 RIZKY DARMANSYAH IRMNI 0922-8381-8761

13 ALVIN HAMDANI IRMNI 0813-6307-6007

2. Pihak sekolah mengirimkan delegasi minimal 3 orang untuk ditempatkan didalam kelompok sanggar diantaranya :
a. Musikalisasi Puisi
b. Drama Teater
c. Seni Tari
3. OKP yang ingin bergabung di Sanggar Literasi Tetap diterima dengan dibuatnya kelompok yang baru
4. Jadwal latihan ditentukan dari pukul 14:00 s/d 17:00 WIB di Aula Kantor Desa Air Genting
5. Masa waktu latihan dari tanggal 29 September s/d 08 Oktober 2022 (10 Hari Aktif)
6. Kegiatan Leadership Kepemimpinan (Outbond OKP) akan dilaksanakan pada tanggal 01 Oktober 2022 dengan
opsi rundown sebagai berikut
a. Opsi Perkemhan Akbar Silaturahmi Antar OKP Se-Desa Air Genting
i. Dimulai dari pukul 14:00 WIB dengan kegiatan awal Materi Etos Kerja dan Tupoksi Bagian dan
bidang oleh pemateri
ii. Dilanjutkan dengan Games Outbond di sore hari
iii. Setelah makan malam bersama akan dilanjutkan dengan nonton bareng G30 S PKI
iv. Dilanjutkan dengan Kemah bersama dilapangan
v. Besok paginya dilanjutkan dengan senam bersama dilapangan mengundang seluruh masyarakat
sekitar
vi. Pukul 10 : 00 WIB Pembubaran Kegiatan
b. Opsi Kegiatan Non Kemah
i. Seluruh Kegiatannya sama dengan opsi pertama dengan perbedaan tidak ada kemah
ii. Pembubaran pada pukul 22:00 WIB
7. Pentas seni dilaksanakan pada tanggal 08 Oktober 2022 sebagai acara penutupan program KKNT MBKM FKIP-
UNA 2022 dengan menampilkan Sanggar Literasi yang sudah dilatih selama 10 Hari yang lalu diantaranga:
a. Musikalisasi Puisi
b. Drama Teater
c. Seni Tari
8. Untuk Kegiatan menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW diharapkan bisa bergabung dengan kegiatan
penutupan Program KKNT MBKM FKIP-UNA 2022 pada tanggaol 08 Oktober 2022

Anda mungkin juga menyukai