Anda di halaman 1dari 1

KARTU SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER

Tahun Pelajaran 2022/2023

Sekolah : SMA NEGERI 5 PRABUMULIH Penulis Soal : Widiawati, S.Pd


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Penelaah Soal :
Kelas : X IPA/IPS Rekomendasi Diterima : Diperbaiki : Ditolak :

Kemampuan yang diujikan Nomor Soal 1, 2 Level kognitif :


Mengidentifikasi nilai-nilai dan isi yang Kunci Jawaban A, B
terkandung dalam cerita rakyat (hikayat) baik
lisan maupun tulis Deskripsi Soal
1.Maka anakanda yang mulia baginda yang dua orang itu pun sampailah usia tujuh tahun dan dititahkan pergi
mengaji kepada Mualim Sufian. Sesudah tahu mengaji, mereka dititah pula mengaji kitab usul, fikih, hingga saraf,
Cakupan Materi: tafsir sekaliannya diketahuinya.
Kata “yang mulia baginda” dalam penggalan hikayat di atas menggunakan majas...
HIKAYAT
a. antonomasi

b. metafora
Materi :
Unsur Intrinsik dan Isi Hikayat c. hiiperbola

d. simile
Indikator Soal :
e. personifikasi
Menentukan Unsur Intrinsik Hikayat 2. Kata arkais yang bercetak tebal pada penggalan hikayat di atas memiliki makna...
a. diusir
b. diperintah
c. diminta
d. diizinkan
e. dipanggil

Kartu Soal PTS-2022/2023/Kur2013. Kur.Merdeka


1

Anda mungkin juga menyukai