Anda di halaman 1dari 65

Br ; rndidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti

F
e
,t ,,
Buku Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti

EHIPASSIKO
FOUNDATION
DHARMA (HARACTER BUILDING
r
ri

Judul pendidikan AgamaBuddha dan Budi Pekerti


EHIPASSIKO SD 5

Penyunting Drs. Handak a Y ijjananda, Apt.


Penyusun Kartika Swarnacitta, S.Pd
Ana Upakarika, S.Ag
Alvina Swarnadhita, S.Ds
Yin Natadhita, s.s
Penggambar Ferlina Gunawan, S.Sn
rufu vtakna Media
Penata Andreas Dipaloka, S.Sn
Intan Dhitadhivara, S.Sn

Penerbit Ehipassiko Foundation


085888503388
Panduan Penyajian 4
ehipassikofoundation@gmail. com
www. ehipassiko.or,id Materi Pembelajaran 5

Hak Cipta 02018 Ehipassiko Foundation Pelajaran 1 Kehidupon Petapa Gotama 6


ISBN 978-602-8194-04-4
Pelajaran 2 Mengalohkon Mdra 23
Cetakan 1, Mei 2018
2,Okt2078 Pelajaran 3 Delapan Kondisi Duniawi 32
Pelajaran 4 Tiga Ciri Kehidupan 47
Pelajaran 5 Murah Hati 67
Pelajaran 5 Tiga Jenis Dana 78
PelajaranT Jalan Kesuksesan 95
Pelajaran 8 Sahabat Sejati L10

Pustoka Rujukon L25


Moteri Pembeloioron
Pendidikon Agomo Buddho don Budi Pekerli SD 5

Kurikulum 201-3 merupakan sebuah pembelajaran yang menekankan pada perubahon Judul Bab Sub Bab

perif oku dqlam kompetensiyang berimb ang antara sikap spiritual, sosial, pengetahuan,
dan keterampilan dengancara pembelajarannyayang aktif, holistik, dan menyenangkon. 1.1 Menerima kisah Petapo
Siddhottho pada masa bertopo - Masa Awal Petapaan
dan gongguan Mdra. 1. Kehidupan Petopo - Moso Petopoon Keras
2.1 Menunjukkan perilaku percoya Gotomo - Menemukan Jalon Tengah
Moteri pembelajoran agama Buddha dan budi pekerti dalam setiap bab buku ini diri setelah memahami masa - Evoluasi
bertopo dan gangguon Maro.
dibagi menjadi beberapa sub-bab, sehingga materi yong disampoikan menjadi lebih 3.1 Memahomi masa bertaoo dan
menyeluruh sekaligus mendalam. Tiop sub-bob disajikan dalam 3 bagian, sesuai gangguon Mdra,
4.1 Menyajikan pengetohuan 2. Menoalahkan Mdra - Mengolahkan Mdra
dengon cora pembelajaron Dhamma yang disarankan oleh Buddha: 1. Menerimo dan faktual tentong maso bertopo - Evaluosi
menjalonkon ajaran dan gongguon Mdra.
qgama yang dianutnya.

1. STUDI (Pariyatti, Pembelajaran) 2. Menunjukkon perilaku 1.2 Menghorgoi delopan


jujur, disiplin,
STUDI menyajikan pengetohuan Dhamma dalam ranah spiritual dan sosial. Secara bertanggung jawab,
kondisi duniowi don hokikot
perbedaon kehidupon menurut
spiritual, materi yang disampaikan mengenalkan sejarah Buddha, aiaran Buddha, santun, peduli, don Ajoron Buddha. - Delapon Kondisi Duniawi
percayo diri dalom 2.2 Menunjukkon periloku jujur 3. Delopan Kondisi - "Menghadapi Delapan
trodisi Buddhis, dan budi pekerti Buddhis kepada siswa. Secara sosial, moteri yang berinteroksi dengon dolom menghadopi delopon Duniowi - Kondisi Duniawi"
keluarga, temon, guru kondisi duniowi dan hakikat - Evaluosi
disampoikan mengajarkan kepodo siswa cara bergaul dan berlaku dalam masyorakot dan tetangganya sertd perbedaan kehidupon menurut
sesuoi ajaran Buddha. Bagian ini juga dilengkopi dengan SABDA BUDDHA dengan cinta tanah air. Ajoran Buddha.
3.2 Memohomi delooon kondisi
rujukan dari kitab suci Tipitaka don Tripitaka. Dengan demikian siswo mengenol 3. Memahomi pengetahuan duniawi dan hakikot
foktuql dan konseptual perbedoan kehidupan menurut
kitab suci dan belajar Dhamma langsung dalom kata-kata Buddha. dengon cara mengamati, Ajoron Buddho dalom
menanya dan mencoba kehiduoon sehori-hqri. Selolu Berubah
berdasarkan rosa ingin 4.2 Menyajikon pengetahuon Tidak Memuaskan
4. Tiga Ciri Kehidupon
2. AKSI (Palipatti, Pelaksanaan) tahu tentong dirinyo,
makhluk ciptaon tuhon
konseptuol tentang delapon Tiada Diri yong Kekal
kondisi duniawi dan hakikat Evoluasi
AKSI memfasilitasi siswa secora aktif mempraktikkan langsung ajaran Buddha dan kegiatannyo, dan perbedaan kehidupan menurut
bendo-bendo yang Aiaron Buddho.
sesuai tema pembahosan sebagai keterampilan hidup secora spiritual dan sosial. dijumpoinya di rumoh,
di sekolah dan tempat
bermdin. 1.3 Menjalonkan cara-card - Murah Hoti
3. MEDITASI (Palivedha, Penembusan) 4. Menyajikon
berdano yang boik don benar. 5. Muroh Hoti - Bederma yang Baik
2.3 Menunjukkan periloku peduli - Evoluasi
MEDITASI memfosilitasi siswa untuk merenungi kembali pengetahuan dqn pengetahuan foktuol dolam berdona yang baik dan
dan konseptuol dalom oenar.
keterampilan yang telah dipelajori sehingga siswa mokin termotivasi untuk bahosa yong jelos, 3.3 Memahomi cara-cara berdana - Dermo Materi
sistemotis, logis dan yang baik dan benar. - Derma Kehidupon
menjalani ajaran Buddho dan menjodi lebih baik. kritis, dolam koryo yong 4.3 Memorqktikkan cara-cora
6. Tigo Jenis Dana
- Derma Kebenaran
estetis, dolom gerakan berdano yang baik don benqr. - Evaluasi
yong mencerminkan
Tiap bab pelajaran dolom buku ini juga dilengkapi dengan EVALUASI hingga siswa onak sehot, don
dalam tindokan yong
dapat mengulang dan mendalami pelajaran yang mencakup sikap spiritul, sosial, mencerminkan oerilaku
anak beriman don 1.4 Menerima empat macam jalon
pengetahuon, don keterampi lan. berokhlak mulia. kesuksesan don emoot mocom Empat Jalan Kesuksesan
teman sejati dalam kehidupon Dolam Kehiduoon Ini
sehari-hari. 7. Jalon Kesuksesan Emoot Jalan Kesuksesan
Dengan penyajian materi secara holistik (afektif, kognitif, dan psikomotorik), 2.4 Menunjukkan percoya diri Dalam Kehidupan Mendatang
setelah mgmahami empat Evaluasi
penyampaian yang menyenangkan, ditambah dengan tampilan dan ilustrasi berwarna, macom jalan kesuksesan dan
Buku Pelajaron Agamo Buddho dan Budi Pekerti Ehipassiko ini diharapkan dapat empot mocam teman sejati
dalom kehiduoan sehori-hari.
menciptakan perubahan perilaku dan korakter sesuoi ajaran Buddha dan kompetensi 3.4 Memohami empdt mocam ialan
kesukseson don emoot mocom
yang ingin dicopai. teman sejati.
4.4 Menyajikan empat mocam
jalan kesukseson don empot Sahabot yang Baik
macam temon seiati. 8. Sahcbot Sejati Sohobot Tidak Boik
Semua lagu dalam buku ini dapat diunduh di www.ehipassiko.or.id Evoluasi
Mosq Awol Petopoon

Kompetensi Dasqr:
l.L Menerima kisah Petapo Siddhattha pqda mosa bertopa dan gangguan Maro. Setelah memakdi pakoion petapa dan memotong rombut, dimulailah
2.1-Menunjukkon periloku percoya diri setelah memahomi mosa bertapa dan gangguan Moro.
3.L Memahami moso bertapo dangangguan Mdra. kehidupon Pangeran Gotama sebogai petapa. Io memulai kehidupan
4.1 Menyojikan pengetahuon faktuol tentong masa bertopa dan gangguan Mdro. tonpa diloyani, tanpa makanan lezat,tanpa kasurempuk, tanpa hiburon.
Tujuan Pembelajaran: Kehidupan-Nya kini penuh debu dan derito. Nomun, Pangeran Gotoma
- Mengetahui perjolanon Pongeran Gotama ketiko menjodi petapa.
- Mengetahui usqho keros Petapa Gotama dalom petopoan. telah memilih jolan kehidupan ini, maka Ia pun menjalani petapqan
- Mengetohui kebijoksanaon Petapa Gotomo dalom menemukqn Jolan Madyc. dengon sungguh-sungguh. Ucapan dan perbuatan-Nyo sungguh boik.
Indikator:
- Menceritakon kembali perjalanan Petopa Gotamo dolam petapaan.
- Menceritakan kembali usaho keros Petapo Gotomo dalom petopaon. Suotu ketika, ia berjalon ke Rojogaha. Di sana ada raja bernama
- Menceritakan kembali kebijaksanoon Petapa Gotoma dalom menemukon Jqlan Madyo. Bimbisdro. Raja Bimbisara melihat Petapa Gotomo dan kagum dengan
pembawaannya. Rajo berkotq, "Lihatlah petapa itu! Sikopnya sungguh
terjoga! Kirim utuson istono! Lihqt ke mana ia pergi!"

Petapa Gotoma berjolan ke Bukit Pandova. Duo utusan Raja Bimbisaro


mengikutinya. Kemudian kedua utusan berbagitugos, "Aku akan pulang
ke istana don melapor kepada Bagindo. Kamu tunggu di sini, awosi
petapo itu."

Tok lama, Raja Bimbisara tibo di Bukit Pa4dava. Raja turun dari kereta,
lalu berjalan sedikit untuk menemui Petopa Gotama. Setelah memberi
hormat, ia berkata, "Ando mosih muda, terberkahi dengan tubuh don
kulit seorang kesotria agung. Ando akan terlihat gagah di baris depan
tentara bersoma pasukon gajah. Soyo akan berikan kekoyaon kepado
Anda. Siapakah Anda?"

Petapa Gotama menjawab, "Di kaki Himolaya, ada negeri makmur yang
dihuni bongsa Kosala, dari keturunan suku Matahari. Aku terlahir
sebagai suku Sdkyo. Aku .pergi meninggalkan negeriku, bukan untuk
mencari kesenangon duniawi. Tapi, dari melihat bahaya kesenangon
duniqwi itulah, Aku pergi berjuang. Di sanolah hatiku berada," jowob
Petapa Gotama.

Kehidupan Petapa Gotama


Topi, Petapa Gotoma meroso apa yang Ia pohami sekarang ini tidak
membowanya pada berhentinya nafsu, keheningan, kecerohan, dan
okhir derita. Ia tidak puas deng an ajaran ini. Ia lalu berpamitan kepoda
Uddaka Romaputta.

Seteloh itu, Petapa Gotama berpamitan dan melanjutkan perjalonon.

Setelah berpomitan kepado Raja Bimbisdra, Petopo Gotamq berguru


kepoda dua guru bijak yang terkenal pada masa itu. Yang pertoma
adalah Alara Kalama. Aldra Kdldma menyombut Petapa Gotama dengon
ramah, "Tinggallah di sini, Sahabot. Ajaran ini akan membawa orong
bijok melihat sendiri pengetahuan yang diketohui gurunya."
l)etapa Gotama memiliki tujuan untuk menemukan jalan keterbebosan
rlori derita bagi banyak makhluk. Ia tidak tergodo dengan tawaran dori
Dafam waktu singkat, Petapo Gotamo menguasoi semuo ajaran Alara
Itaja Bimbisdra. Demikian juga dengan kita, kodang kita memilikitujuan
Kafama. Lalu Aldra Kdldma mengajok Petapo Gotama, "Apa yang
tuntuk belajar, untuk meditasi, untuk membantu orongtua. Topi kita
kupahami, telah komu pohami. Mari kito pimpin bersoma perguruan ini."
.,ering tergoda untuk melokukan hal lain seperti bermain, nonton TV,
pcrgi jalanjalan, don lainnya.
Topi, Petopa Gotama meroso apa yang Ia pahomi sekorong ini tidak
membawonyo poda berhentinyo nofsu, keheningan, kecerahan, don
akhir derito. Ia tidak puas deng an ajaran ini. Io lalu berpamitan kepada
Kita harus melatih diri untuk teguh pada tujuan kita. Jangan mudah
Alara Kalama. lergoda. Mariloh kita melakukan latihan agar tak mudoh tergoda.

Di bawah ini ada gambar Bodhi yang ingin pergi ke wihara. Bantuloh
Petapa Gotama lalu kembali berjalan mengembara.Ia pergi menemui
seorang guru bernama Uddaka Ramaputto. Ia menyambut Petapa Lobhi mencori jalan menuju wihara, jangan sompai Bodhi tergoda
dengan teman-teman lainnya.
Gotoma dengan ramah, "Tinggallah di sini, Sohabot. Ajlran ini akan
membawa orong bijak melihat sendiri pengetohuan yang diketahui
gurunyo."

Dalom waktu tok loma, Petapa Gotamo memahomi seluruh ajaran


Uddoko Rdmoputta."Apa yang kupahomi, telah komu pohomi. Kamu
sajolah yang pimpin perguruan ini," ajak Uddaka Rdmaputto.

Kehidupan Petapa Gotama


Kehidupan Petapa Gotama
Moso Petopoqn Keros

Setelah meninggolkon kedua gurunya, Petapa Gotoma berjalan mencari


jalan kedamaian. Dan sampailah ia di Hutan Uruvela. Ia lqlu masuk
ke hutan yang dialiri sungai kecil dekat sebuah deso. Ia lolu berpikir,
"Tempot ini sangat cocok untuk berjuang." Petapa Gotama lalu mulai
duduk meditasi di huton itu. Soat bermeditasi di dqlam hutan, Petapa
Gotama mendengar suara binatang-binatong buos, burung, dan ongin
yang bertiup. Suaro-suaro itu membqwa rasa ngeri. Petopa Gotamo
juga meraso tokut, tapi ia bertekad, "Aku akon mengatasi rasa takut
ini!" dqn terus bermeditasi.

Ia bermeditasi sompai keringot keluar dari seluruh tubuhnya. Meski


semongatnyo tak tergoyahkan, meski kesodarannya terjaga, tapi
pikironnya tidok tenang korena tubuhnya terasa tak nyoman.

Petapa Gotoma lalu mencobo bermeditasi dengan menghentikan


noposnya. Seketika, kepola dan perutnya teraso seperti diiris-iris.
Tubuhnya terasa terbokar. Meski semangotnyo tak tergoyahkan, meski
kesadarannyo terjaga, tapi pikirannyo tidok tenang karena tubuhnya
terosa tok nyoman.

Petapo Gotama lalu tidok makan sedikit pun. Poro dewa menghampiri
dan memohon agar ia tidok melokukonnya. Jiko io sompai tidak makan,
maka mereka okan memberikan nutrisi surgawi melolui pori-porinya.
Akhirnyo Petapa Gotama memutuskan untuk makan hanya sedikit
sekali, hanyo segenggam biji-bijian saja.

Petapo Gotama belajar meditasi dari kedua gurunyq. Akhirnya, tubuhnya menjadi kurus kering. Tangan dan kokinya menjadi
Demikian jugo dengan kito. sangat kecil, seperti tangkai anggur. Semuo tulangnya mencuat. Sinar
Mari kito belojar meditasi dengan guru ogomq kito. matonya terbenam dalam rangka mata. Kulit kepalanyo mengering
Mori kita melakukqn meditasi bersoma-samo. don rontok. Kulit perutnya menjadi lekat pada tulang belokangnya.
Gurumu okon membimbingmu melakukan meditasi napos bersama. Jika tulang belakangnya disentuh, perutnyo ikut tersentuh. Tubuhnya
sangat lemoh, kulitnya berworna sangat gelap.
Kehidupan Petapa Gotama Kehidupan Petapa Gotama
Drlebihi rasa sakit ini. Tapi dengan rasa sakit teromot sangat yang telah
Iturasokan, oku tidak juga mencapai kebijaksanoan ataupun kesucian.
Mungkinkah adajolan lain menuju kecerohon?"

Apa yang kamu rasokan saat membayangkan petapaan keras yang


dlJaloni Petapa Gotama?
3ungguh mengerikan bukan? Lalu, mengopa Petapo Gotama mau
hclakukan hol yang menakutkan ini? Ya, karena Petapo Gotama ingin
ticncori jalan kebahagiaan sejoti untuk kita semua. Agar kita semuq
hcnjodi baik don bahagia.

Saat ini, Petapo Gotama yang sudah menjodi Buddha telah menemukan
Jofan kebahagiaon sejoti untuk kita semua. Jalan kebahagiaan sejati
ftu qdaloh apa yang Buddha ojarkan, yaitu Dhammo. Petapa Gotama
tcloh bersusoh-payah menemukan jalon ini, meninggolkan istananya,
meninggalkan kehidupan nyamannya dan berlatih dalqm petapaan
keras. Petapa Gotamo melqkukan semuo ini koreno ia sayang kepada
klta, ia ingin kito semuabahagia dan lepas dari derita.

Klta harus berterima kasih kepada Petapa Gotama karena sudah


mengorbankan diri sedemikian rupa, demi kebahagiaan kita. Oleh sebab
Itu, kita tqk boleh sia-siakan perjuangannya. Dhomma yang akhirnya
Petapa Gotama dapotkan hqrus kita pelajari dan jolani sebaik mungkin
Enqm tahun, iq berlatih keras seperti itu. Selamo enom tahun iniada lima sehingga kita pun mencapai kebahagiaan sejati don bebqs dari derita.
petapa yang menemaninya. Petopo Kondafifiayang pernah meramalkan
bahwa Pangeran Gotama okan menjadi Buddha, mendengar kabar
bohwa Pangeron telah pergi menjadi petapa. Io segera menemui empat
putro dari empot orong bijok yang dulu ikut meramalkan mqsq depan
bayi Pangeran Gotama. Ia mengajak mereka untuk i(ut bermeditosi
bersoma dengan Petapa Gotamq di Hutan Uruvela.

Kelima petopa ini meloyani Petapa Gotama danjugo melakukan meditasi


yang keras seperti yang dilakukan oleh Petqpa Gotoma.

Dalam derita penyiksoan diri itu, suatu ketika Petapa Gotama berpikir,
"Rqso sakit apq pun yang dirasakan oleh para petapa masa lqlu, masa
kini, atoupun masa depan dalam perjuangan merekq, tidak akan
Kehiduoan Petaoa Gotama Kehidupan Petapa Gotama
Warnoilah gambar di bawah ini sambil
membayongkan kerasnya Mengapa Petapa Gotama berjuang sangat keras dalam petapaan?
perjuongon yang ditempuh Petopa Gotama demi kita semua. Koreno io ingin banyak makhluk terbebas dari derita. Ia ingin menemukan
Jolan lepas dari derita, bagi semua makhluk, bagi kita semua.

Oleh sebab itu, kita sungguh bersyukur atos segala perjuangan Petopa
Gotama. Kita harus sangot berterima kasih atas usaha Petapa Gotamq
yong songat keros hingga menjadi Buddha bagi kita semua.
\\\\-/
r\ -:
Mari kita berlutut dan beranjali sambil bersama mengucap syair doa
berikut ini.

ferima Kasih, Buddha,


telah berjuang dengan sangat keras
menemukan jalan bebas dari derito
untuk aku,
untuk komi,
untuk bonyak makhluk.
Aku tak akan menyia-nyiakan pengorbanan-Mu.
Aku akon belojar Dhamma.
Aku akon menjalani Dhamma,
hingga bebas dari derita,
dqn mencopai Kebahagiaan Sejati.
Semoga aku bahagia.
Semoga komi bohagia.
Semoga semuq makhluk bahagia.
Sadhu. Sadhu. Sddhu.

Kehidupan Petapa Gotama Kehidupan Petapa Gotama


Setelah menjo lan i petapaan y ang sangot keras, Petapa Gotama berpi kir,
"Aku tidokjuga mencopoi kebijaksan aan ataupun kesuciqn. Mungkinkah
ada jalan loin menuju kecerahan? "

Petapa Gotama lalu teringat, kejadion podo perayaon bajak kerajoan,


pada saat itu io duduk dan bersemodi pertama kali di bowah pohon
jambu air. Saat itu meditasi-Nya penuh kebahagioan."Mungkin inilqh
jalan kecerahon. Tidaklqh mungkin meraih kecerahan dengan tubuh
yang terlalu lemah. Bogaimono jika Aku makan sedikit makonan padat,
nasi, dan roti?"

Begitu melihat Petapo Gotamq makan mokanan padat, kelima petapa


berpikir, "Petapa Gotama telqh menjodi pemuas nafsu. Ia telah
men i n gga kan perj u angandan kem bal i podo kemewahon. Kita tinggal kan
I Seteloh Ibu Sujdtd menemui Petapa Gotamo, ia segera membuka
saja dial" bungkus dan tutup dori mangkuk emos tempot io menaruh bubur susu.
Seketiko itu, mangkuk yang sudah bertahun-tahun digunakan oleh
Setelah makan dengan layak, tubuh Petapa Gotama mendapatkon l)etapo Gotamo lenyap!
kekuatan. Dengon tetap menjaga diri dari kebahagiaan indra,
Petapa Gotamq lalu bermeditosi dengan nyoman. Kareno tubuhnya Sujata lalu mempersembahkan bubur susu dalam mangkuk emas itu
kuat, pikirannya menjadi lebih tenong daripada sebelumnya. Ia lalu kepoda Petapa Gotama, Bakal Buddha.
bermeditosi dengan lebih baik dori sebelumnya. Iniloh yang disebut
Jqlan Madya, di mona Petapa Gotama tidak berlatih menyikso diri Seusai makon, Petopa Gotama membowa mangkuk emos ke sungai dan
terf af u keras dan juga tidok menikmoti kesenangan dengan berlebihon. mengucopkan tekad, "Jika Aku memang okan menjadi Buddha pada hari
ini, biorlah mangkuk ini mengapung ke hulu, nomun jika Aku tidak akan
Hingga suotu ketika, Petapa Gotama duduk di bawah sebuah pohon menjadi Buddha pada hari ini, biarlah mongkuk ini mengolir mengikuti
di Hutan Uruvelo, datanglah seorang wonita bersama pelayonnyo, arus ke hilir."
mendermakan nasi susu kepado Petopo Gotama. Ibu itu bernama Sujatd.
Setelah berkqta demikian, Ia meletakkon mangkuk itu di qtas air.
Ibu Sujdtd dohulu pernah menyatakan cita-citanyo untuk memiliki Ajaibnya, mangkuk emds itu tidak tenggelam, namun mengapung.
anok laki-laki kepada dewo pohon di Hutan Uruveld don cita-citanya Mangkuk jugo tidak mengalir bersama orus sungai, namun bergerak
itu tercapai. Ketika melihat Petapa Gotama, ia mengira Petapa Gotama melawan orus qir menuju ke hulu.
adalah dewa pohon.

Kehidupan Petapa Gotama Kehidupan Petapa Gotama


Mangkuk itu lalu masuk ke dalam pusaran oir, menyatu bersama tiga htlokukannya setengah-setengoh, misalnya ketika mencuci piring tidak
mangkuk loin yang digunakan oleh tigo Buddha sebelumnya. pdu bersih, jiko mengerjakan PR tidak perlu dikerjakan sepenuhnya.
lnl adalah pemaham anyang solqh. Kita tetap harus mengerjakan segala
Ini odaloh pertanda bahwa Petapa Gotama akan men capai kebahagiaan ll3uotu dengan baik, sangat baik. Namun kita perlu menyeimbangkannya
sejoti. Ia akan menjadi Buddha. dongan beristirahat, mengerjakon hal yang kita sukqi, makan yang
toratur, berkumpul dengan keluorga, dan lainnya.
Petapa Gotama lqlu berjalan menuju ke Hutan Goya. Dolom
perjalanan, ia bertemu penyabit rumput bernamo Sotthiyo. Sotthiya Pqdo tabeldi bawah ini, jadwalkan kegiatanmu sehori-hari, apa saja
mempersembahkan delapan genggam rumput kusq kepada Petapa yang kamu lakukon dalam satu hari agar menjaga kegiatanmu tetap
Gotama. Sambil membawa rumput dori Sotthiya, Petopa Gotama ralmbong.
berjalan seorang diri menyeberangi Sungoi Neraffjaro, dan masuk ke
Hutan Gaya. 06.00-12.00

SABDA BUDDHA
Iayang dengan hormat danpada waktu tepat
memberi makanan kepada merekq yang terkendali
yang makan dari pemberian orong, 12.00-18.00
membekali mereko dengon empat hal:
panjang umur, rupawon, bahagia, dan kuat.
(Anguttara NikAya 4.58)

18.00-21.00

Peristiwa Buddha menemukan Jolan Madya menunjukkan kepodo kita,


bahwa kita boleh berusaha gigih, tapijangan terlalu keqas. Kita harus
tahu soatnya istirahat, mengistirahatk an badan dan batin.
21.00-06.00
Tapi tidak berarti kita hanya perlu bermalas-malasan, makan enak,
dan tidak berusaha. Kita tetap harus berusaha, belajar dengan giat,
membantu orongtua, berbuat baik.

Jalan Madya juga tidak berarti jika kito melakukan sesuatu, kita

Kehidupan Petapa Gotama Kehidupan Petapa Gotama


4, Petopa Gotamq melokukan latihan meditasi yangsangat keras selqma
... tahun
a.4
Mari bocokon doa renungan berikut ini.
b.s
Terima kqsih Buddha,
c.5
telah menemukan Jalan Madya. d.7
Aku akan berjuang dengon kuat,
namun tidak memqksakan diri.
5, Petapa Gotama melakukon lotihon meditasi di Hutan
Aku okan menjadi rajin,
o. Uruvela
nomun tetap beristirahat.
b. Kondabho
Aku akan berjuang dengan penyadoran penuh.
c. Sdvatthi
Sadhu. Sddhu. Sadhu.
d. Mangga

6, Selamo melakukon meditasi yang keros, Petapa Gotama ditemani


oleh ....
a. Pangeron Nanda
A. Lingkarilah jawabanyo,ng benar! b. Lima Petapa
c. Pongeron Devadatta
L. Rojo ... kagum melihat tindak tanduk Petapa Gotama. d. Bhikkhu Ananda
a. Amito
b. Bimbisora |. Makanan yong layok membuqt tubuh Petapa Gotama menjadi kuot
c. Suppabuddho dan bisa ... dengan lebih bqik.
d. Mohomayd a. bermeditasi
b. berjalan
2. Petapa Gotama ... taworan jabatan dan tentara dari Raja Bimbisara. c. bertarung
a. menerima d. ceramah
b. menolak
c. mengambil B. Ibu yang memberi derma nasi susu kepada Petapa Gotama bernoma
d. merebut
Sucitd
3. Petapo Gotama berguru kepado ... dan .... Sujatl
a. Alara Kalama dan Bimbisora Sujdta
b. Uddako Rdmaputta dan Bimbisara Sumond
c. Alara Kalamq don Alara Rdmoputta
d. Aldra Kalama dan Uddaka Rdmaputto

Kehidupan Petapa Gotama Kehidupan Petapa Gotama

ar-.
9. Petapa Gotama menerima rumput dori penyabit rumput bernama
a. Amita
b. Yasodhord
c. Suppabuddha
d. Sotthiya Dasar:
Mlnerimo kisch Petopo Siddhattha padamasa bertapa dan gangguan Mdrq.
Mr,nunjukkon periloku percqyq diri setelqh memohami masa bertapa dan gangguan Mora.
10. Mangkuk yang bergerok melowan arus sungoi menandakon bohwa Mr,rnahomi mosa bertcpa don gongguon Mdra.
Petapa Gotama akon menjadi .... Mlnyajikan pengetohuon faktual tentang masa bertopo dan gangguon Mara.
Pembelajaran:
o. pangeran
i perjalonan Pongeron Gotamq ketika menjodi petopa.
b. Buddho i usaho keros Petapo Gotama dolom petapaon.
c. dewq kebijoksonaan Petapa Gotamo dalam menemukon Jalan Madyo.
d. raja
Murceritokan kembali perjalonan Petapa Gotama dalam petopaan.
Mmceritakan kembali usaho keras Petapo Gotoma dolam petopaan.
B. Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan jawoban baik dan benar! kembali kebijaksanaon Petapo Gotamo dqlam menemukqn Jalan Madya.

L. Petapa Gotama meninggolkan kedua gurunya karena

2. Petapa Gotama menolak tawaran Raja Bimbisdrq karena

3. setelah makan makonan layak, Petapa Gotama bermeditasi dengon


nyoman kareno

4. seteloh makan nasi susu dari Sujdta, Petapa Gotama lalu berjolan
menuju ke Hutan

5. Tidak berlatih menyiksa diri


terlalu keras dan juga tidak menikmati
kesenangan dengan berlebihan disebut dengon cara hidup Jolan

Kehidupan Petapa Gotama


setelah mulai makan mokanan padat, setelah mendapat derma mqkonan
nasi susu dari seorang ibu bernama Sujata, Petapo Gotamo masuk ke
dolom Hutan Gaya.

Dalam Hutan Gaya, Petapa Gotama menemukan pohon asattha(sejenis


pohon beringin). Ia duduk di bowah pohon itu. Petapa Gotama duduk
bersila menghadap ke timur. Ia menyatakan tekad-Nya: "Walaupun
hanya kulit, urot, daging, dan tulongku yong tertinggal! Walaupun
seluruh tubuh, daging, dqn darahku mengering don mengerut! Aku tak
akan bangkit dari tempot duduk ini sampai aku menjadi Buddha!"

Soat itu, di kediomannya, dewq jahat bernama Maro berseru, "Tak


akon kubiarkan Siddhattho menjadi Buddha!" Dengan menunggang
Gojah Girimekhalayang bengis, dewa johat itu datang bersama sepuluh Gagal dengan topannya, Mara menyerang dengan dengan hujan badai,
posukonnyayang menyeramkan menuju Hutan Gay-a. seluruh dewa dan "Akon kubuat dia tenggelam!" seru Moro. Nomun, air hujan itu sedikit
satwa yang ada di hutan kabur terbirit-birit saat Mdra dotang dengan pun tidak membasahijubah Petapa Gotama.
penuh kebencian.
Moro lolu menyerang dengan hujan bebatuan yc,ng menyala dan asap
Mara berkata kepoda Petopa Gotamo, "Engkau amat kurus dan pucot. mengepul. Namun, saat mendekati Petapa Gotama, batu-batu itu
Engkou hompir moti. Untuk apa engkau melakukan semua perjuangan beruboh menjadi kuntum-kuntum bunga surgowi.
ini? Jolan ini sungguh sulit, keras, dan melelahkan!"
la kemudian menyerang dengan hujan senjata beraneka jenis yang
Petopo Gotama sama sekali tidak tergoyahkan. Ia memiliki sifat menyola-nyala. Namun, semuo senjata itu berubah menjadi bunga-
sempurna yang menjodi perisoi dan pedang untuk menghadapi seluruh bungo surgawi saat mendekoti Petapa Gotoma.
\
pasukan Mara.
Setelah gagal, Mara kembqli menyerang dengan hujan batu bara yang
Dengan penuh kemarohon, Mdro berusqha menyingkirkon Petapa menyala-nyala. Namun semuo batu boru itu tercerai-berai dan berubah
Gotamo dengan ongin topon. Namun, saat angin itu mendekati Petapa menjodi hujan bunga surgowi.
Gotoma, topan itu kehilangan daya dan terpencqr ke segenop penjuru,
jubah Petapa Gotama sedikit pun tak bergerak. Mara lalu menyerqng dengan abu panas yang menyalo bagai api di
angkosa. Namun semua abu panos itu jatuh di kaki Petapa Gotama
bagai serbuk kayu cendana.
Mengalahkan Mara
Mengalahkan Mara
Morq tetap menyerang. Ia menghujani Petapa Gotama dengan pasir "Apokah engkou menyaksikon segola dermaku?" Bumi pun menggelegar
panos yang membara dan berasap. Nomun, hujan posir ponas itu bergetor seolah menjawab bahwa bumi adalah saksi bagi petapa
berubqh menjadi hujan bunga surgawi yang berjotuhan di kaki Song Gotamo, bahwa ia layok menjodi Buddha. Gajah Girimekhala jotuh
Bqkal Buddhq. berlutut di depan Petapa Gotama. Mara don seluruh pasukannya lari
tunggang langgang, berpencar ke arah yang berbedo, meninggalkan
Mara lalu menyerong dengan hujan lumpur yang membara menyalo dan mohkoto dan jubah mereka.
berasap. Namun, hujan lumpur itu lagi-lagi beruboh menjadi minyak
surgawi. Seteloh itu, Petapa Gotamq melanjutkan meditasinya hinggo menjadi
lluddha.
Mara lalu berpikir, "Aku akan membuat Siddhattha takut dan lori dari
tempot duduknya!" Kemudian muncul kegelapan yong sangat pekat.
Empat kali lipot lebih gelop dan pekat dari biasanya. Namun, seketika,
SABDA BUDDHA
kegelopan itu sirna, seperti gelop yang sirna oleh cohqya mentari yang
Melihat ormada berpanji di segala sisi,
bersinqr dari tubuh Petapo Gotama. pasukan, dan Mara beserta tunggongannya,
aku pergi ke medan perang.
Mara tok mampu menyerang dengon berbagai senjata mautnya. Semoga mereka tidok menggoyahkanku dari tempatku.
Bersoma pasukannya, Mara menggenggam sebuah cakram di tangan. Laskarmu, yang dunia ini dengan paro dewonya tak dapot atasi,
Dengan menunggang Gajah Girimekhald, ia berseru. "Siddhattha, okan kuhontam dengon kebijaksanoon,
menyingkir dori tempat itu! Itu bukan tempat dudukmu! Tempat itu loksana belonga mentah dengan batu.
milikku!" teriaknya. (Sutto Nipata 3.2, Padhdna Sutta)

Dengan tenang Petapo Gotoma menjawab, "Mdrq, engkau belum


memenuhi Sepuluh Sifqt Sempurna, demi kesejahteraan banyak
makhluk moupun demi kecerohan. Ini bukon tempat dudukmu, tapi
tempot dudukku!"

Dengon murko, Mara menyerang dengan cakramnya yang dapat Mora adalah mokhluk jahot yang suko men gganggu Petapa Gotama
membelah pilar batu. Namun, cakram itu berubah menjadi bunga menjadi Buddha. Ia selalu ingin membotalkan niot orong berbuat baik.
surgawi bagai poyung di atas kepalo Petapo Gotoma. Ia juga selolu merayu orang untuk berbuat jahat atau menjadi jahat.
Kita juga memiliki Mora dalqm diri kita? Bukan Mara si dewa jahot, tapi
"Mdra, siapa yang menjadi saksi dermamuT" tonya Petapa Gotamo. Mara yang merupakan sifat-sifot buruk dalam diri kito. Ayo lotih dirimu
Semuo pasukan Mara berseru riuh menjawab, "Aku!", "Aku!", "Akuloh untuk mengalahkan Mdra dolam dirimu.
saksinyo!"
Di bawah ini adolah gambar perisai. Perisai berfungsi untuk melindungi
"Siddhottha, siapokah saksimu?" tanya Mora. "Bumi adalah saksiku!" diri dari musuh. Milikilah perisai untuk mencegah sifat buruk muncul
jawab pasti Petapo Gotamo sambil menyentuh bumi dan berkata, dalam dirimu.

Mengatahkan Mara Mengalahkan Mara


Tuliskan sebanyak mungkin tekadmu untuk mengubah kebiasaan
yang sering kamu lakukan pada gombar perisai di bawah ini. Misalnya:
"Aku bertekad tidak lagi menyontek!" Kamu juga boleh bertanya k
ayah, ibu, guru dan teman: "Sifat buruk apa yang harus kuubah? Llngkarilah jawaban yang benar!
Semakin kuat tekqdmu, semakin kuat perisaimu untuk menghadan
Mdro! t, Dalam Huton Goya, Petopo Gotama menemukan pohon ....
a. Amita
b. Asattha
c. Amisa
d. Abhaya

t, Petapa Gotama bertekod tak akan bangkit dari tempat duduknya


sampai io menjadi ....
a. Dewa
b. Buddha
c. Buddhis
d. Mara

3, Dewa johot yong mengganggu meditosi Petapa Gotama bernama ...


a. Alara Kalama
b. Uddaka Ramaputta
c. Mdro
d. Girimekhola
Mengopa Petopa Gotama sedikit pun tidok terluka saat diserang Mdra
Korena Petopa Gotoma banyok melakukan kebajikan. Kebajikon itu i Petapa Gotqma memiliki ...yang melindunginya dari serangan Mora.
lokukon sejok kehidupannya yang sebelumnya, selamo berulang-ulang ka a. Empat Sifat Sempurna
b. Sepuluh Sifot Perkosa
Nah, bagoimona dengan kita? Apakah kita banyak melakukan kebajikon c. Sepuluh Sifat Sempurno
Ambillah secarik kertas lalu tuliskon sebanyak-bonyaknya apa sa d. Tujuh pedang
kebajikon yang pernah komu lqkukon. Tulisloh terus' kebajikanmu i
jangan berhenti sampai guru menyotakan bahwo waktunya telah habis. 5. Ketika Mara menyerang Petapa Gotamq dengan hujan badai, Petapa
Gotama ....
Catatan: Dengan menuliskqn kebajikon yang pernah anak lakukan, qk o. tenggelam
meningkatkan kepercayaan diri anok, sehinggo mereka bisa merasa di b. basoh
mereko berarti dan termotivasi untuk selolu melakukqn kebajikon. O c. kebonjiran
sebab itu, guru harus membimbing anok supaya menuliskqn kebojiko d. sedikit pun tidak basah
mereka sebanyak-banyaknya.

Mengalahkan Mara
Mengalahkan Mara

L--
6. Ketika Mdra lalu menyerong dengan hujan bebqtuan yang menyal Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan jawaban baikdan benar!
dan asop mengepul, bebatuan itu berubah menjadi ....
a. hujan Ketika Mdra datang, para dewa dan satwa
b. bunga-bunga
c. osap Mdra tidak ingin Petapa Gotqma menjadi
d. cendana
Mdra menyerang Petopa Gotama ontara lain dengan ............, ............,
7. Petapa Gotamo mengeluarkan ketiko Mdra menyerang dengan dan .............
kegelapan pekat.
a. sinqr . Bumi sebagaijawaban menjadi saksi bagi Petapa Gotama.
b. air
c. angin , Bumi bergetar tando bahwa Petapa Gotqma layak menjadi
d. hujan

8. Pgtapa Gotama menyatakan bqhwa ... adalah saksinya.


a. bumi
b. sungai
c. langit
d. gajah

9. Mdro menyerang Petapa Gotamo dengan menunggong ....


o. kuda
b. gajah
c. singa
d. rajawoli

10. Setelah Mdra dan pasukannya kabur, Petapo Gotama ....


a. ikut kobur
b. berpesto
c. bermeditasi
d. makan

il
?
Mengalahkan Mara
Mengalahkan Mara
fli
.lL[i, ,
Kompetensi Dasar:
L.2 Menghargoi delopan kondisi duniawi don hakikqt perbedoon kehidupon menurut ajoran l)l dunia ini kito melihot bahwa ada orangyang kaya dan miskin. Ada
Buddho.
frrong yang beruntung, memperoleh banyok halyang diinginkon, nomun
2.2 Menunjukkan perilaku jujur dalom menghadapi delopon kondisi duniawi dan hakikqt
perbedaon kehidupan menurut ajaran Buddha. frrqa oda yang molong, kehilongan hol-hol yang disayanginya.
3.2 Memahqmi delopan kondisi duniawi dan hakikot perbedoon kehidupan menurut ajaran
Buddha dalam kehidupon sehori-hari.
Arfo orong yc'ng bekerja keros setiap hari nomun tidok memperoleh
4.2 Menyajikan pengetahuon konseptual tentang delapan kondisi duniowi don hokikat
perbedoan kehidupan menurut ojaran Buddho. rnbanyak orong yang honya bermalas-molasqn dan mujur. Kito melihat
Tujuon Pembelajaran: frrqo bahwa banyok orong yang baik dqn tulus, namun molah menerima
- Memohami delapan kondisi duniawi. It molangon dan kehilangan.
- Memahami caro menghodapi delapon kondisi duniowi.
Indikator:
- Menyebutkan delapan kondisi duniowai Ada orang-orong yang terkenol, dikagumi, dipuja seperti bintang film,
- Menjelaskan caro menghadopi delapon kondisi duniowi ,f,nyanyi, atou pemimpin. Ado orong yang boru noik daun atau baru
f

fnulai terkenal, namun ada juga orang yong sudah lama terkenol.
',r,boliknya, ada orang-orong yang jotuh dori pamor itu dan menjadi
lr,rhina, misalnya pora pelaku kejahatan, pelaku korupsi, atau orang
yung dikenal pernah melakukqn perbuatan buruk, yang membuat nqmo
rrrcreka tercoreng, atau orang yang todinya terkenal topi menjadi
rlilupakon karena munculnya tokoh lain yang lebih populer.

'rcratkita melokukan halyang baik, kita kadang memperoleh pujian, dan


',trboliknya, soat kita melakukon hol yang buruk, kita mendopot celaan.
I ctapi bisa juga meski kito tok melakukan yang buruk, kita masih dicela

rlan dipersalohkon orong lain.

lalu ada kesenangan otau kebahagiaan atau kenikmatan di dunia ini.


Kito biso menikmoti makonan yang kita sukai, bersamo orang yang kita
r intai, bermoin otau berwisata ke tempot yangkito impik an, atan)sekadar
lrcrsantai di tempot yong sepi dan indah. Tetapi juga ada penderitaan,
lroik botin maupun fisik. Ditolak, dikecewokon, frustrasi, sedih adalah
rlerita batin. Terkena penyakit, terluka, mengolami kecelakoan odalah
t.lerito fisik.

Detapan Kondisi Duniawi


Buddha bersabda bahwa dalam kehidupan ini, kita bisa mengal
delapan kondisi dunia. Apa sajakah itu? SABDA BUDDHA
1-. perolehan Ketiko perolehan, kehilangon, terkenal, terhina,
2. kehilangan dipuji, dicela, bahagia, derita,
3. terkenal tidak menguasai seseorang, moko ia terbebas dari derito.
4. terhina (Anguttara Nikaya 8.6)
5. dipuji
6. dicela
7. bahagia
8. derita

Delopan kondisi duniowi ini sering juga disebut sebagoi "delopan ang
dunio". Mengopo disebut "angin"T

Angin datang dari orah mana saja, tanpa ada kepastian. K


datang dari barat, kadang dori timur, utaro, atau selatan. Angin bi
datang silih berganti dan tak biso ditebak kopon datangnya. Demiki
juga keadaan kita kadong kita dicela, kadang dipuji, kadang kehilangon,
kadang memperoleh, kadon gbahagia, kadong menderito. Keadaan hi
kita bisa datang silih berganti don tak dapat ditebak kapan datangnyo.

Angin kadang berembus sepoi-sepoi, kadang kencang, dan kadong


membantu kito mengeringkan pakoian, mendorong perahu, namun
kadang angin berembus kencang seperti topan yo,ng menghancurkan.
Demikian juga kehidupan kito, kadong kita mendapat perolehan-
perolehan kecil seperti angin sepoi, kadong juga mendapat perolehan
besar yang menguntungkan kita, namun kodang kita molah mendapat
perolehan yang merugikan. Kadang kita mengolami kerugian besor,
Mori kito simok cerita berikut ini.
kadang kita mengalami kerugian kecil, semuanya datang silih bergonti.
',udtu hari Song Guru kehilangan kudonya.
I cmon-temannya datang untuk menghibur.
Angin besar yang datang sekoli pun okan berhenti. Angin sepoi yang "Kami ikut prihatin dengon kejadian buruk ini."
menyenangkan jugo akan berhenti. Oleh sebob itu, kita harus tetap
')cng Guru berkata,
tenang menghadapi berbogai angin duniawi dengon begitu kita tidak "lluruk? Baik? Mana aku tahu? Ya begitu sajai'
akon mudah menderita dan lebih mudoh bahagia. Bagaim ana caranya?
Kita okon membahasnya pada bagian selanjutnyo.
')uotu hori kudanyo pulang disertoi seekor kudo lior.
I eman-temonnyo datang mengucap selamat.

34 Detapan Kondisi Duniawi Detapan Kondisi Duniawi 35


"Kami ikut gembiro dengan berita baik ini."
Sang Guru berkato,
"Baik? Buruk? Mono aku tahu? Ya begitu saja."
fccakan renungon berikut ini sambil anjali.
Suatu hari anak Sang Guru patah kakijotuh dari kuda liar tersebut. }rtama bacakan renungon ini dqlam hati.
Teman-temannya datang untuk menghibur. telu bersama teman sekelasmu, bocqkan renungan ini dengan lantong.
"Kami ikut bersedih atas nasib buruk anak Ando."
Sang Guru berkata, hrolehan-kehilangan datang dan pergi.
"Buruk? Baik? Mana aku tahu? Ya begitu saja." Aku tenang, aku bahagia.
lltenaron-kehinaan datang dan pergi.
Suatu hari pecah perang, semua pemuda sehat wajib berangkat perang Aku tenqng, aku bahagia.
kecuali anak Sang Guru. It{lan-celaan datong dan pergi.
Teman-temannya datang mengucap syukur. Aku tenang, aku bahagia.
"Kqmi ikut bersyukur atas nasib baik kalian." hbahogiaan-penderitoon dotang dan pergi.
Song Guru berkata, Aku tenang, aku bahagia.
"Baik? Buruk? Mana aku tahu? Ya begitu saja)'

Setelah terik, datanglah hujan.


Setelah hujan, datonglah terik.
Bukon baik, bukan buruk.
Ya begitu saja.

Cerita di atas menunjukkan bagoimana delapan angin duniawi terjad


pada Sang Guru, anaknya, dan kudanya. Hal baik dan hal buruk dat
silih berganti. Hal bqik bisa menjadi buruk don hal buruk bisa menjad
baik. Kita harus menghodapi kehidupan dengan bajik dan bijak.

Jawablah pertanyaan berikut.


1. Apa yang dilakukan Sang Guru ketika kudanya hilang?
2. Apa yong dilakukan Song Guru ketika kudanya kimbali mem
kudq loin?
3. Apa yong dilakukan Sang Guru ketika koki anaknya patah?
4. Apa yang dilakukan Sang Guru ketika anoknya tidok ikut ke medan
perang?
5. Apa maknayang bisa kamu pelajari dari kisah di atos?
6. Apa yang sebaiknya kita lakukan ketiko hal buruk terjadi?

Delapan Kondisi Duniawi


Delapan Kondisi Duniawi
Menghodopi Delopon Kondisi Duniowi lorolehon yang diperoleh dengan cara yang tidak baik tidak okan
bcrlangsung loma, dan akan membuat kita terhina, tercela, dan
[tombuat kita menderita. Misalnya seseorang yang bekerja dengan cara
fiencuri, pada awalnya mungkin ia bisa menjadi kaya, nomun ketika
lo mulai tertangkop, maka harta curiannya bisa disita, perolehannya
Kita sudah belojor bohwa seperti angin, kehidupan kita tidaklah blro hilang seketika. Namonya menjodi buruk, ia menjaditerhina, orong
Hol boik dan hal buruk dopot datang begitu saja dan kapan sajo. Lol mcncelanya, dan hidupnya pun jadi menderita.
bagaimana cara kita menyikopinyo dengon bajik dan bijak?
Orong yang ingin mendapat perolehan, namo baik, pujian, kebahagiaan
Selalu Menjadi Baik drngan co,ro-cora yang buruk tidak pernah akan mendapatnya.
lobaliknya ia moloh okon mengalami kerugion, terhina, tercela, dan
ntnnderita.

Oleh sebab itu, setelah kito memahami delapan angin dunia, kita horus
rolalu menjadi baik dengon demikion barulah kita mendapat perolehan,
numo baik, pujian, kebahagiaanyang sejati.

Irtika hal baik terjadi

|(ntika hal baik telah terjadi atos


trcnha boik kita, atas perbuatan
hulk kita, maka kita harus tetap
trrtmpertohonkannya. Teruslah
trrenjadi baik. Jika kamu terlena,
rfun menganggap "Ah, sekorang aku
Sebagai Buddhis, kita diajarkan bohwo jika kita ingin memperoleh rrrdah mendapatkon yang kumau,
hal yang baik, kita mesti berpikir, berucop, dan bertindak baik. Jik trroko aku tak perlu berusaha lagi,
kito ingin berhasil memperoleh sesuatu, jika kita ingin dikenal, jika kit uku tak perlu menjadi baik lagi."
ingin menjodi terpuji, jika kita ingin bahagia, tentu mdnjadi boik adola Moka bersiaplah mungkin kerugian,
satu-sqtunya caro. Agar berhosil mendapat perolehan yang baik, k lehinaan, celaan, penderitoan, okan
mesti bersungguh-sungguh, rajin, bekerja keros dqn bekerja pintar rcgera terjadi padamu.
Agar dikenal baik, tentu kita jugo harus bersikop boik. Jiko kita tida
bersikap bqik, moka kita akon menjadi orong yang terhina. Jika ki Misalnya, seorang pedogang yang
ingin dipuji, maka kita harus melakukan hal yang boik. Jiko seseo rukses, yong telah menjadi kayo,
memuji kita okan halyang buruk, tentu itu bukonloh pujian yang sejati moko ia menjadi terlena, ia menjadi
Dan jika kita ingin bahagia, kita horus bersikap baik. rombong, ia berucap ketus, maka

38 Detapan Kondisi Duniawi


Delapan Kondisi Duniawi
para pembeli bisa saja tersokiti karena kata-katanya, orang-oro Ssma seperti mendung dan cerqh , cuaca dan bencana ada di luar kendali
muf qi menjauhinya, mulai mencelanya, dan tak lagi membeli bara kltq. Memahami delapan ongin duniawi dan kenyataan bahwa duniq ini
dorinya, maka perolehonnya mulai berkurong, io mulai mengol luk tetop, tak dapat diduga, tidak sempurna, selalu berubah.
kerugian, terhina, tercelo, dan menderita.
Jlka pohon yang kqmu tonam, kamu rawot dengan soksoma, tertiup
Oleh sebab itu, ketiko kita beradapadasituasimenyenangkan, kita ongin kencong dan tumbang, apayang akan kamu lakukan? Dapotkah
ingat untuk terus menjadi baik, jangan lengoh, dan jangan lupa diri. kamu melawan angin kencang? Jika kamu melowan angin kencang kqmu
hlso terluka. Sebaliknya ketika angin kencang datang, berlindunglah di
Ketika hal buruk terjadi dolom rumoh, ketika ongin kencang berlalu, bersihkan halaman dari
dahan, ranting, dan daun manggayangtumbang, lalu tanam dan rowat
pohonmu kembqli.

llal ini bukan berarti menjodi pesimis don tidok mou berusaho sama
rakali. Nomun artinya, jika hal burukterjadi, kita mungkin okan merasa
ktrcewo, tapi kita tak perlu moroh-marah, kita akan tetap tenang, tetap
rnenjodi baik, dan menanti saat yang tepat untuk kembali berusaha
rrf ou berusaha dengan cara yang lain.

lfogaimona jika kita telah berkoli-kali berusqhq, namun masih sajo


kcmalangon menimpo kito? Terhadap hal-hal di luor kendali, kita hanya
rlapat menyikapinya dengan bijak sehinggo kita tidak terlalu larut dalam
lcAembiraon atau kekecewoon.

Saot kegagalan otqu kemalangan menimpa, misalnya kita rugi, ternista,


dipersolahkan, atqu menderito, seloma kito sudah berjuang dengan
rriot baik dan kesungguhan, kita tidaklah terlalu bersedih dan mampu
Inenonggungnya. Kita memahomi bahwo segola sesuotu di dunio ini
tidok tetop, selalu berubah. Ada pepatah mengatakan bahwa hidup itu
reperti rodo, kadang kita ada di atos, don kadang kita di bawah. Pada
saot kitq menikmati kesuksesan, jangan lupa tetap waspada dan suka
menolong. Soot kita sedang di bawoh, janganlah berbuat jahat dan
tetaplah tekun berupaya.

Buddha mengatakon bahwa tidok ada manusia yang tidak pernah dicela
don dipersalahkan, baik mereka yang diam, sedikit bicqro, banyak
bicaro, semuanya pernah dan akqn dicela dan dipersalahkan. Oleh

Delaoan Kondisi Duniawi Detapan Kondisi Dunrawi

L-_
sebab itu, jika kamu dicela, ingatlah bohwa semua orang pernah dicelo,
kamu tak perlu terlqlu kecewa atau marqh.

Ingatlah bahwa semuo orang pastipernah sakit, pastipernah mengalami Semua orang pasti pernah mengalami semuo ko4disi dari delapan artgin
penderitaan. Sehinggo, ketika penderitqan terjadi podamu, ingatlah duniawi. Tuliskan pengalamonmu mengenai tiap kondisi.
bahwo semua orqng jugo mengalaminya, jodi kamu tidak perlu terlalu
bersedih. 1. perolehan

Jika kita memiliki pemohaman seperti ini, hati kita akan tenang dan
tegor menyikapi perubahan yang terjadi. Ketika kita tetap tenang atos 2. kehilangan
segalo sesuatu yong terjadi, maka kita tak akan mudah menderita, kita
akan lebih bahagia. 3. terkenal

Hal yang juga penting dalam menyikapi delapan angin duniawi adalah
4. terhina
memiliki sikap jujur. Kita hqrus jujur kepada diri kita mengenai apa pun
yang terjadi. Dengan bersikap jujur terhadap diri sendiri, maka kita
akan selolu bisa menerima apa pun yong terjadi poda kito. 5. dipuji

Misalnya, ketikq suatu hari kitq gagal, kita jujur dan mengakui bahwa
5. dicelo
"Yo, aku memang gaggl." Dengan demikian kita bisa menerima kegagalan
itu dengan lapang dada dan tenang. Jika kita tidak jujur terhadap
kegagalan, moko kita bisa saja menyalahkon orang lain akan kondisi T.bahagia
kita, sehingga kita tidqk lapang dada, tidak tenang, dan tidak bahagia.
8. menderita
Sebaliknya juga, misalkan kita berhasil melakukan sesuatu, namun kita
tidak jujur dengan berkata, "Ah, oku ini belum berhosil." Moka kita
tidak akon merosa puos dan bersyukur dengon apa yang sudah kita
raih. Akhirnya kita tidak akan bisa merasa puas, selalu merasa kurang l-olu renungilah, bohwo kamu sudah mengalami hampir semuo kondisi
dan menderita. dari angin duniawi. Namun saat ini kamu masih boik-baik saja, kamu
mosih biso hidup, sekolah, mqkan, main, merasakan angin, mendengor
lagu, melakukan hol yong biso membuatmu bahagia. Oleh sebob itu,
ketika kondisi ongin duniowi terjodi lagi padarnu, tenang saja don
SABDA BUDDHA
tetaplah bahagia, karena semuo itu akan berlolu.
Kalian harus menjaga sila jika ingin menjadi
terpuji, kaya, dan bahagia pada kehidupon selanjutnya.
(Itivuttaka 3.27)

Detapan Kondisi Duniawi Delaoan Kondisi Duniawi


c. tidak berganti
d. tak akan hqdir

Orang yang sehari-hori rajin bermeditasi, hatinya akan tetap te Kita harus selalu menjadi dalom mengotosi delapan kondisi
saot hol baik atau hol buruk dotang kepadanyo. Oleh sebab itu rajinl duniawi.
bermeditasi, supaya kita tetap tenang ketika berbogai angin duni o. tokut
datang menghampirimu. Gurumu akan membimbingmu melaku b. sedih
meditqsi napas bersama. c. boik
d. gelisah

f , Perof ehan yang diperoleh dengan carayang... tidqk akan berlangsung


lamq.
q. baik
A. Lingkarilah jawaban yang benar!
b. luhur
c. tidak baik
1. Buddha menjelaskan bohwa pada kehidupon ini ada kondisi
duniawi yang bisa terjadi pada seseorang. d. sesuai
a. empat
b. enom l, Ketika hal baik terjodi, kita seharusnya ....
c. delapan a. lupa diri
b. tetap menjadi baik
d. sepuluh
c. menjadi sombong
2. Delapan kondisi duniowi biasa disebutju ga sebagai delapan ... dunia.
d. menjodi takut
a. tanoh
b. angin 8. Di bawah ini adoloh hal yang bisa kita lakukan untuk mendapat
c. air perolehan, terkenql, dipuji, bahagia kecuali ....
d. api a. rajin
b. bekerja keras
3. Yang tidak termasuk dalam delapan c. jujur
kondisi duniawi adalah ....
a. perolehan \ d. curang
b. kehilangan
c. terkenal 9. Ketika hal buruk terjadi pada kita, kita harus tetap tenong dan
d. kebebason kembali ....
a. bersedih
4. Seperti angin, delopan kondisi duniawi ....
b. berbuat buruk
a. datong silih berganti c. berusoho dengan baik
b. menetap d. menangis

Detapan Kondisi Duniawi


De[apan Kondisi Duniawi

l-
10.Dengan memohami akan delapan kondisi duniawi kita menjodi ....
a. lebih tenang menghodapi kondisi hidup kita
b. lebih tokut menghadapi kondisi hidup kito
c. lebih kejam terhodop hidup
d. lebih sedih menghadopi kondisi hidup kita lompetensi Dasar:
|/ Menghargai delapan kondisi duniowi don hakikot perbedoon kehidupon menurut ajaran
Buddho.
B. Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan jawaban baik dan benar!
// Menunjukkan periloku jujur dalam menghadapi delapan kondisi duniawi dan hakikot
perbedaon kehidupan menurut ajaran Buddha.
1'. Perolehon dan ketenaran dari perbuoton yang tidok baik hanyo | / Memahomi delapon kondisi duniawi don hakikat perbedoon kehidupan menurut ajaran
Buddha dolam kehidupan sehori-hari.
membuat hidup kito ...
/
'l Menyajikan pengetahuan konseptual tentong delopon
kondisi duniowi dan hakikot
perbedaan kehidupan menurut ajaran Buddha.
2. Delapon kondisi duniawi bisa terjadi pada lqJuon Pembelajaron:
Mrrngerti Tigo Ciri Kehidupan.
Mrrngerti makna selalu beruboh.
3. Soat kondisi burulf terjadi, kito jangonlah berbuat Mcngerti mokno tidak memuoskan.
Mcngerti makno tonpo diri.
Mcnjelaskan manf aat mempelajari Tiga Ciri Kehidupon.
4. Jika dicela, kita tak perlu
I rrdikotor:
Mr:nyebutkcn Tiga Ciri Kehidupan.
5. Ketika penderitoan terjodi padomu, ingotlah bahwa semuo orong Mr:njeloskon pengertian selqlu berubah.
juga men galaminya, jadi komu tidok perlu terlalu Mcnjeloskan pengertian tidak memuaskqn.
Mcnjeloskan pengertion tanpo diri.
Mcnjeloskan manfoqt mempelajari Tiga Ciri Kehidupan.

46 De[apan Kondlsi Dunrawi Tiga Ciri Kehidupan 47


Selolu Beruboh

Dalam bahasa pdri, seraru berubah disebut


anicca.Doram kehidupan ini
tidak ada yang tetap, semuanyo berubah.
coboroh rihat di sekitarmu,
apa yang tok bisa berubah? Bahkor gunung
yang besar dan kokoh pun
lriso meletus. Bahkan raut yang ruas pun
adayingmenyempit. Begitu
;rula dengan tubuh kita, perasoan kita, baring-barang kita,
orang_
orong di sekitar kita, dan keadaon
kita posti bisa berubah.

lubuh kita selalu berubah, rambut dan kuku


kita memo njang. Kadang
kita sehot,kadang kita sakit, sakit kita
bisa hirang, dan kito bisa sehat
kemboli, namun sakit juga akan datang
kembari perasaan kita jugo
lrcruboh. Adakaranya kita sedih, tetapi
Buddha mengajarkan kito tentang ciri kehidupan. UntukapaT sedih akan berubah menjodi
r;r'mbira, tak lama kita merasa boson, roru
Dengan mengerti sifat kehidupan, kito akon menjodi lebih paham terhibur dan gembiro, raru
l'crosa sedih ragi, gembira ragi, sr dih ragi, gembira
mengapo kito sedih. setelah kita paham, kita qkan tahu bagaimana cara lagi. perubohan
rrrialah wajar.
mengatasinya, supaya kita bahagia. Jika kito tidak paham tentang ciri
kehidupan kita okan terus menderito tanpatohu cara menghadapinyo
ll'rang-barang yang kita miriki juga berubah.
Baju, moinon, buku,
,'mua akan berubah, biso menjadi rusak dan
sama seperti soat kita sakit. saqt kita sakit, jiko kita paham apa bisa saja hilang don tak
lrrgi menjadi milik kito. perubahln
penyakitnya, mako kita bisq makan obat sesuai penyakit kita itu, adalahwajar.
sehinggo kita pun biso sembuh. Jiko kito tidak paham, maka kita biso
orang-orang juga berubah. Misalnya,
saja makan obot yang solah, yang membuat kita bertambah sakit. ibu kito bisa saja bertambah
rlbuk, sehingga tak bisa
Buddha tahu, kita hidup di dunia pasti mengalami derito. Kita pasti bisa lagi. Teman kita berubah,
trtrrngkin temon kita ado
mengolami kesedihon. ke luar koto dan tok bisa
Irr,rsama-soma kito lagi.
kito, selalu bertamboh tua,
tr,hingga tok kuat bermain bersama
Ada 3 ciri kehidupanyang diajarkon Buddho. Berikut ini kita akan bahas i. perubah an adalah *oior.
satu per satu ketiga ciri kehidupan tersebut supqya kita bisa menjalani
K.adaan juga berubah, cuoca panos
hidup dengon lebih bahogia. Apakoh ketiga ciri itu? bisa menjadi dingin , ct)acadingin
f rlsa menjadi panas.
Tempat tinggar kita yang nyo*onbisa sajo
Selalu Beruboh terkena
lrrrnjir atau benc ana aram rainnyo. perubaha
Tidak Memuaskan n idotoh wajar.
Tanpa Diri
Krrdong perubahan membuat kita sedih.
Ingotrah bahwa perubahan
rtrlalah wajar, mainan rusok adarah woiai,
semuo barang-barang

Tiga Ciri Kehidupan


Tiga Ciri Kehidupan
memang akqn rusqk pada suotu waktu, jadi tidak bersedih logi
yang penting kitq sudoh bermqin dan meniago,nya dengan baik,
sengaja merusaknya. Ingatloh juga bohwa segola sesuatu berubah,
buruk pun akan berubah menjodi baik pada sootnyo, sehinggo kita tida
perlu menjadi terlalu bersedih.

Kadang perubahan membuat kito senang. Namun, jiko hal


menyenangkan datang pada kita, kita iuga harus ingat ba
kesenongan ini nantinya akon berubah, sehingga saot kese
itu beruboh kita sudah siap dan tidak menjodi terlalu sedih. Jadi, j
hal yang menyenangkan dotang, bahagialoh! Nomun jongan bahagi
berlebihan sampai lupa doratan atau jadi sombong. Misolnya, saat
mendapat nilaiyang bagus, kito tidak boleh sombong dan menjadi mal
belojar dengon berpikir, "Ah! Aku kan sudoh pintar tidak usah belaja
lagi." Jiko kita menjadi sombong dan berhenti belajar, moka kita tid
akan moju.

Orong yang bisa menerima perubahan akan lebih bahagia. K


saat hal baik datong, ia akan bahagia, dan jika hal buruk datang, Buddha melihat bahwa Kisagotami sedang terganggu botinnya dan
juga tetopbahagia. Berikut ini qdalah kisah siswa unggul Buddha menasihotinya dengon bijaksono. Buddho berkata, "Baiklah. Mintoloh
sudah memohami bahwa dunia selalu beruboh sehingga ia tak ftdikit biji lada dari rumah mana pun yong belum pernah ada anggota
bersedih lagi. keluorganya yang mati. Setelah ketemu, bawaloh biji lada itu kepado
Sayo! "

Hiduploh seorang wanita bernama Kisdgotaml yang memiliki seo


anak. Padasuatu hari, anak KisdgotamT sokit dan menin ggql. Kisdgotam Klsagotaml menuruti kata-kata Buddha dan pergi ke kota. Di rumah
pertama, ia bertanyo, "Apakah Anda punya biji loda?" "Tentu," jawab
tidak menerima kenyataan bohwa anaknya sudah mati. Io meyokin
pemilik rumah itu. Lalu iq memohon, "Maukah Andq memberi saya
dirinya bahwa anaknya cumo sakit don akan sembuh jiko ia biso menco
obot yang tepat untuknya. Sombil menggendong jasad anaknyo, i fedikit biji lada itu untuk obat bagi putra saya?" "Tentu saja," jawab
pemilik rumah. Kisagotami bertanya lagi, "Namun, Tuan, pernahkoh
berkeliling dqri rumah ke rumah, meminta obat bagi pu$ra kecilnya.
eda orang yang mati di keluorga ini?" "Tentu saja! Siapa yang bisa
fngat jumlah orang yang telah moti di keluorga ini?" jawab bapak itu.
Di setiop rumoh, ia memohon, "Tolong... berikan obot bogi putraku!
Bonyak orang menertawakan dan mencemooh dirinya. Akhirnya i Io memohon maaf, "Kalou begitu, sayo tidakjodi meminta biji lada itu."
bertemu seorang lelaki bqik hati yang menosihatinyo, "Buddha, tabi
terbaik, posti mengetahui obat yangtepat. Ia sedang tinggal di Wih Ia pergi ke rumah kedua, rumah ketiga, dan seterusnya, nomun ia terus
Jetavana. Pergi dan bertanyalah kepado-Nya!" hendapat jawaban yang sama. Di rumah yang sotu, ada orang yang
baru saja mati, di rumah yang lqin ada orang yang mati sotu otau dua
tahun yang lalu; di rumoh yang satu, seorong ayahtelah mati, di rumah

Tiga Ciri Kehidupan


lainnyo seorang ibu, putra, atau putri telah mati. Menjelong senjo, ia
akhirnya sador bohwa kematian terjadi pada semuo orang.

Setelah menyadari kebenaran itu, Kisdgotoml mengantarkon jasad Duduklah dalam posisi meditosi yang santai.
anaknya ke tempat pembuangon jenazah, kemudian menghadap Letakkan telapak tanganmu dengan sontai di atas kaki.
Buddha. Buddha bertanya apakah ia berhasil memperoleh biji lado itu. Pejamkan matamu.
KisagotomT menjowab, "Saya tidqk membutuhkan biji lada, Bhante. Torik napas panjang.... Embuskan....
Saya sekarang sudah sadar, bahwa kemation odalah halyang wajar bagi Iorik nopos panjang.... Embuskan....
siapa sajai' Kemudion, Kisagotaml menjadi biksuni. Io tekun belajar Tarik napas panjang.... Embuskan....
dan berlatih hingga akhirnyo mencapai kesucian. Lalu dengqrkan dan hoyati renungan yang akon dibqcakan gurumu
berikut ini.

Aku memahami
SABDA BUDDHA
Segola sesuotu berubah....
Semua hal tersusun tidak tetap.
Iubuhku berubah....
Semua hal tersusun tidak memuaskan.
0rang-orang di sekitarku berubah....
Semua hal tonpa diri.
Barang-barang kesayanganku berubah, bisq rusak, biso hirong....
(Dhammapa da 277-279)
Aku memahami
rcgala sesuatu berubah....
Aku tak qkan terlalu bersedih saat sesuatu berubah menjadi buruk.
Aku tak akan sombong don lupa diri saot sesuatu beruboh menjadi boik.
Aku akan selalu tenang.
Aku akan selalu bahagia.
Semogo semua makhluk bahagia.
Kita semuq berubah. Ayah dan ibu pun berubah. Mintalah kepoda ayah
Sodhu. Sadhu. Sddhu.
atau ibu foto mereka ketika:
- masih bayi
- masih seumur kalion
- menikah
- terakhir bersama kqlian
Tempelkan foto tersebut di seheloi kertas secaro berurutan. Tuliskan
perubahan yong terjadi pada ayah/ibu (minimol 5 hal). Kamu juga bisa
bertanya kepado ayah/ibu kebiasaan apayang berubah dari mereko.

Ayah dan ibu akan semokin tua dan itu wajor. Begitu pula kita. Oleh
karena itu kita harus menghorgai waktu bersama ayah dan ibu. Kita
harus berbokti semqso ayah dan ibu masih hidup.

Tiga Ciri Kehidupan


Tiga Ciri Kehidupan
Tidok Memuoskon

Tidak memuoskan dalom bahasa Poli disebut dukkha. Hidup ini tidak
memuaskon. Kito selolu ingin ini don itu. Kita punya bonyak sekali
keinginan. Kita ingin mainon, kita ingin berlibur, kita ingin moma dan
papa kita begini dan begitu, kita ingin mokanan enok, kita ingin baju
baru, dan masih banyak logi. Tidak semuo keinginan kito bisa tercapai.
Meskipun keinginan kita sudah tercopai, kita pasti okan punya keinginon
yang baru logi. Akhirnya, kito tidak pernah puas. Kita tidak pernah
bahagia dengan apayang kita miliki, sehingga kita menderita.

Jika kita bersyukur dan puas dengan opa pun yang kita miliki, kita tidak
akan menderita. Kita akan bahagia dengan apa pun yong kita miliki.
Coba lihat kito sendiri, ada banyak hol yang harus kita syukuri dan
bahagialah korena kito mosih bisa sekolah, masih bisa makan, masih
bisa belajor, mosih bisa hidup.
Jikokita horus merasq puos, apakah artinyo kita tidok boleh punyo
Buddha adalah contoh orong yang bahagia karena bisa meroso puas. kcinginon? Kita boleh saja punya keinginon. Tapi keinginan kita itu
Setiap hari Buddha makan dari pemberian orang. Buddha tidak dapat lrorusloh keinginan yang baik. Kita tidak boleh menginginkan orang loin
memif ih makanan apayang ia inginkan. Namun, Buddha tetap bahagia. r claka. Meskipun punya keinginan yang baik, kita horus tahu apabila

Pada suatu musim kering, Buddha bohkan pernah makon makanan rrontinya keinginan kita tidak biso terpenuhi, kita tidok boleh terlqlu
ternak, nomun Buddha tidak menderito. Buddha tetap bahagia, karena lrcrsedih. Meskipun punya keinginan, kita horus tetap bersyukur dengan
Buddha sudah senong dengan apo pun yang ia terima. Sebagai mantan upa yang kita miliki saat ini.
pangeran, Buddha juga tidak rewel. Buddho biso tidur di mana saja,
tidak harus tidur di tempot yang empuk. Buddha biso tidur di tempat Misalnya, Bodhi ingin sekalijadi juaro matemotika tingkot kota. Bodhi
,,udah belajardengan sangottekun. Namun, Bodhi gagal menjadi juara.
yang layak, namun Buddha jugo biso tidur di tempat yarlg songat tidak
layak, misolnyo bawah pohon otau di dalam gua. Buddho tidok pernah llodhi tidak sedih. Bodhi tahu bahwa dia sudoh belajar dengon sangat
mengeluh, sehingga Buddhq selolu bahagia. lroik, namun ada orang loin yang lebih hebat darinyo. Bodhi tidak
kccewo, yang penting selama ini Bodhi sudah belojar dengan baik don
Anok yang mudoh meraso puas tidak banyak mengeluh. Anak yong rnendopatkon ilmunya.
mudah meraso puas tidak banyak menuntut. Ia bisa menikmati apa pun
yang diberikan dan apa pun yang terjodi podanya. lntinyo, jika kito mudoh merosa puas, kito tidak akan sering menderita.
Karena kita sudah puas dan bahagia dengon apo pun yang kita miliki.
Mari kito bondingkan dua kejodion di bawah ini.

Tiga Ciri Kehidupan Tiga Ciri Kehidupan


Suatu hari, Kucca bosan di rumoh. Io ingin nonton TV. Io lalu menyalakqn Meskipun tidqk membaca buku boru, Metta tetap bisa menikmotinya.
TV. Tapi setelah nonton TV beberapa saat, Kucca bosan lagi. Ia jadi Sehingga ia pun merasa bahagiapada hari itu.
menderita. Ia lalu mencori mqkanon di lemari. Setelah selesai makan,
Kucca jadi berkeringat. Ia jadi menderita. Kucca lalu menyalakon kipas Milikilah sikap mudah bahagta dengon caro mqdah meroso puas dan
angin don berdiri di depannya. Lama-kelamo,an, Kucca jodi kedinginan. mompu menikmati apa pun yang kita miliki atau menikmati apa pun
Kucca lalu membaca buku, topi ia sudah pernoh membaca buku itu, yong terjodi pada kita.
Kucco jadi bosan. Ia lalu mencari moinan, tapi Kucco sudah bosan
dengan moinonnya. Kucca jodi kesal seharian itu.
SABDA BUDDHA
Iniloh yang harus dikerjakan oleh mereko
yang piawai dolam kebajikan, untuk mencapoi ketenangan.
Merasa puas, mudah diloyoni, tioda sibuk, sederhana hidupnya,
(Karaniya Metta Sutta, Sutta Nipdta 1.8)

Kita semuaadalah orang yang beruntung. Kita mungkin tidok kaya atau
tcrkenol. Tapi, dalom hidup ini kita pasti punya banyak hal yang harus
kito syukuri. Ayo coba kita tuliskan satu-satu apa sajayang sudah kita
rniliki dan harus kita syukuri! Tuliskan sebanyok-banyaknya hal yang
Irorus kita syukuri pado secarik kertas atau pada buku tulismu!
(.ontoh:
Sementaro itu, pada hari yang sama, Metta juga meraso panos. Metto
bisa makan
membuko jendelo rumohnya. Ia duduk di dekat jendela dan memboca
bisa minum
buku. Meskipun, Metta sudah pernoh membaca buku itu, Metto mosih
sehat
menikmatinya. Metta tertowa jika ado cerita lucu dari buku itu. Hari
bisa ke sekolah
itu, Metta merasa senang sekali, koreno io bisa menikmbti cerita dari
buku yangiabaca.

Apo yang bisa kamu pelajari dari ceritq di atas? Iya, Kucca selalu tidak
puos deng an apayang io dapotkon. Ia selalu mencari ini dan itu, setelah
ia mendapotkon apayang io inginkan, io tetap meraso tak puas. Ia lalu
berusaha mencari hal baru, akibatnyo Kucca jodi tidak bahagia pada
hari itu. Sementora itu, Metta biso menikmatiapa yangterjadi padanya.

Tiga Ciri Kehidupan Tiga Ciri Kehidupan


Tonpo Diri

Mari kita bersama-samo membocakon doa berikut ini!

Terpujilah Buddhq. Terpujilah Dhomma. Terpujilah Sangha.


Aku merasa cukup.
Aku puas dengan apayang kumiliki.
Aku tidak akan banyak mengeluh.
Aku tidak akan banyak menuntut.
Aku bersyukur dengan apa pun yang kumiliki.
Aku lengkap, aku cukup, oku puas, aku domai, aku bahagia.
Semoga semua makhluk bahagia.
Sddhu. Sddhu. Sddhu.

l)alam bahosa PAli, tanpa diri disebut anatta. Kebanyokan orong


berharap dirinyo kekol. Hal ini tentu tidak benar, karena segala sesuatu
]rerubah. Badon dan botin kita tidak kekol. selalu berubah, dan tidak
bisa berdiri sendiri.

()rang yang meroso dirinya kekal, biasanyo egois. Ia merasa dirinya


yang poling penting di antora semuq orong di dunio ini. Ia merdso
rlirinya poling hebat. Ia menganggap orong lain lebih rendoh daripada
rlirinyo. Io tidak peduli dengon orang lain. Ia ingin segola keinginannya
,,aja yang terpenuhi.

l'odohal, jika kita lihat lagi. Kita tidak bisa hidup seorong diri. Kita ada
r;cperti sekarang ini kareno jasa banyak pihak. Contohnyo, kita bisa
riehot karena makanan yong disediakan orangtua, dan mokanan yang
terhidong ada berkatjasa para petani, para pedagang, bahkan hewan-
lrewan yang ikut menyuburkan tanah. Kito butuh penjahit yang membuot
pakaion, kita butuh dokter soat sokit, kita butuh guru supaya pandoi,
kita butuh tukong sampah agar lingkungan bersih dan sehat. Jika tidak,

Tiga Ciri Kehidupan Tiga Ciri Kehidupan


kehidupan kita tentu tidak akan senyamqn sekarang. Bayangkan ko
Klcah Kera Agung
tidak ado mereka semua, apokah kita bisa hidup enak?
Sebelum lahir sebqgoi Petapa Gotamo, Buddha pernah terlahir sebagai
Jadi, kito sebenarnya tidok bisa hidup seorang diri, kito sel
kcro yong agung. Kera ini penuh cinta kasih dan bijaksana.Ia tinggal di
memerlukon makhluk lain. Oleh sebab itu, semuo orong sama pentingnyo tcbuqh huton. Suatu ketika, oda seorang pemudayangjatuh kejurang.
Tonpo makhluk loin kita ini bukan apa-apa,tanpo mokhluk lain kito ti
Kera ogung melihatnya. Io segera turun ke jurang dan menolong
bisa hidup. Jodi buat opa kita sombong don merasa diri poling hebot pemuda itu.
Semua makhluk sama pentingnyq. Semua mokhluk ingin hidup,
mokhluk ingin bahagia. Kita tidak boleh sombong dan egois. Kita j Sebelum kera agung menggendong pemuda itu darijurang, io berlatih
harus selqlu memikirkan kebahagiaan makhluk lain karena kita sali dengan membawo batu besar di punggungnya. Seteloh meraso cukup
tergantung. kuat dan yakin, ia lalu menggendong pemuda itu don memonjot keluar
dari jurang dengan penuh perjuangan.
Dalam praktik, anatta bisa diartikan sebagai sikap tidak egois. O
yang tidak egois, tidak mengctnggap dirinya paling penting atau pal
hebat. Ia tidak sombong. Ia rendah hati. Ia juga tidak merasa h
sefafu diperhotikan, sehinggaia tidak banyak menuntut ini dan itu. I
tidak marah jiko keinginannya tidqk dipenuhi.

Orong yangtidak egois juga peduli kepada orang lain. Ia suka menol
dan melayani orang lain. Io mqu berkorbqn untuk makhluk loin.
yang tidak egois bisa mengalah. Orong yang tidak egois tidak men
sendiri. Orang yang tidak egois juga tidok cepot tersinggung. Io j
mudah memaafkon.

Sang kera berhosil menggendong pemuda itu keluar dari jurang.


Namun, pemuda itu masih tersesat. Kera horus mengantarkan pemuda
ltu sampai ke desa. Di tengah perjalonan, kera merosq capai. Ia lalu
tidur sebentar di bawah pohon.

Saat kera sedang tidur, pemuda itu merasa lapar sekqli. Tidak ada
makanan di sekitornya. Ia lalu melihat kera yang sedang terlelap dan
Tiga Ciri Kehidupan
Tiga Ciri Kehidupan
berpikir, "Daging kero ini mungkin biso kumakon." Ia lolu mengambil
botu don melemparnyo ke oroh sang kero.

Untung sojo, batu itu meleset! Kero selomat. Batu itu honya melukai l)i bawah ini ada 4 lingkoron. Tugas kalian adalah mengingat kembali
kepalanya. "Aku sudah menolongmu. Mengopa kamu menyerongku?" orong-orang yang kolian temui dari bangun pagi sampai sekarang.
tanya kera. Pemuda itu merasa bersalah dan tidak bisa menjawob. 'iiapa saja yang telah membantumu? Gambarkan wajoh mereka dengan
Akhirnyo kera memutuskan, "Berjolanloh di belakangku, topi jangan lingkaron sebagai kepalo. Di bowahnyo tulislah namo orang tersebut
terlalu dekot. Aku tetap okon mengantarmu ke desa." ,lan kebaikan apa yang telah mereka lakukon padamu. Gambor dan
warnoiloh sebaik mungkin!
Meskipun, telah dilukoi, sang kera memaafkan pemudo itu, don ia tetap
mau menolongnya sompoi pemuda itu benor-benar selamot sampai
di desa. Setelah berjolan cukup lama, akhirnyo mereka tiba di pinggir
desa. Kera itu lalu kembali ke hutan.

Pemuda itu sangat menyesal karena ia sempot berbuat jahat kepoda


kera itu. Karena korma buruknya, ia terkena penyakit kusta. Kera agung
somo sekalitidak dendam kepada pemudo itu.

Sikap kera agung adalah contoh sikap yang tidak mementingkan diri
sendiri. Ia biso saja duduk santai tonpo menolong pemuda itu. Namun,
kera agung tidok egois. Ia rela bersusah payah demi menolong pemuda
itu. Meskipun sempot disakiti oleh pemuda itu, namun kera agung tidok
marah. Ia tetop menolong pemuda itu sompai ke desanyo. Ini adalah
contoh sikap tidok egois.

Dengan memohami sifat kehidupan, kita okon menjadi siswo Buddho


yanq:
- lebih bahagia kareno bisa menerimo perubahan
- lebih bahagia koreno bisa merosa puas
- lebih bahagia korena tidak egois

SABDA BUDDHA
Orong yang egois adalah seperti
langit kering tonpo hujan.
(Itivuttaka 66)
l:.;.'i.'i:
i;€4t Tiga Ciri Kehidupan Tiga Ciri Kehidupan
Perubohon adaloh sesuatu yang ....
a. wojor
b. tidak pasti
Mari kito bersama-samo baca doa berikut ini! c. tidak memuaskon
d. belum tentu
Terpujilah Buddha. Terpujilah Dhamma. Terpujilah Sangha.
Aku sador. 4. Hol buruk pun akan berubah menjadi baik pada saatnya. Jadi, kita
Aku tak dapat hidup tanpo makhluk loin.
tidak perlu menjadi terlalu ....
Aku sodar. a. senang
Aku tidaklah kekal.
b. sedih
Aku sadar. c. bahagia
Aku bukonlah yang terhebat di dunia. d. gembira
Aku tidak akan egois.
Aku tidok akan sombong.
Saat kita sedong bahagia, kito tidok boleh ....
Aku okon rendqh hati. a. sombong
Aku akan peduli. b. rendah hati
Semoga semuo makhluk bahagia.
c. menolong
Sddhu. Sddhu. Sddhu.
d. senang

Dukkha ortinya ....


a. kecewa
b. selalu berubah
A. Lingkarilah jawaban yang benar! c. tidak memuaskan
d. tanpa diri
1. Jika kita paham tentang ciri kehidupan, maka kita akan
a. kecewa Kita harus mudah merosa ... supaya lebih mudahbahagia.
b. sedih a. kecewa
c. bahagia b. kesal
d. suntuk c. puos
d. kekal
2. Anicca artinya ....
a. kecewa Anatta artinya....
b. selalu berubah a. kecewa
c. tidok memuoskan b. selalu berubah
d. tonpo diri c. tidak memuaskan
d. tanpo diri

Tiga Ciri Kehidupan Tiga Ciri Kehidupan


9. Dolam praktik, anatta bisa diartikan sebagai sikap....
a. kecewa
b. selalu beruboh
c. tidak memuoskon
d. tidak egois Kompetensi Dasar:
L.3 Menjolonkan coro-cara bederma yang baik dan benqr.
2.3 Menunjukkan periloku peduli dolam bedermo yong baik dan benor.
10.Di bawah ini adqlah ciri orang yang tidok egois, kecuali .... 3.3 Memahami cara-cara bederma yang baik don benar.
a. bisa mengaloh 4.3 Mempraktikkon corq-cora bederma yong baik dqn benor.
b. suka menolong Tujuon Pembelajaran:
- Mengerti manfaat murah hati.
c. cepat tersinggung - Mengerti caro melakukan derma yang boik dan tulus.
d. mau memaafkan - Menunjukkan sikop peduli dolam bederma baik dan benar.
Indikator:
- Menyebutkan manfaot derma.
B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang baik - Mou melokukon dermo.
dan benar! - Menunjukkon sikap peduli.

1. Lobhi mempunyoi moinan yang sangat disukainya.


Suatu saat, mainan itu rusak.
Lobhi seharusnya

2. Jika keinginan kita tidak terpenuhi, kita sebaiknya

3. Setelah menyodari bohwa kita tidak bisa hidup seorang diri, kita
sebaiknya

4. Dengan mengerti sifat kehidupan, kita akan lebih

5. Sesungguhnyo kita menjadi seperti sekarang karenq jasa banyak


pihak.
Sebutkan 5 orang atau makhluk yang telah membantu kito!

Tiga Ciri Kehidupan Murah Hati


Muroh Hoti

Murah hati adqlah sifat suka memberi atau bederma. Bederma artinya
memberi kepada orang yong membutuhkan. Orang yang murah hati
biasanya sering bederma. Orang yang murah hati bederma dengan
tulus. Orang yang murah hati bedermo dengan mudah. Orang yang
murah hatijuga bederma dengan bijak. Orang yang murah hati merasa
senang seteloh bederma.

Umat Buddha sering menyebut bedermq sebagai "dAna". Mengapa?


Karena dalam bohosa Pali, derma disebut "ddna".

Bederma atau menjadi murah hati memberikan banyak manfaat. Apa


sajakah itu?

1. Menolong orang yang susoh


3. Banyak teman
Manfqot langsung dari derm a adalah membuat pihak yang sedang
Orang yang murah hoti bukanlah orang yang pernoh bederma. Tapi
menderita longsung tertolong. Misalnya, jika ada bencana alam gempa
orang yang murah hati adalah orang yang sering bederma dan sukq
bumi, orang-orong kesulitan mendapatkan makanon dan pakaian
bederma. Ia bisa bederma dengan mudah. Ia tidok kikir. Orang yang
mereka hilang tertimbun, bangunan rumoh mereka hancur. Jika kito
tidak kikir biasanyo memiliki lebih banyok teman.
memberi bantuan berupa makanan atau pokaian, moka mereka pun
akan sangot tertolong. Penderitaan mereka berkurang sedikit karena
4. Merupakan karma baik
pertolongon kita.
Buddha mengajarkan bohwa apa pun perbuatan kita pasti membuahkan

2. Membuat kita lebih mudah melepas


hasil. Perbuatan buruk qkan berbuoh buruk, perbuatan baik akqn
berbuoh boik. Bederma adalah salah satu tindakan baik, oleh sebqb itu
Orang yangmurah hati, hatinya lebih mudah melepas, sehingga akhirnya
jadi lebih mudah bahagia. Misalnya ketika dua anak sama-soma dicuri pasti akon membuahkan hasil yang baik. Hasil dari perbuatan baik ini
bisa kita nikmati pada kehidupan ini atau kehidupan selonjutnya.
uqngnya. Anak yo,ng jarang bederma dan tidqk murah hati, posti akan
merasa sangat kesal dqn sedih ketika uangnya hilang. Namun anak yang
5. Mencapai Kesucian
biosa bederma sudoh biasa "kehilangan" uong, ia bisa sajo berpikir,
"Anggap saja bederma." Moka ia tidak akan merosa terlolu kesal don Murah hati adalah modol qwal bagi seseorong untuk mencapoi
kesucian. Salah sotu sifqt yang harus disempurnakon oleh orangyang
sedih, sehingga ia akan jadi lebih bahagia.
ingin mencopoi kesucian dan lepas sempurno dori segalq bentuk derita
odalah memiliki sifat rendah hati.

Murah Hati Murah Hati


Orang-orong sering mengira bahwa menjadi muroh hati hanya bisa
dilokukon orang yang memiliki banyok uang. Namun, sebenornya siapa SABDA BUDDHA
pun bisa menjadi murah hati, setiap orang bisq bedermo, setiap orong Orang yang memberikan yong terbaik,
bisa memberi. pemberi yang terutama, pemberi yang terunggul,
akon hidup lamo dqn ternomo, di mana pun ia terlahir ulong.
Suatu ketika, pada zaman Buddha Gotama, hiduplah sepasang suami- (Anguttaro NikAya 5.44)
istri yong miskin. Mereka hanya memiliki satu baju luar. sehingga jika
si suomi pergi ke luar rumoh mengenakon baju luarnya, mako sang istri
akan menunggu di dalam rumoh. Demikian iuga, ketika istrinya keluar
rumah mengenakan satu-sotunyo bajuyang mereka miliki, sang suami
akon berdiam di rumah.

suatu hari, ketiko sang suami keluor rumah, ia melihot Buddha sedong Berdiskusilah dengan teman kelos atau kelompokmu.
men gaj arkan Dham ma. ra pun i kut duduk menden ga rkan ajaran
uddha.
B
Ingotlah orang-orang di sekitar sekolohmu.
Di tengoh ceromah, ia merasakon keyokinan yang sangat besar kepada Lalu bohos dan tentukan:
Buddho don muncul keinginan kuat untuk mendermakon satu-sotunya Siapa yang benor-benar memerlukon pertolongon?
jubah luarnya kepodo Buddho. Mengapa? Apo yang terjadi padanya?
Pertofongan apayang ia perlukan?
Dengan penuh pertimbangan don keyokinan, ia pun mendermakan Bogaiman q cara kalian menolongnya?
jubah luornya itu. Apakah adabiaya yang diperlukan?
Bagaimano kamu mendapot biayanya?
Ketika raja mengetahuinya , raja lalu memberikan hodiah berupa satu Lalu dengan bimbingon dari gurumu, tolonglah orang tersebut sesuai
jubah emos kepadanya. Ia pun segera mendermakon jubah emos hosil diskusimu.
itu kepada Buddha. Raja lalu memberikan dua jubah, empot jubah,
delapan, hingga juboh permato, ia kembali mendermokan semua jubah
itu kepado Buddha. Akhirnya raja menghodiohkannya sebuah deso
bersoma dengon peloyon. Ia pun menerimo hadiah dari raja itu dan
hidup bersama istrinya di sana. Duduklah dengon tangan anjoli dan mota tertutup. Lalu gurumu akon
memberi woktu L menit untukmu melakukon meditosi tekad.
Cerito di atas menunjukkan kepoda kita, bahwo siopa' pun dapat Dalam meditasimu, ucapkon berulang kali:
bederma. Semuo orang biso menjadi murah hati. Orongyang muroh "Aku okon senang memberi. Aku akan senang memberi. Aku okqn
hoti tidak pernoh rugi. Orangyang muroh hati akan hidup bahagia. senang memberi." sompai waktunya selesoi.

Murah Hati Murah Hati


Bedermo yong Boik

Seorang anak ingin bederma, tapi io memberikan dermo yang salah.


Misalnya ia memberikqn obat yang salah untuk orang yang sakit, maka
derma seperti ini akon tidak bermanfaat dan malah memperburuk
keadaan.

Oleh sebob kita harus belajor bagaimana caranya bederma yang


baik?

Bederma dengan tulus


Orang yang murah hati selalu bederma dengan tulus. Apa maksudnyo
bedermo dengan tulus? Orang yang bederma dengan tulus, tidak
mengharapkan balasan dqri orang lain. Misalnya, Lobhi memberi pensil. Kalau diberikan, okqn bermqnfaat untuk temannya don akan
mokanon kepada Kucco, tujuannya supoya lain kali, Kucca jugo mau membuat temannya bahagia. Akhirnya, Kucca pun memberikan pensil
memberi makanan kepoda Lobhi. Ini contoh memberi yang tidak tulus. itu kepada temannya.

Orang yang bederma dengan tulus juga tidak menghorapkan pujian dari Seboiknya, kita jangon menyesal setelah memberi. Jika kito menyesal,
apayang dilakukan. Lobhi suka bederma bantuan kepado orang kurong perosoan bahagia kareno kito telah bederma, berkurang.
mompu. Tujuannya, supoya Lobhi menjadi terkenal sebagoi orang yang
baik, supaya orang-orang memujinyo. Ini bukan contoh orang yang Bederma dengan bijak
bederma dengan tulus. Meskipun suka bederma, kita horus bedermo dengon bijak.
Misolnyo, Lobhi sudah punya banyak makanan. Ia lalu meminto makonan
Bederma dengan mudah kepado Kucca. Padahol Kucca cumo punyo sepotong roti. Kucca cukup
Orong yang murah hati bederma dengan mudah. Kadong-kodang kita bijak. Kucca tidak memberikan makanonnya kepada Lobhi, karena Lobhi
merasa sayang untuk memberi sesuatu. Tapi, kita harus berpikir, yang sudqh punyo banyak, don jika Kucca memberikan rotinyo kepado
manakah yang lebih berm anf aat, memberik an barang itu Jntuk orong Kucco akan kelaporan.
lqin atau menyimpannya untuk diri sendiri?
Kita jugo sebaiknya bedermq dengon cara yang bijak. Misolnya, kita
Ada teman Kucca yang tidak punya pensil. Ayah don ibunyo sedang tidak mencuri milik orang untuk diberikon kepada orong lain, kita tidak
kekurangon uang. Kucco punya 2 pensil. Kucca ingin memberikon 1 menrberi jawaban saat ulangan. Bederma atau memberi dengan bijok
pensil untuk temonnya. Tapi, Kucca meraso sayang. Namun, Kucca berarti memberi sesuai kebutuhan. Misalnya, jiko oda orang yang
berpikir, pensil ini kolau tidak diberikon, honya akan disimpon di kotok kelaparon, kita seharusnya memberikan makonan, bukan memberikan
marnqn.

Murah Hati Murah Hati


Bederma atau memberi dengan bijak memberikan manfaat yang lebih
baik bagi yqng menerima.

Bederma dengan bahagia Bodhi menemukan sehelai kertasyong berisi katq=kata rahasia. Bantulah
Jangan pernah menyesal seteloh bederma. Merqsalah bahagia setelah Bodhi untuk menemukan orti yangtepat dari kata-kota di bawah ini!
bedermo. Mengapa? Karena kita sudoh membuot orang lain bahagia.
Kita jugo bahagia karena kita telah berbuat baik. Semakin sering kita
bedermq kita akon semakin bahagia.

Bederma adoloh lotihan yang bagus untuk mengikis sifot kikir. Bedermq
adalah perbuotan mulia yang harus kita kembangkan. Dengan bedermo,
kita melatih diri menjodi orang yang lebih welas osih dan murah hati.

Kita juga hqrus berterima kasih kepada orang yqng teloh menerima
pemberian kita. Mengapa kita yang harus berterima kosih? Karena kita
telah mendapat kesempatan untuk berlatih murah hati dan berbuot
kebajikon.

Nah, sebelum kita mulai bederma, kito jugo harus memiliki sikap
peduli. Kita tak akan bisa bederma jika kita tidok peduli. Jika kita tidak
peduli maka kita tidak akan tohu bahwa ada orang di sekitar kito yang
memerlukon pertolongan. Apo sih maksudnya sikap peduli? Peduli itu
maksudnya mau ikut repot, mau ikut memerhqtikan orqng yqng susah.

UTAUSES GNAY NAKIREBID NAKA NAKHAUBMEM NAAIGAHABEK


Bederma tidak harus dqlqm bentuk barang don uang. Buddha
Aditta Sutta, Sarhyutta Nikoya 1.41
mengatakan ada 3 jenis derma, yaitu:
Derma kebendaan
Derma kehidupan
Derma kebenaran
Kita akan pelojari mengenai 3 derma ini pada pembahasan sdlanlutnya.
Bacakon doa tekad berikut ini!

Semoga oku bederma dengan tulus.


Semoga oku bedermo dengon mudah.
Semogo aku bederma dengan bijak.
Semoga aku bederma dengon bahagia.

Murah Hati
Murah Hati
8. Contoh derma yang bijak adalah ....
o. bederma kepada yang kaya
b. bederfna dengan mencuri
A. Lingkarilah jawabanyang benar! c. bederma obat yo,ng tepat sesuai penyakit,
d. bederma obat yang solqh
1. Sifat suka memberi atau bedermq disebut ....
a. muroh hati
9. Yang bisa bederma adalah ....
b. berot hati
a. orang kayo soja
c. ringan hoti b. orang miskin sajo
d. hoti-hoti c. orang dewasa soja
d. semua orang
2. Orang yang murah hoti meraso ... setelah bederma.
a. menyesal b. sedih c. kesal d. bahagia jugo harus ... kepad a orang yang menerima dermo kito.
10. Kita
a. berterima kasih
3. Mqnfqot bederma adalah membuat pihak yqng menderita ....
b. malu
a. tertolong
c. takut
b. kehilangan d. lupa
c. terkenal
d. sedih
B. Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan jawaban baik dan benar!

4. Bederma merupakan karma ....


1. Kita berterima kasih kepado orang yang menerima dermq karena iq
a. derita b. netral c. baik d. buruk
telah memberi kita ......... berbuat boik.

5. Seseorang yang gemar bederma memiliki kesempatan mencapai


2. Satu contoh derma.yang pernah aku lakukan adalah
a. kehilangan
b. kesedihan 3. Salah sotu contoh derma yo,ng saloh adalah
c. kesucian
d. kegelisahon 4. Dermo yang dibutuhkan orong sakit misalnyo dan

6. Orang yang muroh hoti tidok akan pernoh ....


a. boik b. luhur c. rugi d. bahagia 5. Dengan bederma kita mengikis sifat

7. Bedermo yang tulus tidok menghorapkan ....


o. pujion
b. kebaikqn bagi yang ditolong
c. orong lqin selamat
d. orang lain menjadi mampu

Murah Hati Murah Hati


Dermo Kebendoon

Kompetensi Dasar:
1.3 Menjalankon cara-caro bedermq yang baik dqn benar.
Dermo kebendaan adolah derma yang diberikan dalam bentuk barang
2.3 Menunjukkan periloku peduli dolom bedermo yong boik don benqr.
3.3 Memahqmi cara-cara bederma yang baik dqn benqr. atau materi, misalnyo memberi makanan, pakaian, buku-buku, atau
4.3 Memproktikkan cqro-cora bederma yang baik dan benar. uang. Derma kebendoon dapat kita berikan kepoda orong-orong yang
Tujuan Pembelajaran:
membutuhkon, seperti korban bencano olam, anak yatim piatu, atou
- Mengerti manfoot murah hoti.
- Mengerti cora melakukcn derma yang baik dan tulus. teman-teman kita yang kurong mampu.
Indikotor:
- Menyebutkan manfaat derma.
Tapi kita harus ingot, barang yangkita berikan haruslah barang-barang
- Mau melqkukan derma.
yang memang diperlukan don masih layak digunakon. Kita tidak boleh
memberikan barang yang sudqh rusak, misalnya memberikan makanan
yangsudah basi otou pakaian yong sudoh tidak loyak pakai lagi. Jika kita
memberi barangyangtidak dapat digunakan lagi, kita bukan menolong
topijustru menimbulkan mosoloh baru bagi penerima dana tersebut.
PANTT ASUHAN
Memberilah dengan cara yang baik. Jika kito punyo kesempatan
ANANDA memberikan sesuatu secaro longsung, berikonlah dengan cara yang
sopan. Berikanlah dengan perosaon senong. Kenopa? Korena kita telah
memperoleh kesempotan berbuat baik.

Berikut ini odalah contoh siswa Buddha yang sangat murah hoti.

Suatu fojor di hutan bombu, di Rojagaho, saot bermeditasl jalan,


Buddha melihot seorang laki-laki dotang. Buddha memanggilnya, "Mori,
Sudatta! "

Pria itu terkejut karena Buddha tahu namanyo. Dengon bahagia


don penuh horap, io mendekoti Buddha dan bersujud. Buddha lalu
mengojarkan Dhomma kepoda Sudatta.

Seteloh mendengor Dhomma, Sudatta berseru gembira, "Menakjubkan,


Bhante!" Ia lalu berlindung kepada Tirotano. Sudotta mengundang
Buddha dan para bhikkhu untuk menerima dermo makanan darinya.

78 Tiga Jenis Derma Tiga Jenis Derma


soat mokan siang itu, sudatta mengundang Buddha dan para bhikkhu
untuk tinggal di Sdvatthi selama musim hujon.

Di Sdvotthi, Sudatta telah menyiapkon sebuah wihara. Io telah membeli Metta melihat berito bencana alam di televisi. Mettq ingin sekali
sebidang lahan dari Pangeron Jeta dengan kepingan emas yang menutupi menolong korban bencana alam. Metta mengajak kalian semua
tanqh di lahon itu. Pangeran Jeta sendiri mendermakan sebagian lahan mengumpulkan barang-barang untuk disumbangkon kepodo korban
untuk dijodikan wihara. wihara itu diberi nam6r "wihara Jetavana". bencana qlam. Kamu posti ingin membantu mereko ju gakan? Gambarlah
Sudatta mempersembahkan wihara itu kepada Sangha. barang-barangyang ingin kamu sumbangkan di kotak yong ada di dekat
Metta ini paling sedikit 8 barang. Ingot barang yang kamu berikon
orang-orang mengenal sudatta dengan nomo Anathapindiko yang harusloh barang-barangyang diperlukon dan masih layak digunokan!
berorti "Pemberi Makon Kaum Miskin". Setelah itu, wornailah gambarmu supayo indah!

Andthapindika sangat murah hati. setiap hari di rumahnya, ia selalu


menyiapkan banyak makanqn untuk orang-orang miskin dan para
pengelano. ra juga selalu menyokong Buddha dan para bhikkhu. Ia
selolu memeriksa apakah para bhikkhu memerlukan sesuatu di wihora.
ra juga selalu melayani bhikkhu yang sakit dan membantu mereka agar
sembuh kembali.

suatu hari, ketika terjodi banjir besar, gudang harto Andthopindika


tersopu banjir don hilang. Meskipun begitu, Anathapindika tidak
berhenti bederma, io tetap bederma meski tidak sebesar sebelumnya.
Melihot sifot murah hati Andthapindika, paro dewa lalu membantu
mengembalikon hartonya yang hilang.

selain gemar bederma, Anathopindika juga gemar mempelajori don


menjaloni Dhomma. Anathapindika menjadi sangat mudah bahagia,
m udah meroso dqma i dan tenan g, dan padaakh i rnya mencapai kesuc iqn.

SABDA BUDDHA
Apa pun yang biso kita bagikan kepada orang lain,
bogikanloh semuanyo tanpa kikir kepa da orang yang terpuji.
(Sorhyutta N ikaya 4.302)

Tiga Jenis Derma Ti^^ t^^:^ n^--^


I rgd JEr rs uet t r td
Dermo Kehidupon

Setiap kali kito selesai mendermakan sesuatu, kita dapat melimpahkan


jasa kebajikan yang telah kita perbuat kepada makhluk yang menderita.
Setiop selesqi bederma, doakonlah:

Aku bohagia telah bederma.


Aku bahagia telah membontu makhluk loin.
Aku bederma agar tidok egois.
Semoga dermoku bermanfaat.
Aku melimpohkan joso kebajikan ini kepoda mokhluk yang menderita.
Semoga semua makhluk turut bahagia dengan derma ini.
Semoga mereka bahagia.
Sadhu. Sadhu. Sadhu.

Derma kehidupan adoloh derma yang kita berikon untuk menjaga atau
menyelamatkan hidup mokhluk loin. Contoh derma kehidupan yong bisa
kito lokukan, jika kita tahu ada orang sakit yang butuh perawatan, tapi
tidok mampu membayar biaya pengobatan sehingga sulit sembuh. Kita
bisa membantu mendermakan uang untuk biaya pengoboton. Dengon
demikian, kita sudoh memperpanjang kehidupan orang sakit tersebut.

Donor darah juga adalah contoh dermo kehidupon. Menolong orang


yong membutuhkan bontuan darah agarbisa sembuh dari penyakitnya,
berarti mendermakan kehidupan kepada merako.

Kadang kita juga menjumpai hewan-hewon malang yang kelaparan


atou serongga kecil yang terapung-opung tak berdaya di air. Jika kito

82 Tiga "Jenis Derma Tiga -Jenis Derma


menolong merekd, kita menyelamatkan mereka dari kematian dan Dahulu kala, di Negeri Tiongkok,
membantu mereka untuk terus bertahan hidup. Perbuatan kecil kita ada seorang samanera yang
dapat menyelamatkan makhluk malang tersebut. Ini jugo termasuk tinggal di wihora. Ia menderita
derma kehidupan. suatu penyakit. Tabib berkqta
bohwa ia akan meninggal dalam
Umat Buddha jugo biasanya melakukan pelepasqn hewan atou yong tujuh hari. Samanera itu sangat
sering disebut " Fang Sheng". Fang artinya "memberi" dan sheng artinya sayang kepada keluarganya,
"kehidupon". Jadi Fang Sheng artinyo "memberi kehidupon". Memberi
sehingga ia pun pulang ke rumah
kehidupan bagi yang qkan celaka atou tersakiti. orangtuanya.

Semuo makhluk juga ingin hidup Di tengan jalan, somqnerc itu melihot rombongon semut yang hampir
seperti kita. Tidak ada yang ingin tenggelam. Ia langsung menolong semut-semut tersebut. Ia mengambil
tersiksa atou mati. Kita hqrus sebatang ranting dan meletakkan di sekitar semut-semut itu. Semut-
berusaha menolong semua mokhluk semut itu segera merayap ke ranting kayu. Akhirnya, mereka selamat
menderita yang kito jumpai, koreno sampoi ke tempat
derma kehidupan adalah perbuotan
yang songot luhur. Samanera itu berpikir, "Mungkin merekq kelaparon. Aku akan beri
mereka makanan." Lalu ia mengambil gula-gulo dori kantongnya. Ia
Orang yang gemar melakukan meletakkan gula-gulo tersebut di sekitar semut-semut itu. Semut-
derma kehidupan biasanya berumur semut yang keloparan langsung menyerbu gula-gulo tersebut.
panjang, jauh dari penyakit atau
kecelakaan yang berot. Seteloh tujuh hqri, somanero itu masih hidup. Ia lolu pulang ke wihara.
Sesompainya di wihara, gurunya terkejut melihatnya masih hidup.
Gurunya lalu bertanya, "Apo yangkamu lakukan seloma perjalonon?" Ia
Suatu hori Buddha berjumpa dengon orang yang ingin mengorbankan memberi tahu gurunyo tentang apayang ia lakukan selama perjalanan.
kambing untuk dewa-dewa. Buddha mencegah mereka membunuh Gurunya tahu mengapa somonera ini masih hidup. Ia masih hidup
kambing tersebut dan menasihoti mereko bahwa pengorbonon semacam karena telah menolong rombongan semut yang hampir moti. Dan io
itu tidak bijaksona karena songat merugikan mokhluk lain yang juga juga melakukan banyak kebaikan, seperti memberi makan semut.
ingin hidup. Banyak cara lain untuk memberi persembahan tanpo harus
mengorbonkan nyowo makhluk loin. Buddha telah melakukan derma
kehidupan dengan menyelamatkan kambing-kambing itu.
SABDA BUDDHA
Aku adalah temqn don penolong semua makhluk.
(Theragdtha 648)

Tiga .Jenis Derma Tinr lonic Derma


Kita harus menolong mqkhluk hidup yang menderito. Derma kehidupan tidak sulit untuk dilakukan, kita mungkin belum
Lihatlah gambar di bawoh ini, siapakoh yang harus mereka tolong? cukup umur untuk melakukan donor dorqh. Tapi ada banyak cara lain
Lingkarilah hewan/manusia yang harus ditolong pada gambar di bawoh ini. untuk melakukan derma kehidupon. Bertekadloh untuk melakukan
derma kehidupan dengan caramu sendiri yang sederhana. Tuliskanlah
3 derma kehidupan yo'ng akan kamu lakukqn. Dan lakukanloh dolam
kehidupanmu sehari-hari.
Contoh: Aku bertekad mengurangi makan doging supaya mengurangi
makhluk yang menderita.
Tuliskan tekadmu sendiri:
1.
2.
3.

setelah menemukon makhluk yang harus ditolong, tuliskan pertolongon


apa yang hqrus kamu berikan kepada mereka di tabel ini.

Makhluk Caraku Menolong \

Tiga Jenis Derma Tiga Jenis Derma


Dermo Kebenoron ajaran Buddha. Mereka berharap dengan derma kebenoranyang mereka
berikan, kita semua menjadi lebih bahogia. Adajuga orang-orangyang
tidak mompu berceramah Dhamma atau mengajar, tapi tetap sajo
bisa melokukan derma kebenqran. Misalnya dengan mencetak atau
membiayai pembuotan buku Dhamma dan membagikan kepada orong-
Derma kebenaran disebut Dhamma Ddna. Derma kebenaran berarti orang yang ingin belajar Dhamma. Buku Dhamma adalah alat untuk
memberi tahu qtau mengajarkan kebenaran. Apa itu kebenoron? menyebarl uaskan ajaran B uddho
Kebenaran adalqh ajaran kebaikan. Dengon memberidermo kebenaran,
kito membuat orang lain menjadi lebih baik dan bahagia. Ajoron Buddha Memberikan derma Dhammq bukanlah tugas para bhikkhu-bhikkhuni,
atau Dhamma adalah kebenaran yang membuqt orang lain menjodi guru agarna, atau para pandita saja. Semua orang yang mengenal
lebih baik danbahagia. Dhamma wojib menyebarkan Dhamma. Demikian pula dengan kita.
Meskipun kita masih kecil, kita juga biso menyebarkan Dhommq.
Misalnya jika odo temqn yang suka berbuat salah, kita beri nasihat,
supaya ia tidqk berbuat karma buruk, dan hidupnya bisa lebih bahagia.
Memberi nasihat yong baik juga termasuk melakukqn dermo kebenaran.
Mengajak teman ke wihara atau meminjamkan buku Dhamma juga
merupokan derma kebenaran. Mengapa? Karena dengan demikian,
teman kita bisa paham Dhamma, sehingga diq bisa menjodi lebih boik
dan lebih bahagia.

Kita iuga bisa derma


kebenaran dengan menjalani
ajaran Buddha dengan baik.
Jika kita menjalani ajaran
Buddha dengan baik, kita akon
menjadi teladan, sehinggo
orang lain dapat mencontoh
dan dapat menjalani Dhamma

Poro bhikkhu mengajarkan kebenaran ajaran Buddha kepoda kita. Itu


artinya para bhikkhu melakukqn derma kebenoran. Guru-guru kita
juga adalah orong-orong yang telah mengajarkan kebenorqn. Para
SABDA BUDDHA
penceramah di wihara dan kakak-kakak pembina sekolah mingguan
Pemberion Dhammo mengalohkon segalo pemberian.
Buddhis juga adalah orong-orctng yang memberikan kebenaran dengan
(Dhammopoda 354)
tulus. Mereka bekerja tonpa pamrih dolam mengajarkqn kebenaran

Tiga Jenis Derma Tiga Jenis Derma


Apa yang harus Metta kotakan untuk menasihati Kucca?

Isilah balon yang tersedio pada gambar-gombor di bawah ini sesuqi


dengan nosihat yang tepat.

Metta sedang merasa malas ke wihara karena ingin main ke mal.


Apa yong harus Kucca kotokan kepada Metto?

Bodhi sedang sedih karena tidak dapat nilai L00 pada ujian matematika.
Apa yong harus Lobhi katakon kepodo Bodhi untuk menghiburnya?

Lobhi sedang maroh dan ingin berkelahi dengon anak lain.


Apa yong harus Bodhi katqkan untuk menasihotinyo?

Tiga Jenis Derma Tiga Jenis Derma


4. Menyelamotkon mokhluk lain termasuk
a. derma kebendqon
b. derma kebenaran
Tuliskan 3 tekadmu untuk melokukan derma kebenaran dengan c. derma kehidupan
cqramu sendiri. Contoh: Aku akan melokukan dermo kebenoran dengan d. dermo makanon
mengajak teman ke wihara.
Tuliskanloh tekodmu sendiri: 5. Kita melokukan dermo kehidupan dengan penuh ....
1. a. pamrih
2. b. ketokutan
3. c. cinta kasih
d. penyesalan

6. Jenis derma yang paling tinggi adolah ....


a. derma kebendaan
A. Lingkarilah jawaban yang benar! b. derma kehidupan
c. derma kebenaran
1. Di bqwah ini yong merupakan pemberion derma kebendaon yong d. derma tempat tinggol
benar adalah ....
a. memberi barong yang sudah rusak 7. Yang termasuk derma kebenaran qdaloh ....
b. memberi supaya mendapatkon pujian a. melokukqn derma kepada orong yang berbuat benor
c. memberi barang yang tidak berguna b. memberitohukan atqu mengajarkan kebenaran
d. memberi borang yang berguna dengan tulus c. menentukan opakah seseorang berloku benar atau tidok
d. memarahi orang yong berbuat saloh
2. Seteloh memberi kepada orang lain kita hendaknya ....
a. berharap ia membalas pemberion kita 8. Yang termosuk derma kebenoran qdalah
b. mengharapkan pujian dari orang lain o. bederma ke panti osuhon
c. berhorop io membantu kita di saat kita susah b. donor darah
d. tidak mengharopkan bolasan apa pun c. meminjamkon buku Dhamma
d. menolong orang sakit
3. Orang yangpaling tepot untuk menerima pemberian kito oaolot'',
o. orang yang suka menerimo pemberian orang lain 9. Yang termasuk dermo kehidupon adalah ....
b. orang yang memerlukan pemberian a. bederma ke panti asul"ron
c. orang yang suka memuji kita b. menyelamotkan anjing yangterluka
d. orang yang boik kepada kita c. meminjamkan buku Dhomma
d. meminjamkan uang kepada teman

Tiga Jenis Derma Tiga Jenis Derma


L0.Dermo yang tepat diberikan untuk korban bencano odolah ....
a. mokanan
b. selimut
c. pakaian
d. barang mewoh Kompetensi Dasar:
L.4 Menerima empat macam jolan kesuksesan dan empat mqcam temqn sejati dolom kehidupan
sehari-hari.
B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang baik 2.4 Menunjukkan percaya diri seteloh memqhomi empot mocom jalan kesukseson dan empot
dan benar! macam teman sejoti dalom kehidupan sehari-hari.
3.4 Memahqmi empat macam jalon kesuksesan dcn empat macom teman sejati.
4.4 Menyojikon empat mocam jalan kesuksesan dan empat macom temon sejati.
1. Safah satu contoh derma kehidupan adalah Tujuan Pembelajaran:
- Memahamijalan kesuksesan pada kehidupan ini.
- Menjalonijolon kesuksesan poda kehidupon ini.
2. Kucca melihat seekor kucing yang songat kedinginan dan kelaparan.
- Memohami jalon kesukseson poda kehidupan mendatang.
Yong biso Kucca lakukqn untuk menolong kucing tersebut adalah - Menjaloni jolon kesukseson pada kehidupan mendotong.
Indikator:
- Menyebutkanjolan kesuksesan pada kehidupan ini.
- Menjelaskon carojalan kesuksesan pado kehidupan ini.
3. suatu saat, odik Kucca menyobek buku Kucca. Agar adiknya bersikap - Menyebutkanjalan kesukseson poda kehidupan mendotang.
dengan baik dan benar, Kucca seboiknya - Menjeloskon corajalan kesukseson podo kehidupcn mendatong.

4. Lobhi suko menyakiti kucing. Bodhi sebaiknya menosihati Lobhi


dengan berkota

5. Derma kebenaran yang pernah kulakukan adalah

l
i
I
1

Tiga Jenis Derma Jakan Kesuksesan


Empot Jolon Kesukseson Dolom Kehidupon Ini

Suatu ketika Buddha tinggal di Kota Kakkarapatta, seorang bapak


berkota kepado Buddho, "Bhante bersediq kiranya mengajar kami cara
menimbulkan kesejahteroon serta kebahagiaan, baik dalam kehidupon
ini maupun kehidupan mendatang."

Buddho lalu menjelaskan, bahwo untuk menimbulkon kesejahterqan


serta kebahagiaan dalam kehidupan ini, seseorang horus memiliki:
Kesempurnaan usaha gigi h.
Kesempurnaan perl i ndungan.
Persahobatan yang baik.
Kehidupan y ang seimbang.

Kesempurnaan usaha gigih dengon menuliskannyo berulang kqli, maka lakukanlah. Pelajari
Apakah kesempurnoan usqha gigihT Buddho menjelaskan, seseorang bagatmana cara belojar yang baik yang sesuai dengon kemampuan kita
yang bekerja dengan cara apa pun, baik bertani, berdagang, ataupun don bahqn pelajaron.
sebogai pegowai, ia haruslah piawai dan tekun. Ia menyelidiki cara-
carayang tepot serto bertindak dan mengotur segalanya dengan tepat. Selain piawoi, seseorang jugo harus tekun melakukan pekerjoannyo.
Jika pohon yang ditonqm seorang petani harus disiram 2 kali sehari,
Seorang petani yang ingin tanamonnya tumbuh subur, harus tohu mqka ia harus tekun melakukqnnya. Jika ia molos dan honya menyiram
tanamon qpa yang cocok ditanami di lahannya, pupuk jenis apa yang L hari sekali, mokq hasilnya tidak akan bagus, otqu malah tonamannya
cocok untuk tanamon itu, berapa kali sehari harus diairi, bagaimana akan kering don mati.
cara merowatnya, dengan demikion okan mendapat hasil yang baik.
Jika tanah miliknya tidqk bisa ditonami padi, maka jangan ditanami Demikian jugo dengan kita, kito harus tekun ketika belajar. Dengan
padi. Jika tqnahnya cocok ditanami jagung, moka tanqmilah jagung. memerhatikqn ketiko guru menjelaskon, kita akqn lebih mudah
Berikanloh perawotanyang sesuai ogar tumbuh subur. \
memahami pelajoran. Dengan bertanya ketika kita tidak pahom, maka
kita tok akqn mengalomi kebingungon. Dengan mengulangi bahqn
Demikian juga kita sebagai pelajar, kito harus tohu cara belajar yang pelajoron sepulang sekoloh, maka kita pasti akan lebih memahami dan
cocok dengan kito. Jika kita lebih cocok belajar pada sore hari, maka mengingat pelajaran dengan lebih baik. Jikq kito meraso kemompuan
jadwalkan jom belajar di rumah pada sore hori. Jika kita lebih cocok kita kurang dibanding teman-teman loin, maka berusohalah lebih giot.
belajar pada malam hari, maka jadwalkan jam belojar di rumah pada Jiko kamu tak dapot memahami don mengingat bohan pelajaran dolam
molam hari. Jika kito biso mengingat pelajoran dengan mengucdpkannya 1 kali belajar, maka lakukanlah berulang-ulong dengan tekun.
berulang kali, mqka lakukonlah. Jiko kita bisa mengingat pelajaran
Jalan Kesuksesan Jakan Kesuksesan
Kesempurnaan Perlindungan supayo pendapatannya melebihi pengeluarannya, bukan pengeluaran
Apakah kesempurnoon perlindungan itu? Buddha menjeloskon seseorang y ang melebihi pendopatannya.
harus melindungi dan menjogo harta yang diperoleh dari usah a yang
gigih dan cara yqng layak. Ia berpikir bagoim ana ia mencegoh agor Artinyo, jika kito ingin hidup seimbang kita hqrus tohu pendopaton
para penjohat tidak merampctsnya, api tidak membakarnya, dan banjir dan pengeluaran kita. Dan seteloh mengetahuinya kito tidak hidup
tidok menghanyutkan hartanyo. berfoya-foya sehinggo akhirnya pengeluaron kito lebih besar doripada
pendapatan. Nomun, kita jugo tidak boleh kikir otau pelit, sehingga
Demikion juga pada zaman sekarang ini, jiko seseorang mendapatkan kita hidup terlolu terbatas dan tidok bahagia, kito juga tidak boleh kikir
harta dari usaho gigih yang dilokukannyc, ia harus melindungi hortanya atau pelit untuk bederma. Jika kito hidup tidak foya-foya, tidak kikir,
ogar tidok terampas, tidak tertipu, menyimpan hartonya di bqnk yang dengan pendapatan lebih besor dari pengeluaron, moko kita memiliki
oman. kehidupan y ang seimbang.

Jika kamu memiliki uang ataubarang lindungilah dengan baik. Jangan Saat ini, kamu harus tqhu berapa uang saku yang kamu dapat dari
taruh sembarangan. simpanlah uang sakumu di sebuah dompet atau orangtuamu, kamu harus menggunokan dengan bijak, jangan sampai
tos kecil, jangan berceceran, letakkan di tempatyangbaik, agar tidak uang saku yong diberikan habis sebelum waktunya. Jongan gunakan
hilang otau mudoh rusak. Gunokanlah uang dan barangmu dengan baik. uang saku untuk hal yang tidak perlu. Sisihkan uang sakumu untuk
Menggunakan uang untuk hal yang salah hanya akon merugikon kita. didermakan, sisihkan uang sakumu untuk ditabung. Tabunganmu ini
bisa dipakai sewaktu kqmu memerlukonnyo, tanpa harus meminta uqng
Persahabatan yang baik lagi dari orangtuamu. Atau bisa juga kamu gunakan untuk membontu
Apakah persahoboton yang baik itu? Buddha menjelaskan bahwo di desa orangtua otau keluorgomu jika diperlukan.
otqu kota mana pun seseorang tinggal,ia bergaul dengan orang-orang
lain, baik yang muda, tuo, memiliki kebajikan tinggi, penuh keyakinan Demikionloh apa yang Buddha jeloskan jolan menuju
terhadap Buddha, Dhamma, Sangha, dqn bermoral baik, murah hati don kesuksesan pada kehidupan sekarang.
bijaksano. Io bercakap-cakap dengan mereka, meniru mereka dalam
keyakinan, moral yang baik, murah hati, dan bijaksana.

Seseorang sngh idup bersam a sahabat yan g baik, y angmem i I i ki pi ki ron,


y SABDA BUDDHA
perkatoan, perbuatan bqik, maka ia pun akqn tertulor menjadi boik. Jika Ada empat hal yang menimbulkan kesejohteraan serta kebahagiaan
ia hidup dengan orang yang berpikir, berucop, berbuat burqk, maka iq bagi seorang perumahtangga dalam kehidupan inijugo.
pun akon tertulqr menjadi buruk. Memiliki sahabat bqik membontu kita Apakah empat hal itu?
untuk menjadi baik dan sukses. Kesempurnaan usohq gigih.
Kesempurnoqn perlindungan.
Kehidupan yang seimbang Persahabatan yang baik.
Apakah kehidupon yang seimbang itu? Buddha menjelaskan bahwa Kehidupan yang seimbang.
seseorang yang mengetahui pendapatan dqn pengeluarannya don (Vyagghapajia Sutto, Angutara NikAya 8'54)

menjolani kehidupan yang seimbang, tidak berfoya-foya maupun kikir

Jatan Kesuksesan Jakan Kesuksesan


salah sotu cara menjalani kehidupan seimbang adalah dengan
mengetahui beropa pendapotan dan pengeluaran kito, dan dopat
menggunakannya tanpa foya-foya, tapi iuga tidak kikir. sedari
sekorang, kita harus belajar menggunakan uong kita dengan bijak. Jika
kamu mendapotkan uang saku dari orangtuamu, bagilah uang soku
tersebut menjadi tiga bagiqn: untuk digunokan, untuk didermokon,
untuk disimpan. Mari kita buat celengan guno, simpan, dermo untuk
mengotur uang saku kita.

Alat dan bahan:


3 kotak bekas/kotok pensil/amplop
Spidol/penalpensi I warna
Duduklah berlutut, lalu bocakan doa tekad berikut ini dengan lantang:
Kertas
Pita, stiker, kancing, manik-monik
Terima Kasih Buddho.
Lem/lokban
Terimo Kasih Dhomma.
Gunting
Terima Kosih Sangha.
Caraz
Gunting kertas menjadi 3 bogian.
Aku bertekad
Tuf is dengan indah pada setiap kertos: 1. Guna 2. Derma 3. simpan.
I berusaha dengan gigih,
Hiasi kertos dengan pensil warno. (
t
berusaho dengan piawai,
Tempel setiap kertas pada setiap kotok bekas/kotak pensil/amplop.
berusaha dengan tekun,
H i asi kotak/toples dengan stiker/pita/kanci n g/ manik sesua i kreasi m u.
dalam belajar, dalam bekerjo.
Bagilah uang sakumu menjodi tiga bagian dan masukkan ke dalqm
bagian masing-masing. j
1
Aku bertekad
melindungi kepemilikan,
it!

t
! menyimpan dengon baik,
menggunakan dengan baik.

Aku bertekad
bersahabat dengan yong baik,
menjadi sahabot yang boik.

Jalan Kesuksesan Jakan Kesuksesan


Aku bertekod Empot Jqlon Kesukseson Dolqm
menjaloni kehidupan seimbang,
tidak berfoya-foya,
tidok kikir,
gemor bederma.
Buddha jugo menjeloskan, bahwa untuk menimbulkan kesejahterqon
Semoga dengan demikian, serto kebahagiaan dalam kehidupon mendatang, seseorang harus
aku memperoleh kesejohteraan, memiliki kesempurnaon dalam:
aku memperoleh kebahagiaan, Keyakinon
denganjalan keboikon. Kebojikon
Kedermowanan
Sddhu. Sadhu. Sddhu. Kebijaksanoan

Keyakinan
Bagaimanq seseorong dikatakan sempurna dqlom keyakinan? Seseorang
uang memiliki keyakinan, berqfti memiliki keyokinan yangteguh kepodo
Buddha, Dhommo, Songha. Dengan memiliki keyakinan kepado Buddho,
menjaloni Dhammo bersoma Sangha, maka sikap dan perbuatan kita
akan senantiasa baik, hingga kita mengumpulkan bonyak karma baik.
Dengan demikion kesuksesan akon ada bagi kito.

Bogaimana cara kita memupuk keyakinan kita? Dengon mempelojari


Dhamma, ketika kita belajar Dhamma, kito akan melihat betopo
muf ionya Buddha, betapo indohnya Dhamma ajaran Buddho. Dengan
demikian, kita menjadi lebih semangat untuk terus menjoloni Dhamma.
Sering-seringlah belajar Dhomma di wiharq, di sekoloh, atau di rumah.
Sering-seringlah berpujo bokti, sehingga keyakinan kitq akan semakin
sempurno, perbuotan kita okan semakin sempurna, dengan demikian
kito okon memperoleh kesejohteraan dan kebahagiaan.

Kebajikan I

Bagoimono seseorang dikatakan sempurna dalam kebajikon? Agor kita


sukses, kito harus memiliki moral yang baik, yoitu dengan menjalani
Lima Silo Buddhis:
1. Tidak membunuh/menyakiti makhluk lqin.
2.Tidak mencuri.
3. Tidak berbuot qsusila.

.Jatan Kesuksesan Jakan Kesuksesan


Kebijaksanaan
Seseorang yang mampu memahami bahwa segalo sesuatu posti okan
berlolu, maka ia akan menjadi lebih bijaksana. Ia tidak mudoh sedih,
galau, khawatir, sombong, senang berlebihan. Orang yang bijoksana
tidak melakukan keburukan dan mengembangkan kebaikan. Karena
itu, hidupnya baik, sehinggo ia mendapatkan kesejahteraon dan
kebahagiaan.

Kita biso menjadi bijaksana dengan carabanyak belajar, mendengarkon


nosihat bijok, serta

SABDA BUDDHA
Ada empot hal yang menimbulkan kesejahteraan serta kebohagiaon
bagi seorong perumahtangga dalam kehidupan mendotang.
Apokah empat hol itu?
Kesempurnaon keyakinan.
Kesempurnaan kebaj i kon.
Kesem p ur naan kederm awonon.
4.Tidak berbohong, berkato kosar.
Kesempurnaan kebijaksanaan.
5. Tidok makan/minum zatyang memabukkan.
(Yyagghapaya Sutta, Angutara Nikaya 8.54)
Menjalani Lima Sila adalah hol yang wajib bagi siapa saja. Dengan
menjalani sila kito terhindor dori perbuatan buruk don honya melakukon
perbuaton baik. Dengan demikian kita akan mendapotkan kesukseson
dan kebah agiaan.

Kedermawanan
Seseorang memiliki kedermawanan sempurna berarti bebqs dari Kesempurnaon kebajikon dengan menjalani Limo Silq Buddhis adalah
pikiron kikir, murah hati, don suka bedermo. Dengan korma baik salah satu caro untuk mencopai kesejahteraan dan kebahagiaan dalam
dari kedermawonon yang io pupuk sejak kehidupan ini, maka io akan kehidupan mendatang. Buatlah sebuah poster Lima Sila Buddhis sesuqi
mendapatkan kesejohteraan dan kebah agiaan. kreasimu.

Kito harus memiliki kedermawanan, kita tidak boleh kikir, horus murah Tempelkan poster kreasimu di tempat yang sering kamu lihat seperti di
hati, dan suko bedermq. Kita bisa memberikon derma kebendaan. dermq kamar tidurmu atau di depan meja belojarmu.
kehidupan, dan dermo kebenaran.

Jalan Kesuksesan Jakan Kesuksesan


Kesempurnaan keyakinan terhadap Buddho, Dhamma, Sangha adalah
A. Lingkarilah jawaban yang benar!
salah satu caro untuk mencapai kesejahteraan dan kebahagiaan dolam
kehidupan mendatong. Untuk mengembangkon keyakinan kepado
Buddha, marilah kita menguatkan keyakinan terhadap Buddha dengon
L. Yang dimaksud kesempurnqon usaha gigih adolah ....
a. berusaha dengan tekun dan piawai
membocakon syair berikut.
b. berusaho dengan setengah hati
c. berusqha dengan asal-asalan
Tiada perlindungan lain bagiku.
d. bekerja asal cepat selesoi
Buddhalah sesungguhnya adalah pelindungku.
Berkat kesungguhan pernyotoan ini,
semoga aku mendapat kejayaan.
2. Contoh berusoha dengan tekun adalah ....
a. jiko tak biso, tugas tidak perlu dikerjakon
b. jika tak bisa, kerjakan tugas asal-asalan
Tiada perlindungan loin bogiku.
c. jika tak bisa, giat bertanya sampai mendapat jawaban yang tepat
Dhammaloh sesungguhnya adalah pelindungku.
d. jiko tak bisa, tugas tidak dikumpulkan
Berkot kesungguhan pernyotoan ini,
semogcr aku mendapat kejayaan.
3. Yang dimaksud dengon kesempurnqqn perlindungan adalah
a. mef indungi harto yang didapatkan dengon caralayak
Tiado perlindungan lain bagiku.
b. mengambil dan melindungi harta milik orang
Sanghaloh sesungguhnya adalah pelindungku.
c. membiarkon harto dirampas orong
Berkat kesungguhan pernyataan ini,
d. melindungi harta sampai tidak mengerjakqn hal lain
semoga aku mendapat kejayaan.

4. Seseorang yangmemiliki persahobatanyang baik, meniru sahabatnyo


dolom....
o. keburukan
b. keyakinan dan morol buruk
c. keyakinan dan moral baik
d. keyakinan salah

5. Seseorong yang memiliki kehidupan yang seimbang artinya


a. pengeluaran lebih besqr dori pendapatan
b. pendapatan lebih besar dari pengeluaron
c. pendapqton kurang dari pengeluaran
d. tidak memiliki pendapatan

Jalan Kesuksesan
Jakan Kesuksesan
6. Seseorong memiliki kesempurndon keyakinan berarti ia memiliki B. Lengkapilah kqlimat dibawah inidenganjawaban baikdan benar!
keyakinan akan ....
a. Buddha, Dhamma, Sangho L. Contoh sikap dermawan adalah
b. pandangon salah
c. kepercay aan takhayul 2. Dengan menjalani Lima Silq kito ......... perbuatan buruk.
d. tradisi salah
3. Sebagoi pelojar kita melatih kesempurnoon usoha gigih dengan cara
7. Seseorang yang memiliki kesempurnaan kebajikan, melakukan
pontangan di bawqh ini kecuali ....
o. tidqk membunuh 4. Sebagai pelajar kita melindungi uang saku kita dengon cara
b. tidak mencuri
c. tidak berbohong
d. tidak bederma 5. Dua hal yang merupakan jalan kesuksesan pada kehidupan
adalah .. dan
8. Yang bukan ciri orang yang bijoksana adalah ....
a. tidak mudah sedih
b. sedih berlebihan
c. berbuot baik
d. mengembangkan kebaikan

9. Yang bukan merupakan jalon kesuksesan dqlqm kehidupan ini adalah

a. kesempurnaan usaha gigih


b. kesempurnoan perlindungan
c. persahabatan baik
d. kehidupan boros

10.Yang bukan merupakon jalan kesuksesan dalam kehidupon


mendotang odalah ....
a. keyakinon
b. kebajikan
c. kedermowonan
d. kegalouon

Jakan Kesuksesan
Ja[an Kesuksesan
PELAJARAN

Sohobot yong Boik

Kompetensi Dasar:
1.4 Menerima empat macom jolon kesuksesan dan empat mcrcom temon sejati dclam
sehari-hari. Ketiko kau sedih,
2.4 Menunjukkan percayo diri setelqh memohami empot mocom jalan kesuksesan dan empat aku akon mengeringkan oir matomu.
macam teman sejati dolam kehidupan sehari-hari.
3.4 Memahami empat mocam jolan kesukseson don empat mqcam teman sejoti.
Ketika kau gentar,
4.4 Menyajikon empat mocam jolan kesuksesan don empot mqcom teman sejoti. oku akan menghapus ketokutanmu.
Tujuan Pembelajaran:
- Memahami cara membedakan sahabot yong baik don yang bukan.
- Memahomi cara menjadi sqhabat yong baik.
Ketika kau cemas,
Indikator: aku akan memberimu haropan.
- Menyebutkon ciri sohabot yang boik. Jika kou nyctris menyerah,
- Menyebutkan ciri sohabatyangtidok baik.
aku okan membantumu bertahon.

Ketika kou tersesat don tak bisa melihat terang,


aku akan menjadi lenterqmu bersinar terang.
Iniloh janji yang kuikrqrkan sompoi qkhir.

Mengapa?
Engkau mungkin bertonya.
Karena, kau sahabatku.

Sahabat Sejati
Sahabat Sejati
selain hidup bersama dengan keluarga kita, kitq juga hidup berbagi berbicara jelek tentang kito, dan ia memuji mereka yang berbicaro
kasih dengan sohabat kita. Namun, jika kito memiliki sahqbat yang tidak benar tentong kita.
baik, sifat kita pun biso menjadi tak baik, hidup kito bisa menjadi tebih
sulit. sebaliknya, memiliki sahabot baik akan membuat kita bahagia, Buddha berkota, jika kita memiliki sahobot sejati sqperti yangdisebutkan
membuat derita kito berkurong, membuat hari-hari kito iadi lebih di atas, maka kita horus sayang kepodanya, seperti seorong ibu sayang
menyenangkan, membuat diri kita menjodi orang yong baik. kepado anoknya.

sahobat sejati otou sahobat yang bqik serin g juga dikenal dengan Namun, kita tak boleh hanya berhorap untuk mendapatkan sohabot
Kalyanamitta. Berasal dori kata mitta yang artinyo "sahobat" dan sejati. Seperti semut bertemon dengon semut, gajah berteman gajah,
kalydnayang artinya "bqik". Buddha pernah berkata bahwa ada empot sahabat sejati juga akan berteman dengan orong yong memiliki
jenis orang yang merupakon sahabat sejoti, sahabat yang baik. seperti kebajikan yo,ng somo. Oleh sebab itu, selain berhorop memiliki sahabat
apakah itu? Ia yang dipahami sebagai sahabat sejati adalahiayang-. sejati yang baik, kito juga harus menjadikan diri kita sahabat yang baik.
Teman penolong. Kita terlebih dulu harus menjadi penolong, adabagi temon kita di kalq
Temqn dalqm suko dan duko. suka dan duka, memberi nasihat, dan mau berkorbon untuk sahabat
Temon yang memberi nasihat. kita.
Teman yang bersimpati.

Teman Penolong
SABDA BUDDHA
Teman penolong adalah temon yang menjaga kita, menjaga milik kita,
Orong yang membantu soat dibutuhkan
ia mef indungi kito dalom bahaya, dan ketika dibutuhkan, iq memberikon
adalah temon yang boik don setio.
bontuan lebih dari yang kita minta.
(Sarhyutta Nikoya I. 37)
Teman dalam suka-duka
Teman sejati adqlah teman yang bersoma kitq ketika kita bahagia dan
ketika kito sedang sedih atau menderita. Ia menceritakan rahasianya,
menyembunyikan rahasiq kita, ia tidak meninggalkon kita ketika kita
susoh, ia juga mengorbankon diri untuk kepentingan kito.

Teman ydng memberi nasihat


Temon sejati adalah teman yang memberi nasihot, ia menJegah kita
berbuat jahat, ia menganjurkon kita berbuat baik, io memberi tahu apo
yang belum kita ketahui, dan ia menunjukkan kita jalan ke surga.

Teman yang bersimpati


Teman sejati adalah temon yang bersimpati. Ia tidak bergembira atas
kemalangan kita, ia gembira ketika bahagia, ia mencegah orang lain

Sahabat Sejati Sahabat Sejati


Ceritakan pengaloman bersama temanmu yang sangat berkesan.
Gambarkon kejadion tersebut dolom kolom komik berikut ini.

Sahabat Sejati
Sahabat Sejati
Sohobot yong Tidok Bqik

Marilah kito duduk bermeditosi, sqmbil mendoakon sahobat-sahobat


kita.
Duduklah bermeditasi dengan santai sambil memerhatikan nopas.
Ketika kamu sudah merasa tenong, ucapkan dan dookan sahabat-
sohqbatmu dolam hoti.

Semoga ...... (sebut namany a) bahagia.


Semoga ...... (sebut namonya) bebas dari duka.
Semoga ...... (sebut namonyo) bebas dari penyakit.
Semoga ...... (sebut namanyo) bebas dari kesulitan.
Semoga ...... (sebut namonyo) dopat mempertohankan kebahagiaannya
sendiri.
Semoga semua makhluk bahagia.

Kamu bisa mengulong doo di atas dalom hoti dengan menyebut nomq
sahabatmuyang lain sampoi akhir meditosi.

Selain menje laskan tentang sahabat y angbaik, B uddha j uga menjelaskan


sqhabat yang tidak baik yang seboiknya tidak kita akrabi.
Seorang yang tamok.
Seorang yong banyak bicora tapi tak berbuat apa-apa.
Seorang penjilat.
Seorang pemboros.

Seorang yang tamak


Ciri-cirinya: ia menginginkon milik temannyo, memberi sedikit tetapi
meminta bonyok, melakukan kewajiban karena takut, dan bertemon
demi keuntungannya sendiri.

Seorang yang banyak bicara tapi tak berbuat o.pa'apa


Ciri-cirinya: membual tentong persahabatan masa lalu, membual
tentong persahabaton yang akan dotong, selalu membujuk dengan
Srhrhrt Soirti Qrhehet Saiati
omong kosong, jika dimintai pertolongan ia akqn mengotakan tqk,
songgup.

Seorang penjilat
Ciri-cirinyo: ia menyetujui perbuatan salah temannya, ia tidok
menyetujui perbuatan baik temonnya, io memuji-muji di hadapan kita,
menjelek-jelekkan kita di depan orang lain.

Seorang pemboros
ciri-cirinyo: hanya mou bersqhabat dengan orqng yang ketagihon
minuman keras, sering berkeliaran, suka berfoya-foya, don gemar
berjudi.

Keempat jenis sahabot yang tidak boik tersebut harus kita waspadai.
Persahobatan dengan mereka adalah persohabotan yong palsu, tidak
berdosarkan ketulusan dqn tidok akan membuat kita menjadi lebih
bijaksana.
t€man mempunyai barang yang bagus. Kadang kita tidak benar-benar
Kita memong seboiknya tidak bersqhabat dengon teman yangtidak bqik. mem erl uk an b arangterse but, kita hanyo meng i n g nkannya karena ti dak
i

Namun kita tidqk boleh membenci mereko. suatu saot ketiko mereko mau kolah dari temqn. Sebaiknya kita bersyukur dengan apa pun yang
benar-benar memerlukan pertolongqn, kitq seboiknyo menolong mereka kita miliki saat ini. Orang yang mudah cukup hati dan bersyukur akan
dengon bijoksana. hidup bahagia. Jika kita mudah cukup hati dan bersyukur, maka kita
akon lebih mudah memberi, kito tidak banyak meminto, dan kita bisa
Sebaliknyq kita horus melihat diri kito sendiri. Jikq kita memiliki ciri dqri berteman dengan benar-benar tulus tanpa memikirkon untung-rugi.
sahabat yang tidok baik, makq okan sulit bogi kita untuk mendopotkan Jiko kito tulus, maka kita akan menjalani kewajibon kita juga dengan
sahabat yangbaik. Kita harus melihot ke dolom diri, apakah kita memiliki tulus, bukon karena rasa takut.
ciri-ciri dori teman yqng buruk di atas? Jika iyo, mako berusohalah
untuk menghilongkon sifot-sifot tersebut. Bagoiman a caranya? 2. Agar tidak menjadi teman yang banyak bicara tapi tak berbuat
\ aPq-aPa
1. Agar tidak menjadi teman ydngtamak Semua sahabat memiliki kebaikan masing-masing, kita tak perlu
Kodang-kadang ketika teman kito memiliki moinan otou barang yang membandingkan sahabot kita dengan sahabat yang lain dari mosa
bagus, wajar saja jiko kito juga ingin memilikinya. Nomun, jangan lalu atau masa datong. Hargailah sahabatmu, jika kamu mengajaknya
sampai kito menjodi tamqk dan lontas ingin mengambil barong temon. melakukan sesuotu dan io tidok mau, maka hargai keinginonnya, kamu
Jika kqmu benar-benar menginginkan barang seperti milik temonmu, boleh meyakinkon sahqbatmu, namun tidak perlu membujuknya dengan
kamu bisa membeli atou mengusohokan sendiri dengan cara yang kebohongan atau omong kosong. Dan selalulah berusaha menolong
baik seperti menobung. Kitc harus senong don tidak boleh iri ketika sahabatmu. Jika kamu tak bisa menolongnya, komu bisa mengusahakan
agor ia tetap mendapot pertolongan. M isalnya,jika temanmu memintamu
Sahabat Sejati
Sahabat Sejati
menolongnya ketika jatuh, tapi kamu tak kuat mengongkatnyo, kamu
SABDA BUDDHA
bisq meminto bontuan teman loin untuk samo-sama membantu.
Jika kolian bisa mendapatkan sahabatyang bijak,
teman seperjalanan yang hidup bojik dan bijak,
3. Agar tidak menjadi teman penjilat
setelah mengatasi semua rintongan,
Ciri-cirinya: ia menyetujui perbuatan salah temannyo, ia tidak
hiduplah dengan pikiran senang dan sadar.
menyetujui perbuaton baik temannya, ia memuji-muji di hadapon (Dhammapada 328)
kita, menjelek-jelekkan kita di depon orang loin. Jiko kita mendukung
perbuatan salah teman kita, maka kita juga bisa menerima karma
buruk dari perbuaton salah itu. Dan jika teman kitq ingin berbuat boik,
tetapi kita menghalanginya, kita jugo bisa mendopotkan korma buruk
korenanya. Kita harus mengakui kebaikan teman kita di depan dirinya
atau orong lain. Semua orang memiliki kekurangan dan kelebihan
Kamu pasti memiliki sahabat don ia pasti memiliki kebaikan, karena
mosing-masing, kito tidok perlu menjelek-jelekkan kekurangan temon
kito. Kita harus tulus terhadap sahabat kito, jika ada hal salah yang itulah kalian bersahabqt. Terkadang koreno terbiasa bersama, kito
suka melupakan keboikan sahabat kito. Mari kito ingat-ingat tentang
dia akukon, kita harus mengatakannyo dengon lembut, agar ia pahom
kebaikon yang pernah dilakukan sahabot kita, lalu tuliskon keboikan
f

bahwa perbuatonnyo itu salah dan tidak mengulanginyo logi. Menjelek-


jefekan kekurongan teman di depan orang lain hanya akan membuat sahabatmu itu. Kamu boleh menulis tentang beberapo sahobatmu. Lalu
komu boleh menceritakonnya di dalom kelas atau kelompok. Jika komu
kita terlihot jelek.
mou, komu bisa memberikan hasil tulisanmu kepado sahabatmu itu,
sehingga io tohu bahwa ia sungguh berarti untukmu'
4. Agar tidak menjadi teman pemboros
Jalani sila dengon boik. Jangan terlibat pergoulan solah. Agar kita
tidok menjadi teman yang minum minuman keros, berjudi, berfoya-
foya, berkeliaran, moko terlebih dahulu kito jangan berteman dengan
teman yang seperti ini. Minuman keras, judi, berkeliaron, berfoya-foya
memif iki bonyak bahaya. Siopa soja bisa celoko ketika berkeliaran dan Bocakan doa tekad berikut dengan lontong sambil beranjali.
mabuk. Judi don berfoya-foyo hanya menghobiskan uang kita dan uang
keluarga kita. Semoga oku menjadi sahabat yang boik.
Semogo aku suka menolong dan tidok tamak.
Gunakanloh uang dengon bijak, dan cariloh kesenangan yang lebih Semogo aku menjadi teman dolam suka-duka,
positif, misolnya berolqhraga, memboca, berkerojinan tangan, belojar don tidak hanya bonYak bicora.
musik, dan loin-loin. Semoga aku menjadi teman yang memberi nosihat boik,
yang mendukun g dan mengakui keboikan sohabotku'
Semoga oku menjadi teman yang bersimpati,
yang membawa temonku melakukan hal yong baik
Sadhu. Sadhu. Sadhu.

Srhehai Sciati
Srhahrt Soirii
6. Agar mendapat teman yang baik, kito harus
a. menjadi boikjuga
b. membayar teman
A. Lingkarilah jawaban yo.ngbenar! c. memakso teman
d. tidak membiarkqn teman bergaul dengan yang lain
1. Kalydnamitta artinyq odalqh ....
a. sahabat yong baik 7. Yang bukon merupakan ciri teman yang tomak adalah
b. sqhabatdagang a. menginginkan milik temannya
c. sahabat buruk b. memberi sedikit meminta banyak
d. sohabat licik c. tidak meminta apq pun
d. berteman demi keuntungan sendiri .

2. Yang bukan ciri sahabatyang baik adoloh ....


a. temqn penolong Ciri teman yang banyak bicara tidak berbuat apa-apa adalah
b. temqn dalam suko dan duka a. pemolu
c. teman yang memberi nosihat b. membujuk dengon omong kosong
d. teman yang iri c. berbuat baik
d. mengembongkan keboikan
3. Yang bukan ciri teman penolong adaloh ....
a. melindungi harta kita Ciri temon penjilat adalah
b. melindungi kita daribahaya a. suka makan
c. membiarkon harta dirampos orang b. tidak menyetujui perbuoton baik temannya
d. bersimpati c. memuji perbuatan boik di depan dan belakang teman
d. menyetujui perbuotan baik temannya
4. Ciri temqn yong memberi nasihat adalah ....
o. mencegoh kita berbuat jahat lO.Yang bukan ciri teman pemboros adalah
b. mendukung kita berbuat jahot a. suka mabuk
c. memorahi kito di depan banyak orang b. gemarjudi
d. membontu kita berbuat jahat c. menggunakan uong seperlunya
d. suka foya-foya
5. Contoh teman yang bersimpati adalah ....
o. iri ketika kito berhasil B. Lengkapilah kalimat di bawah inidengan jawaban baik dan benar!
b. menjelek-jelekkon kita di belokang
c. ikut gembira ketiko kita berhasil L. Duq ciri sohabat baik adolah ........................ don
d. ingin membuot kito gogal
2. Duo ciri sahabat tidak baik adolah ........ dan

Sahabat Sejati
Sahabat Sejati
3. Agar kita tidak menjadi teman pemboros kita harus

4. Jika kamu ingin memiliki barang seperti yang dimiliki temonmu, . Brahm, Ajahn, 5i Cacing dan Kotoran Kesayangannya, Jakarta, Ehipassiko,
kamu sebaiknya 2009.
. Brahm, Ajahn, SiCacing dan Kotoran Kesayangannya 2, Jakarta, Ehipassiko,
5. Salah satu contoh sikapku yang pernah kulakukan sebogai sahabat 2OLL.
baik adolah . Brahm, Ajahn, SiCacing dan Kotoran Kesayangannya 3, Jakorta, Ehipassiko,
20L2.
. Brahm, Ajahn, Bear Meditation, Jakarta, Ehipassiko,ZOLS.
. Chalmers, Robert, The Jataka: Volumes L &2 , Forgotten Books, 2OO7 .
. Dhammananda, sri, Keyakinan Umqt Buddha, Jakarta, Ehipassiko,2oo2.
. Dhammapada: Syair Kebenaran (terjemahan), Ehipassiko, 2013.
. Irelqnd, John, Uddna and the Itivuttaka: Two Classics from the Pali Canon,
Sri Lanka, Buddhist Publication, 1998.
. Majjhima Nikdya: The Middle-Length Discourse of the Buddha (terjemahon),
Bhikkhu NA4omoli, ed. Bhikkhu Bodhi, Boston, Wisdom Publication, 1995.
. Mingun sayadaw, Riwayat Agung Pora Buddha, Jakorta, Ehipassiko
Foundation, 2008.
. oldenberg, Hermann, Vinaya Texts: volumes L, 2, 3, Sri Lanka, Forgotten
Books,2007.
santrock, John w., Educational Psychology,2"d ed., New York, McGraw Hill,
2003.
. Sutta Central, DTgha Nikaya: The Long Discourses, Bhikkhu Sujato, www.
suttacentral.net
. Sutta Central, Majjhima NikaYa: The Middle-length Discourses, Bhikkhu
Sujato, www.suttccentral.net
Sutta Centrol, Sarhyutta Nikdya: The Connected Discourses, Bhikkhu Sujato,
www.suttacentral.net
Sutta Central, Anguttaro Nikoya: The Numerical Discourses, Bhikkhu Sujato,
www.suttocentral.net
. Sutta Central, Khuddaka Nikaya: The Minor Collection, Bhikkhu Sujato,
www.suttacentral.net
. The Path of Purification: Visuddhimagga, terjemahan Bhikkhu Nanamoli,
Pariyatti Publishing, 2003.
Vijjdnanda, Hondako, Borobudur: Pusaka Abadi Nan Jaya, Jakarta,
Ehipassiko ,2OL3.
. Vijjdnanda, Handaka, Dharmo untuk Anak, Jokarta, Ehipassiko,2OL4.

Sahabat Sejati Pustaka Rujukan


Vijjdnando, Handaka, Inilah Ajaran Buddha, Ehipassiko ,2O!7.
Vijjdnanda, Handaka, Jdtaka: Kisah Kelahiran Lampau Buddha, Jakqrta,
Ehipossiko, 2015.
Vijjdnando, Handaka, Jdtakamala: Untoian Kisah Kelahiran, Jakarta,
Ehipassiko ,20L4.
Vijjdnanda, Handaka, Kasih Buddha ABC: Panduan Ajar Sekolah Mingguan
Buddhis, Jakarta, Ehipassiko, 2OL7 .
Vijjdnanda, Handaka, Mahdsdvaka: Siswa Buddha Yang Unggul, Jakarta,
Ehipassiko ,2OL5.
Vijjdnonda, Handaka, Sammdsambuddha : Biografi Buddha H i storis, Jakorta,
Ehipassiko, 2018.

Anda mungkin juga menyukai