Anda di halaman 1dari 12

Kontribusi faktor terhadap Kepuasan Mahasiswa Dalam Memanfaatkan Sistem Informasi

Manajemen

PENDAHULUAN

Perguruan tinggi tidak memiliki nilai tanpa mahasiswa. Mahasiswa aset yang paling

penting untuk setiap lembaga pendidikan. Tuntutan mahasiswa terhadap pendidikan tinggi

institusi telah meningkat secara drastis karena mereka lebih sadar akan biaya kuliah yang

tinggi itu mereka harus membayar selama masa studi yang harus ditempuh(Boakye-yiadom,

2021). Jadi, keberhasilan menyelesaikan dan peningkatan kualitas pendidikan mahasiswa

adalah alasan utama keberadaan yang lebih tinggi institusi pendidikan. Perkembangan kualitas

pendidikan tinggi positif ini menunjukkan pentingnya lembaga pendidikan memahami

kepuasan mahasiswa dalam lingkungan yang kompetitif. Pandangan ini didukung oleh (Feifei

et al., 2021), (Hok et al., 2021), (Weerasinghe, 2017)

Perguruan tinggi unggul saat ini menjadi salah satu tujuan yang ingin dicapai oleh

banyak perguruan tinggi. Pada institusi pendidikan tinggi di seluruh dunia, dorongan

digitalisasi sangat dipengaruhi oleh kebijakan pemerintah dan strategi pembangunan masing-

masing institusi. Perguruan tinggi memiliki peran penting dalam membentuk pola digitalisasi

pendidikan. Penelitian tentang kemandirian mahasiswa dan kepuasan mahasiswa dilakukan

oleh (Malkawi, 2021), Hasil penelitian secara umum Terdapat pengaruh positif dan

signifikan antara fasilitas belajar terhadap kepuasan mahasiswa kepuasan mahasiswa dan

dosen terhadap kualitas layanan pendidikan di untuk mahasiswa ada pada tingkat zona tinggi.

(Amir et al., 2020)

Pandangan Alhudhori & Sari, (2021) sebagai salah satu komponen penting dalam

penyelenggaraan perguruan tinggi, indeks kepuasan mahasiswa (IKM) merupakan salah satu
indikator penting dalam penilaian mutu penyelenggaraan perguruan tinggi. Kepuasan

mahasiswa dalam posisinya, dapat dibagi menjadi beberapa aspek, antara lain: kepuasan

dalam mengikuti proses belajar mengajar, kepuasan dalam menerima pelayanan (administrasi

akademik dan kemahasiswaan), serta kepuasan dalam menggunakan sarana dan prasarana

yang disediakan oleh perguruan tinggi. Kepuasan mahasiswa dalam mengikuti proses belajar

mengajar dapat dicerminkan melalui: ketersediaan kurikulum dan proses pembelajaran, dosen

yang merupakan kualitas dan kualifikasi dosen, suasana perkuliahan, materi perkuliahan dan

kemampuan dosen dalam menyampaikanmateri perkuliahan, serta ilmu dan keterampilan

yang diperoleh setelah mengikuti perkuliahan. Pendapat yang didukung oleh (Sumarsono et

al., 2021), (Wiranto & Slameto, 2021),

Sedangkan penelitian tentang fasilitas perkuliahan terhadap kepuasan mahasiswa saat


pembelajaran daring saat pandemi covid 19 dilakukan oleh (Batez, 2021), Persepsi mahasiswa
terhadap pembelajaran dapat mempengaruhi kemandirian pengelolaan internet, yang
mempengaruhi kesiapan siswa dalam menghadapi pola pembelajaran online, yang pada
akhirnya dapat mempengaruhi hasil belajar dan kepuasan siswa tersebut dalam mengikuti
kegiatan pembelajaran. Fakta tersebut dapat diartikan bahwa kinerja siswa dalam
melaksanakan pembelajaran online secara tidak langsung dapat dipengaruhi oleh persepsi
mereka terhadap pembelajaran online.
(Anwar et al., 2020), hasil penelitian secara umum menyatakan bahwa saat

pembelajaran dilakukan pada masa pandemi Covid 19 berpengaruh negative pada kepuasan

mahasiswa.

Berdasarkan uraian di atas selanjutnya dalam penelitian ini bertujuan menganalisis 1)


kontribusi Kemandirian Mahasiswa terhadap kepuasan mahasiswa. 2) kontribusi Fasilitas
Perkuliahan terhadap kepuasan mahasiswa. 3) Menganalisis kontribusi Lingkungan
Akademik terhadap kepuasan mahasiswa Dalam Memanfaatkan Sistem Informasi Manajemen
.

Meode Penelitian

Penelitian ini secara keseluruhan menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif.


Penelitian kuantitaif adalah suatu proses untuk menguji kausalitas dalam terhadap variabel
yang diteliti. (Sutama, 2019). Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa UMS dengan
kategori sebagai aktifis dan non aktivis pada jenjangan S1. Waktu penelitian dilaksanakan
pada semester 1 tahun akademik 2021. Sampel dalam penelitian ini 200 orang mahasiswa.
sebelum analisis data dilakukan, terlebih dahulu dilakukan uji validitas dan reliabilitas. setelah
data terkumpul valid dan reliabel selanjutnya dilakukan uji asumsi yang kesemuanya normal
serta terhindar dari gangguan homogenitas, gangguan multikolieritas dan gangguan
heteroskedastisitas.

Hasil dan Pembahasan

Deskripsi data yang terkumpul, berdasarkan data yang terkumpul, selanjutnya dalam
artikel ini dapat disajikan data terkait usia, jenis kelamin, oraganisasi yang diikuti atau tidak
sebagai berikut:

Jenis Kelamin

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Laki-laki 66 16.5 33.0 33.0

Valid Perempuan 134 33.5 67.0 100.0

Total 200 50.0 100.0

Total 400 100.0

Usia

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

18 - 20 tahun 174 43.5 87.0 87.0

Valid 21 - 22 tahun 26 6.5 13.0 100.0

Total 200 50.0 100.0


Total 400 100.0

Angkatan

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

tahun 2020 51 12.8 25.5 25.5

tahun 2019 65 16.3 32.5 58.0


Valid
tahun 2018 84 21.0 42.0 100.0

Total 200 50.0 100.0

Organisasi

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Tidak Aktif berorganisasi 140 35.0 70.0 70.0

Valid Aktif berorganisasi 60 15.0 30.0 100.0

Total 200 50.0 100.0


Berdasarkan data di atas, selanjutnya dalam artikel ini dapat disajikan data ungkapkan data
responden yang terkumpul sebagai berikut: mahasiswa yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak
66 0rang dan mahasiswa berjenis kelamin perempuan sebanyak 134 orang. Usia responden yang
antara 18 - 20 tahun sebanyak 174 orang, dan usia 21 - 22 tahun sebanyak 26 orang. selanjutnya
mahasiswa yang tercatat masuk tahun 2018 sebanyak 84 orang, mahasiswa angkatan 2019
sebanyak 65 orang dan mahasiswa angkatan tahun 2020 sebanyak 51 orang. untuk kategori
mahasiswa bukan sebagai aktivis sebanyak 140 dan sisanya yaitu 60 orang termasuk aktivis
mahasiswa,

Hasil Analisis dan Pembahasan

berdasarkan perhitungan dengan menggunakan bantuan program JASP, selanjutnya dapat


digambarkan hasil penelitian sebagai beriku:

Direct effects
95% Confidence Interval
      Estimate Std. Error z-value p Lower Upper
KM → KEPM -0.006 0.008 -0.735 0.462 -0.022 0.010
LA → KEPM 0.021 0.010 2.155 0.031 0.002 0.041
FP → KEPM 0.044 0.008 5.383 < .001 0.028 0.060
Direct effects
95% Confidence Interval
      Estimate Std. Error z-value p Lower Upper
Note.  Delta method standard errors, normal theory confidence intervals, ML estimator.
 
Indirect effects
95% Confidence Interval
z-
          Estimate Std. Error p Lower Upper
value
K
→ LSIA → KEPM 0.008 0.007 1.110 0.267 -0.006 0.023
M
LA → LSIA → KEPM 0.030 0.009 3.258 0.001 0.012 0.048
FP → LSIA → KEPM 0.020 0.008 2.673 0.008 0.005 0.035
Note.  Delta method standard errors, normal theory confidence intervals, ML
estimator.
 
Total effects
95% Confidence Interval
      Estimate Std. Error z-value p Lower Upper
KM → KEPM 0.002 0.011 0.205 0.838 -0.019 0.024
LA → KEPM 0.052 0.011 4.572 < .001 0.029 0.074
FP → KEPM 0.065 0.010 6.475 < .001 0.045 0.084
Note.  Delta method standard errors, normal theory confidence intervals, ML estimator.
 
R-Squared
  R²
KEP
0.825
M
LA 0.464
 

Path plot
1) Kemandirian Mahasiswa berkontribusi terhadap kepuasan mahasiswa Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Berdasarkan hasil perhitungan diketahui bahwa dari nilai direct efek sebesar p 0,462>0,05. hasil
tersebut menerangkan bahwa kemandirian mahasiswa tidak signifikan berkontribusi pada
kepuasan mahasiswa secara parsial. Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang telah
dilakukan oleh ((Muñoz-García & Villena-Martínez, 2021), (Malkawi, 2021), (Chen, 2021),
(Hettiarachchi et al., 2021) dan (Cho & Kim, 2021)

2) Fasilitas Perkuliahan berkontribusi terhadap kepuasan mahasiswa Universitas Muhammadiyah


Surakarta.
Berdasarkan nilai signifikansi kontribusi fasilitas perkuliahan terhadap kepuasan mahasiswa
sebesar p 0,031 < 0,05. hasil tersebut memberikan informasi bahwa Fasilitas Perkuliahan
berkontribusi terhadap kepuasan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta. secara
parsial. Hasil penelitian ini didukung oleh (Wu et al., 2021), (Hsu et al., 2021), (Herrera Torres
et al., 2021), (Sulisworo et al., 2021) dan (Kossen & Ooi, 2021)

3) Lingkungan Akademik berkontribusi terhadap kepuasan mahasiswa Universitas


Muhammadiyah Surakarta.
berdasarkan nilai signifikansi kontribusi lingkungan akademik terhadap kepuasan mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Surakarta diketahui nilai signifikansi sebesar 0,001<0,05 hal
tersebut menunjukkan bahwa Lingkungan Akademik berkontribusi terhadap kepuasan
mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta. (Veloso et al., 2021), (Kandiko Howson &
Matos, 2021), (Keržič et al., 2021) dan (Dubey & Sahu, 2021) dan (Rahmatpour et al., 2021)
4) Kontribusi Kemandirian Mahasiswa terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem
Informasi Akademik sebagai variabel moderasi.

berdasarkan analisis data diketahui nilai signifikansi sebesar 0.267<0,05 menunjukkan bahwa
Kemandirian Mahasiswa berkontribusi terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem
Informasi Akademik sebagai variabel moderasi tidak signifikan. hasil penelitian ini tidak di
dukung oleh (Dasanayaka et al., 2021), (Dhanraju et al., 2021), (Olmos-Gómez et al., 2021),
(Kotova et al., 2021) dan (Slavinski et al., 2021)

5) Kontribusi Fasilitas Perkuliahan terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem


Informasi Akademik sebagai variabel moderasi
berdasarkan analisis data diketahui nilai signifikansi sebesar 0.008 < 0,005 menunjukkan bahwa
fasilitas perkuliahan berkontribusi terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem
Informasi Akademik sebagai variabel moderasi signifikan hasil peelitian ini sejalan dengan
(Alharbi et al., 2021), (Kumar et al., 2021), (Oumran et al., 2021)(Sutrisno et al., 2021), dan
(Yandra et al., 2021)

6) Untuk menganalisis kontribusi Lingkungan Akademik berkontribusi terhadap Kepuasan


Mahasiswa dengan Layanan Sistem Informasi Akademik sebagai variabel moderasi

Berdasarkan analisis data diketahui nilai signifikansi sebesar 0.001< 0,005 menunjukkan bahwa
lingkungan akademik berkontribusi terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem
Informasi Akademik sebagai variabel moderasi signifikan, penelitian yang didukung oleh (Alam
et al., 2021), (Olugbara et al., 2021), (Ogungbeni & Nwosu, 2021), (Sayaf et al., 2021) dan
(Izquierdo-Yusta et al., 2021)

Penutup

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, selanjutnya dalam artikel ini disajikan
simoulan sebagai berikut: 1) Kemandirian Mahasiswa tidak berkontribusi terhadap kepuasan
Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2) Fasilitas Perkuliahan berkontribusi terhadap kepuasan
mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3) Lingkungan Akademik berkontribusi
terhadap Layanan Sistem Informasi Akademik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4)
Kemandirian Mahasiswa tidak memberikan kontribusi terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan
Layanan Sistem Informasi Akademik sebagai variabel moderasi. 5) Kontribusi Fasilitas
Perkuliahan terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem Informasi Akademik sebagai
variabel moderasi secara signifikan dan 6) Untuk menganalisis kontribusi Lingkungan
Akademik berkontribusi terhadap Kepuasan Mahasiswa dengan Layanan Sistem Informasi
Akademik sebagai variabel moderasi secara signifikan
Does any factors toward Student achievement In University Muhammadiyah Surakarta?

Academic Information System Service moderates the contribution of its influence factors on
student satisfaction

Alam, M. M., Ahmad, N., Naveed, Q. N., Patel, A., Abohashrh, M., & Khaleel, M. A. (2021). E-learning
services to achieve sustainable learning and academic performance: An empirical study.
Sustainability (Switzerland), 13(5), 1–20. https://doi.org/10.3390/su13052653

Alhudhori, M., & Sari, A. P. (2021). Index of Student Satisfaction with Service at the Faculty of
Economics, Batanghari Jambi University. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(2), 532.
https://doi.org/10.33087/jmas.v6i2.321

Amir, M., Corresponding, C., & Ali, A. Z. (2020). Enhancing University ’ s Brand Performance during the
COVID-19 Outbreak : The Role of ICT Orientation , Perceived Service Quality , Trust , and Student ’ s
Satisfaction. 14(3), 629–651.

Anwar, A., Khan, E., Nisar, M., Qutub, R., Azim, S. R., & Awan, T. T. (2020). I M P A C T O F C O V I D - 1 9 P
A N D E M I C O N L E A R N I N G O F U N D E R G R A D U A T E M E D I C A L S T U D E N T S : A C R O
S S - S E C T I O N A L S T U D Y F R O M K A R A C H I. 70(6), 1902–1908.

Batez, M. (2021). ICT skills of university students from the faculty of sport and physical education during
the COVID-19 pandemic. Sustainability (Switzerland), 13(4), 1–13.
https://doi.org/10.3390/su13041711

Boakye-yiadom, M. (2021). Students’ Satisfaction with the University of Cape Coast Residential and
Academic Experiences. Institute for Educational Planning and Administration University of Cape
Coast, Cape Coast, Ghana, 1–17.

Chen, C. C. (2021). Effects of flipped classroom on learning outcomes and satisfaction: An experiential
learning perspective. Sustainability (Switzerland), 13(16). https://doi.org/10.3390/su13169298

Cho, M. K., & Kim, M. Y. (2021). Factors affecting learning satisfaction in face-to-face and non-face-to-
face flipped learning among nursing students. International Journal of Environmental Research and
Public Health, 18(16). https://doi.org/10.3390/ijerph18168641

Dasanayaka, C. H., Abeykoon, C., Ranaweera, R. A. A. S., & Koswatte, I. (2021). The impact of the
performance appraisal process on job satisfaction of the academic staff in higher educational
institutions. Education Sciences, 11(10). https://doi.org/10.3390/educsci11100623

Dhanraju, V., Ramakrishna, K., & Gowridevi, R. (2021). User Opinion and Satisfaction about Library
Information Resources in Engineering College Libraries. Library Philosophy and Practice, 2021, 1–
21.
Dubey, P., & Sahu, K. K. (2021). Students’ perceived benefits, adoption intention and satisfaction to
technology-enhanced learning: examining the relationships. Journal of Research in Innovative
Teaching & Learning, 14(3), 310–328. https://doi.org/10.1108/jrit-01-2021-0008

Feifei, L., Kian, W., & Jianqiang, L. (2021). Construction Of International Student Satisfaction Model
Under The Internationalization Of Higher Education:New Normal Perspective. Turkish Journal of
Computer and Mathematics Education, 12(11), 6084–6098.

Herrera Torres, L., Souza-Soares de Quadros, M. R., Sánchez-Sánchez, L. C., & Ramiro-Sánchez, T. (2021).
Satisfaction with Self and External Regulation of Learning in Higher Education Students in Brazil.
International Journal of Environmental Research and Public Health, 18(11).
https://doi.org/10.3390/ijerph18115914

Hettiarachchi, S., Damayanthi, B. W. R., Heenkenda, S., Dissanayake, D. M. S. L. B., Ranagalage, M., &
Ananda, L. (2021). Student satisfaction with online learning during the COVID-19 pandemic: A study
at state universities in Sri Lanka. Sustainability (Switzerland), 13(21), 1–25.
https://doi.org/10.3390/su132111749

Hok, T., Daengdej, J., & Vongurai, R. (2021). Determinants of Student Satisfaction on Continuing
Education Intention : A Case St udy of Private University in Cambodia. Turkish Journal of Computer
and Mathematics Education, 14(2), 40–50.

Hsu, M. H., Chen, C. M., Juang, W. C., Cai, Z. X., & Kuo, T. (2021). Analyzing groups of inpatients’
healthcare needs to improve service quality and sustainability. Sustainability (Switzerland), 13(21),
1–23. https://doi.org/10.3390/su132111909

Izquierdo-Yusta, A., Jimenez-Zarco, A., Martinez-Ruiz, M., & Gonzalez-Gonzalez, I. (2021). Determinants
of customer experience in e-services: the case of online universities. Review of Business
Management, 23, 1–20. https://doi.org/10.7819/rbgn.v23i1.4097

Kandiko Howson, C., & Matos, F. (2021). Student surveys: Measuring the relationship between
satisfaction and engagement. Education Sciences, 11(6). https://doi.org/10.3390/educsci11060297

Keržič, D., Alex, J. K., Alvarado, R. P. B., da Silva Bezerra, D., Cheraghi, M., Dobrowolska, B., Fagbamigbe,
A. F., Faris, M. A. I. E., França, T., González-Fernández, B., Gonzalez-Robledo, L. M., Inasius, F., Kar,
S. K., Lazányi, K., Lazăr, F., Machin-Mastromatteo, J. D., Marôco, J., Marques, B. P., Mejía-
Rodríguez, O., … Aristovnik, A. (2021). Academic student satisfaction and perceived performance in
the e-learning environment during the COVID-19 pandemic: Evidence across ten countries. PLoS
ONE, 16(10 October 2021), 1–24. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0258807

Kossen, C., & Ooi, C.-Y. (2021). Trialling micro-learning design to increase engagement in online courses.
Asian Association of Open Universities Journal, 16(3), 299–310. https://doi.org/10.1108/aaouj-09-
2021-0107

Kotova, E. E., Korablev, Y. A., Pisarev, A. S., & Shestopalov, M. Y. (2021). Information technologies in the
management of technical systems - Development of the engineering education. Journal of Physics:
Conference Series, 1864(1), 1–8. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1864/1/012124

Kumar, P., Saxena, C., & Baber, H. (2021). Learner-content interaction in e-learning- the moderating role
of perceived harm of COVID-19 in assessing the satisfaction of learners. Smart Learning
Environments, 8(1). https://doi.org/10.1186/s40561-021-00149-8
Malkawi, E. (2021). Campus Off , Education On : UAEU Students ’ Satisfaction and Attitudes Towards E-
Learning and Virtual Classes During COVID-19 Pandemic. 13(1), 1–15.

Muñoz-García, A., & Villena-Martínez, M. D. (2021). Influences of learning approaches, student


engagement, and satisfaction with learning on measures of sustainable behavior in a social
sciences student sample. Sustainability (Switzerland), 13(2), 1–14.
https://doi.org/10.3390/su13020541

Of, D., Factors, C., The, A., Of, A., Alharbi, A., Aljojo, N., Zainol, A., Alshutayri, A., Alharbi, B., Aldhahri, E.,
Khairullah, E. F., Almandeel, S., Arabia, S., & Journal, I. (2021). I Dentification of Critical Factors
Affecting the Students ’. 9(June), 353–388.

Ogungbeni, J. I., & Nwosu, O. (2021). Academic Self-Efficacy and Information Needs Satisfaction of
Undergraduates in Universities in South-West Nigeria. Library Philosophy and Practice,
2021(January), 1–16.

Olmos-Gómez, M. D. C., Luque-Suárez, M., Ferrara, C., & Cuevas-Rincón, J. M. (2021). Quality in higher
education and satisfaction among professors and students. European Journal of Investigation in
Health, Psychology and Education, 11(1), 219–229. https://doi.org/10.3390/ejihpe11010017

Olugbara, C. T., Letseka, M., & Olugbara, O. O. (2021). Multiple Correspondence Analysis of Factors
Influencing Student Acceptance of Massive Open Online Courses. 1–22.

Oumran, H. M., Atan, R. B., Binti Nor, R. N. H., Abdullah, S. B., & Mukred, M. (2021). Knowledge
Management System Adoption to Improve Decision-Making Process in Higher Learning Institutions
in the Developing Countries: A Conceptual Framework. Mathematical Problems in Engineering,
2021. https://doi.org/10.1155/2021/9698773

Rahmatpour, P., Peyrovi, H., & Sharif Nia, H. (2021). Development and psychometric evaluation of
postgraduate nursing student academic satisfaction scale. Nursing Open, 8(3), 1145–1156.
https://doi.org/10.1002/nop2.727

Sayaf, A. M., Alamri, M. M., Alqahtani, M. A., & Al-Rahmi, W. M. (2021). Information and
communications technology used in higher education: An empirical study on digital learning as
sustainability. Sustainability (Switzerland), 13(13). https://doi.org/10.3390/su13137074

Slavinski, T., Bjelica, D., Pavlović, D., & Vukmirović, V. (2021). Academic performance and physical
activities as positive factors for life satisfaction among university students. Sustainability
(Switzerland), 13(2), 1–17. https://doi.org/10.3390/su13020497

Sulisworo, D., Wulandari, Y., Effendi, M. S., & Alias, M. (2021). Exploring the online learning response to
predict students’ satisfaction. Journal of Physics: Conference Series, 1783(1), 1–11.
https://doi.org/10.1088/1742-6596/1783/1/012117

Sumarsono, R. B., Gunawan, I., Kusumaningrum, D. E., Benty, D. D. N., & Bhayangkara, A. N. (2021).
Influence of Lecturer’s Pedagogic Competency Level, Quality of Administrative Services,
Completeness of Lecture Supporting Facilities, and Student Satisfaction on Learning Motivation.
Jurnal Ilmu Pendidikan, 27(1), 23. https://doi.org/10.17977/um048v27i1p23-33

Sutama. (2019). Metode Penelitian Pendidikan; Kuantitatif, Kualitatif, PTK, Mix Methods, R&D. In Journal
of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9).
https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Sutrisno, S., Andre, H. L., & Susilawati, S. (2021). The Analysis of the Facilities and ICT Applications Usage
by the University’s Students. Journal of Physics: Conference Series, 1793(1), 1–14.
https://doi.org/10.1088/1742-6596/1793/1/012050

Veloso, C. M., Walter, C. E., Sousa, B., Au-Yong-oliveira, M., Santos, V., & Valeri, M. (2021). Academic
tourism and transport services: Student perceptions from a social responsibility perspective.
Sustainability (Switzerland), 13(16), 1–17. https://doi.org/10.3390/su13168794

Weerasinghe, S. (2017). Impact of University Physical Facilities on Students Satisfaction : A Comparative


Analysis based on Two Selected State Universities in Sri Lanka. Proceedings of 14th International
Conference on Business Management 2017 8th December 2017 | Colombo, Sri Lanka, August.

Wiranto, R., & Slameto, S. (2021). Alumni satisfaction in terms of classroom infrastructure, lecturer
professionalism, and curriculum. Heliyon, 7(6), e06679.
https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2021.e06679

Wu, X., Kou, Z., Oldfield, P., Heath, T., & Borsi, K. (2021). Informal learning spaces in higher education:
Student preferences and activities. Buildings, 11(6), 1–28.
https://doi.org/10.3390/buildings11060252

Yandra, F. P., Alsolami, B., Sopacua, I. O., & Prajogo, W. (2021). The role of community of inquiry and
self-efficacy on accounting students’ satisfaction in online learning environment. Jurnal Siasat
Bisnis, 25(1), 1–16. https://doi.org/10.20885/jsb.vol25.iss1.art1

Anda mungkin juga menyukai