Anda di halaman 1dari 1

49

4. Setelah itu buka Arduino IDE.

Gambar 4.1 Tampilan Loading Membuka Arduino IDE

5. Pada bagian awal kode program, include library kedalam sketch, gunanya untuk

membaca dan mempermudah kode program yang dibuat.

Gambar 4.2 Include Library

6. Karena IoT membutuhkan internet agar bisa diakses, perlu untuk

mendeklarasikan username dan password wifi kedalam kode program.

Gambar 4.3 Menambahkan Username Dan Password Wifi

7. Untuk menghubungkan antara Firebase dan kode program yang dibuat masukan

Token dan ID firebase pada kode program seperti gambar dibawah ini.

Gambar 4.4 Menambahkan Token Dan Kode Authentikasi Firebase

Anda mungkin juga menyukai