Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI PERAS

S0AI MID SEMESTER I


TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
Mata Pelajaran : TEMA 1 Hari/tgl : ................
Kelas/Semester : V Waktu : ..................

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang
paling benar !
1 PILIHAN GANDA
1. Berikut ini merupakan contoh sikap yang mencerminkan sila kelima
Pancasila adalah ....
a. taat beribadah
b. gotong royong
c. saling membantu
d. menghemat uang jajan

2. Contoh sikap menghargai keragaman adalah ....


a. bermain dengan semua teman di sekolah
b. bertengkar dengan teman
c. memilih teman bermain
d. memusuhi teman yang berbeda

3. Alat gerak dibedakan menjadi dua yaitu alat gerak pasif dan alat


gerak aktif. Alat gerak pasif contohnya adalah….
a.otot
b.tulang
c.kulit
d.tangan atau kaki

4. Kerjasama antara alat gerak pasif dan alat gerak aktif membentuk suatu


sistem gerak yang disebut…..
a.alat gerak
b.benda bergerak 
c.mekanisme gerak
d.sistem gerak
5. .Alat-alat gerak yang digunakan pada manusia dan hewan ada dua macam
yaitu….
a.alat gerak aktif dan pasif
b.alat gerak maju dan mundur
c.alat gerak cepat dan lambat
d alat gerak mayor dan minor

6. Menurut kalian, balas dendam merupakan perbuatan yang …


a. Baik
b. Jahat
c. Dilarang
d. ramah

7. Berkelahi dengan teman sebangku adalah perbuatan yang …


a. Di anjurkan
b. Buruk
c. Mulia
d. terpuji

Ia adalah sosok yang hebat


Bekerja keras setiap waktu
Agar aku bahagia selalu
Ibuku
Ia adalah sosok yang sangat ikhlas
Merawat dan mendidikku selalu
Agar aku jadi anak yang baik
Ayah dan ibuku
Aku menyayangi mereka selalu
8. Judul puisi di atas adalah ….
a. Ayahku
b. Ibuku
c. Ayah dan ibuku

9. 245 + 231 = …..


a. 475
b. 476
c. 477
d. 478
10. 245 -231 =……
a. 14 b.15 c.16 d. 13

II ESAI

1. Bunyi sila ke 4 adalah…..


2. Alat gerak pada hewan dan manusia dibagi dua yaitu
3. Lambang sila pertama pancasila adalah…. .
4. Atrofi merupakan gangguan otot……
5. 575 + 25 =…..

Anda mungkin juga menyukai