Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BIMA

DINAS PENDIDIKAN KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


UNIT PELAKSANA TEKHNIS KECAMATA SAPE
SD NEGERI BAJO PULAU
Alamat : Jalan lintas pelabuhan sape
Nama Siswa : NILAI TANDA TANGAN WALI MURID

Kelas :
Semester :
Tanggal Pelaksanaan :
Waktu : 1 jam (60 Menit)

I. Pilihlah salah satu huruf a, b, c atau d pada jawaban yang di anggap benar!
Soal nomor 1-5 muatan IPA. KD. 3.1
1. Alat-alat gerak yang digunakan pada manusia dan hewan ada dua macam yaitu............
a. Alat gerak bagian atas dan bagian bawah c. Alat gerak aktif dan pasif
b. Alat gerak aktif dan negatif d. Alat gerak aktif dan positif
2. Otot pada mnusia dan hewan merupakan alat gerak ..................................
a. Negatif b. Aktif c. Pasif d. Positif
3. Siput bergerak menggunakan .................................
a. otot perut b. Kaki c. Sayap d. sirip

4. alat gerak utama hewan pada gambar tersebut adalah...........................


a. Otot perut b. Kaki c. Tangan d. Telinga
5. Hewan invertebrata adalah  . . . .
a. hewan yang memiliki tulang belakang b. hewan yang tak bertulang belakang
c. hewan yang tak bisa bergerak d. hewan yang hanya bisa merayap
Soal nomor 6-10 muatan PKN. KD. 3.1
6. Sila dengan lambang pohon beringin adalah sila . . . . . 
a. kesatu b. kedua c. ketiga d. keempat
7. Perilaku yang mencerminkan pengalaman sila ketiga adalah....................
a. melaksanakan persembahyangan ke pura c. ikut berkerja bakti membersihkan desa
b. menerima hasil musyawarah dengan tanggung jawab d. Tidak membedakan antara kaya dan miskin
8. Berikut ini, manakah yang termasuk manfaat bergotong royong?
a. pekerjaan terasa semakin  berat c. menumbuhkan rasa permusuhan
b. membuat lingkungan tidak harmonis d. mempererat rasa persaudaraan
9. Menjenguk teman yang sakit adalah perilaku yang sesuai dengan pengamalan sila ke.....
a. empat b. tiga c. dua d. Satu
10. Sikap yang sesuai dengan sila pancasila yang yang mempunyai lambabg padi dan kapas adalah...........
a. Menghormati hak orang lain c. Cinta tanah air
b. Memaksakan kehendak orang lain d. Menghormati agama lain
Soal nomor 11-15 muatan BAHASA INDONESIA.

Bacalah paragraf berikut ini !


Tidak ada perbedaan dalam prinsip gotong royong. Gotong royong adalah kerja bersama, memeras keringat
secara bersama, dan perjuangan saling bantu membantu secara bersama. Gotong royong dilakukan demi
mencapai tujuan bersama. Tidak mempedulikan agama, suku, ataupun golongan
11. Ide pokok paragraf diatas adalah . . . .
a. Gotong royong adalah bekerja sama c. Tidak ada perbedaan  perbedaan dalam gotong-royong
b. Gotong royong dilakukan bersama. d. Tidak mempedulikan agama, suku ataupun golongan
Bacalah paragraf dibawah ini
Sistem gerak pada ikan berbeda dengan hewan vertebrata yang lain. Ikan memiliki sistem gerak yang unik.. Hal
tersebut dikarenakan habitat ikan adalah di air.
12. Ide pokok paragraf tersebut diatas adalah . . .
a. Sistem gerak pada ikan berbeda b. Ikan memiliki alat gerak yang unik
c. Habitat ikan adalah di air d. Ikan memiliki sistem gerak
Bacalah paragraf dibawah ini !
Dari zaman dahulu, nilai-nilai Pancasila memang sudah terkandung dalam kehidupan sosial budaya masyarakat
kita. Nilai-nilai tersebut telah meliputi berbagai aspek kehidupan dan masih tetap dipelihara sampai saat ini.
Mulai dari kehidupan berbangsa dan bernegara diatur dalam Pancasila. Pancasila sebagai dasar negara
Indonesia bukan lagi suatu hal yang baru bagi masyarakat Indonesia. 
13. Ide pokok paragraf diatas terletak pada kalimat . . . .
a. pertama b. kedua c. ketiga d. keempat
Bacalah paragraf dibawah ini untuk soal no 14-15!
Gotong royong merupakan modal dasar bagi terciptanya suasana kemasyarakatan yang harmonis. Mengapa
demikian? Karena dengan bergotong royong, masyarakat akan sering melakukan silaturahmi dan kerja sama,
sehingga terjalinlah solidaritas. Seiring dengan munculnya rasa solidaritas inilah, akan muncul juga rasa empati
dan simpati di antara masyarakat yang akan mempererat dan memperkuat hubungan masyarakat.
14. Ide pokok paragraf diatas terletak pada kalimat
a. pertama b. kedua c. ketiga d. keempat
15. Salah satu kalimat pengembang paragraf diatas adalah . . . 
a. Dengan gotong royong masyarakat bisa saling bersilahturahmi. b. Sering memunculkan perpecahan
c. Memperburuk hubungan masyarakat d. tidak adanya rasa solidaritas
Soal nomor 16-20 muatan IPS. KD. 3.1
16. Letak geografis Indonesia berada di antara dua benua yaitu................................
a. benua Asia dan  benua Amerika c. benua Asia dan benua Afrika
b. benua Australia dan benua Eropa d. benua Asia dan benua Australia
17. Indonesia berada diantara dua samudera yang luas yaitu . . . . 
a. Samudra Hindia dan Samudra Australia c. Samudra Indonesia dan Samudra Pasifik
b. Samudra Pasifik dan Samudra Hindia d. Samudra Australia dan Samudra Pasifik
18. Secara astronomis Indonesia terletak di....................
a. 60 LU – 110 LS dan 950 BT- 1410 BT c. 150 LU – 180 LS dan 1950 BT- 1410 BT
b. 1660 LU – 1510 LS dan 950 BT- 1410 BT d. 60 LS – 110 LS dan 950 BS- 1410 BS
19. Batas wilayah indonesia disebelah Selatan adalah.....................................
a. Papua New Gini b. Malaysia Timur c. Laut Timur d. Selat Malaka

20. pulau pada gambar disamping adalah......................


a. Sulawesi b. NTB c. Kalimantan d. NTT

Soal nomor 21-25 muatan IPS. KD. 3.1


21. Gambar yang mendukung isi sebuah bacaan atau teks disebut.............
a. Lukisan b. Gambar Ilustrasi c. Ceria ilustrasi d. Komik
22. gambar Realis . insdan gambar kartun merupakan jenis gambar............................
a. Ilustrasi b. Ekorasi c. Ilmiah d. Instan
23. Dibawah ini yang termasuk langkah-langkah membuat gambar ilustrasi adalah, kecuali......
a. Menentukan gambar b. Membuat gambar c. Mewarnai d. Membakar
24. Gambar ilustrasi di bedakan menjadi.........
a. 1 b. 2 c. 3 d. 4
25. Contoh gambar cerita adalah...........................
a. Gambar Ilustrasi b. Mencetak c. Merespon d. Menghilangkan

Anda mungkin juga menyukai