Anda di halaman 1dari 2

1.

Produk bersama (joint produk) adalah dua atau pun lebih produk yang dihasilkan dari
serangkaian proses produksi yang sama dengan nilai jual yang relatif sama.
Produk sampingan (by product) adalah satu produk atau lebih yang merupakan hasil dari
produk pertama dengan nilai jual yang relative lebih kecil dari pendapatan perusahaan.
Contoh :
a. Pada perusahaan retail yang sudah dikenal dengan produk sepatu mempunyai produk
sampingan berupa baju, sendal dan jaket
b. Pada warung-warung yang menjual janur mempunyai sampingan berupa menjual
sarana persembahyangan yang sudah siap pakai
c. Pada perusahaan arsitektur dengan prosuk utama gambar bangunan mempunyai produk
sampingan berupa kontraktor
2. Metode akuntansi yang digunakan untuk memperlakukan produk sampingan dapat dibagi
menjadi 2 golongan diantaranya :
a. Metode-metode yang tidak mencoba menghitung kos produk sampingan atau
persediaannya, tetapi memperlakukan pendapatan penjualan produk sampingan
sebagai pendapatan atau pengurangan kos produksi. Metode ini biasanya disebut
dengan metode tanpa harga pokok (non-cost methods)
b. Metode yang mencoba mengalokasikan sebagian kos bersama kepada produk
sampingan dan menentukan harga pokok persediaan produk atas dasar kos yang
dialokasikan tersbut. Metode ini disebut dengan metode harga pokok (cost method)
3. Tabel 1.
PT.XYZ
DATA HASIL PRODUKSI UNTUK BERBAGAI JENIS PRODUK BERSAMA
KUANTITAS PERSENTASE
NAMA PRODUK
(KG) (%)
X 5,000 12.5
Y 20,000 50
Z 15,000 37.5
JUMLAH 40,000 100
JUMLAH YANG HILANG DALAM PROSES -
JUMLAH SEMUA 40,000

Tabel 2
PT. XYZ
ALOKASI KOS BERSAMA DENGAN METODE SATUAN FISIK

ALOKASI HARGA
NAMA KUANTITAS PERSENTAS
POKOK BAHAN
PRODUK (KG) E (%)
BAKU (Rp.)

X 5,000 12.5 Rp 8,750,000


Y 20,000 50 Rp 35,000,000
Z 15,000 37.5 Rp 26,250,000
JUMLAH 40,000 100 Rp 70,000,000

Sekian dan terimakasih

Sumber referensi ;

1. Buku Materi Pokok Akuntansi Biaya EKMA4315

Anda mungkin juga menyukai