Anda di halaman 1dari 2

RSUD RAJA

TOMBOLOTUTU PROSEDUR PENYIMPANAN BAHAN MAKANAN

No.Dok No.Revisi Halaman

:............................... :................................ :................................

DIREKTUR RSUD RAJA TOMBOLOTUTU


TANGGAL
Jl. Tran Sulawesi, TERBIT
Desa Tinombo
Kec. Tinombo
dr. Flora Merlin, M.Kes
STANDAR
Nip. 19780508 200903 2 001
OPERASIONAL
PROSEDUR
(SOP)
Pengertian : Penyimpanan bahan makanan merupakan tata cara menata, menyimpan,
memelihara keamanan bahan makanan kering dan basah baik kualitas
maupun kuantitas di gudang bahan makanan kering dan basah serta
pencatatan dan pelaporannya dengan tujuan tersedianya bahan makanan
siap pakai dengan kualitas dan kuantitas yang tepat sesuai dengan
perencanaan.
Tujuan : Adanya sistem penyimpanan barang, tersedianya fasilitas ruang
penyimpanan bahan makanan sesuai persyaratan, dan tersedianya kartu stok
/ buku catatan keluar masuknya bahan makanan.
Kebijakan : Buku Pedoman PGRS
Prosedur : 1. Setelah bahan makanan diterima bahan makanan yang langsung
digunakan dibawa ke ruang persiapan bahan makanan, selebihnya
disimpan diruang penyimpanan sesuai jenis bahan makanan (kering dan
basah).
2. Pengeluaran bahan makanan yan disimpan menggunakan sistem FIFO
(First In First Out).
3. Pemasukan dan pengeluaran bahan makanan dicatat di kartu stok.
4. Bahan makanan yang disimpan di lemari pendingin dibungkus plastik.
5. Pengecekan kondisi dan jumlah bahan makanan yang disimpan
dilaksanakan setiap hari oleh bagian penerimaan
6. Pembersihan gudang penyimpanan dilakukan setiap hari.
Bagian Terkait : 1. Instalasi Gizi

Anda mungkin juga menyukai