Anda di halaman 1dari 3

• 1.

Menurut Herodotus, sejarah tidak berkembang ke arah depan dan memiliki


tujuan jelas, melainkan bergerak seperti garis lingkaran yang tinggi dan
rendahnya diakibatkan oleh keadaan manusia itu sendiri.

• Sejarah Sartono Kartodirdjo adalah gambaran tentang masa lalu manusia dan
sekitarnya sebagai makhluk sosial yang disusun secara ilmiah dan lengkap.

• Kuntowijoyo adalah sesuatu atau peristiwa yang telah terjadi di masa lalu yang di
rekonstruksi atau membangun kembali masa lalu untuk kepentingan masa kini
dan masa akan datang.
2. Sinkronis dan diakronis adalah dua konsep yang digunakan untuk
mempelajari sejarah. Sinkronis berarti konsep mempelajari sejarah yang sangat luas dengan ruang,
tetapi memiliki keterbatasan dalam hal waktu. Sedangkan, diakronis berarti konsep mempelajari
sejarah berdasarkan urutan waktu kejadian sejarah tersebut atau sesuai urutan kronologi peristiwa
itu terjadi

3. Contoh peristiwa diakronik :

• Pertempuran Ambarawa (20 Okober - 15 Desember 1945).


• Pertempuran Surabaya (27 Oktober 20 November 1945).
• Pertempuran 5 hari di Semarang (15 Oktobber - 19 Oktober 1945).
• Perang Padri (1821 - 1837).
• Perang Dipenogoro (1825 - 1830).

Contoh peristiwa sinkronik :

• Pembacaan Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945 di Jakarta.


• Keadaan ekonomi Indonesia pada 1998 (Krisis moneter).
• Suasana Persitiwa Penculikan dalam G30/S PKI.
• Pembangunan di masa orde baru.

4. Pengertian historiografi menurut etimologi (Bahasa) Dalam bahasa Sansekerta, historiografi


merupakan gabungan dua kata yaitu history yang berarti sejarah dan grafi yang berarti deskripsi
atau penulisan. Jadi historiografi berarti deskripsi (penulisan) sejarah. Dalam bahasa Yunani,
historiografi terdiri atas historia yang artinya penyelidikan tentang gejala alam fisik, dan grafein yang
bermakna sebuah gambaran, tulisan atau uraian.
• Kuntowijoyo; historiografi adalah tahap menuliskan kembali suatu peristiwa sejarah sebagai
sebuah bentuk catatan sejarah

historiografi adalah cara untuk merekontruksi suatu gambaran masa lampau berdasarkan
data yang telah diperoleh yang didahului dengan penelitian . Historiografi adalah sebuah
tahapan terakhir dalam sebuah metodologi penelitian sejarah yang dilakukan oleh seorang
sejarawan. Hasil penelitiannya menghasilkan sebuah karya sejarah dapat berupa buku, film,
diorama, dan lainnya. Karya sejarah inilah yang disebut Historiografi

5. Bentuk SUMBER SEJARAH

*tertulis

*lisan

*benda

Tertulis: Keterangan tertulis yang berkaitan dengan peristiwa sejarah

Lisan: sumber sejarah yang diperoleh dari penuturan seseorang yang menyaksikan atau terlibat dalam
kejadian sejarah tersebut

Benda: Sumber sejarah yang diperoleh dari peninggalan benda-benda budaya

6. fakta mental

Apa yang disebut dengan fakta mental? Dalam penelitian sejarah, selain
diperlukan fakta atau bukti yang bersifat material, dengan arti dapat dipegang,
dilihat, dibaca, diperlukan juga fakta atau bukti yang bersifat nonmateri atau
non fisik

Fakta social

Masalah sosial dalam masyarakat dapat memengaruhi peristiwa sejarah.


Bahkan tak jarang, sebuah peristiwa sejarah bisa terjadi karena suatu masalah
sosial yang sebelumnya dianggap sepele.

7. -Heuristik.
-Verifikasi
-Interpretasi. ...
- Historiografi

8-10 aku up kack

Anda mungkin juga menyukai