Anda di halaman 1dari 6

BAB V

MASALAH DUA PEUBAH ACAK

2.1 Peubah Acak Diskrit Bivariat

Pada bagian ini, akan dipaparkan peluang dan sebaran peluang serta karakteristik lain dari
peubah acak diskrit bivariat.

Definisi 5.1

Sebuah peubah acak diskrit bivariat (X,Y) adalah pasangan terurut dari peubah acak diskrit X
dan Y.

Definisi 5.2

Misalkan (X,Y) adalah peubah acak diskrit bivariat dan misalkan Rx dan Ry masing masing
daerah hasil X dan Y. fungsi bernilai real

f : R X × RY −→ R

disebut fungsi kepadatan peluang gabungan untuk X dan Y jika dan hanya jika ,

f =( X , Y )=P ( X =x , Y = y )

Untuk semua (X,Y) ∈ R X × R Y . Di sini, kejadian ( X =x , Y = y ) berarti irisan kejadian

( X =x) dan (Y = y) yaitu ( X =x) ∩ (Y = y)

Soal 5.1

Dua dadu digulirkan secara bersamaan. Jika X menunjukkan hasil lebih kecil dari atau sama
dengan Y, tentukan fungsi kepadatan peluang gabungan dari X dan Y

Solusi :

Ruang sampel S dari dua dadu yang digulirkan secara bersamaan adalah :

S = {(1,1), (1,2), (1,3),…..(2,1),(2,2),….(5,6),(6,6)}

Fungsi kepadatan peluang f =( X , Y ) fapat dihitung untuk X = 2 dan Y = 3 sebagai berikut :


Ada dua hasil yaitu (2,3) dan (3,2) dalam sampel S dari 36 hasil yang berkontribusi secara
Bersama (X=2, Y=3) karenanya,
2
f =( 2 , 3 )=P ( X =2, Y =3 )=
36

Demikian pula, kita dapat menghitung peluang yang lainnya. Table berikut menunjukkan
semua nilai peluang tersebut.

6 1/36 2/36 2/36 2/36 2/36 1/36


5 2/36 2/36 2/36 2/36 1/36 0
4 2/36 2/36 2/36 1/36 0 0
3 2/36 2/36 1/36 0 0 0
2 2/36 1/36 0 0 0 0
1 1/36 0 0 0 0 0
1 2 3 4 5 6

Nilai – nilai pada tabel dapat ditulis sebagi berikut :

{
1
, 1≤ x= y ≤6
36
F (x , y ) 2
, 1≤ x= y ≤6
36
0 , x , y lainnya

Soal 5.2

Terdapat sebanyak 9 eksekutif dari sebuah perusahaan tertentu, 4 diantaranya sudah menikah,
3 belum menikah, dan 2 sudah bercerai, tiga dari eksekutif akan dipilih untuk promosi.
Misalkan X menyatakan jumlah eksekutif yang sudah menikah dan Y jumlah eksekutif yang
belum menikah. Dengan asumsi bahwa tiga dari Sembilan orang tersebut dipilih secara acak,
tentukan fungsi kepadatan peluang dari peubah acak X dan Y tersebut.

Solusi:

Banyak cara memilih 3 dari 9 objek adalah (93 ) yang hasilnya 84. Jadi
f (0,0)=P ( X=0 ,Y =0 ) =0

f ( 1,0 )=P ( X=1 , Y =0 )=


( 1 )( 0 )(2 ) 4
4 3 2
=
84 84
f ( 2,0 )=P ( X=2 , Y =0 )=
( 2 )( 0 )(1 ) 12
4 3 2
=
84 84

f ( 3,0 )=P ( X=3 , Y =0 )=


( 3 )( 0 )( 0) 4
4 3 2
=
84 84

Demikian pula, kita dapat menghitung peluang lain. Berikut memberikan informasi lengkap
tentang semua peluang tersebut.

X/Y 0 1 2 3
0 0 3/84 6/84 1/84
1 4/84 24/84 12/84 0
2 12/84 18/84 0 0
3 4/84 0 0 0

Definisi 5.3

Misalkan X dan Y adalah dua peubah acak diskrit, ( Rx dan Ry ) daerah hasil dai X dan Y.
misalkan f(x,y) adalaah nilai dari fungsi kepadatan gabungan peluang gabungan dari X dan
Y, maka fungsi yang dirumuskan dengan :

f 1 ( x )= ∑ f ( x , y )
y ∈ RY

Dinakaman fungsi kepadatan peluang marginal dari X. demikian pula fungsi yang
dirumuskan dengan :

f 1 ( x )= ∑ f ( x , y )
x∈ Rx

Dinamakan fungsi kepadatan peluang marginal dari Y.

Gambar berikut ini mengilustrasikan konsep fkp marginal,


Soal 5.3

Jika fungsi kepadatan peluang gabungan dari peubah acak diskrit X dan Y diberikan oleh,

{
1
, 1≤ x= y ≤6
36
F (x , y ) 2
, 1≤ x= y ≤6
36
0 , x , y lainnya

Maka tentukan fungsi peluang marginal dari X dan Y

Solusi :

Peluang marjinal X diperoleh dengan menjumlahkan fungsi kepadatan peluang gabungan


f(X,Y) untuk semua nilai y dalam RY , yaitu :

f 1 ( x )= ∑ f ( x , y )
y ∈ RY

6
¿∑ (x , y)
y=1

¿ f (x , y )+ ∑ f ( x , y ) + ∑ f ( x , y )
y> x y <x

1 2
¿ + ( 6−x ) +0
36 36

1
¿ + (13−2 x ) , x=1,2,3 , … ..6
36

Demikian pula, fungsi kepadatan marjinal dari Y diperoleh dengan menjumlahkan semua
nilai x dalam R x yaitu :

f 2 ( y )= ∑ f ( x , y )
x ∈R x

6
¿∑ (x , y)
x=1

¿ f ( y , y )+ ∑ f ( x , y )+ ∑ f ( x , y )
x< x x >x

1 2
¿ + ( y−1 ) +0
36 36
1
¿ + (2 y−1 ) , y=1,2,3 , … .. 6
36

Teorema 5.1

Sebuah fungsi f yang bernilai real untuk dua peubah acak adalah fungsi kepadatan peluang
gabungan dari sepasang peubah acak diskrit X dan Y (dengan daerah hasil masing masing
R x dan RY ¿jika dan hanya jika,

a) f ( x , y )≥ 0 untuk semua(x , y )∈ R x dan R Y

b) ∑ ∑ f ( x , y )=1
x∈ RY y ∈ RY

Soal 5.5

Tentukan nilai konstatnta k pada fungsi peluang gabungan berikut,

{
f ( x , y ) kxy , x=1,2,3 dan y=1,2,3
0 , x , y lainnya

Solusi :

Karena,

3 3
1=∑ ∑ f ( x , y )
x=1 y=1

3 3
¿ ∑ ∑ k xy
x=1 y=1

¿k ¿

¿ 36 k

1
sehinggak =
36

dan fungsi kepadatan peluang yang sesuai diberikan oleh :

{
1
, x=1,2,3 dan y=1,2,3
f ( x , y ) 36
0 , x , y lainnya

Anda mungkin juga menyukai

  • LATIHAN
    LATIHAN
    Dokumen2 halaman
    LATIHAN
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii Pas
    Bab Ii Pas
    Dokumen10 halaman
    Bab Ii Pas
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Pembahasan
    Pembahasan
    Dokumen7 halaman
    Pembahasan
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Langkah A
    Langkah A
    Dokumen5 halaman
    Langkah A
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Praktikum Aplikasi Statistik
    Praktikum Aplikasi Statistik
    Dokumen24 halaman
    Praktikum Aplikasi Statistik
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Laprak Kuliah
    Laprak Kuliah
    Dokumen10 halaman
    Laprak Kuliah
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • KELILING
    KELILING
    Dokumen5 halaman
    KELILING
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Materi
    Materi
    Dokumen11 halaman
    Materi
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Kisi Kisi
    Kisi Kisi
    Dokumen14 halaman
    Kisi Kisi
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • RPS Matdas 2022
    RPS Matdas 2022
    Dokumen7 halaman
    RPS Matdas 2022
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat
  • Tugas Rutin 9 Basic Statistics
    Tugas Rutin 9 Basic Statistics
    Dokumen2 halaman
    Tugas Rutin 9 Basic Statistics
    Grace Simarmata
    Belum ada peringkat