Anda di halaman 1dari 6

NAMA : MARIO ADI NUGROHO

NIM : 30819072

KELAS : 7 DS SISTEM INFORMASI JAKARTA

MATKUL : Algoritma Dan Pemrograman

DOSEN : Pak Ir Muhammad Thamrin Basri, M.M

1. Jelaskan apa yang Anda ketahui tentang Flowchart.

Jawaban :

Denisi dari Flowchart

Flowchart atau bagan alur merupakan penggambaran secara grafik Dari langkah-
langkah dan urut-urutan prosedur dari suatu program. Setiap langkah
digambarkan dalam bentuk diagram dan dihubungkan dengan garis atau arah
panah.

Flowchart juga memiliki penting untuk memutuskan sebuah langkah atau


fungsionalitas dari sebuah proyek pembuatan program yang melibatkan banyak
orang sekaligus. Selain itu dengan menggunakan bagan alur proses dari sebuah
program akan lebih jelas, ringkas, dan mengurangi kemungkinan untuk salah
penafsiran.

Kegunaan / Fungsi Flowchart

Fungsi utama dari flowchart adalah memberi gambaran dari jalannya sebuah
program dari satu proses ke proses lainnya. Sehingga sebuah alur program
menjadi mudah dipahami oleh semua orang.
Jenis-Jenis Flowchart :

A. Flowchart Dokument
Flowchart dokumen berfungsi untuk menelusuri alur form dari satu bagian ke
bagian yang lain, termasuk bagaimana laporan diproses, dicatat, dan
disimpan.

B. Flowchart program
Flowchart ini menggambarkan secara rinci prosedur dari proses program.
Flowchart program terdiri dari dua macam, antara lain: flowchart logika
program (program logic flowchart) dan flowchart program komputer terinci
(detailed computer program flowchart).

C. Flowchart proses
Flowchart proses adalah cara penggambaran rekayasa industrial dengan cara
merinci dan menganalisis langkah-langkah selanjutnya dalam suatu prosedur
atau sistem.

D. Flowchart Sistem
Flowchart sistem adalah flowchart yang menampilkan tahapan atau proses
kerja yang sedang berlangsung di dalam sistem secara menyeluruh.

E. Flowchart skematik
Flowchart ini menampilkan alur prosedur suatu sistem, hampir sama dengan
flowchart sistem. flowchart skematik ini menggunakan gambar-gambar
komputer serta peralatan lainnya untuk mempermudah dalam pembacaan
flowchart untuk orang awam.
2. Bagaimana bentuk simbol-simbol yang digunakan dalam Flowchart?
Lambang Struktur Squence Process

Lambang Struktur Iteration/Perulangan


Lambang Struktur Pemilihan (Selection)
3. Berikan contoh bentuk struktur pengulangan dengan menggunakan Flowchart

Jawaban :

FLOWCHART PERULANGAN DO WHILE

Contoh Penerapan Algoritma Perulangan Do While

1. Mulai
2. Inisialisasi nilai awal i =1
3. Cetak output “Belajar”
4. nilai i ditambahkan 1
5. Cek kondisi apakah nilai i <= 10, jika kondisi
bernilai benar maka cetak output “Belajar
Perulangan Do While”
6. Kemudian selanjutnya nilai i kembali
ditambahkan 1
7. cek kondisi apakah nilai i masih <=10 jika ya
maka akan dicetak output kembali
8. Iterasi terus dilakukan hingga kondisi bernilai
false
9. selesai.

Anda mungkin juga menyukai