Anda di halaman 1dari 1

SURAT KEPUTUSAN

PENGURUS CABANG YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM(YAPIS) KABUPATEN RAJA AMPAT


NOMOR : 25 KPTS/YAPIS-R4/VI/2020

TENTANG
PENGANGKATAN GURU TETAP PAUD RAUDHATUL ATHFAL (RA) LUQMAN EL-HAKIM
YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM(YAPIS) KABUPATEN RAJA AMPAT

Menimbang : a. Bahwa untuk kelangsungan kegiatan belajar mengajar pada PAUD Raudhatul
Athfal (RA) Luqman El-Hakim yang telah dibentuk Pengurus Cabang YAPIS
Kab. Raja Ampat, maka dipandang perlu mengangkat Guru Tetap
b. Bahwa untuk mewujudkan maksud tersebut pada huruf a, maka perlu
ditetapkan dengan Surat Keputusan Pengurus Cabang Yayasan Pendidikan
Islam (YAPIS) Kabupaten Raja Ampat.

Mengingat : 1. Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945.


2. Undang-Undang Sistim Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003
3. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga YAPIS Pusat di Tanah Papua
hasil MUKER X Tahun 2012 setelah diubah dan disempurnakan.

Memperhatikan : Hasil Rapat pengurus tanggal 6 Mei 2020 tenteng persiapan menghadapi
Tahun Ajaran 2020/2021 Madrasah Ibtidaiyah Luqman El-Hakim.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Menetapkan SAHARUDDIN ZAINUDDIN sebagai Guru Tetap pada Sekolah


Madrasah Ibtidaiyah Luqman El-Hakim YAPIS Raja Ampat .

Memberi tugas dan wewenang kepada Guru Kontrak tersebut terhadap


Kedua : kelancaran belajar – mengajar pada Madrasah Ibtidaiyah Luqman El-Hakim
YAPIS Raja Ampat;

Besarnya Penghasilan sebagai akibat dari Surat Keputusan ini, disesuaikan


Ketiga : dengan kemampuan keuangan Madrasah Ibtidaiyah Luqman El-Hakim YAPIS
Raja Ampat’

Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila
Keempat : dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan
diperbaiki sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : Waisai
Pada Tanggal : 18 Juli 2020 M
:

Tembusan Kepada Yth;


1. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Raja Ampat di Waisai
2. Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi Papua Barat
3. Ketua YAPIS Pusat ditanah Papua
4. Yang Bersangkutan
5. Arsip

Anda mungkin juga menyukai