Anda di halaman 1dari 2

PERAYAAN EKARISTI HARI RAYA NATAL 1.

Tuhan adalah Raja, biarlah bumi S Kemuliaan bagi Allah di tempat yang
"Mereka Akan Menamakan-Nya Immanuel" bersorak-sorai, Biarlah banyak pulau maha tinggi dan damai sejahtera di bumi
(Mat.1: 23) suka-cita! bagi orang yang berkenan kepada-Nya.
Natal Pagi Langit memberitakan keadilan-Nya, Dan U Alleluia.
segala bangsa melihat kemuliaan-Nya.
RITUS PEMBUKA menghayati dan mengalami damai Bacaan Injil - Lukas 2: 15-20
sejahtera atas hidup kami melalui Yesus 2. Terang sudah terbit bagi orang benar,
Lagu Pembuka Kristus Tuhan kami, yang bersama Dikau Dan suka-cita bagi orang-orang yang I Inilah Injil Yesus Kristus menurut Santo
dalam persatuan Roh Kudus, hidup dan tulus hati. Lukas
Tanda Salib
berkuasa, kini dan sepanjang segala masa. Bersuka-citalah karena Tuhan, hai orang- “Mereka mendapati Maria, Yusuf dan Si
Tobat
U Amin. orang benar, dan nyanyikanlah syukur Bayi”.
I Tuhan Yesus Kristus, Engkaulah Putra bagi nama-Nya.
Allah yang sudi menjadi manusia agar LITURGI SABDA
dapat mengangkat kami menjadi anak- Setelah mendengar berita kelahiran
anak Allah. Tuhan kasihanilah kami. Bacaan II - Titus - 3: 4-7 Penyelamat dunia, para gembala berkata
Bacaan I - Yesaya 62: 11-12 L Pembacaan Surat Rasul Paulus kepada seorang kepada yang lain, “Marilah kita
U Tuhan kasihanilah kami.
L Pembacaan dari Kitab Yesaya Titus pergi ke Betlehem, untuk melihat apa
I Engkaulah Putera Allah yang sudi lahir di yang terjadi di sana, seperti yang
kandang hewan, merendahkan diri sama “Lihatlah Penyelamatmu datang!” “Kita diselamatkan seturut belas kasih-
Nya”. diberitahukanTuhan kepada kita.”
seperti kami. Kristus kasihanilah kami. Lalu mereka cepat-cepat berangkat dan
U Kristus kasihanilah kami. Inilah yang telah diperdengarkan Tuhan mendapati Maria dan Yusuf serta Bayi
I Engkau lah Putera Allah yang sudi sampai ke ujung bumi, “Katakanlah Saudaraku terkasih, ketika kerahiman dan yang terbaring di dalam palungan. Ketika
menjadi bayi lemah, dibedung kain lampin kapada Puteri Sion: Lihatlah kasih Allah serta Juru Selamat kita telah melihat bayi itu, para gembala
dan dibaringkan di palungan. Tuhan Penyelamatmu datang! Mereka yang nyata kepada manusia. Kita diselamatkan memberitahukan apa yang telah dikatakan
kasihanilah kami. dikumpulkan dengan jerih payah-Nya ada oleh Allah. Hal itu terjadi bukan karena kepada mereka tentang anak itu. Dan
bersama-sama dengan Dia, dan mereka perbuatan baik yang telah kita lakukan, semua orang yang mendengarnya heran
U Tuhan kasihanilah kami.
yang dihimpun-Nya berjalan di hadapan- melainkan kerelaan rahmat-Nya, berkat tentang apa yang dikatakan gembala-
I Semoga Allah yang mahakuasa Nya. Orang akan menyebut mereka: permandian kelahiran kembali dan berkat
mengasihani kita, mengampuni dosa kita, gembala itu. Tetapi Maria menyimpan
“Bangsa Kudus”, “Orang-orang Tebusan pembaharuan yang dikerjakan Roh Kudus, segala perkara itu di dalam hati dan
dan mengantar kita ke hidup yang kekal. Tuhan”, dan engkau akan disebut: “Yang yang sudah dilimpahkan-Nya kepada kita merenungkannya.
U Amin. dicari”, “Kota Yang Tidak Ditinggalkan”’. dengan perantaraan Yesus Kristus juru Maka kembalilah gembala-gembala itu
Demikianlah sabda Tuhan. Selamat kita. Dengan demikian kita sambil memuji dan memuliakan Allah
Kemuliaan U Syukur kepada Allah. sebagai orang yang dibenarkan oleh kasih karena segala sesuatu yang mereka dengar
karunia-Nya berhak menerima hidup yang dan mereka lihat; semuanya sesuai dengan
kekal sesuai dengan pengharapan kita. apa yang telah dikatakan kepada mereka.
Doa Pembuka Mazmur Tanggapan Mazmur 97:1.6.11-12
Demikian Sabda Tuhan. I Berbahagialah orang yang mendengarkan
I Allah Bapa yang Maharahim, kami U Syukur kepada Allah.
bersyukur Kauperkenankan merayakan Ref. Hendaklah langit bersuka cita dan SabdaTuhan dan tekun melaksanakannya.
kelahiran Putera-Mu. Kami mohon dengan bumi bersorak sorai Di hadapan
Bait Pengantar Injil U Sabda-Mu adalah jalan, kebenaran dan
rendah hati, lahirkanlah kembali Putera- wajah Tuhan, karna Ia sudah datang.
hidup kami.
Mu di tengah masyarakat kami agar kami
semakin menghayati penyertaan-Mu, S Alleluia U Alleluia
Homili L Ya Tuhan kami semua yang hadir di sini Doa Sesudah Komuni Sang Terang Sejati semakin dikenal dan
Syahadat sangat gembira dengan kelahiran Tuhan, I Marilah berdoa: diimani sebagai sumber Penolong
semoga Engkau juga berkenan senantiasa Ya Allah kami bersyukur atas kehadiran- hidupnya.
Doa Umat hadir di rumah kami masing-masing. Mu dalam diri Yesus Kristus yang U Amin.
I Kebaikan dan Cinta kasih Allah sungguh Kami mohon... membawa berkat bagi kami. Kami mohon
nyata di dalam diri Yesus Kristus, Putra- U Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan. gerakkanlah kami untuk mengikuti jejak- I Semoga Allah yang telah memanggil para
Nya yang berkenan hadir di tengah kita. Nya dengan kesediaan berbagi berkat gembala sehingga mereka melihat sinar
Marilah kita panjatkan doa-doa kepada I Allah Bapa kami, Engkau menghendaki kepada sesama kami, sehingga kami kemuliaan surgawi, juga berkenan
Nya. tinggal di tengah-tengah kami di dalam sampai pada kediaman-Mu yang abadi di memberikan kebahagiaan bagi kita di
diri Yesus Kristus. Oleh karena surga. Sebab Dialah Tuhan dan dunia ini, dan kelak menganugerahkan
L Ya Bapa, perbaruilah semangat Gereja- kehadiran-Nya di tengah-tengah kami, Pengantara kami. kehidupan abadi di surga.
Mu dalam menghayati tugas panggilannya kami Kau angkat menjadi putra-putri-Mu. U Amin. U Amin.
untuk selalu mewujudkan kasih yang Dengarkanlah doa kami dan berilah
nyata didalam lingkungan dan masyarakat yang kami mohon dengan penuh I Semoga kita sekalian dilindungi dan
di sekitarnya. Kami mohon... pengharapan. Demi Kristus,Tuhan kami. RITUS PENUTUP dibimbing oleh berkat Allah yang Maha
U Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan. U Amin. Kuasa, (†) Bapa dan Putera, dan Roh
Berita Pastoral Paroki Kudus.
L Ya Bapa anugerahilah Negara kami LITURGI EKARISTI U Amin.
dengan aman, tenteram, subur makmur Berkat Pengutusan
dan kerukunan di dalam masyarakat di Doa Persiapan Persembahan I Saudara-saudara terkasih, Yesus Kristus I Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi Natal
seluruh negeri, serta jauhkanlah dari I Ya Allah Bapa yang maha kudus, telah lahir di tengah kita. Kegelapan sudah selesai
perpecahan dan kekerasan. Kami terimalah persembahan yang kami hidup yang tidak menentu diusir-Nya dan U Syukur kepada Allah
mohon... hunjukkan sebagai ungkapan syukur atas cahaya baru bersinar atas dunia dan atas I Marilah pergi, kita diutus mewartakan
U Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan. kehadiran Putra-Mu di tengah-tengah hati kita. Dari sebab itu, marilah kita damai Natal dan kasih Tuhan.
kami. Kami mohon persatukanlah kami mengakhiri perayaan ini dengan mohon U Amin.
L Ya Bapa, semoga para Ibu merasa bahagia sebagai umat Mu dan baruilah hidup kami berkat Tuhan.
dalam melahir kan manusia baru, dengan pencurahan Roh Kudus Mu. Demi Lagu Penutup
sebagaimana Bunda Maria yang berba- Kristus Tuhan dan pengantara kami I Tuhan bersamamu
hagia menerima panggilan perutusan U Amin. U Dan bersama roh Mu
sebagai Bunda Sang Adam Baru, Tuhan
kami Yesus Kristus. Kami mohon... I Semoga Allah yang Mahakasih, yang
U Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan. Doa Syukur Agung telah mengutus Putera Nya lahir di dunia
Prefasi. untuk menghapus kegelapan dunia
L Ya Bapa, kami para anak dan remaja Kudus. senantiasa mewujudkan kasih Allah yang
saat ini sedang giat belajar menimba ilmu tak terbatas bagi setiap keluarga.
untuk meraih masa depan. Ya Yesus Bapa Kami U Amin.
Engkaulah sumber kekuatan dan Doa Damai
pengharapan yang senantiasa ada di hati Anak Domba Allah. I Semoga Allah, sumber kegembiraan
kami. Kami mohon... Illahi, berkenan mengangkat kita semua
U Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan. Komuni menjadi pembawa warta gembira di
Lagu komuni. tengah sesama kita, terutama yang
sengsara dan miskin, sehingga Tuhan

Anda mungkin juga menyukai