Anda di halaman 1dari 1

acuan dalam mengevaluasi program-program sekolah/madrasah

untuk meningkatkan mutu pendidikan; dan

4. acuan dalam merencanakan, melaksanakan, evaluasi, dan tindak


lanjut pelaksanaan program untuk meningkatkan mutu akreditasi.

B. LANDASAN HUKUM AKREDITASI


Landasan hukum akreditasi mengacu pada peraturan perundang-
undangan sebagai berikut:
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang
Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4301);

2. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2009 Tentang Bendera, Bahasa,


dan Lambang Negara, serta Lagu Kebangsaan;

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan


Daerah, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua
atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan


dan Penyelenggaraan Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan
atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang
Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 Tentang Pendanaan


Pendidikan;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2022 Tentang Perubahan Atas


Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional
Pendidikan;

Anda mungkin juga menyukai