Anda di halaman 1dari 4

Agenda Genpi Poltekpar Bali

21-06-2002

A. Pembahasan final tentang proker tenganan


B. Pemaparan umum tentang gambaran program pariwisata dunia tanggal 27 september
Dengan tema :
“Rethinking Tourism” dan model acara yaitu “Sustainable Tourism”
C. Membuat gambaran Kasar mengenai kosep acara
D. Koordinasi dengan anggota genpi , kemudian kordinasi kepada senat dan juga seluruh
hima poltepkap bali
E. Rapat dengan semua panitia yang telah kita tentukan
F. Melakukan confirmasi terhadap pak adhi mengenai konsep acara

Gambaran Umum Tentang Rethinking Tourism


A. Rethinking Tourism
Merupakan konsep pemikiran Kembali bagaimana cara untuk memulihkan Kembali kondisi
pariwisata dunia yang sempat lumpuh diakibatkan oleh Pandemi COVID-19 , program
rethinking tourism juga menjadi ajang tonggak kebangkitan pariwisata dunia. Di dalam
konsep umum tentang rethinking tourism terdapat beberapa poin poin penting yang menjadi
acuan dalam pelaksanaan programnya seperti :
 Climate change and tourism
 Community-based tourism
 Creative tourism
 Digital tourism
 Event tourism (MICE)
 Food and Gastronomy Tourism
 Health safety and security
 Hospitality and Tourism Management
 Inclusive Tourism
 Moslem-Friendly Tourism
 Nature-Based tourism
 Smart tourism
 Small medium Entreprises in Tourism
 Special interest tourism (Sport tourism,medical tourism)
 Sustainable Tourism development
 Tourism destination
 Resilience travel industry
 Tourism marketing
 Tourism Policy and Planning
Pemerintah dalam jajarannya yaitu Kementerian pariwisata juga sedang menggencarkan sosialis
terkait program Rethinking Tourism ini sebagai implementasi nyata dalam usaha pengembalian
Kembali roda pariwisata dunia yang sempat lumpuh
B. Sustainable Tourism
sustainable tourism atau pariwisata berkelanjutan adalah pengembangan konsep berwisata yang dapat
dapat memberikan dampak jangka panjang. Baik itu terhadap lingkungan, sosial, budaya, serta
ekonomi untuk masa kini dan masa depan bagi seluruh masyarakat lokal maupun wisatawan yang
berkunjung. Dalam upaya mengembangkan sustainable tourism, Kemenparekraf/Baparekraf memiliki
empat pilar fokus yang dikembangkan. Di antaranya pengelolaan berkelanjutan (bisnis pariwisata),
ekonomi berkelanjutan (sosio ekonomi) jangka panjang, keberlanjutan budaya (sustainable culture)
yang harus selalu dikembangkan dan dijaga, serta aspek lingkungan (environment sustainability).
Berbekal 4 pilar utama tersebut, tren pariwisata berkelanjutan akan menjadi kegiatan berwisata yang
banyak diminati wisatawan. Tidak sekadar berlibur, setiap wisatawan juga tetap memerhatikan
protokol berwisata yang berkaitan dengan kesehatan, keamanan, kenyaman, dan kelestarian alam.
Menariknya, sebenarnya konsep sustainable tourism bukanlah hal baru di Indonesia. Hal ini
dibuktikan dengan banyaknya destinasi wisata berbasis sustainable tourism yang masih terus bertahan
hingga sekarang.

 Di dalam rangkaian acara yang akan diadakan pada tanggal 27 september 2022 nanti
pihak kampus mengharapkan bahwa akan diadakannya acara penghijauan lingkungan
“Bisa bertempatkan di area kampus maupun di area mangrove sekitar”. Maksud dan
tujuan dari adanya penghijauan lingkungan tersebut yaitu sebagai implementasi dari
sustainable tourism agar nantinya pariwisata yang sudah ada dapat berkelanjutan
untuk generasi berikutnya.

C. Gambaran Susunan Acara


Nama Kegiatan Timetable Venue Keterangan
Sambutan selamat TBA Amphitheater By HIMAPRODI
datang kepada watugunung KEPARIWISATAAN
seluruh tamu
undangan yang
hadir di dalam acara
Kick off Rethinking
Tourism 2022
DOA TBA Amphitheater All Audience
Watugunung
Menyanyikan Lagu TBA Amphitheater All Audience
kebangsaan Watugunung
INDONESIA
RAYA
Tari Sambutan TBA Amphitheater UKM DANCE PPB /
Panyembrahma Watugunung Semeton pragina kampus
Sambutan dari TBA Amphitheater By Bapak Sandiaga Uno
Bapak Menteri Watugunung
Pariwisata Indonesia
Sambutan dari TBA Amphitheater By Bapak I Wayan Koster
Gubernur Provinsi Watugunung
Bali
Sambutan Bapak TBA Amphitheater By Bapak Nyoman Giriprasta
Bupati Watugunung
Sambutan dari TBA Amphitheater By Bapak Putu Puja
direktur Poltekpar Watugunung
Bali
Sambutan dari TBA Amphitheater By Bapak Adhi Astawan
Ketua Panitia Watugunung
Sambutan dari TBA Amphitheater By Danendra Narotama
Ketua genPi Watugunung
Poltekpar Bali
KICK-OFF program TBA Amphitheater By Bapak Menteri Sandiaga
Rethinking Tourism Watugunung Point
in Sustainability
Tourism
Grand Launching TBA Amphitheater By Bapak Direktur
Pembukaan Watugunung Politeknik Pariwisata Bali
Amphitheater
Watugunung
Entertainment TBA Amphitheater -
Watugunung

D. TENANT/UMKM
Akan melibatkan internal dan eksternal kampus dalam pelaksanaannya

 TENANT/UMKM INTERNAL
- STPRENEUR
- HIMAPRODI MTB
 TENANT/UMKM EKSTERNAL
 TENANT UMKM KESENIAN DAN BUDAYA
- Young Artist Painting Gallery ( Sayan , Ubud)
- Jenggala Ceramic (Uluwatu , Badung)
- Kain endek, Pertenunan Supani (Semarapura , Klungkung)
- Gringsing Emas Art Collection (Karangasem)
- Tunjung Biru Art Shop (karangasem)
- Ratna Art (klungkung)
- Lukisan Kaca Nagasepaha I Ketut Santosa (buleleng)
- Rumpun bambu (bangli)
- Agung Tedung (Ubud)
- Kamasan Bali (klungkung)
- Sri Intan Silver (Sukawati, Gianyar)
- Cemara ceramics (Tabanan)

 TENANT UMKM KULINER


- Lak-lak Men Gabrug (Kesiman,Denpasar)
- Loloh Bali Meme Nyampuh ( Penglipuran , Bangli)
- Rujak Bu Riko ( By Novie )
- Nasi Galih
- Sate langoan + srombotan (klungkung)
- Bubur tepeng
- Es daluman + es kolak
- Bubur moreng
- Nasi ayam bu oki
- Rujak batu – batu
- Dodol (buleleng)
- Jaje klepon (tabanan)
- Es kelapa muda
- Kue putu

 TENANT TRAVEL AGENT


- ASITA ( +62361243205 ]
- Discova Indonesia (bali) [+62 898-0836-606]
- Kemu Mai Bali Travel [+62 812 4616 1547]
- Bali Aero [+62 81 2391 7624]
- Melali Bali [ +62 878 527 8888 6]
- Gema Bali Tour [ +62 887 5510 415]

Anda mungkin juga menyukai