Anda di halaman 1dari 1

Nama :

1. Usia Ayah sekarang 45 tahun dan usia Ibu 36 tahun, ketika usia Ayah 40 tahun maka usia
Ibu adalah …
2. n adalah bilangan asli yang jika dikali 4 dan dibagi 3 hasilnya 8, maka nilai n adalah…
3. 0,111 jika dirubah dalam bilangan desimal adalah…
4. Ani membuka sebuah buku, ternyata kedua halaman yang dibuka jika dijumlahkan adalah
333, kedua halaman buku yang di maksud adalah ….
5. Hasil penjumlahan semua bilangan ganjil kurang dari 10 adalah….
6. 5 buku dan 3 buah pensil harganya Rp 27.500,- jika harga sebuah pensil adalah Rp
2.500,- maka harga satu buku adalah….
7. Ani menghabiskan uang Rp 40.000,- pada hari pertama perjalanannya. Pada hari kedua,
Ia menghabiskan setengah dari sisa uangnya, jika sekarang Ia memiliki uang Rp 10.000,-
tentukan banyak uang yang dimiliki Ani sebelum perjalanan ….
8. Ada enam pemain yang biasa bermain ganda dalam sebuah kelompok pemain bulu
tangkis, yaitu Budi, Doni, Rere, Bima, Feri dan Geri. Ada berapa pasangan berbeda yang
dapat dibentuk dari ke enam pemain tersebut…
9. Seorang tukang sablon membuat nomor dada pada 200 kaos mulai dari angka 1 sampai
200. Banyak angka 0 yang dibuat adalah…..
10. Hasil penjumlahan dua bilangan adalah 124, hasil kali kedua bilangan tersebut adalah…

Anda mungkin juga menyukai