Anda di halaman 1dari 11

NAME 


CLASS : 
Latihan Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6
52 Questions DATE  : 

1. Cermati gambar berikut!


Pasangan bentuk paruh burung beserta fungsinya yang tepat pada
gambar adalah … .

A (a) - (i) dan (c) - (iii) B (a) - (i) dan (b) - (ii)

C (a) - (iii) dan (c) - (iv) D (c) - (iii) dan (d) - (iv)

2. Perhatikan gambar berikut!


Hewan yang tepat untuk mengganti tanda X pada rantai makanan
tersebut adalah ... .

A musang B burung elang

C cacing D harimau

3. Cermati gambar berikut!


Penyesuaian diri tumbuhan sesuai gambar adalah ... .

1. akarnya panjang; 2. mengugurkan 1. daunnya berbentuk duri; 2. akarnya


A B
daunnya; 3. Bentuk daunnya lebar panjang; 3. batangnya berongga

1. kulit batangnya tebal; 2. cabangnya 1. akarnya pendek; 2. batangnya besar


C D
banyak; 3. daunnya mengapung dan tinggi; 3. daunya mengapung
4. Cermati gambar berikut!
Cara yang tepat dalam menanggulangi permasalah tersebut adalah
... .

melakukan pengerukan tanah dasar


A B membuat tanggul penampung air
sungai

mengumpulkan sampah untuk di daur menanam tumbuhan di sekitar bantaran


C D
ulang sungai

5. Di bawah ini yang merupakan contoh simbiosis mutualisme adalah ... .

lebah hinggap pada bunga yang sedang


A walang sangit hinggap pada bulir padi B
mekar

tumbuhan paku menempel pada kelapa


C tali putri tumbuh pada tanaman pagar D
sawit

6. Perhatikan tabel berikut!


Kelompok tumbuhan yang menyesuaikan diri terhadap cuaca
panas ditunjukkan pada nomor ... .

A (2) dan (4) B (4) dan (5)

C (1) dan (2) D (1) dan (3)

7. Perhatikan gambar berikut!


Berdasarkan gambar tersebut, organ pencernaan mekanik dan
kimiawi secara berurut terdapat pada nomor ... .

A 5 dan 8 B 2 dan 4

C 5 dan 7 D 1 dan 5
8. Cermati gambar berikut!
Urutan metamorfosis nyamuk berdasarkan gambar tesebut adalah
... .

A larva → telur → pupa → nyamuk dewasa B pupa → telur → larva → nyamuk dewasa

C telur → pupa → larva → nyamuk dewasa D telur → larva → pupa → nyamuk dewasa

9. Perhatikan tabel berikut !


Pasangan yang tepat antara hewan dan cara adaptasinya
ditunjukkan oleh nomor ... .

A (2) dan (3) B (2) dan (4)

C (1) dan (4) D (1) dan (2)

10. Perhatikan gambar berikut!


Tahapan metamorfosis yang menguntungkan pada tanaman
ditunjukkan oleh nomor ... .

A 2 B 1

C 3 D 4

11. Perhatikan gambar berikut!


Sendi yang berkerja pada gambartersebutadalahsendi ... .

A peluru B geser

C engsel D pelana
12. Perhatikan gambar berikut!
Bagian dari paru-paru yang berfungsi sebagai pertukaran gas
antara oksigen dan karbondioksida ditunjukkan pada nomor … .

A 4 B 1

C 3 D 2

13. Perhatikan gambar berikut!


Fungsi zat yang dihasilkan oleh organ pencernaan pada gambar Y
kecuali ... .

A asam klorida membunuh bibit penyakit B pepsin mengubah protein menjadi pepton

C renin menggumpalkan protein susu D empedu mengurai lemak dan racun

14. Transfer panas konveksi berikut ini ...

Gelas terasa panas saat air panas


A Tubuh terasa hangat di dekat oven B
dituangkan

C Keringkan nasi sambil dijemur D Angin darat dan angin laut terjadi

15. Proses perpindahan panas yang terjadi ketika mengeringkan pakaian di siang hari …

A Konjungsi B Konduksi

C Konveksi D Radiasi

16. Jenis gaya yang terjadi saat memainkan katapel adalah …

A Gaya pegas B Gaya dorong

C Gaya gravitasi D Gaya otot


17. Perubahan energi yang terjadi ketika TV dinyalakan adalah energi listrik dalam energi …

A Panas dan Cahaya B Suara dan Gerakan

C Listrik dan Gerakan D Cahaya dan Suara

18. Rangkaian listrik yg tidak memiliki cabang disebut ...

A Paralel B Campuran

C Seri D Konduktor

19. Urutan yang tepat dari siklus hidup seekor lalat adalah …

A Imago → telur → pupa → larva B Imago → pupa → telur → larva

C Telur → pupa → larva → lalat dewasa D Telur → larva → pupa → lalat dewasa

20. Hubungan antara dua makhluk yang saling menguntungkan disebut simbiosis …

A Parasitisme B Komensalisme

C Mutualisme D Organisme

21. Hubungan antara dua makhluk hidup berikut yang membentuk simbiosis komensalisme
adalah...

A Gulma hidup di sekitar tanaman padai​ B Binahong merambat dipohon rambutan

Bunga bangkai menempel diakar pohon


C Tali putri hidup di tumbuhan beluntas D
inangnya

22. Tanaman eceng gondok memiliki batang berongga, yang …

A Menyimpan udara B Memfasilitasi penyerapan air

C Mengurangi penguapan D Mempercepat penguapan

23. Rambut hidung pada organ pernapasan manusia memiliki fungsi ….

A Menyaring debu dan kotoran B Pengaturan kelembaban

C Pertukaran O2 dengan CO2 dan kotoran D Pemisahan racun di udara


24. Ketika kamper diletakkan di lemari maka lama-lama akan semakin habis. Jenis perubahan
wujud yang terjadi adalah…

A Pembekuan B Pencairan

C Penguapan D Penyubliman

25. Planet yang dikenal sebagai bintang fajar karena tampak terang pada menjelang pagi hari
adalah sebutan untuk planet ….

A Mars B Saturnus

C Venus D Yupiter

26. Akibat gerakan bumi berputar dalam porosnya sendiri adalah …

A Terjadinya siang dan malam B Terjadinya gerhana matahari

C Terjadinya pergantian musim D Gerak semu tahunan matahari

27. Ketika bumi berada di antara bulan dan matahari dalam garis yang sejajar, maka bisa terjadi
….

A Gerhana matahari B Gerhana matahari total

C Gerhana bulan D Gerhana matahari sebagian

28. Satu tahun kabisat mempunyai jumlah hari sebanyak 366 hari. Yaitu terdapat penambahan
hari pada bulan ….

A Januari B Februari

C Desember D April

29. Ciri fisik yang dialami laki-laki pada masa pubertas, kecuali ….

A Dada menjadi bidang B Suara menjadi berat

C Tumbuh jakun dan kumis D Pinggul membesar


30. Perhatikan gambar berikut!
Berdasarkan percobaan tersebut, sifat cahaya yang dimaksud
adalah ... .

A cahaya dapat dipantulkan B cahaya dapat dibiaskan

C cahaya dapat merambat lurus D cahaya menembus benda bening

31. Andi sedang membuat vas bunga dari tanah liat. Pengaruh gaya yang terjadi pada tanah liat
tersebut adalah ... .

A gaya mengubah arah gerak benda B gaya mengubah bentuk benda

C gaya mengubah kecepatan benda D gaya mengubah kecepatan gerak benda

32. Perhatikan gambar berikut!


Gaya yang bekerja pada gambar tersebut adalah ... .

A gaya gravitasi dan gaya pegas B gaya otot dan gaya gesek

C gaya gesek dan gaya pegas D gaya otot dan gaya gravitasi

33. Seorang tukang kayu menggunakan bor listrik untuk melubangi kayu. Perubahan energi
yang terjadi ketika bor listrik digunakan adalah ... .

A energi listrik menjadi energi panas B energi panas menjadi energi gerak

C energi kimia menjadi enegi gerak D energi listrik menjadi energi gerak

34. Cara pembuatan magnet berikut ini dinamakan ....

A elektromagnet B induksi

C gosokan
35. Apa yang akan terjadi ababila karena kondisi tertentu ikan besar
mengalami penurunan drastis dan bahkan hampir punah adalah ….

Jumlah siput dan udang semakin banyak


Bebek akan kelaparan karena jumlah
A B karena jumlah alga dan tanaman juga
udang semakin sedikit.
banyak

Tanaman air jumlahnya semakin


Tanaman air dan alga jumlahnya semakin
C berkurang karena jumlah siput semakin D
banyak karena tidak dimakan oleh ikan.
banyak

36. Berikut ini aktivitas yang menjelaskan bahwa gaya dapat merubah bentuk benda adalah ....

Avin dan Hafidz sedang bermain lempar Kinan membantu ibu memotong wortel
A B
tangkap bola di halaman rumah. untuk membuat sayur sop.

Rayyan dan Fabyan sedang mendorong Rasya mengerem sepeda saat melaju di
C D
lemari ke pojok ruang kelas. jalan yang menurun.

37. Salah satu satelitku bernama Titan dan aku berupa bola gas yang
sangat besar. Aku adalah planet yang ditunjukkan oleh nomor ....

A 8 B 6

C 5 D 7

38. Gambar ini menunjukkan bahwa cahaya bersifat ....

A dapat dibiaskan B dapat dipnatulkan

C dapat diuraikan
39. Saat membuat magnet secara gosokan seperti gambar disamping,
maka ujung P akan menjadi kutub ...

A Selatan B Utara

40. Jumlah hari pada tahun Hijriah adalah ....hari

A 350 B 366

C 365 D 354

41. Salah satu ciri khusus yang dimiliki oleh hewan berikut ini adalah ....

A memiliki bisa untuk melindungi diri B mampu melakukan autotomi

C mengeluarkan bau yang menyengat D mampu melakukan mimikri

42. Dasar kolam yang airnya jernih tampak dangkal. Hal tersebut
membuktikan bahwa cahaya memiliki sifat ….

A dapat dibiaskan B dapat dipantulkan

C dapat diuraikan D dapat merambat lurus

43. Bagian sendok yang dipegang Babas lama kelamaan menjadi panas
hal ini karena panas berpindah secara ....

A konduksi B konveksi

C radiasi
44. Tahun Kabisat terjadi setiap ....

A 4 tahun sekali B 5 tahun sekalu

C 3 tahun sekali

45. Pergantian musim dari waktu ke waktu terjadi akibat....

A bumi melakukan gerak rotasi B bumi melakukan gerak revolusi

46. Berdasarkan cara perkembangbiakannya, kelompok hewan yang melahirkan antara lain ...

A badak, kerbau, dan harimau B burung, ikan, dan harimau

C ayam, kura-kura, dan anjing D ular, kerbau, dan kadal

47. Perhatikan rantai makanan di atas!


Konsumen II ditempati oleh ...

A singa B tumbuhan

C bakteri D zebra

48. Burung betet macaw memiliki paruh seperti gambar di atas.


Bentuk paruh seperti itu berfungsi untuk ...

A mengorek makanannya B mencengkeram mangsanya

C mengisap-isap makanan D merobek mangsanya

49. Bagian dari telinga yang berfungsi menangkap gelombang bunyi


ditunjukkan oleh angka ...

A 2 B 1

C 5 D 4
50. Pusing-pusing saat bangun dari duduk dan sekitar tampak gelap merupakan gejala penyakit
...

A TBC B Anemia

C Obesitas D Rakhitis

51. Gambar menunjukkan kedudukan matahari, bulan dan bumi.


berdasarkan hal tersebut maka peristiwa yang sedang terjadi
adalah....

A gerhana matahari B rotasi bulan

C rotasi matahari D gerhana bulan

52. penjelasan yang tepat untuk gambar diatas, adalah.......

cahaya matahari ke bumi terhalang bulan, cahaya matahari ke bulan terhalang bumi,
A B
maka terjadi gerhana matahari maka terjadi gerhana bulan

cahaya matahari ke bulan terhalang bumi, cahaya matahari kebumi terhalang bulan,
C D
maka terjadi gerhana matahari maka terjadi gerhana bulan

Anda mungkin juga menyukai