Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR SOAL PENILAIAAN AKHIR SEMESTER (PAS)

TAHUN PELAJARAN 2019/2020


Mata Pelajaran : FISIKA PEMINATAN
Hari / Tanggal : KAMIS/05 DESEMBER 2019
Kelas / Semester : X MIPA/GENAP
Waktu : 90 Menit

A. Pilihlah a, b, c, d atau e pada jawaban yang paling 1. Mengapa tanaman tumbuh ke arah datangnya
tepat ! cahaya matahari?
1. Perhatikan pernyataan berikut: 2. Tanaman dalam pot tumbuh ke arah jendela
(1) Fisika sebagai produk 3. Sepuluh tanaman diberi perlakuan penyinaran di
(2) Fisika sebagai sikap salah satu sisi tanaman tersebut
(3) Fisika sebagai proses 4. Pertumbuhan tanaman dipengaruhi cahaya
Hakikat fisika ditunjukkan oleh nomor…. Berdasarkan pernyataan-pernyataan tersebut, yang
A. (2) D. (2) dan (3) merupakan hipotesis ditunjukkan oleh pernyataan
B. (1) dan (2) E. (1), (2) dan (3) nomor…
C. (1) dan (3) A. 1 D. 2 dan 3
2. Berikut ini yang bukan merupakan sikap yang B. 3 E. 2 dan 4
diharapkan dari seorang ilmuwan adalah…. C. 4
A. Berusaha keras 7. Hal yang tidak harus diperhatikan tentang keselamatan
B. Teliti dalam mencatat pengamatan dan penemuan terhadap listrik pada saat berada di laboratorium
C. Menghargai pendapat orang lain adalah…
D. Langsung melompat ke kesimpulan A. Jangan menghubungkan terlalu banyak peralatan
E. Jujur dan Terbuka listrik ke sebuah stop kontak
3. Peran fisika dalam teknologi memberikan banyak B. Menggunakan kabel sambungan yang terlalu
keuntungan. Namun, di samping itu juga memberikan panjang
dampak negative yang merugikan manusia di C. Selalu mengelap tangan hingga kering untuk
antaranya adalah.. menghindari sengatan listrik
A. Membantu astronaut untuk melakukkan D. Memutus rangkaian dari suplai daya sebelum
perjalanan ke angkasa luar dengan pesawat ulak mengubah penyetelan
alik E. Selalu menggunakan alas kaki untuk menghindari
B. Terjadi pencemaran udara akibat gas buang, sengatan listrik
seperti gas karbon monoksids 8. Saat menyiapkan alat dan bahan untuk eksperimen,
C. Munculnya inovasi transportasi modern tanpa sengaja salah satu bahan kimia tumpah dan Yola
menggunakan listrik dan electromagnet membersihkannya dengan tangan. Tanpa disadari Yola
D. Berkembangnya system jaringan listrik dengan menggosok matanya sehingga terjadi kontak antara
alternative sumber energy bagi pembangkit listrik bahan kimia tersebut dengan mata. Hal yang harus
E. Berkembangnya gadget dan penggunaanya dilakukan Yola adalah…
4. Berikut ini yang bukan merupakan kegunaan dari A. Memanggil guru
endoscopy adalah…. B. Meminta tolong teman untuk meniup matanya
A. Mendeteksi aktivitas listrik dalam otot C. Mencuci tangan dan membilas matanya dengan air
B. Memasang stent pada sumbatan D. Membiarkannya dan melanjutkan eksperimen
C. Mengangkat tumor E. Membersihkannya dengan kain atau sapu tangan
D. Menghentikan pendarahan 9. Kedudukan skala
E. Memotong polip mikrometer sekrup yang
5. Berikut langkah-langkah dalam melakukan penelitian. digunakan untuk
1. Menarik kesimpulan mengukur diameter
2. Membuat hipotesis sebuah bola kecil
3. Melakukan observasi ditunjukkan oleh gambar
4. Merumuskan masalah di samping. Berdasarkan
5. Menganalisis data gambar tersebut sebaiknya
6. Melakukan eksperimen dilaporkan diameter bola
7. Mengumpulkan data kecil adalah….
Berdasarkan langkah-langkah tersebut, urutan yang A. (5,46 ± 0,01) mm
tepat dalam metode ilmiah adalah.. B. (5,46 ± 0,05) mm
A. 2-3-4-5-6-7-1
C. (5,460 ± 0,005) mm
B. 3-4-5-2-7-6-1
C. 3-4-7-2-6-5-1 D. (8,160 ± 0,001) mm
D. 4-5-6-2-3-7-1 E. (8,160 ± 0,005) mm
E. 4-5-6-2-7-3-1
10. Perhatikan gambar di bawah ini!
6. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
PAS FISIKA PEMINATAN SMA Yadika Tanjungsari. 2019/2020 1
C. 45,6 x 104
D. 4,56 x105
E. 0,456 x 106
17. Seorang ilmuwan mengukur masa sebuah electron.
Seteleh diukur ternyata massa sebuah elektron kira-kira
0,000.000.000.000.000.000.000.000.000.000.911 kg.
Hasil pengukuran tebal sebuah buku fisika
Agar memudahkan dalam pelaporan, Ia akan
menggunakan jangka sorong seperti diperlihatkan
menuliskan massa elektron tersebut menggunakan
pada gambar di atas adalah ….
kaidah notasi ilmiah. Penulisan
A. 2,76 cm
0,000.000.000.000.000.000.000.000.000.000.911 kg
B. 2,95 cm
menurut notasi ilmiah yaitu….
C. 3,25 cm
A. 9,11 x 1030 kg
D. 3,16 cm
B. 9,11 x 10-30 kg
E. 3,27 cm
C. 9,11 x 10-31 kg
11. Dua buah pelat besi diukur dengan menggunakan
D. 9,11 x 1031 kg
jangka sorong, hasilnya digambarkan sebagai berikut:
E. 91,1 x 1031 kg
18. Diantara kelompok besaran berikut, yang termasuk
besaran pokok dalam Sistem INternasional adalah…
A. Panjang, luas, waktu dan jumlah zat
B. Kuat arus, intensitas cahaya, sushu dan waktu
C. Volume, suhu, massa, dan kuat arus listrik
D. Kuat arus listrik, panjang, massa dan tekanan
Selisih tebal kedua pelat besi tersebut adalah ….
E. Intensitas cahaya, kecepatan, percepatan dan waktu
A. 0,3 mm
19. Diantara kelompok besaran di bawah ini mana yang
B. 0,6 mm
hanya terdiri dari besaran turunan saja?
C. 0,7 mm
A. kuat arus, massa, gaya
D. 0,8 mm
B. suhu, massa, volum
E. 1,7 mm
C. waktu, momentum, kecepatan
12. Pernyataan berikut yang benar tentang kesalahan
D. usaha, momentum, percepatan
dalam pengukuran adalah…
E. kecepatan, suhu, jumlah zat
A. Kesalahan titik nol termasuk kesalahan acak
20. Perhatikan tabel berikut!
B. Pengukuran akurat adalah suatu pengukuran
No Besaran Satuan Dimensi
yang kesalahan acaknya relative kecil
1 Momentum kg.m.s-1 [MLT-1]
C. Kesalahan acak dapat diminimalkan dengan
melakukan pengukuran beberapa kali 2 Gaya kg m s-2 [MLT-2]
D. Suatu kesalahan sistematis dapat terjadi karena 3 Daya kg m s
2 -3 [ML2T-3]
kurangnya kepekaan instrument pengukur Dari tabel di atas yang mempunyai satuan dan dimensi
E. Kesalahan cara pandang membaca nilai-nilai skala yang benar adalah nomor?
jika ada jarak antara jarum dan garis-garis skala A. 1 saja
termasuk kesalahan acak B. 1 dan 2
13. Hasil pengukuran panjang dan lebar suatu lantai C. 1, 2, dan 3
adalah 13,23 m dan 4,3 m. Menurut aturan angka D. 1 dan 3
penting, luas lantai tersebut adalah … E. 2 dan 3
A. 56,889 m2
B. 56,89 m2 21. Perhatikan kelima diagram vektor berikut.
C. 56,9 m2
D. 56 m2
E. 57 m2
14. Panjang tali yang diukur oleh seorang siswa adalah
0,20350 m. Jumlah angka penting hasil pengukuran
tersebut adalah…
A. dua
B. tiga
C. empat
D. lima
E. Enam

15. Hasil pengukuran berikut yang tidak memiliki 3 Gambar yang menunjukkan A⃗ +B⃗ +C⃗ +D⃗ =0 adalah
angka penting adalah… gambar nomor ….
A. 0,00580 km A. (5) D. (2)
B. 0,0903 A B. (4) E. (1)
C. 3,50 L C. (3)
D. 870 g
E. 34.540,0 cm 22. Vektor V = 300 N dengan arah 30o terhadap arah
16. Notasi ilmiah dari 456.000 adalah… horizontal. Komponen vector diatas pada sumbu X dan
A. 4,560 x 102 Y adalah…
B. 456 x 103
PAS FISIKA PEMINATAN SMA Yadika Tanjungsari. 2019/2020 2
A. Vx = 100 N dan Vy=200 N Tentukan jarak yang ditempuh benda
B. Vx =120 N dan Vy = 130 N a. 24 m
C. Vx = 130 N dan Vy = 120 N b. 20 m
D. Vx = 150√3 N dan Vy = 150 N c. 22 m
E. Vx = 150 N dan Vy=150√3 N d. 21 m
23. Dua buah vector gaya F1 dan F2 sama besar yaitu 30 N e. 23 m
bertitik tangkap sama dan saling mengapit sudut 60o. 29. Sebuah kendaraan bergerak dengan lintasan lurus,
Resultan kedua vector tersebut adalah… speedometer pada kendaraan itu menunjukan angka
A. 10 N 90 Km/Jam. Nyatakan kecepatan kendaraan dalam
B. 10√3 N satuan m/s…
C. 12 N a. 25 m/s
D. 30√3 N b. 20 m/s
E. 40 N c. 35 m/s
24. Marni melakukan perjalanan ke arah selatan sejauh d. 40 m/s
150 m berbelok ke arah barat sejauh 20 m, kemudian
e. 28 m/s
berbelok ke arah utara sejauh 100 m, Perjalanan
30. Sebuah benda bergerak lurus sepanjang 20m kea rah
dilanjutkan berbelok kearah timur dan berhenti
kanan dalam waktu 3 detik, kemudian gerakkannya
setelah menempuh jarak 140 m. Besar perpindahan
berbalik ke arah kiri sepanjang 10 m selama dua
Marni adalah ….
A. 120 m detik. Tentukanlah laju rata-rata benda
B. 130 m D. 370 m a. 6 m/s
C. 150 m E. 610 m b. 16 m/s
25. Perhatikan gambar berikut. c. 12 m/s
d. 0.6 m//s
e. 60 m/s

Besar resultan ketiga gaya tersebut adalah ….


(sin 37 = 0,6 cos 37 = 0,8)
A. 8 N D. 4√2 N
B. 7 N E. 4 N
C. 5 N
26. Dalam waktu 0,5 menit sebuah mobil dapat
menempuh jarak 150 meter. Berapa kelajuan mobil
tersebut
a. 5 m/s
b. 10 m/s
c. 15 m/s
d. 20 m/s
e. 25 m/s
27. Suatu benda bergerak lurus dengan grafik
ditunukan dibawah, tentukan kecepatan benda..

a. 26,67 m/s
b. 25 m/s
c. 27,75 m/s
d. 26 m/s
e. 24,5 m/s
28. Suatu benda bergerak menempuh lintasan A-B-C-D
seperti dibawah
D A B C

PAS FISIKA PEMINATAN SMA Yadika Tanjungsari. 2019/2020 3

Anda mungkin juga menyukai