Anda di halaman 1dari 10

KERAJINAN LOKAL NON

BENDA
YULI YULIANTI, S.PD
PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN
KELAS X
Tujuan Pembelajaran

 Siswa mampu mendeskripsikan karya kerajinan, ragam budaya non benda.


 Memahami proses desain dan membuat kerajinan dengan inspirasi budaya non benda
berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkarya
A. Nusantara sebagai Sumber Gagasan

Keberadaan produk kerajinan pada mulanya diciptakan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Aspek utama dalam
pembuatan kerajinan adalah aspek fungsionalnya. Sebuah produk diharapkan dapat mempermudah fungsi kebutuhan
manusia untuk menjalani kehidupan sehari-hari.
Banyak sekali kerajinan yang diciptakan hanya berfungsi sebagai hiasan. Pencipta kerajinan fungsi hias semata-mata
bukan dari segi keindahannya saja, tetapi secara struktur keberadaannya dapat dimanfaatkan sebagai benda yang
fungsional.
Salah satukarya kerajinan yang memiliki fungsi hias adalah seni pahat. Keberadaannya telah mencapai kualiatas
keindahan yang tinggi, adiluhung dan monumental.Seni kerajinan inipada mulanya disebut sebagai karya adiluhung.
Contohnya adalah kain batik, tenun ikat, manadau keris, anyaman, ukiran dan wayang.
Nusantara memiliki ragam budaya dan adat istiadat. Realita keberagaman menjadi kebudayaan nasional yang masih
factual untk dipelajari. Hal tersebut adalah kebudayaan local yang baik yang bersumber dari benda (aetefak), non benda
(cerita, legenda, tarian, upacra adat dan pantun).
Melalui kreativitas, kerajinan tradisional akan menjadi lebih indah sekaligus nilai jualnya semakin tinggi. Dengan
demikian, kerajinan ini mamapu meiliki nilai ekonomi yang tinggi.
B. Jenis Kerajinan Lokal Non Benda

Tarian Legenda

Upacara
Pantun
Adat

Mitos Cerita
Rakyat
C. Sumber Daya Usaha Kerajinan Non Benda

Man
(Manusia/Tenaga Money (Uang/Dana) Materials (Bahan)
Kerja)

Methods
Machines Market (Pasar/
(Metode/Cara
(Mesin/Peralatan) Jaringan)
Produksi)
D. Media Berkarya Kerajinan Non Benda
 1. Bahan
Bahan adalah material yang digunakan untuk berkarya. Bahan terdiri dari dua
kelompok besar antara lain.

a. Bahan Alam
b. Bahan Buatan
* Kayu
* Plastik
* Rotan
* Gips
* Bambu
* Sabun
* Tanah Liat
*LIlin
* Logam
 2. ALat
 Media yang digunakan untuk berkarya antara lain
• *Gergaji
• * Pahat
• *Meteran
3. Teknik
Teknik adalah cara yang digunakan dalam pembuatan karya kerajinan, antara lain :
a. bahan kayu berarti teknik yang digunakan, memotong, membelah, menempel,
menambah, menguragi (memahat)
b. bahan tanah liat, maka teknik yang digunakan adalah pijit, slabing, pilin,
putar, dan mencetak.
c. bahan rotan, maka teknik yang digunakannya adalah memotong, membelah,
menempel, menambah , mengikat
d. logam, maka teknik yang digunakan adalah las/patri
e. Plastik, maka teknik yang digunakan menganyam, gulung, lipat
f. Daun, maka teknik yang digunakan adalah memotong, menempel dan menganyam.
E. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN
DENGAN INSPIRASI BUDAYA LOKAL
NON BENDA

Prototyping atau
Pencarian Ide Membuat Memilih Ide Perencanaan
mebuat studi
Produk Gambar Sketsa Terbaik Produksi
model
“ TUGAS
Rencanakanlah usaha kerajinan


dengan inspirasi budaya lokal non
benda yang meliputi ide dan peluang
usaha, sumber day, administrasi dan
pemasaran di buku catatanmu!

Anda mungkin juga menyukai