Anda di halaman 1dari 11

SOAL RANGKING 1 GALAXY 2022

Kelas 10
1. Salah satu tokoh yang berjasa dalam perkembangan ilmu geografi
dimanah salah satu jasanya adalah membuat sebuah globe yang
pertama dalam bentuk sederhana. Tokoh yang berjasa tersebut
ialah Crates ?
Jawab: Benar (Crates) 
2. Lokasi suatu objek berdasarkan koordinat garis lintang dan garis
bujur disebut lokasi relatif ?
Jawab: Salah (Lokasi Absolut) 
3. Prinsip yang memuat tentang hubungan keterkaitan dalam ruang
antara gejala yang satu dengan gejala yang lain disebut prinsip
interelasi ?
Jawab: Benar (Prinsip Interelasi) 
4. Berikut jenis objek studi geografi yang mencakup atmosfer,
hidrosfer, litosfer dan biosfer merupakan jenis objek formal studi
geografi  ?
Jawab: Salah (Objek Material) 
5. Pendekatan geografi yang menekankan pada gabungan antara dua
jenis pendekatan yaitu ruang dan lingkungan disebut pendekatan
Kompleks wilayah?
Jawab: Benar (Pendekatan Kompleks Wilayah) 
6. Ilmu geografi fisik yang mempelajari bentuk permukaan bumi dan
sejarahnya disebut Geologi?
Jawab: Salah (Geomorfologi)
7. Kajian geografi manusia yang mempelajari ciri, pola, struktur
lingkungan dan interaksi keruangan dari penduduk desa atau kota
disebut Geografi desa kota ?
Jawab: Benar (Geografi desa kota)
8. Salah satu alat yang digunakan dalam penelitian geografi dimanah
fungsinya sebagai  alat untuk mengukur kelembapan
udara disebut Termometer ?
Jawab: Salah (Hidrometer)
9. Alat pengumpul data yang berupa daftar pertanyaan, namun diisi
sendiri oleh responden disebut nota ?
Jawab: Salah (Angket)
10. Sekumpulan pertanyaan yang telah dibuat sedemikian rupa oleh
peneliti untuk mengumpulkan data dalam upayanya memberikan
jawaban ilmiah terhadap permasalahan yang telah dirumuskan
merupakan salah satu bagian dari teknik pengumpulan data yang
disebut Questionnaires?
Jawab: Benar (Daftar pertanyaan (Questionnaires))
11. Data yang berbentuk kata –kata atau pernyataan – pernyataan
verbal bukan dalam bentuk angka disebutData Kuantitatif ?
Jawab: Salah (Data Kualitatif)
12. Suatu proses berpikir yang menguraikan persamaan dan
perbedaan antara kedua objek data yang diteliti disebut berpikir
komparatif ?
Jawab:  Benar (Berpikir komparatif)
13. Alam semesta yang sangat luas dan tidak teratur, mencakup
berjuta benda angkasa, dan beribu-ribu kabut gas atau kelompok
nebula disebut Jagad Raya?
Jawab: Benar (Jagad Raya)
14. Kumpulan planet, bintang, gas, debu, nebula, danbenda – benda
langit yang membentuk pulau – pulau di dalam ruang hampa jagad
raya disebut Asteroid ?
Jawab: Salah (Galaksi)
15. Hipotesis yang dikenal dengan nama Hipotesis Tidal James Jeffries
disebut juga dengan Hipotesis pasang surut ?
Jawab: Benar (Hipotesis Pasang Surut)
16. Teori pembentukan bumi yang menyatakan bahwa pada awalnya
bumi hanya ada satu benua maha besar (Pangea) disebut
teori pergeseran benua?
Jawab: Benar (Teori Pergeseran Benua (Continental Drift
Theory))
17. Lapisan bumi paling atas disebut mantel ?
Jawab: Salah (Kerak bumi (crush))
18. Lapisan yang terletak di bawah lapisan kerak bumi yang berfungsi
melindungi inti bumi. Lapisan ini bersifat kental (plastis) yang
memiliki ketebalan 2.900 Km dengan suhu sekitar 3.000 ⁰ C .
Lapisan tersebut disebut selimut bumi (mantel) ?
Jawab: Benar (Selimut (Mantel))
19. Batuan yang merupakan hasil pembekuan magma
disebut metamorf ?
Jawab: Salah (Batuan beku)
20. Endapan lumpur atau pasir di muara sungai yang mendekati laut
disebut gumuk pasir  ?
Jawab: Salah (Delta)
21. Magma yang keluar ke permukaan bumi melalui retakan yang
memanjang seperti sebuah garis disebuterupsi linier ?
Jawab: Benar  (Erupsi Linier)
22. Tanah yang memiliki ciri porositas dan drainase yang buruk hingga
kurang bermanfaat bagi pertanian disebut tanah aluvial ?
Jawab: Salah (Tanah Hidrosol)
23. Alat pencatat dan pengukur kekuatan getaran gempa disebut
Seismograf ?
Jawab: Benar (Seismograf)
24. Material padat yang berasal dari dapur magma yang terbawa bersama lava yang keluar saat letusan
terjadi disebut Eflata Alogen ?
Jawab: Salah ( Eflata Autogen)
25. Gas di atmosfer yang berfungsi menahan sinar ultraviolet
disebut ozon ?
Jawab: Benar ( Ozon)
26. Lapisan atmosfer yang berfungsi sebagai pemantul gelombang
pendek dan gelombang radio disebut lapisan Troposfer ?
Jawab: Salah (Lapisan Termosfer)
27. Jenis iklim yang didasarkan pada kelembapan dan temperatur
disebut iklim Koppen ?
Jawab: Benar (Iklim Koppen)
28. Hujan yang terjadi akibat pertemuan massa udara yang berbeda
temperaturnya disebut hujan siklonal ?
Jawab: Salah (Hujan Frontal)
29. Angin yang bertiup sepanjang tahun dari daerah subtropis ke
daerah tropis (khatulistiwa) disebut angin fohn ?
Jawab: Salah (Angin Pasat))
30. Proses meresapnya air ke dalam tanah disebutinfiltrasi ?
Jawab: Benar (Infiltrasi)
31. Pola aliran sungai yang percabangan dengan anak – anak
sungainya berbentuk siku – siku atau hampir tegak lurus
merupakan jenis pola aliran rectangular ?
Jawab: Salah (Trellis)
32. Batas perairan wilayah dengan jarak 200 mil dan garis dasar ke
arah laut bebas dinamakan Zona Ekonomi Ekslusif ?
Jawab: Benar (Zona Ekonomi Ekslusif)
33. Danau yang terbentuk akibat pemotongan meander sungai karena
terjadinya pengalihan aliran sungai disebut danau karst ?
Jawab: Salah (Danau ladam (oxbow lake))
34. Suatu wilayah daratan yang secara topografi dibatasi oleh
punggung –punggung bukit atau gunung yang menampung dan
menyimpan air hujan untuk kemudian menyalurkannya ke laut
melalui sungai utama disebut DAS (Daerah Aliran Sungai) ?
Jawab: Benar (DAS (Daerah Aliran Sungai))
35. Sungai yang jumlah debit airnya bergantung pada musim tertentu
saat musim penghujan debit airnya banyak dan saat musim
kemarau debit airnya kurang disebut dengan sungai episodik ?
Jawab: Salah (Sungai periodik)
 
kelas 11
1. Lapisan di permukaan bumi yang mendukung kehidupan flora dan fauna disebut Biosfer
Jawaban: Benar (Biosfer)
2. Wilayah padang rumput yang luas dan diselingi pohon-pohon bessar disebut Tudra
Jawaban: Salah (Sabana)
3. Di daerah kutub atau daerah beriklim dingin terdapat padang lumut yang disebut Sabana?
Jawaban: Salah (Tundra)
4. Satwa dirgantara yang ditetapkan sebagai satwa langkaialah Elang Jawa
Jawaban : Benar (Elang Jawa)
5. Hutan yang sifatnya heterogen biasanya tumbuh didaerahyang beriklim Subtropis
Jawaban : Salah (Tropis)
6. Bentuk piramida penduduk yang tepat untuk
menggambarkan keadaan penduduk indonesia disebutLimas
Jawaban : Benar (Limas)
7. Perbandingan antara jumlah kelahiran selama satu tahundan jumlah penduduk pada pertengah
an tahun disebutangka imigrasi
Jawaban : Salah (Angka Migrasi)
8. Pada tahun 2021, Hasan yang berasal dari mamuju merantau ke makassar. Di tahun tersebut
pemerintah melakukan sensus dan Hasan dicatat petugas. Partisipasi
Hasan dapat dikategorikan sebagai sensus disebut De Facto
Jawaban : Benar (De facto)
9. Lembaga yang bertugas untuk
melaksanakan kegiatansensus penduduk disebut Badan pusat statistika
Jawaban : Benar (Badan pusat statistika)
10. Banyaknya pemuda desa pergi kekota mencari pekerjaan menyebabkan semakin sulitnya
memperoleh tenaga kerja untuk mengelola lahan pertanian. Pola pergerakan
penduduk dalam kasus tersebut yaitu Transmigrasi
Jawaban : Salah (Urbanisasi)
11. Sumber daya alam yang bisa menghasilkan energi bahanbakar disebut minyak bumi
Jawaban: Salah (minyak bumi)
12. Sumber daya alam yang berasal dari tumbuh-tumbuhan disebut sumber daya alam Nabati
Jawaban : Benar (Nabati)
13. Barang tambang yang bisa digunakan sebagai bahan utama untuk membuat
kaca, gelas, dan piring disebutKuarsa
Jawaban : Benar (Kuarsa)
14. Provinsi yang merupakan daerah terkenal kaya akan sumber daya
alam khususnya tambang terdapat di daerahSulawesi Selatan
Jawaban : Salah  (Kalimantan selatan)
15. Sumber daya alam seperti tanah, air, batuan, dan mineral, termasuk
dalam kategori sumber daya alam disebut Hayati
Jawaban: Salah (Nonhayati)
16. Faktor yang tidak dapat mempengaruhi suatu
wilayah hingga menjadi pusat pertumbuhan disebut factor Ekonomi
Jawaban: Benar (Ekonomi)
17. Berdasarkan kondisi fisik suatu daerah, maka daerah yang
lebih cepat berkembang adalah daerah Dataran Rendah
Jawaban: Benar (Dataran Rendah)
18. Penggolongan wilayah berdasarkan kenampakan tunggal seperti kenampakan
iklim,vegetasi,  atau hewan disebutkenampakan Natural Region
Jawaban: Salah (Single feature)
19. Kombinasi antara analisis keruangan dan ekologi disebutanalisis Komplek wilayah
Jawaban: Benar (komplek wilayah)
20. Lahan yang mempunyai kesuburan yang cukup baik dan lokasinya strategis
untuk melakukan segala aktivitasdisebut Lahan Kritis
Jawaban: Salah (Lahan Potensial)
21. Hutan-hutan didaerah pegunungan menyebabkan suhu udara segar dan nyaman, serta
mampu mengatur suhu bumi agar tidak terlalu panas (tinggi) sehingga penguapan air tanah
juga bisa dikurangi dan membuat udara terasa lebih sejuk
Fungsi semacam ini disebut fungsi Hidrologis
Jawaban: Salah (Klimatologis)
22. Jenis Satwa asli Indonesia yang persebarannya hanya dapat dijumpai di daerah Pulau
Sulawesi adalah Anoa
Jawaban : Benar (Anoa)
23. Indonesia merupakan salah satu Negara yang memiliki potensi sumber daya laut yang sangat
tinggi. Salah satu daerah Indonesia yang memiliki potensi kelautan berupa terumbu karang
adalah Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Sector ekonomi yang cocok
untuk pembangunandiwilayah Wakatobi disebut Perikanan
Jawaban : Salah (Pariwisata)
24. Kegiatan industry yang mengolah barang setengah jadi
menjadi barang jadi diklasifikasikan sebagai Industri Hilir
Jawaban: Benar (industry Hilir)
25. Dasar hukum dan pelaksanaan AMDAL diatur dalamUUD No 20 tahun 1998
Jawaban: Salah (No.27 tahun 1999)
26. Interaksi Indonesia dan negara tetangga dalam berbagai bidang, diataranya negara tetangga
masih mengandalkan pasokan sumber daya alam Indonesia baik dalam bidang pertanian
maupun bahan baku Industri, dan karena letaknya yang strategis banyak investor yang masuk
ke Indonesia..Pernyataan ini merupakan letak Indonesia secaraAstronomis
Jawaban: Salah (Geografis)
27. Pembangunan industri erat hubungannya dengan sumber alam, bagi Negara
Indonesia lebih sesuai denganpembangunan disebut Industri Pertambangan
Jawaban: Benar (Industri Pertambangan)
28. Munculnya pusat-pusat perdagangan, lembaga perbankan, dan badan usaha pemerintah
dan swasta merupakanindikator adanya pembangunan disebut Mekanismepembangunan ek
onomi
Jawaban: Benar (Mekanisme pembangunan ekonomi)
29. Wilayah pusat pertumbuhan industri (WPPI) Sumatra
bagian utara berlandaskan pada potensi disebut sumberdaya manusia
Jawaban: Salah (sumber daya alam)
30. Komposisi penduduk menurut umur termasuk golonganproduktif adalah mereka yang berum
ur 17-60 Tahun
Jawaban : Salah (15-64 Tahun)

 
Kelas 12
1.Gambaran keadaan permukaan bumi, baik keseluruhan atau sebagian yang diperkecil dan
ditampilkan pada bidang datar dengan menggunakan perbandingan (skala) tertentu, disebut
Peta
Jawaban: Benar (Peta)
2. Komponen peta yang berfungsi sebagai alat untuk menyampaikan informasi dalam peta.
Adalah Skala
Jawaban: Salah (Simbol Peta)
3. Bentuk simbol pada peta yang menggambarkan jalur rel kereta, jalan, ataupun sungai
adalah Garis/Line
Jawaban: Benar (Garis/Line)
4. Komponen peta yang menyajikan arti dari simbol pada peta, adalah Inset
Jawaban: Salah (Legenda)
5. Peta yang berskala 1 : 100 sampai 1 : 5.000 disebut peta Kadaster
Jawaban: Benar (Kadaster)
6. Peta yang menggambarkan tinggi rendahnya permukaan bumi adalah Peta Kontur
Jawaban: Benar (Peta Kontur)
7. Peta yang menggambarkan struktur batuan disebut peta Geomorfologi
Jawaban: Salah (Peta Geologi)
8. Ilmu, seni, dan teknik untuk memperoleh informasi tentang objek, area, atau gejala dengan
jalan menggunakan alat tanpa kontak langsung dengan objek, area, atau gejala yang dikaji
adalah pengertian dari Pengindraan Jauh
Jawaban: Benar (Pengindraan Jauh/Remote Sensing)
9. Suatu sistem yang bertugas mengumpulkan, mengelola, dan menyajikan data atau
informasi yang 
berkaitan dengan geografi adalah pengertian dari Sistem Informasi Geografi 
Jawaban: Benar (Sistem Informasi Geografi/SIG)
10. Gambaran dari suatu objek sebagai hasil pemotretan dengan kamera disebut Lidar
Jawaban: Salah (Citra)
11. Ciri khas bentang alam dan bentang budaya hasil citra foto udara/satelit yang
diinterpretasikan berdasarkan keterkaitan antara objek yang satu dan objek yang lain adalah
jenis interpretasi citra berdasarkan Warna
Jawaban: Salah (Asosiasi)
12. Pengumpulan data objek material geografi yang mendukung dan dapat dimasukkan dalam
topik geografi yang akan diinformasikan, merupakan jenis pengolahan SIG pada Sub sistem
InputJawaban: Benar (Masukan/Input)
13. Ukuran gedung sekolah lebih besar dari rumah penduduk adalah contoh teknik
interpretasi peta berdasarkan unsur Ukuran
Jawaban: Benar (Ukuran)
14. Berdasarkan mata pencahariannya, Desa yang sebagian penduduknya bergantung pada
potensi laut, merupakan jenis desa Agraris
Jawaban: Salah (Nelayan)
15. Daerah peralihan kota dengan desa disebut Suburban FringeJawaban: Benar (Suburban
Fringe)
16. Kota yang ditandai oleh sebagian besar orientasi kehidupan ekonomi penduduknya
mengarah ke  sektor industri merupakan jenis perkembangan kota pada tahap
MetropolisJawaban: Benar (Metropolis)
17. Menurut Burgess, daerah yang ditandai dengan gedung-gedung, pusat pertokoan, kantor
pos, bank, bioskop, pasar, dan sebagainya merupakan ciri dari zona konsentrik pada bagian
zona transisiJawaban: Salah (Pusat Daerah Kegiatan /PDK (Central Business
District/CBD))
18. Tipe desa dimanah penduduknya telah mampu mengolah potensi secara maksimal
dengan alat-alat teknis, yakni tersedianya semua keperluan penduduk dan interaksi dengan
masyarakat lain tidak mengalami kesulitan karena sistem perhubungan dan pengangkutan
sudah maju. Merupakan Tipe Desa Swasembada
Jawaban: Benar (Desa Swasembada)
19. Perpindahan penduduk dari desa ke kota atau perubahan suasana desa ke suasana kota
adalah pengertian dari Isolasi
Jawaban: Salah (Urbanisasi)
20. Desa merupakan perwujudan atau kesatuan geografi, sosial, ekonomi, politik, dan kultural
yang  terdapat di suatu daerah di dalam hubungan dan pengaruhnya secara timbal balik
dengan daerah lain. Pengertian tersebut dikemukakan oleh Prof. BintartoJawaban: Benar
(Prof. Bintarto)
21. Masyarakat suku terasing dan hidup tergantung pada alam misalnya, dalam hal bercocok
tanam, cara memelihara kesehatan, pengobatan, memasak, dan lain-lainnya, termasuk desa
SwakaryaJawaban: Salah (Tradisional)
22. Berdasarkan pembagian wilayah pembangunan di Indonesia, Kota Makassar termasuk
wilayah keIII?Jawaban: Salah (VIII/8)
23. Berdasarkan Jumlah Penduduknya, Kota Makassar memiliki jumlah penduduk lebih dari
1.000.000 Jiwa (1.463.089 Jiwa pada tanggal 31 Desember 2021, Sumber GIS DUKCAPIL
KEMENDAGRI), Sehingga Disebut Kota MetropolitanJawaban: Benar (Metropolitan)
24. Kota yang jumlah penduduknya antara 20.000 – 100.000 jiwa disebut kota
BesarJawaban: Benar (Besar)
25. Kota yang terdapat kelompok wealthy people (penduduk sejahtera) merupakan ciri jenis
model keruangan kota menurut HoytJawaban: Benar (Hoyt)
26. Pola desa yang mengikuti arah jalan, sungai, maupun pantai merupakan jenis pola
keruangan desa tipe MengelompokJawaban: Salah (Linear)
27. badan atau organisasi perdagangan dunia yang mengawasi segala bentuk aktivitas
perdagangan di dunia internasional adalah NASA
Jawaban: Salah (WTO/World Trade Organization)
28. Association South of East Asian Nations (ASEAN) adalah organisasi bangsa-bangsa di
kawasan Asia Tenggara, berapakah anggota ASEAN saat ini adalah 7Jawaban: Salah
(10/Sepuluh
)29. Berdasarkan Regionalisasi Kawasan Ekonomi Dunia Menurut Bank Dunia, Indonesia
berada pada  kawasan Asia Timur dan Pasifik
Jawaban: Benar (Asia Timur dan Pasifik)
30. Negara yang memiliki standar kualitas hidup yang tinggi dan diimbangi oleh tingkat
kesejahteraan yang tinggi serta merata merupakan ciri jenis negara MajuJawaban: Benar
(Maju)
Soal Pengetahuan Umum

1. Burung yang menjadi lambang negara Indonesia adalah naga. 


Jawaban : Salah ( garuda) 
2. Bunga raksasa dari bengkulu adalah rafflesia Arnoldi / bangkai) 
jawaban : benar ( Rafflesia Arnoldii/ bunga bangkai) 
3. Pulau paling barat di Indonesia adalah pulau Benggala
jawaban : benar ( pulau Benggala
4. Negara terkecil di dunia adalah vanuatu
jawaban : salah ( vatikan, Roma) 
5. Apabila Matahari , bulan dan bumi berada pada satugaris lurus maka akan 
terjadi gerhana matahari
jawaban : benar ( gerhana matahari) 
6. Letak Astronomis Indonesia (95°Bujur Timur (BT) sampai 141°Bujur Timur
(BT), serta antara 6°Lintang Utara (LU) sampai dengan 11°Lintang Selatan (LS)) 
jawaban : benar 
7. Sungai terpanjang di Sulawesi Selatan adalah sungai Jeneberang
jawaban : salah ( sungai sa'dan) 
8. Selat yang terletak di titik paling timur benua asia dan
menjadi pemisah antara benua asia dan amerika adalah selat Karimata
Jawaban : salah ( selat Bering) 
9. Negara yang tidak memiliki laut di Asia Tenggara adalah negara kaos. 
Jawaban : benar ( negara laos) 
10. Jumlah bulu leher burung garuda sebanyak 45 helai
jawban : benar ( 45) 
11. Semboyan bhinneka tunggal ika ditulis oleh Mpu Prapanca
jawaban : salah ( Mpu Tantular) 
12. Gunung Fuji terletak di negara Jepang.  
Jawaban : benar ( Negara Jepang) 
13. Planet yang memiliki satelit terbanyak adalah Mars
jawaban : salah ( Saturnus) 
14. Kadal terbesar di dunia adalah Komodo 
jawaban : benar ( Komodo) 
15. Tahap kota  yang ditandai dengan tingkat kejahatan yang tinggi dan mulai ditinggalkan oleh 
penduduknya adalahtahap polis 
jawabab : salah ( tahap Tiranopolis) 
16. Taj Mahal merupakan bangunan kuno yang Terletak di India
jawaban : benar ( India) 
17. Kota yang tidak berpenghuni  disebut kota berkembang 
jawaban : salah ( kota mati) 
18. arus yang membuat wilayah jepang kaya akan ikan dan hasil laut disebut Oyashiwo dan
Kurosyiwo 
jawaban : benar
19. Angin yang bertiup dari benua australia ke benua asiasetiap 6 bulan sekali disebut angin
puyuh
jawab : salah ( angin munson timur) 
20. Masjid hagia sopia terletak di negara Turki. 
Jawab : benar ( Turki) 
21. Penduduk asli negara Australia adalah suku aztec
jawaban : salah ( suku Aborigin) 
22. Suku asli Banten adalah suku baduy 
jawaban : benar ( suku baduy) 
23. Manusia pertama yang mendarat di bulan adalah yuri gagarin
Jawaban : salah ( Neil Armstrong) 
24. Benua terbesar di muka bumi adalah asia 
jawaban : benar ( Asia) 
25. Mata uang negara Filipina adalah dollar filipina
jawaban : salah ( peso) 
26. Gas penyusun atmosfer bumi yang paling banyak adalah nitrogen
jawaban : benar ( nitrogen) 
27. Ozon sebagai pelindung bumi dari sinar ultraviolet terletak dilapisan troposfer. 
Jawaban  : salah ( lapisan stratosfer) 
28. Planet dalam tata surya yang tidak memiliki atmosferadalah Merkurius
jawaban : benar ( Merkurius) 
29. Mata air yang berada di tengah- tengah gurun pasirdisebut telaga
jawaban : salah ( oase) 
30. Pusat gempa yang berada di dalam bumi disebuthiposentrum. 
Jawaban : benar ( hiposentrum)

Anda mungkin juga menyukai