Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN KECAMATAN WAY KHILAU DESA PENENGAHAN KEPUTUSAN KEPALA DESA PENENGAHAN KECAMATAN WAY KHILAU Nomor : 141/.05R/M1.04:.0.J.o! XIU2020 TENTANG PEMBENTUKAN KELOMPOK USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA AKSEPTOR (UPPKA /UP2K) DESA PENENGAHAN KECAMATAN WAY KHILAU KEPALA DESA PENENGAHAN Menimbang a. bahwa upaya membina keluarga untuk meningkatkan pendapatan melalui kegiatan ekonomi produktif yang diwadahi dalam kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA /UP2K); b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimasksud dalam huruf a, perlu menetapkan keputusan kepala Desa PENENGAHAN tetang Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA. 1UP2K) Desa PENENGAHAN; Mengingat -: 1. Undang-undang Nomor 10 Tahun 1992 tentang Perkembangan Kependudukan dan Pembangunan Keluarga Sejahtera (Lembaran _ Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 35, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3475); 2. Undang-undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 36, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389); 3. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437); 4, -Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1994 tentang Penyelenggaraan Pembangunan Keluarga Sejahtera Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1994 Nomor 30, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3553); 5. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 53 Tahun 2000 tentang Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga; Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA KEEMPAT MEMUTUSKAN : Membentuk Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA /UP2K) yang selanjutnya dalam keputusan ini diberi Nama “JAYA JEJAMA" Desa PENENGAHAN Kecamatan Way Khilau; : Membentuk dan Mengesahkan kepengurusan kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA /UP2K) Desa PENENGAHAN Kecamatan Way Khilau sebagaimana lampiran surat keputusan ini; Dalam melaksanakan tugasnya Pengurus Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA /UP2K) bertanggung jawab kepada Kepala Desa PENENGAHAN Kecamatan Way Khilau Keputusan ini mulai_berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya; Ditetapkan di. : PENENGAHAN Pada Tanggal_: 03 Desember 2020 sla Désa PENENGAHAN (KSI [ss a |S [aePALA DESH S| PeneN Gna)! x ‘ MUNIPIYAN Lampiran Keputusan Kepala Desa PENENGAHAN Nomor — : 141/058./Ull.09.01.../ XI/2020 Tanggal : 03 Desember 21 SUSUNAN KEPENGURUSAN USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA AKSEPTOR (UPPKA /UP2K) “JAYA JEJAMA” DESA PENENGAHAN KECAMATAN WAY KHILAU Penanggung Jawab: KEPALA DESA PENENGAHAN Pembina : PLKB RAYON » Ketua :. MERNA OLINDA Sekretaris : LENIMELINTON Bendahara : MELIA APRIANTI Seksi Usaha : EVIAPRILIA Seksi Bahan Baku MUNAZIDA, Seksi Humas WIDI ASTUTI SeksiPemasaran : NUR FADILAH Ditetapkan di: PENENGAHAN MUNIPIYAN

Anda mungkin juga menyukai