Anda di halaman 1dari 2

DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA

SDI LENGKONG BELANG

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : Tema 2 (PPKn, B.Indonesia,
Matematika, SBdP, PJOK)
Kelas : III (TIGA)
Waktu : 90 menit
Tanggal :
PILIHLA SALA SATU JAWABAN PADA HURUF A,B,C,DAN D YANG MEMPUNYA JAWABAN
YANG TEPAT
Muatan PKN
1. Mendahulukan kepentingan dan tujuan bersama serta bijak menyelesaikan masalah merupakan
pengalaman sila…
a.kedua c.Keempat
b.ketiga d.kelima
2. Rober mempunyai pendapat yang berbeda denganmu. Sikap kalian hendaknya…
a.Memusuhi c.marah-marah
b.Menghormati d.membentak
3. Berikut ini yang merupakan contoh pengamalan sila keempat Pancasila di lingkungan sekolah
adalah…
a.Musyawara Pembentukan panitia acara c.pemilihan ketua RT
keluarga
b.Pemilihan Ketua kelas d.Pembagian Tugas pengurus RW
4. sikap-sikap berikut yang sesuai dengan sila keempat Pancasila adalah…..
a.Selalu tertib dalam menjalankan ibadah c.Mengganggu teman yang berlainan Agama
b.menyontek ketika ulangan d.Menyampaikan pendapat dengan santun saat
diskusi kelompok
5. Gambar di bawah ini termasuk pengamalan sila pancasila yang berlambang….

a. rantai
b. kepala banteng
c. pohon Beringin
d. Padi dan kapas

Muatan bahasa Indonesia


6. Berikut yang termasuk benda hidup adalah…
3. a.kapur 4. c. tas
5. b.kelinci 6. d. papan tulis
7. Berikut yang termasuk kelemahan bahan plastic adalah….
a.Tidak tahan Panas c. Mudah dibentuk
b.Ringan d. kuat
8. Sampah kemasan botol minuman dapat digunakan untuk membuat pot bunga.Hal tersebut di
sebut kegiatan….
a. Recycle (mendaur ualang) c. reduce (Mengurangi)
b. Ruse (Memanfaatkan kembali) d. retur
9. Berikut ini yang merupakan kelompok benda yant terbuat dari logam adalah….
a.Gelas,piring,mangkuk dan kaca mata c. sandal,bola,balon
b.Sendok makan,Penggorengan,panci d. palstik,kaca,kayu
10. Berikut ini yang bukan termasuk kegiatan cara menghemat kertas adalah….
a.Menggunakan Buku Lama Yang c. Tidak mencoret-coret kertas
Halamannya belum terpakai
b.menggunakan kertas dua sisinya d. Mengambil kertas untuk membersihkan
kaca Kotor
Muatan Matematika
11. Alat ukurpanjang yang tepat

Anda mungkin juga menyukai