Anda di halaman 1dari 12

PETUNJUK TEKNIS & FORMULIR

KEGIATAN PORSENI
2022
MENGEMBANGKAN NILAI-NILAI
SENI, AGAMA DAN OLAHRAGA

SMAN 6 BONE
TAHUN AJARAN 2022/2023

JUKNIS
KEGIATAN UMUM
1. Upacara Pembukaan Porseni
 Berbaris sesuai kelas masing-masing
 Setiap kelas membawa :
a. Bendera Kontingen : Ukuran bendera 1,5 m x 1m panjang tiang 2m
 Mengikuti upacara sampai selesai
2. Upacara Penutupan Porseni
 Berbaris sesuai kelas masing-masing
 Mengikuti upacara sampai selesai

OLAHRAGA
1. FUTSAL (Pa)
 Setiap kelas mengutus 1 tim putra minimal 5 orang 1 tim
 Dilarang memakai aksesoris
 Memakai kaos kaki di bawah lutut
 Memakai pakaian olahraga
 Waktu yang digunakan 2×10
 Ciper dilarang back pass apabila dilakukan langsung dapat sanksi pinalti
 Setiap tim menyetor uang jaminan sebanyak Rp.20.000, apabila mendapatkan
kartu merah maka jaminan yang di setor akan di kurangi sebanyak Rp.5.000
dan kartu kuning Rp.3.000.
 Menunjuk salah satu penanggung jawab tim
 Peraturan dibacakan oleh wasit pada saat pertandingan akan dimulai
 Tim akan didenda 1 goal jika terlambat 5 menit
 Tim akan didiskualifikasi jika terlambak 1 babak
 Keputusan wasit mutlak, tidak dapat diganggu gugat
 Wali kelas dapat ikut berpartisipasi dalam pertandingan
2. BOLA VOLLY (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 1 tim putra dan 1 tim putri
 Memakai pakaian olahraga
 Menunjuk salah satu penanggung jawab tim
 Peraturan dibacakan oleh wasit pada saat pertandingan akan dimulai
 Keputusan wasit mutlak, tidak dapat diganggu gugat
 Keterlambatan 8 menit didenda 1 set dan 15 menit dianggap gugur
 Wali kelas dapat ikut berpartisipasi dalam pertandingan
3. BULU TANGKIS GANDA (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 1 tim ganda putri dan putra
 Peserta diwajibkan memakai baju olahraga atau semacamnya dan tidak
diperkenankan memakai baju PDHL atau baju formal dan sejenisnya
 Peraturan dibacakan oleh wasit pada saat pertandingan akan dimulai.
 Tim akan didiskualifikasi jika telah dipanggil dan tak kunjung tiba (waktu
yang telah ditentukan adalah 10 menit. Dan jika tim yang dipanggil tak
kunjung tiba pada set petama, maka pemain tersebut akan dikenakan denda 1
set kemenangan bagi lawan. Dan jika panggilan kedua tim yang dipanggil
belum datang, maka dinyatakan gugur
 Keputusan wasit mutlak, tidak dapat diganggu gugat
 Wali kelas dapat ikut berpartisipasi dalam pertandingan
4. TENIS LAPANGAN (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 4 orang Putra dan 4 orang Putri
 Khusus kelas 12
 Batas keterlambatan 8 menit
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
 Peraturan dibacakan oleh wasit pada saat pertandingan akan dimulai
 Keputusan wasit mutlak, tidak dapat diganggu gugat
 Wali kelas dapat ikut berpartisipasi dalam pertandingan
5. SEPAK TAKRAW Pa
 Setiap kelas mengutus 1 tim Pa (terdiri atas 3 orang dan 2 pemain cadangan)
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
 Keterlambatan 8 menit didenda 1 set dan 15 menit dianggap gugur
 Peraturan dibacakan oleh wasit pada saat pertandingan akan dimulai
 Keputusan wasit mutlak, tidak dapat diganggu gugat
 Wali kelas dapat ikut berpartisipasi dalam pertandingan
6. LARI 100 m (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 1-2 orang putra/putri
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
7. LARI KARUNG (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 1 orang Pa & Pi
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
8. JEMBATAN BERJALAN (Pa/Pi)
 Setiap kelas mengutus 1 tim putra dan 1 tim putri
 Setiap tim terdiri dari 7 orang
 Apabila sudah panggilan ke-3 kalinya dalam waktu 15 menit akan digugurkan
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
9. SENAM KREASI
 Setiap kelas mengutus minimal 6 orang maksimal 10 orang Pa/Pi (diwajibkan
minimal 2 orang putra)
 Menggunakan pakaian olahraga sekolah (angkatan) atau pakaian persatuan
kelas
 Durasi 5-15 menit
 Atribut tambahan dapat digunakan sesuai dengan kreativitas kelas masing-
masing
 Tim akan didiskualifikasikan jika terlambat (tanpa keterangan)
 Wali kelas bisa ikut berpartisipasi dalam senam

10. ENGRANG Pa/Pi


 Setiap kelas mengutus masing masing 1 orang putra dan putri
 Menggunakan pakaian olahraga sekolah (angkatan) atau pakaian persatuan
kelas
 Tim akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
 Wali kelas bisa ikut berpartisipasi dalam senam
11. KLOMPENG RAKSASA Pa/Pi
 Setiap kelas mengutus masing masing 1 tim putra dan putri (terdiri dari 3
orang dan 1 cadangan)
 Menggunakan pakaian olahraga sekolah (angkatan) atau pakaian persatuan
kelas
 Tim akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)

12. LATTO LATTO


 Setiap kelas mengutus masing masing 1 orang putra/putri
 Menggunakan pakaian olahraga sekolah (angkatan) atau pakaian persatuan
kelas
 Tim akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)

13. TARIK TAMBANG(Pa/Pi)


 Setiap kelas mengutus 1 tim putra dan 1 tim putri (8 orang)
 Menggunakan pakaian olahraga/persatuan kelas (kecuali baju seragam putih
abu-abu dan seragam pramuka)
 Tim yang terlambat akan didiskualifikasi (tanpa keterangan)
SENI

1. DUTA SEKOLAH
 Setiap kelas mengutus perwakilan 2 orang (1 Pa dan 1 Pi)
 Menggunakan pakaian sekolah lengkap dan rapi
 Mengetahui tentang hal-hal seputar SMAN 6 BONE termasuk ekstrakulikuler
 Tidak boleh berdandan/make up di salon (apabila ingin make up, dimake up
oleh teman atau make up sendiri)
 Peserta datang 10 menit sebelum lomba dimulai dan melakukan registrasi
ulang
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
2. LAGU SOLO
 Maksimal 2 orang perkelas (1 putra dan 1 putri)
 Peserta datang 10 menit sebelum lomba di mulai
 Lagu yang dibawakan : Indonesia Raya dan Mengheningkan cipta serta denga
1 lagu pilihan
 Peserta diperbolehkan membawa alat music sendiri atau instrument
 Jika peserta dipanggil 3x tidak hadir, maka peserta akan didiskualifikasi
(kecuali telah menghubungi panitia sebelumnya)
 Untuk yang pernah membawakan sekolah tidak di perbolehkan untuk ikut
dalam lomba ini
 Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
3. VOKAL GRUP
 Setiap kelas mengutus satu tim (7-10 orang termasuk pengiring)
 Tidak boleh menyewa pakaian melainkan memakai pakaian sesuai dengan
kreativitas masing-masing
 Tidak boleh berdandan/make up di salon (apabila ingin make up, dimake up
oleh teman atau make up sendiri)
 Peserta datang 10 menit sebelum lomba dimulai dan melakukan registrasi
ulang
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
4. FASHION SHOW
 Setiap kelas mengutus masing masing 1 orang putra putri(berpasangan)
 Pakaian yang digunakan harus hasil kreasi sendiri,seperti pakaian dari sampah
daur ulang(tidak boleh menyewa)
 Peserta tidak boleh berdandan di salon dan menyewa baju
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)

5. TARI KREASI
 Setiap kelas mengutus 1 tim (3-6 orang Pa/Pi)
 Menggunakan pakaian sesuai dengan tari yang dibawakan (sesuai dengan
kreativitas masing-masing)
 Tidak boleh berdandan/make up di salon (Apabila ingin make up, dimake up
oleh teman atau make up sendiri)
 Tidak boleh menyewa pakaian melainkan memakai pakaian sesuai dengan
kreativitas masing-masing yang sesuai dengan tari yang dibawakan
 Peserta datang 15 menit sebelum lomba dimulai untuk melakukan registrasi
ulang dan mengambil nomor urut peserta
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
6. EDIT VIDEO
 Syarat :
 video harus sesuai dengan tema porseni
 video harus diambil pada saat kegiatan Porseni berlangsung
 Dalam mengambil video boleh menggunakan kamera digital, atau
menggunakan kamera hp
 Video berbentuk landscape
 video yang diposting tidak mengandung unsur provokatif, pornografi
dan SARA
 video di posting pada Instagram kelas dan men-tag Instagram osis
 Batas pengumpulan dilakukan 3 hari sebelum penutupan porseni
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat, (tanpa keterangan)

AGAMA
1. ADZAN
 Setiap kelas wajib mengutus 1 putra
 Memakai pakaian muslim
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
2. KULTUM/CERAMAH
 Setiap kelas mengutus 1 perwakilan Pa/Pi
 Menggunakan pakaian muslim
 Tema dan judul bebas ditentukan oleh peserta
 Durasi 5-10 menit
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
3. TADARRUS AL-QUR’AN
 Setiap kelas mengutus 1 perwakilan
 Memakai pakaian muslim
 Surah yang dibacakan ditentukan oleh juri pada saat perlombaan
 Dianjurkan membawa Al-Qur’an
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
4. HAFALAN SURAH PENDEK
 Setiap kelas mengutus 1 perwakilan
 Memakai pakaian muslim
 Surah yang di hafalkan ditentukan pada pencabutan lot pada saat perlombaan
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
5. BERCERITA TENTANG NABI
 Setiap kelas mengutus 1 perwakilan
 Memakai pakaian muslim
 Cerita yang dibawakan telah ditentukan secara bersama
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)

BAHASA

1. PUISI
 Setiap kelas mengutus 1 orang
 Memakai baju sesuai dengan tema puisi
 Durasi penampilan 3-5 menit
 Naskah puisi harus mencantumkan nama pengarang
 Naskah puisi harus disediakan minimal 3 rangkap untuk diberikan kepada juri
 Peserta diperbolehkan menggunakan instrument pengiring
 Peserta wajib datang 15 menit sebelum lomba acara dimulai untuk melakukan
registrasi ulang dan mengambil nomor urut peserta
 Setiap peserta wajib mengumpulkan naskah puisi dan musik instrument yang
digunakan ke panitia
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
2. PIDATO 3 BAHASA(INDONESIA,BUGIS,INGGRIS)
 Setiap kelas mengutus 3 orang Pa/Pi
 Durasi waktu 5-15 menit
 Menggunakan metode memoriter
 Menggunakan pakaian sekolah
 Tema ditentukan oleh masing-masing peserta
 Naskah harus dikumpul ke panitia sebelum tampil
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
3. MADING
 Setiap kelas mengutus 1 tim (3 orang Pa/Pi)
 Syarat mading :
 Mading 2D
 Ukuran media maksimal 100 cm x 170 cm
 Media sudah jadi 50%
 Tulisan tangan 100%
 Semua alat dan bahan pembuatan majalah dinding disiapkan sendiri oleh
peserta masing masing.
 Peserta datang 10 menit sebelum lomba dimulai
 Lomba dilakukan secara bertahap dengan durasi 5 menit per orang dengan
menentukan satu peserta untuk mempresentasikan hasil karya yang telah
dibuat.
 Tema mading adalah Pendidikan
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
4. STORY TELLING
 Setiap kelas mengutus 1 orang
 Durasi waktu 5-15 menit
 Menggunakan pakaian sekolah
 Tema ditentukan oleh masing-masing peserta
 Naskah harus dikumpul ke panitia sebelum tampil
 Peserta akan didiskualifikasi jika terlambat (tanpa keterangan)
 Mengunakan metode memoriter

*Juknis tetap dipegang oleh kelas yang bersangkutan


**Kelas yang melakukan kericuan di dalam lapangan atau diluar lapangan maka tidak akan
diikutkan kembali di dalam semua pertandingan porseni
***Apabila salah satu lomba tidak diikuti maka tidak akan mendapatkan juara umum
****Formulir dikumpulkan paling lambat pada kamis 15 Desember 2022

CP
Andi Elvira Vazirah (XI MIPA 1) 081242490113
Rena Amelia Putri (XI MIPA 5) 081354833101
Formulir Bidang Olahraga
KELAS :

IKUT TIDAK
NO COMPETITION PENANGGUNG JAWAB ( NAMA &
() IKUT
() NO.HP )

1 Futsal (Pa)

2 Bola Volly (Pa/Pi)

3 Bulu tangkis ganda(Pa/Pi)

4 Tennis lapangan (Pa/Pi)

5 Sepak takraw (Pa)

6 Lari 100 m (Pa/Pi)

7 Tolak peluru (Pa/Pi)

8 Tarik tambang (Pa/Pi)

9 Makan kerupuk (Pa/Pi)

10 Lari karung (Pa/Pi)

11 Jembatan kera (Pa/Pi)

12 Senam kreasi (Pa/Pi)

13 Engrang (Pa/Pi)

14 Lari kelereng(Pa/Pi)

15. Klompen raksasa (Pa/Pi)

16. Latto latto (Pa/Pi)

*Peserta mendapat persetujuan dari wali kelas


**Peserta menyetujui semua persyaratan lomba yang telah ditetapkan
Mengetahui,
Wali Kelas

(...........................................)
Formulir Bidang Seni
KELAS :

NO COMPETITION IKUT TIDAK PENANGGUNG JAWAB ( NAMA &


() IKUT NO.HP )
()
1 Duta SMAN 6 BONE

2 X- Factor/Lagu solo

3 vocal Group

4 Fashion show

5 Tari Kreasi

6 Edit video

NO COMPETITION NAMA PESERTA NO TELEPON

1 Duta SMAN 6 BONE 1.


2.

2 X- Factor/lagu solo 1.
2.
3.
3 Pop Group 1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
4 Fashion show 1.
2.
5 Tari kreasi 1.
2.
3.
4.
5.
6.
6 Edit video

*Peserta mendapat persetujuan dari wali kelas


**Peserta menyetujui semua persyaratan lomba yang telah ditetapkan
Mengetahui,
Wali Kelas

(.............................................)
Formulir Bidang Keagamaan
KELAS :

IKUT TIDAK PENANGGUNG JAWAB ( NAMA & NO.HP )


NO COMPETITION
() IKUT
()

1 Adzan -

2 Kultum/Ceramah -

3 Tadarrus -

4 Hafalan surah
pendek

5 Bercerita tentang
nabi

NO COMPETITION NAMA PESERTA NO. TELEPON

1 Adzan

2 Kultum/Ceramah

3 Tadarrus

4 Hafalan surah pendek

5 Bercerita tentang nabi

*Peserta mendapat persetujuan dari wali kelas


**Peserta menyetujui semua persyaratan lomba yang telah ditetapkan

Mengetahui,
Wali Kelas

(...........................................)
Formulir Bidang Bahasa
KELAS :

IKUT TIDAK PENANGGUNG JAWAB ( NAMA & NO.HP )


NO COMPETITION
() IKUT
()

1 Puisi

2 Pidato 3 Bahasa

3 Mading

4 Story telling

NO COMPETITION NAMA PESERTA NO. TELEPON

1 Puisi 1.

2 Pidato 3 Bahasa 1
2
3
3 Mading 1.
2.
3.
4 Story telling 1.

*Peserta mendapat persetujuan dari wali kelas


**Peserta menyetujui semua persyaratan lomba yang telah ditetapkan

Mengetahui,
Wali Kelas

(...........................................)

Anda mungkin juga menyukai