Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN DHARMA SHALIHAT

SMK DARMA SHALIHAT ALUE BILIE


Jln. Nasional Meulaboh – T. Tuan Blang Baro Kec. Darul Makmur Kab Nagan RayaTelp/Fax (0655) 7556187
Email :darmashalihat@yahoo.co.id

Mata Pelajaran : Produk kreatif Kewirausahaan

Kelas : XII OTKP/ TKJ/ TBSM

Pilihan Ganda

1. Konsep usaha masa kini mengarah pada upaya dalam meningkatkan nilai untuk kepentingan ?
a. Pengorganisasian perusahaan d. Seluruh pemangku usaha
b. Seluruh pemilik e. Semua jawaban benar
c. Seluruh pengurus usaha
2. Cara manejemen suatu perusahaan mewujudkan optimalisasi nilai adalah . . .
a. Melalui upaya pengoptimalan nilai-nilai perusahaan
b. Melalui perolehan laba perusahaan yang sebesar besarnya
c. Melalui pola pengembangan tanggung jawab social ekonomi
d. Melalui pola peningkatan keuntungan yang paling optimal
3. Proposal pendirian usaha biasanya dibuat saat . . .
a. Mendirikan usaha d. Mengembangkan usaha
b. Sebelum mendirikan usaha e. Surat izin perusahaan
c. Setelah mendirikan usaha
4. Berikut ini adalah jenis surat izin yang harus diurus untuk menjalankan usaha. Kecuali . . .
a. Nomor pokok wajib pajak d. Mengajukan kredit usaha
b. Surat izin tempat usaha e. Surat izin peusahaan penilai
c. Surat izin industry
5. Dalam pengelolaan kas, diperlukan upaya merencanakan pengelolaan kas dengan benar
dengan membuat . . .
a. Kas minimum d. Semua jawaban salah
b. Anggaran kas e. Semua jawaban benar
c. Kelebihan kas
6. Perekrutan pegawai (SDM) termasuk sebagai . . .
a. Manajemen personalia
b. Langkah awal tahapan manajemen personalia
c. Langkah antisipasi manajemen personalia
d. Jawaban diatas salah semua
e. Jawaban diatas benar semua
7. Resiko usaha adalah . . .
a. Resiko yang mungkin terjadi dalam proses usaha yang dilakukan
b. Resiko saat melakukan sesuatu
8. Factor-faktor keberhasilan usaha adalah . . .
a. Factor keuangan
b. Kurang pengalaman baik dalam kemampuan teknik
c. Kurang dapat mengendalikan keuangan
d. Gagal dalam perencanaan
e. Lokasi yang kurang memadai
9. Factor-faktor yang mendukung keberhasilan wirausaha kecuali . . .
a. Factor manusia d. Faktor pemasaran
b. Factor organisasi e. Kurangnya pengawasan peralatan
c. Factor mengatur usaha
10. Apa saja peluang usaha yang paling menguntungkan saat ini . . .
a. Desain grafis d. Aplikasi mobil
b. Penulis artikel e. Kuli bangunan
c. SEO
11. Apakah yang dimaksud dengan software . . .
a. Perangkat keras d. Perang komputer
b. Perangkat lunak e. Perangkat CPU
c. Perangkat batu
12. Apa saja yang dibutuhkan masyarakat dibidang usaha, kecuali . . .
a. Jasa service d. Jasa kesehatan
b. Jasa hiburan e. Jasa Perkebunan
c. Jasa transportasi
13. Barang atau komaditas dalam pengertian ekonomi adalah . . .
a. Sesuatu objek atau jasa yang memiliki nilai
b. Sesuatu objek untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari
c. Suatu objek untuk mempermudah sesuatu objek
d. Suatu objek untuk di penjual balikan
e. Sesuatu objek yang tidak memiliki fungsi
14. Nilai suatu barang akan ditentukan oleh . . .
a. Berat suatu barang
b. Mahal suatu barang
c. Barang itu mempunyai kemampuan untuk dapat memenuhi kebutuhan.
d. Fungsi barang itu sendiri
15. Kenapa factor organisasi dapat mempengaruhi keberhasilan suatu usaha . . .
a. Karna organisasi adalah wardah
b. Karena organisasi bias membuat orang sibuk
c. Karena organisasi memiliki factor tinggi tinggi yang membuatsuatu usaha bisa berhasil
atau tidak
d. Karena organisasi memungkinkan membuat suatu program usaha
e. Karena organisasi bisa berubah.
ESSAY
1. Dalam konsep usaha nasa kini apakah tujuan sebenar dari suatu usaha/perusahaan?
2. Sesuai dengan tujuan usaha yang lelah disebutkan dalam jawaban nomor 1 diatas, berkaitan
dengan apa sajakah tujuan usaha itu?
3. Apakah yang perlu diidentifikasi dan dipilih sesorang pemerakarsa pendirian usaha?
4. Mengapa perencanaan usaha dibuat?
5. Sebutkan 5 macam unsur-unsur resiko usaha?

Anda mungkin juga menyukai