Anda di halaman 1dari 34

~1~

LAMPIRAN I : PERATURAN BUPATI PONOROGO


NOMOR : TAHUN 2022
TANGGAL :
TENTANG : STANDAR BIAYA MASUKAN
TAHUN ANGGARAN 2023

STANDAR BIAYA MASUKAN TAHUN ANGGARAN 2023


YANG BERFUNGSI SEBAGAI BATAS TERTINGGI

Ketentuan Lampiran 1 dalam Peraturan Bupati ini mengatur mengenai batas


tertinggi yang tidak boleh dilampaui, baik dalam perencanaan anggaran
maupun pelaksanaan anggaran, yang terdiri dari :
1. Satuan biaya honorarium;
2. Satuan biaya perjalanan dinas dalam negeri;
3. Satuan biaya paket kegiatan rapat atau pertemuan di luar kantor; dan
4. Satuan biaya pengadaan kendaraan dinas.
Standar biaya masukan yang diatur dalam Peraturan Bupati ini merupakan
harga satuan barang dan jasa yang ditetapkan dengan mempertimbangkan
tingkat kemahalan daerah.

5. SATUAN BIAYA HONORARIUM.


Satuan biaya honorarium yang diberikan berdasarkan ketentuan peraturan
perundang - undangan, meliputi :
1.1 Honorarium Penanggung Jawab Pengelola Keuangan.
Honorarium diberikan kepada :
1.1.1 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD) atau KPA (Kuasa
Penguna Anggaran);
1.1.2 Pejabat Pembuat Komitmen;
1.1.3 PPK-SKPD / PPTK;
1.1.4 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Penerimaan;
1.1.5 Staf Pengelola Keuangan/Bendahara Pengeluaran Pembantu/
Bendahara Penerimaan Pembantu/Petugas Pengelola
Administrasi Belanja Pegawai;
Honorarium penanggung jawab pengelola keuangan pada setiap satuan
kerja, diberikan berdasarkan besaran pagu yang dikelola dikurangi
belanja gaji pegawai di SKPD, dengan ketentuan sebagai berikut :
a) Honorarium PPTK berdasarkan jumlah pagu belanja yang dikelola
di bidang PPTK tersebut;
~2~

b) Bendahara pengeluaran diberikan honorarium sepanjang yang


bersangkutan belum diberikan tunjangan fungsional bendahara.
Tabel 1.1
HONORARIUM PENANGGUNG JAWAB PENGELOLA KEUANGAN

NO URAIAN SATUAN BIAYA ( Rp )

1.1 HONORARIUM PENANGGUNG JAWAB PENGELOLA KEUANGAN TINGKAT SKPD


1.1.1 KPA (Kuasa Pengguna Anggaran)
a) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 400.000,00
b) Nilai pagu dana di atas 500 juta s.d 1 miliar OB 500.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 1 milyar s.d 2,5 miliar OB 600.000,00
d) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar s.d 5 miliar OB 700.000,00
e) Nilai pagu dana di atas 5 milyar s.d 10 miliar OB 800.000,00
f) Nilai pagu dana di atas 10 milyar s.d 25 miliar OB 900.000,00
g) Nilai pagu dana di atas 25 milyar s.d 50 miliar OB 1.000.000,00
h) Nilai pagu dana di atas 50 milyar s.d 100 miliar OB 1.200.000,00
i) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 1.300.000,00
j) Kuasa Pengguna Anggaran di Kelurahan OB 400.000,00
1.1.2 Pejabat Pembuat Komitmen
a) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 400.000,00
b) Nilai pagu dana di atas 500 juta s/d 750 Juta OB 500.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 750 juta sampai OB 500.000,00
dengan 1 miliar
d) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 600.000,00
dengan 2,5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 700.000,00
dengan 5 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 800.000,00
dengan 10 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 900.000,00
dengan 25 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 1.000.000,00
dengan 50 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 1.200.000,00
dengan 100 miliar
j) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 1.300.000,00
1.1.3 PPK-SKPD / PPTK ;
a) PPK Pembantu di Kelurahan OB 300.000,00
b) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 350.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 500 juta sampai OB 450.000,00
dengan 1 miliar
d) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 550.000,00
dengan 2,5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 650.000,00
dengan 5 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 750.000,00
dengan 10 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 850.000,00
dengan 25 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 950.000,00
dengan 50 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 1.100.000,00
~3~

NO URAIAN SATUAN BIAYA ( Rp )


dengan 100 miliar
j) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 1.300.000,00

1.1.4 BENDAHARA PENGELUARAN


a) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 250.000,00
b) Nilai pagu dana di atas 500 juta sampai OB 300.000,00
dengan 1 miliar
c) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 350.000,00
dengan 2,5 miliar
d) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 400.000,00
dengan 5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 450.000,00
dengan 10 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 500.000,00
dengan 25 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 550.000,00
dengan 50 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 650.000,00
dengan 100 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 750.000,00
1.1.5 BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU/PENGURUS BARANG
a) Bendahara Pengeluaran Pembantu di OB 200.000,00
Kelurahan
b) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 150.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 500 juta s.d 1 miliar OB 200.000,00
d) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 250.000,00
dengan 2,5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 300.000,00
dengan 5 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 350.000,00
dengan 10 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 400.000,00
dengan 25 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 450.000,00
dengan 50 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 500.000,00
dengan 100 miliar
j) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 550.000,00
1.1.6 BENDAHARA PENERIMAAN
a) Nilai pagu target pendapatan s.d. 100 juta OB 150.000,00
rupiah
b) Nilai pagu target pendapatan di atas 100 juta OB 200.000,00
s.d. 250 juta
c) Nilai pagu target pendapatan di atas 250 juta OB 250.000,00
s.d. 500 juta
d) Nilai pagu target pendapatan di atas 500 juta OB 300.000,00
s.d. 1 milyar
e) Nilai pagu target pendapatan di atas 1 milyar OB 350.000,00
s.d. 2,5 milyar
f) Nilai pagu target pendapatan di atas 2,5 milyar OB 400.000,00
s.d. 10 milyar
g) Nilai pagu target pendapatan di atas 10 milyar OB 450.000,00
s.d. 25 milyar
h) Nilai pagu target pendapatan di atas 25 milyar OB 500.000,00
s.d. 50 milyar
~4~

NO URAIAN SATUAN BIAYA ( Rp )


i) Nilai pagu target pendapatan di atas 50 milyar OB 550.000,00
1.1.7 BENDAHARA PENERIMAAN PEMBANTU
a) Nilai pagu target pendapatan s.d. 100 juta OB 100.000,00
rupiah
b) Nilai pagu target pendapatan di atas 100 juta OB 150.000,00
s.d. 250 juta
c) Nilai pagu target pendapatan di atas 250 juta OB 200.000,00
s.d. 500 juta
d) Nilai pagu target pendapatan di atas 500 juta OB 250.000,00
s.d. 1 milyar
e) Nilai pagu target pendapatan di atas 1 milyar OB 300.000,00
s.d. 2,5 milyar
f) Nilai pagu target pendapatan di atas 2,5 milyar OB 350.000,00
s.d. 10 milyar
g) Nilai pagu target pendapatan di atas 10 milyar OB 400.000,00
s.d. 25 milyar
h) Nilai pagu target pendapatan di atas 25 milyar OB 450.000,00
s.d. 50 milyar
i) Nilai pagu target pendapatan di atas 50 milyar OB 500.000,00
1.1.8 STAF PENGELOLA KEUANGAN/PEMBANTU PPTK
a) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 150.000,00
b) Nilai pagu dana di atas 500 juta s.d 1 miliar OB 200.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 250.000,00
dengan 2,5 miliar
d) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 300.000,00
dengan 5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 350.000,00
dengan 10 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 400.000,00
dengan 25 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 450.000,00
dengan 50 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 500.000,00
dengan 100 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 550.000,00
1.1.9 PETUGAS PENGELOLA ADMINISTRASI BELANJA PEGAWAI
a) Nilai pagu dana s.d. 500 juta OB 150.000,00
b) Nilai pagu dana di atas 500 juta s.d 1 miliar OB 200.000,00
c) Nilai pagu dana di atas 1 milyar sampai OB 250.000,00
dengan 2,5 miliar
d) Nilai pagu dana di atas 2,5 milyar sampai OB 300.000,00
dengan 5 miliar
e) Nilai pagu dana di atas 5 milyar sampai OB 350.000,00
dengan 10 miliar
f) Nilai pagu dana di atas 10 milyar sampai OB 400.000,00
dengan 25 miliar
g) Nilai pagu dana di atas 25 milyar sampai OB 450.000,00
dengan 50 miliar
h) Nilai pagu dana di atas 50 milyar sampai OB 500.000,00
dengan 100 miliar
i) Nilai pagu dana di atas 100 milyar OB 550.000,00
~5~

1.2 Honorarium Pengadaan Barang/Jasa.


1.2.1 Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa.
Honorarium diberikan kepada pejabat pengadaan barang/jasa
untuk melaksanakan pemilihan penyedia barang/jasa sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

1.2.2 Honorarium Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa.


Honorarium diberikan kepada kelompok kerja pemilihan
pengadaan barang/jasa untuk melaksanakan pemilihan penyedia
barang/jasa sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.

1.2.3 Honorarium Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa


(UKPBJ).
Honorarium diberikan kepada Aparatur Sipil Negara yang diberi
tugas tambahan sebagai perangkat pada UKPBJ berdasarkan
surat keputusan pejabat yang berwenang.
Dalam hal UKPBJ sudah merupakan struktur organisasi
tersendiri dan telah diperhitungkan dalam komponen tambahan
penghasilan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan, perangkat UKPBJ tidak diberikan honorarium
dimaksud.

Tabel 1.2
HONORARIUM PENGADAAN BARANG/JASA.

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.2 HONORARIUM PENGADAAN BARANG/JASA.
1.2.1 PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA OB 680.000,00
1.2.2 PANITIA /KELOMPOK KERJA PEMILIHAN PENGADAAN BARANG/JASA
PANITIA / POKJA PEMILIHAN BARANG DAN JASA (KONSTRUKSI)
a) Nilai Pagu Pengadaan s.d Rp. 200 juta O/P 680.000,00
b) Nilai pagu pengadaan Rp 200 juta s.d Rp 500 juta O/P 850.000,00
c) Nilai pagu pengadaan Rp 500 juta s.d Rp 1 milyar O/P 1.020.000,00
d) Nilai pagu pengadaan Rp 1 milyar s.d Rp 2.5 O/P 1.270.000,00
milyar
e) Nilai pagu pengadaan Rp 2.5 milyar s.d Rp 5 O/P 1.520.000,00
milyar
f) Nilai pagu pengadaan Rp 5 milyar s.d Rp 10 milyar O/P 1.780.000,00
g) Nilai pagu pengadaan Rp 10 milyar s.d Rp 25 O/P 2.120.000,00
milyar
h) Nilai pagu pengadaan Rp 25 milyar s.d Rp 50 O/P 2.450.000,00
milyar
i) Nilai pagu pengadaan Rp 50 milyar s.d Rp 75 O/P 2.790.000,00
~6~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
milyar
j) Nilai pagu pengadaan Rp 75 milyar s.d Rp 100 O/P 3.130.000,00
milyar
PANITIA / POKJA PEMILIHAN BARANG DAN JASA (BARANG DAN JASA LAINNYA)
a) Nilai Pagu Pengadaan s.d Rp. 200 juta O/P 760.000,00
b) Nilai pagu pengadaan Rp 200 juta s.d Rp 500 juta O/P 760.000,00
c) Nilai pagu pengadaan Rp 500 juta s.d Rp 1 milyar O/P 920.000,00
d) Nilai pagu pengadaan Rp 1 milyar s.d Rp 2.5 O/P 1.140.000,00
milyar
e) Nilai pagu pengadaan Rp 2.5 milyar s.d Rp 5 O/P 1.370.000,00
milyar
f) Nilai pagu pengadaan Rp 5 milyar s.d Rp 10 milyar O/P 1.600.000,00
g) Nilai pagu pengadaan Rp 10 milyar s.d Rp 25 O/P 1.910.000,00
milyar
h) Nilai pagu pengadaan Rp 25 milyar s.d Rp 50 O/P 2.210.000,00
milyar
i) Nilai pagu pengadaan Rp 50 milyar s.d Rp 75 O/P 2.520.000,00
milyar
j) Nilai pagu pengadaan Rp 75 milyar s.d Rp 100 O/P 2.820.000,00
milyar
PANITIA / POKJA PEMILIHAN BARANG DAN JASA (KONSULTANSI)
a) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi s.d Rp 50 O/P 450.000,00
juta
b) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi diatas 50 O/P 450.000,00
juta s.d Rp 100 juta
c) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi diatas O/P 480.000,00
100 juta s.d Rp 250 juta
d) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 600.000,00
Lainnya diatas Rp 250 juta s.d Rp 500 juta
e) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 720.000,00
Lainnya diatas Rp 500 juta s.d Rp 1 milyar
f) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 910.000,00
Lainnya diatas Rp 1 milyar s.d Rp 2,5 milyar
g) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 1.090.000,00
Lainnya diatas Rp 2,5 milyar s.d Rp 5 milyar
h) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 1.270.000,00
Lainnya diatas Rp 5 milyar s.d Rp 10 milyar
i) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 1.510.000,00
Lainnya diatas Rp 10 milyar s.d Rp 25 milyar
j) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 1.750.000,00
Lainnya diatas Rp 25 milyar s.d Rp 50 milyar
k) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 1.990.000,00
Lainnya diatas Rp 50 milyar s.d Rp 75 milyar
l) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 2.230.000,00
Lainnya diatas Rp 75 milyar s.d Rp 100 milyar
m) Nilai pagu pengadaan Jasa Konsultansi/Jasa O/P 2.560.000,00
diatas Rp 100 milyar s.d Rp. 250 milyar.
1.2.3 Honorarium Pengguna Anggaran
1) Pengadaan barang / Jasa (Konstruksi)
a. • Nilai pagu pengadaan di atas Rpl00 miliar OP 3.580.000,00
s.d. Rp250 miliar
2) Pengadaan barang (Non Konstruksi)
• Nilai pagu pengadaan di atas Rpl00 miliar OP 3.230.000,00
s.d. Rp250 miliar
3) Pengadaan Jasa (Nonkonstruksi)
• Nilai pagu pengadaan jasa konsultansi/ OP 1.510.000,00
~7~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
jasa lainnya di atas Rpl0 miliar s.d. Rp25
miliar
1.2.4 HONORARIUM UKPBJ
a) Kepala OB 1.000.000,00
b) Sekretaris / Staf Pendukung OB 750.000,00

1.3 Honorarium Narasumber atau Pembahas, Moderator, Pembawa Acara,


Rohaniawan dan Honorarium Panitia.
1.3.1 Honorarium Narasumber atau Pembahas.
Honorarium narasumber atau pembahas diberikan kepada
pejabat negara, pejabat daerah, aparatur sipil negara, dan pihak
lain yang memberikan informasi atau pengetahuan dalam
kegiatan seminar, rapat, sosialisasi, diseminasi, bimbingan
teknis, workshop, sarasehan, simposium, lokakarya, focus group
discussion, dan kegiatan sejenis (tidak termasuk untuk kegiatan
pendidikan dan pelatihan).

Honorarium narasumber atau pembahas dapat diberikan dengan


ketentuan sebagai berikut :
a) satuan jam yang digunakan dalam pemberian honorarium
narasumber atau pembahas adalah 60 (enam puluh) menit,
baik dilakukan secara panel maupun individual.
b) narasumber atau pembahas berasal dari :
1) luar satuan kerja perangkat daerah penyelenggara atau
masyarakat; atau
2) dalam satuan kerja perangkat daerah penyelenggara
sepanjang peserta yang menjadi sasaran utama kegiatan
berasal dari luar satuan kerja perangkat daerah
penyelenggara dan/atau masyarakat.

c) dalam hal narasumber atau pembahas tersebut berasal dari


satuan kerja perangkat daerah penyelenggara, maka diberikan
honorarium sebesar 50% (lima puluh persen) dari honorarium
narasumber/pembahas.

1.3.2 Honorarium moderator


Honorarium moderator diberikan kepada pejabat daerah,
aparatur sipil negara, dan pihak lain yang ditunjuk oleh pejabat
yang berwenang untuk melaksanakan tugas sebagai moderator
~8~

pada kegiatan seminar, rapat, sosialisasi, diseminasi, bimbingan


teknis, workshop, sarasehan, simposium, lokakarya, focus group
discussion, dan kegiatan sejenis (tidak termasuk untuk kegiatan
pendidikan dan pelatihan).
Honorarium moderator dapat diberikan dengan ketentuan :
a) Moderator berasal dari luar satuan kerja perangkat daerah
penyelenggara atau masyarakat; atau
b) Moderator berasal dari dalam satuan kerja perangkat daerah
penyelenggara sepanjang peserta yang menjadi sasaran utama
kegiatan berasal dari luar satuan kerja perangkat daerah
penyelenggara dan/atau masyarakat.

1.3.3 Honorarium Pembawa Acara


Honorarium pembawa acara yang diberikan kepada aparatur sipil
negara dan pihak lain yang ditunjuk oleh pejabat yang berwenang
untuk melaksanakan tugas memandu acara dalam kegiatan
seminar, rapat kerja, sosialisasi, diseminasi, workshop,
sarasehan, simposium, lokakarya, dan kegiatan sejenis yang
mengundang minimal menteri, kepala daerah/wakil kepala
daerah, dan/atau pimpinan anggota DPRD dan dihadiri lintas
satuan kerja perangkat daerah dan/atau masyarakat.

1.3.4 Honorarium Rohaniwan.


Honorarium rohaniwan diberikan kepada seseorang yang
ditugaskan oleh pejabat yang berwenang sebagai rohaniwan
dalam pengambilan sumpah jabatan.

1.3.5 Honorarium Panitia.


Honorarium panitia diberikan kepada aparatur sipil negara yang
diberi tugas oleh pejabat yang berwenang sebagai panitia atas
pelaksanaan kegiatan seminar, rapat kerja, sosialisasi,
diseminasi, workshop, sarasehan, simposium, lokakarya, dan
kegiatan sejenis sepanjang peserta yang menjadi sasaran utama
kegiatan berasal dari luar satuan kerja perangkat daerah
penyelenggara dan/ atau masyarakat.
Dalam hal pelaksanaan kegiatan seminar, rapat kerja, sosialisasi,
diseminasi, workshop, sarasehan, simposium, lokakarya, dan
kegiatan sejenis memerlukan tambahan panitia yang berasal dari
~9~

non aparatur sipil negara harus dilakukan secara selektif dengan


mempertimbangkan urgensi, dengan besaran honorarium
mengacu pada besaran honorarium untuk anggota panitia.
Untuk jumlah peserta 40 (empat puluh) orang atau lebih, jumlah
panitia yang dapat diberikan honorarium maksimal 10% (sepuluh
persen) dari jumlah peserta dengan mempertimbangkan efisiensi
dan efektivitas. Sedangkan untuk jumlah peserta kurang dari 40
(empat puluh) orang, jumlah panitia yang dapat diberikan
honorarium paling banyak 4 (empat) orang.

Tabel 1.3
HONORARIUM NARASUMBER/PEMBAHAS/MODERATOR/PEMBAWA ACARA,
ROHANIAWAN DAN PANITIA
BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.3 HONORARIUM NARASUMBER ATAU PEMBAHAS, MODERATOR, PEMBAWA ACARA,
ROHANIAWAN DAN PANITIA
1.3.1 Honorarium Narasumber
Menteri/Pejabat Setingkat Menteri/Pejabat Negara
O/J 1.700.000,00
Lainnya
Kepala Daerah/Pejabat setingkat Kepala Daerah O/J 1.400.000,00
Pejabat Eselon II/yang disetarakan O/J 1.000.000,00
Pejabat Eselon III kebawah/yang disetarakan O/J 900.000,00
1.3.2 Moderator OK 700.000,00
1.3.3 Pembawa Acara OK 400.000,00
1.3.4 Rohaniwan OK 400.000,00
1.3.5 Honorarium Panitia
Penanggungjawab OK 450.000,00
Ketua/Wakil Ketua OK 400.000,00
Sekretaris OK 300.000,00
Anggota OK 300.000,00

1.4 Honorarium Instruktur / Pelatih / Asesor / Tenaga Ahli / Penelitian/


Perekayasaan

Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang mempunyai


keahlian tertentu/pengalaman dalam ilmu/bidang tertentu dan
bertugas mengajar sekaligus memberikan latihan dan bimbingan,
seperti instruktur senam, instruktur menyanyi, menari dll.

Honorarium Penunjang Penelitian diberikan kepada seseorang yang


diberi tugas untuk menunjang kegiatan penelitian/perekayasaan yang
~ 10 ~

dilakukan oleh fungsional peneliti/perekayasa sebagai pembantu


peneliti/perekayasa, koordinator peneliti/perekayasa, sekretariat
peneliti/perekayasa, pengolah data, petugas survei, dan pembantu
lapangan berdasarkan surat perintah pejabat yang berwenang.

Tabel 1.4
HONORARIUM INSTRUKTUR/PELATIH/ASESOR/TENAGA AHLI

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.4 HONORARIUM INSTRUKTUR/PELATIH/ASESOR/TENAGA AHLI
a) Pengajar/Instruktur yang berasal dari dalam O/J 200.000,00
SKPD penyelenggara
b) Pengajar/Instruktur yang berasal dari luar SKPD O/J 300.000,00
penyelenggara
c) Tenaga Ahli (Unit Pelaksana Sertifikasi) OKeg 250.000,00
d) Tenaga Asesor peserta/materi 50.000,00

HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/PEREKAYASAAN

a) Pembantu Peneliti/Perekayasa O/J 25.000,00


b) Koordinator Peneliti/Perekayasa OB 420.000,00
c) Sekretariat Peneliti/Perekayasa OB 300.000,00
d) Pengolah Data Penelitian 1.540.000,00
e) Petugas Survey O/R 8.000,00
f) Pembantu Lapangan O/H 80.000,00

1.5 Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Pelaksana


Kegiatan.
1.5.1 Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan.
Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang diangkat
dalam suatu tim pelaksana kegiatan untuk melaksanakan suatu
tugas tertentu berdasarkan Keputusan Bupati atau Keputusan
Sekretaris Daerah.
Ketentuan pembentukan tim yang dapat diberikan honorarium
adalah sebagai berikut:
a) Mempunyai keluaran (output) jelas dan terukur;
b) Bersifat koordinatif untuk tim pemerintah daerah :
1) Dengan mengikutsertakan instansi pemerintah di luar
pemerintah daerah yang bersangkutan untuk tim yang
ditandatangani oleh Bupati; atau
2) Antar satuan kerja perangkat daerah untuk tim yang
ditandatangani oleh Sekretaris Daerah.
~ 11 ~

c) Bersifat temporer dan pelaksanaan kegiatannya perlu


diprioritaskan;
d) Merupakan tugas tambahan atau perangkapan fungsi bagi
yang bersangkutan di luar tugas dan fungsi sehari-hari ;
e) Dilakukan secara selektif, efektif, dan efisien.

1.5.2 Honorarium Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan

Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang diberi tugas


melaksanakan kegiatan administratif untuk menunjang kegiatan
tim pelaksana kegiatan. Sekretariat tim pelaksana kegiatan
merupakan bagian tidak terpisahkan dari tim pelaksana kegiatan.
Sekretariat tim pelaksana kegiatan hanya dapat dibentuk untuk
menunjang tim pelaksana kegiatan yang ditetapkan oleh
sekretaris daerah.

Jumlah sekretariat tim pelaksana kegiatan diatur sebagai


berikut :
a. Paling banyak 10 (sepuluh) orang untuk tim pelaksana
kegiatan yang ditetapkan oleh Bupati; atau
b. Paling banyak 7 (tujuh) orang untuk tim pelaksana kegiatan
yang ditetapkan oleh sekretaris daerah.

Tabel 1.5
HONORARIUM TIM PELAKSANA KEGIATAN DAN SEKRETARIAT TIM
PELAKSANA KEGIATAN

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.5 HONORARIUM TIM PELAKSANA KEGIATAN DAN SEKRETARIAT TIM PELAKSANA
KEGIATAN
HONORARIUM TIM PELAKSANA KEGIATAN YANG DITETAPKAN BUPATI.
a) Pengarah OB 1.500.000,00
b) Penanggung Jawab OB 1.250.000,00
c) Ketua OB 1.000.000,00
d) Wakil Ketua OB 850.000,00
e) Sekretaris OB 750.000,00
f) Anggota OB 750.000,00
HONORARIUM TIM PELAKSANA KEGIATAN YANG DITETAPKAN SEKRETARIS DAERAH
a) Pengarah OB 750.000,00
b) Penanggung Jawab OB 700.000,00
c) Ketua OB 650.000,00
d) Wakil Ketua OB 600.000,00
e) Sekretaris OB 500.000,00
f) Anggota OB 500.000,00
HONORARIUM SEKRETARIAT TIM PELAKSANA KEGIATAN
a) Ketua / Wakil Ketua OB 250.000,00
~ 12 ~

b) Anggota OB 220.000,00

1.6 Honorarium Pemberi Keterangan Ahli, Saksi Ahli dan Beracara.


1.6.1 Honorarium Pemberi Keterangan Ahli atau Saksi Ahli.
Honorarium pemberi keterangan ahli atau saksi ahli diberikan
kepada pejabat negara, pejabat daerah, aparatur sipil negara, dan
pihak lain yang diberi tugas menghadiri dan memberikan
informasi atau keterangan sesuai dengan keahlian di bidang
tugasnya yang diperlukan dalam tingkat penyidikan dan/atau
persidangan di pengadilan.
Dalam hal instansi yang mengundang atau memanggil pemberi
keterangan ahli atau saksi ahli tidak memberikan honorarium
dimaksud, instansi pengirim pemberi keterangan ahli atau saksi
ahli dapat memberikan honorarium dimaksud.

1.6.2 Honorarium Beracara.


Honorarium beracara diberikan kepada pejabat negara, pejabat
daerah, aparatur sipil negara, dan pihak lain yang diberi tugas
untuk beracara mewakili instansi pemerintah dalam persidangan
pengadilan sepanjang merupakan tugas tambahan dan tidak
duplikasi dengan pemberian gaji dan tunjangan kinerja atau
tunjangan tambahan.
Tabel 1.6
HONORARIUM PEMBERI KETERANGAN AHLI, SAKSI AHLI DAN BERACARA

NO URAIAN SATUAN BIAYA ( Rp )


1.6 HONORARIUM PEMBERI KETERANGAN AHLI, SAKSI AHLI DAN BERACARA

Honorarium Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli OK 1.800.000,00

Honorarium Beracara OK 1.800.000,00

1.7 Honorarium Penyuluhan atau Pendampingan.


Honorarium penyuluhan atau pendampingan diberikan sebagai
pengganti upah kerja kepada non aparatur sipil negara yang diangkat
untuk melakukan penyuluhan berdasarkan surat keputusan pejabat
yang berwenang.
Tabel 1.7
HONORARIUM PENYULUH/PENDAMPING NON PNS

NO URAIAN SATUAN BIAYA ( Rp )


1.7 HONORARIUM PENYULUH/PENDAMPING NON PNS
~ 13 ~

SLTA OB 2.100.000,00
D1/D2/D3/Sarjana Terapan OB 2.400.000,00
Sarjana (S1) OB 2.600.000,00
Master (S2) OB 2.800.000,00
Doktor (S3) OB 3.000.000,00

1.8 Honorarium Tim Penyusunan Jumal, Buletin, Majalah, Pengelola


Teknologi Informasi, dan Pengelola Website.
1.8.1 Honorarium Tim Penyusun Jumal
Honorarium tim penyusunan jumal diberikan kepada penyusun
dan penerbit jumal berdasarkan surat keputusan pejabat yang
berwenang. Unsur sekretariat adalah pembantu umum,
pelaksana dan yang sejenis, dan tidak berupa struktur organisasi
tersendiri.

1.8.2 Honorarium Tim Penyusunan Buletin atau Majalah.


Honorarium tim penyusunan buletin atau majalah dapat
diberikan kepada penyusun dan penerbit buletin atau majalah
berdasarkan surat keputusan pejabat yang berwenang. Majalah
adalah terbitan berkala yang isinya berbagai liputan jumalistik,
pandangan tentang topik aktual yang patut diketahui pembaca.
Buletin adalah media cetak berupa selebaran atau majalah berisi
warta singkat atau pemyataan tertulis yang diterbitkan secara
periodik yang ditujukan untuk lembaga atau kelompok profesi
tertentu.

1.8.3 Honorarium Tim Pengelola Teknologi Informasi atau Website.


Honorarium tim pengelola teknologi informasi atau website dapat
diberikan kepada pengelola website atau media sejenis (tidak
termasuk media sosial) berdasarkan Keputusan Bupati. Website
atau media sejenis tersebut dikelola oleh Pemerintah daerah.
Dalam hal pengelola teknologi infromasi atau website sudah
merupakan struktur organisasi tersendiri dan telah
diperhitungkan dalam komponen tambahan penghasilan sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang undangan, pengelola
teknologi informasi atau website tidak diberikan honorarium
dimaksud.
~ 14 ~

Tabel 1.8
BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.8 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JUMAL/BULETIN/MAJALAH/ PENGELOLA
TEKNOLOGI INFORMASI/PENGELOLA WEBSITE.
HONORARIUM TIM PENYUSUN JURNAL.
a) Penanggungjawab Oter 500.000,00
b) Redaktur Oter 400.000,00
c) Penyunting/Editor Oter 300.000,00
d) Desain Grafis Oter 180.000,00
e) Fotografer Oter 180.000,00
f) Sekretariat Oter 150.000,00
g) Pembuat artikel Per Halaman 200.000,00

HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH.


a) Penanggungjawab Oter 400.000,00
b) Redaktur Oter 300.000,00
c) Penyunting/Editor Oter 250.000,00
d) Desain Grafis Oter 180.000,00
e) Fotografer Oter 180.000,00
f) Sekretariat Oter 150.000,00
g) Pembuat Artikel Per Halaman 100.000,00
HONORARIUM TIM PENGELOLA TEKNOLOGI INFORMASI/PENGELOLA WEBSITE.
a) Penanggungjawab OB 500.000,00
b) Redaktur OB 450.000,00
c) Editor OB 400.000,00
d) Web Admin OB 350.000,00
e) Web Developer OB 300.000,00
f) Pembuat Artikel Per Halaman 100.000,00

1.9 Honorarium Panitia Penyelenggara Kegiatan Pendidikan dan


Pelatihan.

Honorarium Panitia Penyelenggara Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan


dapat diberikan kepada panitia penyelenggara pendidikan dan
pelatihan yang melaksanakan fungsi tata usaha pendidikan dan
pelatihan, evaluator dan fasilitator kunjungan serta hal lain yang
menunjang penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan berjalan dengan
baik dengan ketentuan :
a. merupakan tugas tambahan atau perangkapan fungsi bagi yang
bersangkutan;
b. dilakukan secara selektif dengan mempertimbangkan urgensinya;
c. jumlah peserta 40 (empat puluh) orang atau lebih, jumlah panitia
yang dapat diberikan honorarium paling tinggi 10% (sepuluh persen)
dari jumlah peserta dengan mempertimbangkan efisiensi dan
efektivitas pelaksanaan;
~ 15 ~

d. jumlah peserta kurang dari 40 (empat puluh) orang, jumlah panitia


yang dapat diberikan honorarium paling banyak 4 (empat) orang,
dan
e. jam pelajaran yang digunakan untuk kegiatan penyelenggaraan
pendidikan dan pelatihan adalah 45 (empat puluh lima) menit.

Tabel 1.9
HONORARIUM PANITIA PENYELENGGARA KEGIATAN DIKLAT
BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.9 HONORARIUM PANITIA PENYELENGGARA KEGIATAN DIKLAT.
a) Lama Diklat s.d 5 hari :
Penanggung jawab OK 450.000,00
Ketua / Wakil Ketua OK 400.000,00
Sekretaris OK 300.000,00
Anggota OK 300.000,00

b) Lama Diklat 6 s.d 30 hari :


Penanggung jawab OK 675.000,00
Ketua/Wakil Ketua OK 600.000,00
Sekretaris OK 450.000,00
Anggota OK 450.000,00

c) Lama Diklat lebih dari 30 hari :


Penanggung jawab OK 900.000,00
Ketua/Wakil Ketua OK 800.000,00
Sekretaris OK 600.000,00
Anggota OK 600.000,00

1.10 Honorarium Tim Anggaran Pemerintah Daerah.


Honorarium Tim Anggaran Pemerintah Daerah dapat diberikan
kepada anggota tim yang ditetapkan berdasarkan Keputusan Bupati.
Jumlah anggota kesekretariatan paling banyak 7 (tujuh) anggota.

Tabel 1.10
HONORARIUM TIM ANGGARAN PEMERINTAH DAERAH
BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
1.10 HONORARIUM TIM ANGGARAN PEMERINTAH DAERAH
a) Honorarium Tim Anggaran Pemerintah Daerah
Pembina OB 3.500.000,00
Pengarah OB 3.000.000,00
Ketua OB 2.500.000,00
Wakil Ketua OB 2.000.000,00
Sekretaris OB 1.500.000,00
~ 16 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
Anggota OB 1.300.000,00

b) Honorarium Sekretariat TAPD


Ketua OB 1.000.000,00
Sekretaris OB 900.000,00
Anggota OB 600.000,00

2. SATUAN BIAYA PAKET KEGIATAN RAPAT ATAU PERTEMUAN DI LUAR


KANTOR.
2.1. Satuan Biaya Paket Kegiatan Rapat atau Pertemuan di Luar Kantor.
Satuan biaya dalam perencanaan kebutuhan biaya kegiatan rapat
atau pertemuan yang diselenggarakan di luar kantor dalam rangka
penyelesaian pekerjaan yang perlu dilakukan secara intensif dan
bersifat koordinatif yang paling kurang melibatkan peserta dari luar
satuan kerja perangkat daerah yang terkait pelaksanaan tugas dan
fungsi / masyarakat.
Satuan biaya paket kegiatan rapat atau pertemuan di luar kantor
menurut lama penyelenggaraan terbagi dalam 3 (tiga) jenis yaitu:

a. paket Fullboard.
Satuan biaya paket fulIboard disediakan untuk paket kegiatan
rapat atau pertemuan yang diselenggarakan di luar kantor sehari
penuh dan menginap. Komponen paket mencakup akomodasi 1
(satu) malam, makan 3 (tiga) kali, rehat kopi dan kudapan 2 (dua)
kali, ruang pertemuan dan fasilitasnya.

b. paket Fullday.
Satuan biaya paket fullday disediakan untuk paket kegiatan rapat
atau pertemuan yang diselenggarakan di luar kantor minimal 8
(delapan) jam tanpa menginap. Komponen paket mencakup makan
1 (satu) kali, rehat kopi dan kudapan 2 (dua) kali, ruang
pertemuan dan fasilitasnya.

c. paket Halfday.
Satuan biaya paket halfday disediakan untuk paket kegiatan rapat
atau pertemuan yang diselenggarakan di luar kantor minimal 5
(lima) jam tanpa menginap. Komponen paket mencakup makan 1
~ 17 ~

(satu) kali, rehat kopi dan kudapan 1 {satu) kali, ruang pertemuan
dan fasilitasnya.

Satuan biaya paket kegiatan rapat atau pertemuan di luar kantor


dilaksanakan dengan memperhatikan ketentuan sebagai berikut :
a. akomodasi paket fullboard diatur sebagai berikut:
1) untuk pejabat eselon II atau yang disetarakan ke atas,
akomodasi l (satu) kamar untuk 1 (satu) orang; dan
2) untuk pejabat eselon III ke bawah, akomodasi 1 (satu) kamar
untuk 2 (dua) orang.

b. dalam rangka efisiensi anggaran untuk kegiatan rapat, pengguna


anggaran atau kuasa pengguna anggaran agar selektif dalam
melaksanakan rapat atau pertemuan di luar kantor fullboard,
fullday, dan halfday dengan mengutamakan penggunaan fasilitas
milik daerah serta harus tetap mempertimbangkan prinsip
pengelolaan keuangan daerah yaitu tertib, taat pada peraturan
perundang-undangan, efisien, ekonomis, efektif, transparan dan
bertanggung jawab dengan memperhatikan rasa keadilan dan
kepatutan.

Panitia yang memerlukan waktu tambahan untuk mempersiapkan


pelaksanaan kegiatan dan penyelesaian pertanggungjawaban dan
peserta yang memerlukan waktu tambahan untuk berangkat atau
pulang di luar waktu pelaksanaan kegiatan, dapat dialokasikan
biaya penginapan dan uang harian perjalanan dinas sesuai
ketentuan yang berlaku, untuk 1 (satu) hari sebelum dan/atau 1
(satu) hari sesudah pelaksanaan kegiatan.

Tabel 2.1.
Biaya Paket Kegiatan Rapat/Pertemuan di Luar
Halfday Fullday Fullboard
No. Peserta Rapat/Pertemuan Satuan
(Rp) (Rp) (Rp)
Pejabat Eselon I dan II
1. OP 398.000 623.000 1.784.000
atau yang Setingkat
Pejabat Eselon III ke
2. OP 338.000 408.000 1.352.000
Bawah

2.2. Uang Harian Kegiatan Rapat / Pertemuan di Luar Kantor


~ 18 ~

Uang Harian Kegiatan Rapat/Pertemuan di Luar Kantor merupakan


satuan biaya yang digunakan untuk pengalokasian uang harian
kegiatan fullboard di luar kota, kegiatan fullboard di dalam kota, dan
kegiatan fullday/ half day di luar kota/ di dalam kota kepada peserta
dan panitia kegiatan rapat/ pertemuan yang diselenggarakan di luar
kantor.
Catatan: Kepada panitia (karena faktor transportasi dan/ atau guna
mempersiapkan pelaksanaan kegiatan dan penyelesaian
pertanggungjawaban) dan kepada peserta (karena faktor transportasi)
yang memerlukan waktu tambahan untuk berangkat/ pulang di luar
waktu pelaksanaan kegiatan, dapat dialokasikan biaya penginapan
dan uang harian perjalanan dinas sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan, untuk 1 (satu) hari sebelum
dan/atau 1 (satu) hari sesudah pelaksanaan kegiatan.
Besaran Uang harian Kegiatan Rapat / Pertemuan di Luar Kantor
diatur sbb :
a) Full Board di luar kota sebesar Rp. 140.000,00 Orang/hari
b) Full Board di dalam kota sebesar Rp. 140.000,00 Orang/hari
c) Fullday/Halfday di luar/dalam kota sebesar Rp. 100.000,00
Orang/hari

3. SATUAN BIAYA UANG HARIAN PERJALANAN DINAS DALAM NEGERI DAN


UANG REPRESENTASI
3.1. Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri

Satuan biaya uang harian perjalanan dinas dalam negeri merupakan


penggantian biaya keperluan sehari-hari Pejabat Negara/Setingkat Pejabat
Negara/Pegawai Aparatur Sipil Negara/Pihak Lain dalam menjalankan
perintah perjalanan dinas di dalam negeri. Uang harian diklat diberikan
kepada Pegawai Aparatur Sipil Negara/Pihak Lain yang diberikan tugas
untuk mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan yang diselenggarakan
di dalam kota yang melebihi 8 (delapan) jam atau diselenggarakan di luar
kota.
Tabel 3.1
UANG HARIAN PERJALANAN DINAS DALAM NEGERI

NO. PROVINSI SATUAN LUAR KOTA DALAM DIKLAT


KOTA LEBIH
DARI 8
~ 19 ~

(DELAPAN)
JAM
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1. ACEH OH Rp360.000 Rp140.000 Rp110.000
2. SUMATERA UTARA OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
3. RIAU OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
4. KEPULAUAN RIAU OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
5. JAMBI OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
6. SUMATERA BARAT OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
7. SUMATERA SELATAN OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
8. LAMPUNG OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
9. BENGKULU OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
10. BANGKA BELITUNG OH Rp410.000 Rp160.000 Rp120.000
11. BANTEN OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
12. JAWA BARAT OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
13. D.K.I. JAKARTA OH Rp530.000 Rp210.000 Rp160.000
14. JAWA TENGAH OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
15. D.I. YOGYAKARTA OH Rp420.000 Rp170.000 Rp130.000
16. JAWA TIMUR OH Rp410.000 Rp160.000 Rp120.000
17. BALI OH Rp480.000 Rp190.000 Rp140.000
18. NUSA TENGGARA BARAT OH Rp440.000 Rp180.000 Rp130.000
19. NUSA TENGGARA TIMUR OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
20. KALIMANTAN BARAT OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
21. KALIMANTAN TENGAH OH Rp360.000 Rp140.000 Rp110.000
22. KALIMANTAN SELATAN OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
23. KALIMANTAN TIMUR OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
24. KALIMANTAN UTARA OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
25. SULAWESI UTARA OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
26. GORONTALO OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
27. SULAWESI BARAT OH Rp410.000 Rp160.000 Rp120.000
28. SULAWESI SELATAN OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
29. SULAWESI TENGAH OH Rp370.000 Rp150.000 Rp110.000
30. SULAWESI TENGGARA OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
31. MALUKU OH Rp380.000 Rp150.000 Rp110.000
32. MALUKU UTARA OH Rp430.000 Rp170.000 Rp130.000
33. PAPUA OH Rp580.000 Rp230.000 Rp170.000
34. PAPUA BARAT OH Rp480.000 Rp190.000 Rp140.000

3.2. Uang Representasi


Uang representasi hanya diberikan kepada pejabat negara /setingkat
~ 20 ~

pejabat negara/ pejabat eselon Il yang melaksanakan perjalanan dinas


jabatan dalam rangka pelaksanaan tugas dan fungsi yang melekat
pada jabatan sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan
mengenai perjalanan dinas dalam negeri bagi pejabat negara, pegawai
negeri, dan pegawai tidak tetap.
Tabel 3.2
UANG REPRESENTASI

DALAM KOTA
NO. URAIAN SATUAN LUAR KOTA LEBIH DARI 8
(DELAPAN) JAM
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Bupati, Wakil Bupati OH Rp250.000 Rp125.000
dan Ketua DPRD
2. Sekretaris Daerah / OH Rp200.000 Rp100.000
Wakil Ketua DPRD
3. PEJABAT ESELON IIb OH Rp150.000 Rp75.000
dan Anggota DPRD

4. SATUAN BIAYA PENGINAPAN PERJALANAN DINAS DALAM NEGERI


Tabel 4.1
BIAYA PENGINAPAN PERJALANAN DINAS DALAM NEGERI

TARIF HOTEL
PEJABAT PEJABAT PEJABAT
SATUA BUPATI, SEKRETARIS ESELON III / ESELON IV/
NO. PROVINSI ESELON
N WAKIL DAERAH, ASN GOLONGAN
II/b DAN
BUPATI, WAKIL GOLONGAN III/II/I
ANGGOTA
KETUA DPRD KETUA DPRD IV
DPRD
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. ACEH OH Rp4.420.000 Rp3.626.000 Rp3.526.000 Rp1.294.000 Rp616.000

2. SUMATERA
OH Rp4.960.000 Rp2.295.000 Rp2.195.000 Rp1.100.000 Rp663.000
UTARA
3. RIAU OH Rp3.820.000 Rp3.219.000 Rp3.119.000 Rp1.650.000 Rp852.000

4. KEPULAUAN
OH Rp5.344.000 Rp2.418.000 Rp2.318.000 Rp1.297.000 Rp792.000
RIAU
5. JAMBI OH Rp5.000.000 Rp4.202.000 Rp4.102.000 Rp1.225.000 Rp580.000

6. SUMATERA
OH Rp5.236.000 Rp3.432.000 Rp3.332.000 Rp1.353.000 Rp701.000
BARAT
7. SUMATERA
OH Rp5.850.000 Rp3.183.000 Rp3.083.000 Rp1.571.000 Rp861.000
SELATAN
8. LAMPUNG OH Rp4.491.000 Rp2.588.000 Rp2.488.000 Rp1.140.000 Rp580.000
9. BENGKULU OH Rp2.140.000 Rp1.728.000 Rp1.628.000 Rp1.546.000 Rp692.000

10. BANGKA
OH Rp3.827.000 Rp2.938.000 Rp2.838.000 Rp1.957.000 Rp622.000
BELITUNG
11. BANTEN OH Rp5.725.000 Rp2.473.000 Rp2.373.000 Rp1.080.000 Rp718.000
12. JAWA BARAT OH Rp5.381.000 Rp2.855.000 Rp2.755.000 Rp1.201.000 Rp686.000
13. D.K.I. JAKARTA OH Rp8.720.000 Rp2.163.000 Rp2.063.000 Rp992.000 Rp730.000
~ 21 ~

14. JAWA TENGAH OH Rp4.242.000 Rp1.950.000 Rp1.850.000 Rp1.024.000 Rp600.000

15. D.I.
OH Rp5.017.000 Rp2.795.000 Rp2.695.000 Rp1.384.000 Rp845.000
YOGYAKARTA
16. JAWA TIMUR OH Rp4.449.000 Rp2.107.000 Rp2.007.000 Rp1.076.000 Rp814.000
17. BALI OH Rp5.478.000 Rp2.046.000 Rp1.946.000 Rp1.348.000 Rp1.138.000

18. NUSA TENGGARA


OH Rp3.500.000 Rp2.748.000 Rp2.648.000 Rp1.418.000 Rp907.000
BARAT
19. NUSA TENGGARA
OH Rp3.750.000 Rp2.233.000 Rp2.133.000 Rp1.355.000 Rp688.000
TIMUR
20. KALIMANTAN
OH Rp2.654.000 Rp2.023.000 Rp1.923.000 Rp1.125.000 Rp538.000
BARAT
21. KALIMANTAN
OH Rp4.901.000 Rp3.491.000 Rp3.391.000 Rp1.160.000 Rp659.000
TENGAH
22. KALIMANTAN
OH Rp4.797.000 Rp3.416.000 Rp3.316.000 Rp1.500.000 Rp697.000
SELATAN
23. KALIMANTAN
OH Rp4.000.000 Rp2.288.000 Rp2.188.000 Rp1.507.000 Rp804.000
TIMUR
24. KALIMANTAN
OH Rp4.000.000 Rp2.835.000 Rp2.735.000 Rp1.507.000 Rp904.000
UTARA
25. SULAWESI
OH Rp4.919.000 Rp2.390.000 Rp2.290.000 Rp1.170.000 Rp978.000
UTARA
26. GORONTALO OH Rp4.168.000 Rp3.207.000 Rp3.107.000 Rp1.606.000 Rp955.000

27. SULAWESI
OH Rp4.076.000 Rp3.198.000 Rp3.098.000 Rp1.075.000 Rp704.000
BARAT
28. SULAWESI
OH Rp4.820.000 Rp2.038.000 Rp1.938.000 Rp1.138.000 Rp745.000
SELATAN
29. SULAWESI
OH Rp2.309.000 Rp2.127.000 Rp2.027.000 Rp1.567.000 Rp951.000
TENGAH
30. SULAWESI
OH Rp2.475.000 Rp2.674.000 Rp2.574.000 Rp1.297.000 Rp786.000
TENGGARA
31. MALUKU OH Rp3.467.000 Rp3.340.000 Rp3.240.000 Rp1.048.000 Rp667.000

32. MALUKU
OH Rp3.440.000 Rp3.943.000 Rp3.843.000 Rp1.160.000 Rp600.000
UTARA
33. PAPUA OH Rp3.859.000 Rp3.418.000 Rp3.318.000 Rp2.521.000 Rp1.038.000
34. PAPUA BARAT OH Rp3.872.000 Rp3.441.000 Rp3.341.000 Rp2.056.000 Rp967.000
Catatan:
5. SATUAN BIAYAbiaya
1. Satuan SEWAsewa
KENDARAAN
kendaraan sudah termasuk bahan bakar dan
5.1. Sewa Kendaraan Pelaksanaan Kegiatan Insidentil
pengemudi.
Satuan biaya sewa kendaraan pelaksanaan kegiatan insidentil
2. Satuan biaya sewa kendaraan roda 4 (empat) dalam satuan biaya
merupakan satuan biaya yang digunakan untuk kebutuhan biaya
ini adalah untuk kendaraan yang berkapasitas paling banyak 7
sewa kendaraan roda 4 (empat), roda 6 (enam)/bus sedang, dan
(tujuh)
roda seat.
6 (enam)/bus besar untuk kegiatan yang sifatnya insidentil
3. (tidak
Dalambersifat terus-menerus).
hal diperlukan kendaraan roda 4 (empat) dengan kapasitas
Satuan
melebihibiaya ini diperuntukkan
7 (tujuh) bagi:
seat dapat diberikan paling tinggi sebesar 150%
1)(seratus
Pejabatlima
Negara
puluhyang melakukan
persen) perjalanan
dari satuan biayadinas
sewadalam negeri
kendaraan
di tempat
roda tujuan; atau
4 (empat).
2) pelaksanaan kegiatan yang membutuhkan mobilitas tinggi,
Besaran satuan biaya sewa kendaraan pelaksanaan kegiatan
berskala besar, dan tidak tersedia kendaraan dinas serta
insidentil terinci pada Tabel 4.1 berikut :
dilakukan secara selektif dan efisien.
~ 22 ~

Tabel 4.1
SEWA KENDARAAN PELAKSANAAN KEGIATAN INSIDENTIL

RODA 6/ RODA 6/
NO. PROVINSI SATUAN RODA EMPAT
BUS SEDANG BUS BESAR
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1. ACEH Per hari Rp930.000 Rp3.282.000 Rp4.638.000
2. SUMATERA UTARA Per hari Rp1.111.000 Rp2.848.000 Rp3.475.000
3. RIAU Per hari Rp978.000 Rp2.606.000 Rp3.908.000
4. KEPULAUAN RIAU Per hari Rp901.000 Rp2.373.000 Rp3.910.000
5. JAMBI Per hari Rp1.005.000 Rp4.468.000 Rp3.752.000
6. SUMATERA BARAT Per hari Rp890.000 Rp2.124.000 Rp3.500.000
7. SUMATERA SELATAN Per hari Rp1.507.000 Rp2.200.000 Rp4.097.000
8. LAMPUNG Per hari Rp846.000 Rp3.594.000 Rp5.052.000
9. BENGKULU Per hari Rp788.000 Rp4.763.000 Rp6.449.000
10. BANGKA BELITUNG Per hari Rp1.258.000 Rp2.781.000 Rp4.273.000
11. BANTEN Per hari Rp972.000 Rp2.801.000 Rp4.120.000
12. JAWA BARAT Per hari Rp932.000 Rp2.563.000 Rp3.519.000
13. D.K.I. JAKARTA Per hari Rp1.139.000 Rp2.221.000 Rp3.439.000
14. JAWA TENGAH Per hari Rp1.270.000 Rp2.662.000 Rp4.237.000
15. D.I. YOGYAKARTA Per hari Rp905.000 Rp2.207.000 Rp3.565.000
16. JAWA TIMUR Per hari Rp966.000 Rp2.446.000 Rp3.222.000
17. BALI Per hari Rp925.000 Rp2.568.000 Rp3.536.000
18. NUSA TENGGARA BARAT Per hari Rp1.103.000 Rp2.532.000 Rp3.369.000
19. NUSA TENGGARA TIMUR Per hari Rp857.000 Rp2.548.000 Rp3.468.000
20. KALIMANTAN BARAT Per hari Rp868.000 Rp3.264.000 Rp4.289.000
21. KALIMANTAN TENGAH Per hari Rp1.177.000 Rp3.716.000 Rp5.694.000
22. KALIMANTAN SELATAN Per hari Rp778.000 Rp2.630.000 Rp3.550.000
23. KALIMANTAN TIMUR Per hari Rp1.100.000 Rp2.750.000 Rp4.829.000
24. KALIMANTAN UTARA Per hari Rp1.100.000 Rp2.713.000 Rp4.829.000
25. SULAWESI UTARA Per hari Rp1.195.000 Rp2.498.000 Rp3.845.000
26. GORONTALO Per hari Rp792.000 Rp2.504.000 Rp3.230.000
27. SULAWESI BARAT Per hari Rp850.000 Rp2.464.000 Rp3.282.000
28. SULAWESI SELATAN Per hari Rp796.000 Rp2.708.000 Rp3.343.000
29. SULAWESI TENGAH Per hari Rp824.000 Rp2.423.000 Rp4.212.000
30. SULAWESI TENGGARA Per hari Rp839.000 Rp2.609.000 Rp5.150.000
31. MALUKU Per hari Rp947.000 Rp2.872.000 Rp4.021.000
~ 23 ~

32. MALUKU UTARA Per hari Rp1.061.000 Rp3.013.000 Rp4.170.000


33. PAPUA Per hari Rp1.107.000 Rp4.082.000 Rp5.248.000
Per hari Rp1.059.00 Rp3.499.000 Rp4.547.000
34. PAPUA BARAT
0

5.2. Sewa Kendaraan Operasional Pejabat/Operasional Kantor dan/atau


Lapangan

Satuan biaya sewa kendaraan operasional pejabat/ operasional kantor


dan/atau lapangan merupakan satuan biaya yang digunakan untuk
kebutuhan biaya sewa kendaraan roda 4 (empat) yang difungsikan
sebagai kendaraan dinas kantor sebagai pengganti pengadaan
kendaraan melalui pembelian.

Dalam pelaksanaannya, sebelum melakukan perjanjian sewa, satuan


kerja penyewa wajib melakukan pemeriksaan bahwa penyedia barang
menjamin bahwa kondisi kendaraan yang disewa selalu siap pakai
(termasuk pemeliharaan rutin dan menyediakan pengganti apabila
kendaraan tidak berfungsi sebagaimana mestinya), oleh karenanya atas
kendaraan dimaksud tidak dapat dialokasikan biaya pemeliharaan.

Catatan:

1) Penggunaan satuan biaya sewa kendaraan operasional pejabat/


operasional kantor dan/ atau lapangan ini dimaksudkan sebagai
upaya untuk melakukan langkah-langkah efektivitas penggunaan
anggaran, sehingga fungsinya sebagai pengganti atas pengadaan
kendaraan melalui pembelian, dengan tetap menjadi bagian dari
rencana kebutuhan yang mengacu pada standar barang dan
standar kebutuhan untuk penyediaan pengadaan kendaraan
pejabat/ operasional kantor dan sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan.

2) Satuan biaya sewa kendaraan operasional pejabat/operasional


kantor dan/ atau lapangan dapat diperuntukkan bagi satuan
kerjayang belum memiliki kendaraan pejabat/operasional kantor
dalam rangka menunjang pelaksanaan tugas fungsi.

3) Mekanisme sewa kendaraan operasional pejabat/ operasional


kantor dan/ atau lapangan mengikuti ketentuan peraturan
perundang-undangan mengenai pengadaan barang/jasa.
~ 24 ~

Besaran satuan biaya sewa kendaraan operasional pejabat/ operasional


kantor dan/ atau lapangan terinci pada Tabel 5.1 berikut :

Tabel 5.1
SEWA KENDARAAN OPERASIONAL PEJABAT/OPERASIONAL KANTOR
DAN/ATAU LAPANGAN

NO. URAIAN SATUAN BESARAN


(1) (2) (3) (4)
A. OPERASIONAL
PEJABAT
Pejabat Eselon II Per bulan Rp.13.430.000
B. OPERASIONAL KANTOR
DOUBLE
DAN/ATAU LAPANGAN RODA PICK UP MINIBUS
GARDAN
4 (EMPAT)
Operasional Kantor
dan/atau Lapangan Per bulan Rp5.630.000 Rp5.850.000 Rp14.630.000
Roda 4 (Empat)

6. SATUAN BIAYA PENGADAAN KENDARAAN DINAS


Satuan biaya pengadaan kendaraan dinas merupakan satuan biaya yang
digunakan untuk kebutuhan biaya pengadaan kendaraan operasional bagi
pejabat, operasional kantor, dan/atau lapangan serta bus melalui
pembelian guna menunjang pelaksanaan tugas dan fungsi satuan kerja
perangkat daerah.

Bagi satuan kerja perangkat daerah baru yang sudah ada ketetapan dari
pejabat yang berwenang, pengadaan kendaraan dinasnya dilakukan secara
bertahap sesuai dana yang tersedia.

Dalam hal kebutuhan kendaraan operasional telah dipenuhi melalui


mekanisme sewa kendaraan, maka pengadaan melalui pembelian tidak
diperkenankan lagi.

Catatan:

Satuan biaya pengadaan kendaraan dinas sebagaimana tercantum dalam


Peraturan Bupati ini tidak diperuntukkan untuk pengadaan kendaraan
bermotor listrik berbasis baterai. Pengadaan kendaraan bermotor listrik
berbasis baterai dapat mengacu pada harga pasar sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.

Besaran satuan biaya sewa kendaraan operasional pejabat/ operasional


kantor dan/ atau lapangan terinci pada Tabel 6.1 berikut :
~ 25 ~

Tabel 6.1
SATUAN BIAYA PENGADAAN KENDARAAN DINAS

NO. URAIAN SATUAN BESARAN


(1) (2) (3) (4)
A. KENDARAAN
DINAS
PEJABAT
PEJABAT
Unit Rp. 636.339.000
ESELON II

B. OPERASIONAL
DOUBLE
KANTOR DAN/ATAU PICK UP MINIBUS
GARDAN
LAPANGAN
Operasional
Kantor
dan/atau
Unit Rp239.862.000 Rp342.148.000 Rp491.348.000
Lapangan
Roda 4
(Empat)

C. KENDARAAN OPERASIONAL BUS SATUAN BESARAN


a. Roda 4 dan/atau Bus Kecil Unit Rp466.000.000
b. Roda 6 dan/atau Bus Sedang Unit Rp718.252.000
Rp1.181.787.00
c. Roda 6 dan/atau Bus Besar Unit
0

KENDARAAN
D. OPERASIONAL KANTOR SATUAN OPERASIONAL LAPANGAN
DAN/ATAU LAPANGAN
Kendaraan Operasional
Kantor dan/atau Lapangan Unit Rp38.461.000 Rp43.340.000
Roda 2 (dua)

7. SATUAN BIAYA KONSUMSI RAPAT DAN MAKAN HARIAN PEGAWAI.

Satuan biaya konsumsi rapat merupakan satuan biaya yang digunakan


untuk menyusun perencanaan kebutuhan biaya pengadaan makan dan
kudapan, termasuk minuman untuk rapat atau pertemuan.
Rapat-rapat agar dilakukan secara selektif, dengan persiapan yang lebih
matang sehingga hasilnya dapat dipertanggungjawabkan. Dalam
pelaksanaan rapat-rapat tersebut, penyediaan hidangan/konsumsi rapat
diatur sebagai berikut :
~ 26 ~

1. Rapat/pertemuan yang dihadiri oleh pejabat-pejabat setempat, boleh


disediakan makanan ringan dan minuman seperlunya.
2. Rapat biasa yang pesertanya melibatkan satuan kerja lainnya, eselon II
lainnya, lembaga lainnya, instansi pemerintah, dan atau masyarakat
dan dilaksanakan minimal selama 2 (dua) jam.
3. Rapat/pertemuan dinas yang waktu pelaksanaannya melebihi jam
12.00 WIB dapat disediakan makan siang dalam bentuk yang
sederhana.
4. Besamya biaya rapat untuk penyediaan konsumsi sebagaimana
ketentuan di atas, harus diupayakan dengan sederhana dalam batas
wajar hemat dan efisien, sehingga tidak menimbulkan kesan
mewah/berlebihan.
5. Hal ini berlaku juga penerimaan tamu yang berkunjung ke Kabupaten
Ponorogo dalam rangka keperluan dinas.

Besaran satuan biaya makan harian pegawai sebagaimana terinci pada


Tabel 7 berikut :
Tabel 7
SATUAN BIAYA KONSUMSI RAPAT DAN MAKAN HARIAN PEGAWAI

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
7 SATUAN BIAYA KONSUMSI RAPAT DAN MAKAN HARIAN PEGAWAI
1. Prasmanan VVIP Orang/Kali 75.000,00
2. Prasmanan VIP Orang/Kali 55.000,00
3. Prasmanan Biasa Orang/Kali 45.000,00
BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
4. Nasi Kotak VIP Orang/Kali 35.000,00
5. Nasi Kotak Biasa Orang/Kali 27.500,00
6. Snack Kotak VVIP Orang/Kali 25.000,00
7. Snack Kotak VIP Orang/Kali 17.500,00
8. Snack Kotak Biasa Orang/Kali 12.500,00
9. Nasi Tumpeng VVIP Paket 750.000,00
10. Nasi Tumpeng Paket 700.000,00
11. Makanan dan Minuman Harian Orang/Hari 10.000,00
12 Makanan dan minuman Aktifitas Lapangan Orang/Kali 10.000,00

8. SATUAN BIAYA UANG LEMBUR DAN UANG MAKAN LEMBUR.

Uang lembur merupakan kompensasi bagi ASN / non ASN yang melakukan
kerja lembur berdasarkan surat perintah dari pejabat yang berwenang.
~ 27 ~

Penyediaan uang lembur pegawai dibatasi, hanya dalam rangka kegiatan


yang tidak dapat/atau tidak sesuai dengan alokasi waktu yang telah
dijadwalkan sebelumnya dengan terlebih dahulu memperoleh
pertimbangan dari Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) dengan
menyertakan argumentasi/alasan yang jelas terkait dilaksanakannya
kegiatan lembur dimaksud.

Uang makan lembur sebesar Rp35.000,00 (tiga puluh lima ribu rupiah)
diperuntukkan bagi semua golongan, diberikan setelah bekerja lembur
sekurang-kurangnya 3 (tiga) jam berturut-turut paling banyak 1 (satu) kali
per hari. Besaran satuan biaya uang makan lembur untuk golongan III dan
IV sudah memperhitungkan pajak penghasilan.

Batasan waktu kerja lembur paling banyak 3 (tiga) jam sehari untuk hari
kerja dan 5 (lima) jam sehari untuk hari libur, selebihnya tidak
diperhitungkan. Untuk lembur yang dikerjakan pada hari libur besaran
uang lembur dapat diberikan sebesar 200% dari tarif lembur hari kerja,
ketentuan ini juga berlaku ke pegawai yang sistem kerjanya berdasarkan
shift.

Uang lembur tidak dapat diberikan kepada seorang pegawai apabila sudah
mendapat honorarium dari kegiatan berkenaan. Besaran satuan biaya
uang lembur dan uang makan lembur sebagaimana terinci pada Tabel 8
berikut :

Tabel 8

SATUAN BIAYA UANG LEMBUR DAN UANG MAKAN LEMBUR

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
( Rp )
4 SATUAN BIAYA UANG LEMBUR DAN UANG MAKAN LEMBUR

UANG LEMBUR
a. Golongan I/II/Non ASN O/J 17.000
b. Golongan III O/J 20.000
c. Golongan IV O/J 25.000
UANG MAKAN LEMBUR O/H 35.000
~ 28 ~

9. STANDAR SATUAN BIAYA LAINNYA


BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
1. Biaya Air PDAM Kelompok Pemerintah Pemakaian M3 3.510
Air 0-10 M3
2. Biaya Air PDAM Kelompok Pemerintah Pemakaian M3 4.290
Air lebih dari 11 M3
3. Biaya Air PDAM Kelompok Rumah Tangga (A) M3 3.120
Pemakaian Air 0-10 M3
4. Biaya Air PDAM Kelompok Rumah Tangga (A) M3 3.640
Pemakaian Air lebih dari 11 M3
5. Biaya Air PDAM Kelompok Rumah Tangga (B) M3 3.250
Pemakaian Air 0-10 M3
6. Biaya Air PDAM Kelompok Rumah Tangga (B) M3 3.770
Pemakaian Air lebih dari 11 M3
7. Biaya Air PDAM Kelompok Sosial Khusus M3 2.275
Pemakaian Air 0-10 M3
8. Biaya Air PDAM Kelompok Sosial Khusus M3 3.185
Pemakaian Air lebih dari 11 M3
9. Biaya Air PDAM Kelompok Sosial Umum M3 2.080
Pemakaian Air 0-10 M3
10. Biaya Air PDAM Kelompok Sosial Umum M3 2.080
Pemakaian Air lebih dari 11 M3
11. Biaya Listrik Golongan Tarif R-1/TR 0 – 450 VA Kwh 169
12. Biaya Listrik Golongan Tarif R-1/TR 451 – 900 VA Kwh 274
13. Biaya Listrik Golongan Tarif R-1/TR 901 – 1.300 Kwh 1.445
VA
14. Biaya Listrik Golongan Tarif R-1M/TR 451 – 900 Kwh 1.352
VA
15. Langganan Jasa Intemet 5 Mbps dedicated dan Bulan 6.575.000
manage service
16. Biaya Jasa Akseptor MOP Orang 500.000
17. Biaya Jasa Akseptor MOW Orang 300.000
18. Biaya Keikutsertaan Pemantapan Mutu Ekstemal Paket 2.000.000
(PME) HbsAg
19. Biaya Operasional Jasa Medis IUD/Implan Paket 100.000
20. Biaya Operasional Jasa Medis MOP Paket 500.000
21. Biaya Operasional Jasa Medis MOW Paket 5.200.000
22. Biaya Operasional Pelayanan KB - IUD/Implan Paket 480.000
23. Biaya Operasional Pelayanan KB - MOP Paket 1.295.000
24. Biaya Operasional Pelayanan KB - MOW Paket 5.995.000
25. Biaya Pertolongan Persalinan dengan Tindakan di Paket 7.500.000
Rumah Sakit
26. Biaya Pertolongan Persalinan Normal di Faskes Paket 700.000
27. Biaya Rujukan Persalinan dan Neonatal Kasus 250.000
Persalinan dan Neonatal
28. Biaya Visum Et Psikiatrikum Kali 580.000
29. Biaya Visum Et Repertium Kali 200.000
30. Biaya Keikutsertaan Pemantapan Mutu Ekstemal Paket 2.700.000
(PME) Kimia Air
31. Biaya Keikutsertaan Pemantapan Mutu Ekstemal Paket 1.300.000
(PME) Mikroskopis BTA
~ 29 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
32. Biaya Keikutsertaan Pemantapan Mutu Ekstemal Paket 2.000.000
(PME) Mikroskopis Malaria
33. Biaya Keikutsertaan Pemantapan Mutu Ekstemal Paket 1.300.000
(PME) Mikroskopis Telur Cacing
34. Biaya Diklat Pendidikan Profesi Guru Orang / Kegiatan 7.500.000
35. Biaya Kontribusi Diklat Barang / Jasa Paket 10.000.000
36. Biaya Kontribusi Diklat Calon Kepala Sekolah Orang 1.700.000
37. Biaya Kontribusi Diklat Calon Pengawas Sekolah Orang 1.500.000
38. Biaya Kontribusi Fasilitasi Kepemimpinan Angkatan 18.000.000
39. Biaya Kontribusi Fasilitasi Latsar Angkatan 10.000.000
40. Biaya Kontribusi Latsar Orang 9.200.000
41. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 22.250.000
Administrator
42. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 30.000.000
Nasional
43. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 20.000.000
Pengawas
44. Biaya Kontribusi Pengembangan Kompetensi Orang 2.500.000

45. Bimtek/Diklat/Pelatihan Selama 1 Hari dengan Orang 1.500.000


Akomodasi Hotel 1 hari 1 malam
46. Bimtek/Diklat/Pelatihan Selama 2 Hari dengan Orang 2.500.000
Akomodasi Hotel 2 hari 1 malam
47. Bimtek/Diklat/Pelatihan Selama 3 Hari dengan Orang 3.500.000
Akomodasi Hotel 3 hari 2 malam
48. Bimtek/Diklat/Pelatihan Selama 4 Hari dengan Orang 4.500.000
Akomodasi Hotel 4 hari 3 malam
49. Biaya Kontribusi Kursus/Pelatihan/Sosialisasi Orang 5.000.000
dan Bimbingan Teknis Pengembangan SDM ASN
50. Biaya Kontribusi Pendidikan dan Pelatihan Dasar Orang 9.200.000
CPNS
51. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 22.250.000
Administrator
52. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 30.000.000
Nasional
53. Biaya Kontribusi Pelatihan Kepemimpinan Orang 20.000.000
Pengawas
54. Biaya Kontribusi Pengembangan Kompetensi Orang 2.500.000
55. Biaya Petugas Haji Daerah (PHD) orang/kali/tahun 50.000.000
56. Biaya Seleksi dan Uji kompetensi JPTP Orang / Kegiatan 10.000.000
HADIAH UANG DALAM LOMBA KEJUARAAN
57. Juara Gapoktan berprestasi Tingkat Kabupaten Rupiah 3.000.000
58. Juara Lumbung Pangan Masyarakat Tingkat Rupiah 4.000.000
Kabupaten
59. Juara Lomba FLS2N, KOSN, KSN Tingkat Rupiah 1.500.000
Pendidikan Dasar
60. Juara Pembinaan Grebeg Suro Rupiah 30.000.000
61. Juara Petani Berprestasi Tingkat Kabupaten Rupiah 2.500.000

62. Juara Lomba Bercerita, Mocopat, dan sejenisnya Rupiah 1.000.000


~ 30 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
63. Juara Lomba Duta Genre DPPKB Orang 800.000

64. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Rupiah 1.100.000


Kecamatan kategori baku 0 s.d Rp.
1.000.000.000,-
65. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Rupiah 1.300.000
Kecamatan kategori baku di atas 1 milyar rupiah
s.d Rp. 1.400.000.000,-
66. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Rupiah 1.600.000
Kecamatan kategori baku di atas 1 milyar 400
juta rupiah s.d Rp. 1.900.000.000,-
67. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Rupiah 1.900.000
Kecamatan kategori baku Rp. 1.900.000.001 ke
atas
68. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 900.000
Kelurahan kategori baku 0 s.d Rp. 50.000.000,-
69. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.000.000
Kelurahan kategori baku Rp. 50.000.001,- s.d
Rp. 60.000.000,-
70. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.100.000
Kelurahan kategori baku Rp. 60.000.001,- s.d
Rp. 70.000.000,-
71. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.200.000
Kelurahan kategori baku Rp. 70.000.001,- s.d
Rp. 85.000.000,-
72. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.300.000
Kelurahan kategori baku Rp. 85.000.001,- s.d
Rp. 100.000.000,-
73. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.400.000
Kelurahan kategori baku Rp. 100.000.001,- s.d
Rp. 130.000.000,-
74. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.500.000
Kelurahan kategori baku Rp. 130.000.001,-
keatas
75. Juara Lomba Pelunasan PBB-P2 Tingkat Desa/ Rupiah 1.500.000
Kelurahan kategori baku Rp. 130.000.001,-
keatas
BELANJA GAJI/UPAH TENAGA ATAU JASA
76. GTT/PTT sisa K2 orang/bulan 1.000.000
77. Tunjangan GTT/PTT Non K2 (Lembaga) orang/bulan 250.000
78. GTT/PTT sisa K2 orang/bulan 500.000
79. GTT/PTT yang sudah mendapat tunjangan orang/bulan 700.000
profesi
80. Jasa Pendataan Obyek Pajak Bangunan Orang / Titik 20.000
81. Jasa Pendataan Obyek Pajak PBB Orang / Titik 15.000
82. Jasa Tenaga Kesehatan Ponkesdes (Sharing) Orang / Bulan 463.322
83. Jasa Tenaga Kesehatan Ponkesdes / BOK Orang / Bulan 1.913.322
84. Jasa Pemeliharaan Tanah Orang/Kali 300.000
85. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Disparitas Orang/Kali 3.800.000
Wilayah 1
86. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Disparitas Orang/Kali 3.000.000
Wilayah 2
~ 31 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
87. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Disparitas Orang/Kali 1.500.000
Wilayah 3
88. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Gini 1 Orang/Kali 4.000.000
89. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Gini 2 Orang/Kali 3.250.000
90. Jasa Tenaga Ahli Penyusunan Indeks Gini 3 Orang/Kali 1.500.000
91. Jasa Tenaga Fasilitator bidang Pertanian dan Orang/Kali 3.000.000
Ketahanan Pangan
92. Jasa Tenaga Dokter Daerah Spesifik Orang/Kali 4.000.000
93. Jasa Tenaga Advokasi Pemberdayaan Perempuan Orang/Kali 4.000.000
dan Perlindungan Anak
94. Jasa Tenaga Ahli Bidang Kesenian dan Orang/Kali 4.000.000
Kebudayaan
95. Jasa Tenaga Kesehatan – Dokter Umum Orang/Kali 3.500.000

96. Jasa Tenaga Kesehatan – Dokter Gigi Orang/Kali 3.500.000

97. Jasa Tenaga Kesehatan – Tenaga Apoteker Orang/Kali 2.500.000

98. Jasa Tenaga Fasilitator Lapangan Bidang Orang/Kali 2.500.000


Pengairan
99. Jasa Tenaga Ahli SDM Kebudayaan dan Orang/Kali 2.500.000
Pariwisata
100. Jasa Tenaga Pengembangan Teknologi Informasi Orang/Kali 2.500.000
101. Jasa Tenaga Kesehatan – Pendidikan dan Orang/Kali 1.150.000
Pelatihan
BELANJA JASA TENAGA ADMINISTRASI KANTOR/TEKNIS KEGIATAN, JASA TENAGA
KEBERSIHAN KANTOR, JASA TENAGA KEAMANAN, JASA OPERATOR KOMPUTER DAN
JASA PENGEMUDI

102. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran Orang/Kali 750.000


sebesar sampai dengan 1 milyar
103. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 800.000
Rp. 1 milyar sampai dengan Rp. 1,5 milyar
104. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.000.000
Rp. 1,5 milyar sampai dengan Rp. 2,5 milyar
105. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.100.000
Rp. 2,5 milyar sampai dengan Rp. 3,5 milyar
106. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.200.000
Rp. 3,5 milyar sampai dengan Rp. 4,5 milyar
107. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.250.000
Rp. 4,5 milyar sampai dengan Rp. 5,5 milyar
108. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.300.000
Rp. 5,5 milyar sampai dengan Rp. 7,5 milyar
109. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.500.000
Rp. 7,5 milyar sampai dengan Rp. 10 milyar
110. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.600.000
Rp. 10 milyar sampai dengan Rp. 12,5 milyar
111. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.700.000
Rp. 12,5 milyar sampai dengan Rp. 15 milyar
112. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.750.000
Rp. 15 milyar sampai dengan Rp. 17,5 milyar
113. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.800.000
Rp. 17,5 milyar sampai dengan Rp. 20 milyar
114. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.850.000
Rp. 20 milyar sampai dengan Rp. 22,5 milyar
~ 32 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
115. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 1.900.000
Rp. 22,5 milyar sampai dengan Rp. 25 milyar
116. Bagi SKPD yang mengelola pagu anggaran di atas Orang/Kali 2.000.000
Rp. 25 milyar
HONORARIUM/UPAH/JASA LAINNYA
117. Upah Pekerja Orang/hari 80.000
118. Jasa Juri Perlombaan bakat dan minat siswa Orang / Kegiatan 300.000
119. Jasa Ketua RT/RW Orang/bulan 200.000
120. Jasa untuk Modin Orang/bulan 500.000
121. Jasa Konsultansi Fasilitasi Pendampingan Paket 49.000.000
Penyusunan Dokumen Layanan Lumpur Tinja
Terjadwal
122. Jasa Konsultansi Kajian Lingkungan Hidup Paket 50.000.000
Strategis (KLHS)
123. Jasa Konsultansi Pendampingan Penyusunan Paket 25.000.000
Penetapan Status BMD
124. Jasa Konsultansi Pendampingan Review Paket 50.000.000
Dokumen Strategi Sanitasi Kabupaten
125. Jasa Konsultansi Penyusunan Roadmap Paket 78.000.000
Pengembangan Pendapatan Daerah
126. Jasa Konsultansi Rencana Rinci Tata Ruang Paket 100.000.000
(RRTR)
127. Jasa Konsultansi RTRW Paket 500.000.000
128. Jasa Konsultansi Sistem Informasi Penataan Paket 50.000.000
Ruang (SIPERWIRO)
129. Jasa Konsultasi Pendampingan PPDB Online Paket 50.000.000
130. Jasa Konsultasi Penelitian Appraisal Paket 70.000.000
Penghapusan BMD
131. Jasa Pemeliharaan Peralatan Jaringan Sistem Paket 100.000.000
Informasi Keuangan Daerah
132. Jasa Penyusunan Naskah Akademis Paket 100.000.000
133. Jasa Penyusunan RAPERDA Paket 100.000.000
134. Jasa Penyusunan standar operasional pelayanan Paket 85.000.000
PDRD
135. Jasa Perawatan Kesehatan dan Kebugaran Semester 125.000.000
(Khusus Pimpinan Daerah)
136. Jasa Verifikasi Piutang Pajak Daerah Orang / Titik 25.000

137. Honorarium Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Orang / Bulan 30.000.000


(FORKOPIMDA)
138. Honorarium Penangggungjawab Sekretariat Orang / Bulan 20.000.000
Forum Komunikasi Pimpinan Daerah
139. Honorarium Narasumber Mubaligh/Penceramah Paket 30.000.000
agama Kelas Nasional
140. Honorarium Narasumber Mubaligh/Penceramah Paket 20.000.000
agama Kelas Provinsi
141. Honorarium Narasumber Mubaligh/Penceramah Paket 10.000.000
agama Kelas Pembantu Gubemur
142. Honorarium Narasumber Mubaligh/Penceramah Paket 5.000.000
agama Kelas Kabupaten
143. Honorarium Narasumber Mubaligh/Penceramah Paket 2.500.000
agama Kelas Lokal
144. Honorarium Non PNS Instruktur/Pelatih/Asesor/ Orang/Jam 250.000
~ 33 ~

BIAYA
NO URAIAN SATUAN
(Rp)
Tenaga Ahli Untuk Pengajar yang berasal dari
dalam SKPD
145. Honorarium Non PNS Instruktur/Pelatih/Asesor/ Orang/Jam 300.000
Tenaga Ahli Untuk Pengajar yang berasal dari
luar SKPD
146. Honorarium Non PNS Instruktur/Pelatih/Asesor/ Orang/Kegiatan 400.000
Tenaga Ahli Untuk Pengajar yang berasal dari
Tenaga Ahli (Unit Pelaksana Sertifikasi)
147. Honorarium Pemegang Kekuasaan Keuangan dan Orang / Bulan 65.000.000
Barang Daerah
148. Honorarium Wakil Pemegang Kekuasaan Orang / Bulan 43.000.000
Keuangan dan Barang Daerah
149. Honorarium Tim Peningkatan Mutu Dinas Rupiah 450.000
Kesehatan Juknis DAK Kesehatan
150. Pakaian Kerja Lapangan KDH-WKDH Bahan dan Paket 3.000.000
Ongkos Jahit
151. Premi Asuransi Kecelakaan (Pengunjung tempat Orang 250
wisata)
152. Premi BPJS Kesehatan Bagi Tenaga Promotor Orang / Bulan 76.533
Kesehatan
153. Premi BPJS Kesehatan Bagi Tenaga Kesehatan Orang / Bulan 140.000
Tipe 1
154. Premi BPJS Kesehatan Bagi Tenaga Kesehatan Orang / Bulan 160.000
Tipe 2
155. Premi BPJS Ketenagakerjaan Bagi Tenaga Orang / Bulan 10.715
Kesehatan Tipe 1
156. Premi BPJS Ketenagakerjaan Bagi Tenaga Orang / Bulan 18.900
Kesehatan Tipe 2
157. Premi BPJS Ketenagakerjaan Bagi Tenaga Orang / Bulan 21.600
Kesehatan Tipe 3
158. Premi BPJS Ketenagakerjaan Bagi Tenaga Orang / Bulan 13.500
Kesehatan Tipe 4
159. Premi BPJS Ketenagakerjaan Bagi Tenaga Orang / Bulan 10.322
Kesehatan Tipe 5
160. Premi BPJS untuk Kepala Desa Orang / Bulan 176.800
161. Premi BPJS untuk Perangkat Desa Orang / Bulan 89.900
162. Premi BPJS untuk Sekretaris Desa Orang / Bulan 104.800
163. Premi BPJS untuk Staf Desa Orang / Bulan 85.900
164. Premi Kesehatan PBID Bulan 1.289.659.062
165. Biaya Rapid Test Orang / Kali 150.000
166. Sewa kereta Hias paket 30.000.000
167. Sewa Mobil Hias paket 40.000.000
10. SATUAN BIAYA TRANSPORT KEGIATAN.
1. Nilai tertinggi transport kegiatan sebesar Rp100.000,00 (seratus ribu
rupiah) per hari.
2. Penganggaran transport kegiatan pada rekening belanja perjalanan
dinas.
3. Transport kegiatan dapat diberikan kepada pegawai yang melakukan
kegiatan/pekerjaan bersifat insidentil dengan ketentuan masih dalam
batas wilayah Kabupaten Ponorogo.
~ 34 ~

4. Lampiran pertanggungjawaban transport kegiatan terdiri dari daftar


hadir, tanda terima dan surat tugas yang telah ditandatangani oleh
pejabat yang berwenang.
5. Dalam hal bukti pengeluaran tidak diperoleh karena tugasnya bersifat
keliling seperti survei atau monitoring, pertanggungjawaban transport
kegiatan dalam kabupaten dapat menggunakan daftar pengeluaran riil
yang ditandatangani PPTK kegiatan tersebut.
6. Transport kegiatan tidak dapat diberikan apabila sudah mendapatkan
uang harian dari perjalanan dinas.

Pengertian Istilah:
a) OJ : Orang/Jam
b) OH : Orang/Hari
c) OB : Orang/Bulan
d) OT : Orang/Tahun
e) OP : Orang/Paket
f) OK : Orang/Kegiatan
g) OR : Orang/Responden
h) Oter : Orang/Terbitan
i) OJP : Orang/Jam Pelajaran

BUPATI PONOROGO

H. SUGIRI SANCOKO

Anda mungkin juga menyukai