Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH Jalan Perwira No. 15 Telp. (0517) 42489 Faks (0517) 42365 BARABAI PENGUMUMAN NOMOR : 810/629 /BKPSDMD/2022 TENTANG PENYESUAIAN JADWAL PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL TENAGA KESEHATAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH TAHUN ANGGARAN 2022 1. Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara, Nomor 38310/B- KS.04.01/SD/K/2022, Tanggal 15 November 2022, Perihal Penyesuaian Jadwal Pelaksanaan Seleksi Penerimaan PPPK Tenaga Kesehatan 2022 (lihat pada lampiran). 2. Perpanjangan Waktu Pendaftaran Seleksi yang semula 3 s.d 18 November 2022 MENJADI 3 s.d 22 NOVEMBER 2022, 3. apabila terdapat perubahan jadwal tahapan seleksi akan diumumkan melalui website hips: //eses media lainnya. go.id dan hitps://bkpsdmd.hulusungaitengahkab.go.id _serta Diserahkan secara langsung di Loket Penerimaan Berkas PPPK BKPSDMD Kab. HST segera setelah menyelesaikan pendaftaran online. Penyerahan berkas pada Loket Penerimaan Berkas PPPK hanya sampai 22 November 2022, pada jam yang ditentukan : Senin s.d Kamis : 08.30 s/d 12.00 wita Jum’at 1 08.00 s/d 11.00 wita Sabtu s.d Minggu: 09.00 s/d 12.00 wita Demikian untuk diketahui dan mendapat perhatian sebagaimana mestinya. Dikeluarkan di: Barabai pada tanggal —: 46 November 2022 i BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA Jalan Mayor Jenderal Sutoyo Nomor 12 Cililtan, Kramat Jati, Jakarta Timur 13640 Telepon (021) 8093008; Faksimile (021) 8090421 Laman: www.bkn.go.\d;| Pos-el: humas@bkn.go.id Nomor : 38310/B-KS.04.01/SD/K/2022 Jakarta, 15 November 2022 Sifat enting Hal : Penyesuaian Jadwal Pelaksanaan Seleksi Penerimaan PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2022 Yth. 1. Pejabat Pembina Kepegawaian Kementerian/Lembaga 2. Pejabat Pembina Kepegawaian Instansi Daerah di Tempat Dalam rangka memberikan kesempatan yang lebih Iuas kepada calon peserta seleksi penerimaan PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2022, bersama ini kami sampaikan penyesuaian jadwal tahapan pelaksanaan seleksi Tenaga Kesehatan Tahun 2022 sebagaimana terlampir. Dengan adanya surat ini, maka surat Plt. Kepala BKN Nomor: 36563/B-KS.04.01/SD/K/2022 tanggal 3 November 2022 dinyatakan dilakukan penyesuaian. Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu, kami sampaikan terima kasih Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara, Bena nana wersana Tembusan: . Menteri PAN RB (sebagai laporan); . Sekretaris Kementerian PAN RB; . Deputi Bidang SDM Aparatur Kementerian PAN RB; . Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan; . Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan; 6. Kepala Kantor Regional | s.d XIV BKN.

Anda mungkin juga menyukai