Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KOTA KUPANG DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Jalan S. K. Lerik Kota Baru, Kelapa Lima Narahubung: 0812-3398-5055 ‘Laman: www pendidikan.kupangkota.go.id., Posel:diknas2460'@ gmail.com: siknas2460@yahoo co id dan pendidikan@kupangkota go.id Gerbang Pesan Singkat : 08113835552 20 Desember 2022 Yth. 1. Kepala SMP Negeri/Swasta 2. Kepala SD Negeri/Inpres dan Swasta Se - Kota Kupang Masing-masing Di- Tempat. Sesuai hal surat di atas maka Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan mengundang Bapak/Ibu Kepala_ SMP Negeri/Swasta dan SD Negeri/Inpres dan Swasta untuk hadir dalam rapat yang sedianya akan dilaksanakan pada : Hari/tanggal _: Selasa, 20 Desember 2022 Tempat : Aula Lantai 2 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Kupang Jadwal - Pukul 08.00 Wita - 10.00 Wita : Jenjang SMP Semua Kecamatan . Pukul 10.30 Wita - 12.30 Wita : Jenjang SD Kec. Maulafa dan Kee. Alak 3. Pukul 13.00 Wita - 15.00 Wita : Jenjang SD Kec. Kota Raja dan Kec. Kota Lama 4. Pukul 15.30 Wita- 17.30 Wita : Jenjang SD Kec. Oebobo dan Kee. Kelapa Lima XN Data yang dibawa : 1, Jumlah guru menurut mata pelajaran baik guru ASN dan guru Honor (keadaan Bulan Desember 2022). 2. Jumlah guru yang lulus P3K (Lulus keluar dan Lulus masuk menurut mata pelajaran). 3. Data/jumlah kekurangan dan kelebihan guru menurut mata pelajaran (jenjang SMP) 4. Data/jumlah kekurangan dan kelebihan guru menurut mata pelajaran dan guru kelas (jenjang sD) Mengingat rapat tersebut sangat penting maka Kepala Sekolah Wajib hadir tanpa diwakili dengan membawa data yang di minta. Demikian Undangan kami, atas perhatian dan kerjasama bapak/ibu disampaikan terima kasih. Eirias Cs \}Drs/Dumuliahi Djami, M.Si NIP..19670909 199702 1 002

Anda mungkin juga menyukai