Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

REKTOR UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR


Nomor: 085/K.13/IIIa/KR-KA/UIKA/2019

Tentang

KALENDER AKADEMIK
UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR
TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Bismillaahirrahmaanirrahiim

REKTOR UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR

Menimbang : a. bahwa untuk keperluan tertib penyelenggaraan pendidikan di


lingkungan Universitas Ibn Khaldun Bogor, perlu diterbitkan
kalender akademik;
b. bahwa Kalender Akademik Universitas Ibn Khaldun Bogor
Tahun Akademik 2019/2020, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Rektor.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional;
2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan
Tinggi;
3. Peraturan Pemerintah RI Nomor 04 tahun 2014 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan
Tinggi;
4. Keputusan Pengurus YPIKA Nomor: 29/KPTS/PENG-
YPIKA/2015 tanggal 30 September 2015, tentang Perubahan dan
Penyempurnaan Statuta Universitas Ibn Khaldun Bogor Tahun
2012;
5. Keputusan Pengurus YPIKA Nomor: 35/KPTS/PENG-
YPIKA/2016 tanggal 28 Juni 2016, tentang Pemberhentian
Rektor Universitas Ibn Khaldun Bogor Masa Bhakti 2012-2016
dan Pengangkatan Rektor Universitas Ibn Khaldun Bogor Masa
Bakti 2016-2020;
6. Keputusan Rektor Universitas Ibn Khaldun Bogor
No. 128a/K.13/IIIa/KR-BPA/UIKA/2018 tanggal 19 Nopember
2018, tentang Buku Pedoman Akademik Universitas Ibn
Khaldun Bogor.

Memperhatikan : Hasil Rapat Pimpinan Universitas Ibn Khaldun Bogor pada hari
Jum’at tanggal 28 Juni 2019.

MEMUTUSKAN

Dengan bertawakkal kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala

Menetapkan :
KESATU : Memberlakukan Kalender Akademik Universitas Ibn Khaldun Bogor
Tahun Akademik 2019/2020, sebagaimana tertuang dalam lampiran
keputusan ini.

KEDUA : Kalender akademik ini digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan


pendidikan di lingkungan Universitas Ibn Khaldun Bogor pada Tahun
Akademik 2019/2020.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan


apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan, maka akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bogor
Pada tanggal : 12 Agustus 2019 M
11 Dzulhijjah 1440 H

Rektor,

Dr. H. E. Bahruddin, M.Ag.


NIK. 410 100 039
Salinan Keputusan ini
disampaikan kepada Yth:
1. Ketua Pengurus YPIKA Bogor
2. Para Wakil Rektor UIKA Bogor
3. Para Dekan Fakultas di lingkungan UIKA Bogor
4. Direktur Sekolah Pascasarjana UIKA Bogor
5. Kepala LPPM UIKA Bogor
6. Ketua LPM UIKA Bogor
7. Para Kepala Biro UIKA Bogor
8. Koordinator Pusat Kajian Islam
9. Kepala ASPIKA UIKA Bogor
10. Kabag Administrasi Unit Perpustakaan UIKA Bogor
11. UKSI UIKA Bogor
12. Humas UIKA Bogor
13. Arsip
Nomor : 085/K.13/IIIa/KR-KA/UIKA/2019
Tentang : Tentang Kalender Akademik Universitas Ibn Khaldun Bogor
Tahun Akademik 2019/2020
KALENDER AKADEMIK
UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR
TAHUN AKADEMIK 2019/2020
I. ALIH TAHUN AKADEMIK 2018/2019 TANGGAL
1. Penerimaan Mahasiswa Baru TA. 2019/2020 1 Februari - 31 Agustus 2019
Penerimaan Mahasiswa Baru Alih Jenjang 1 Februari - 30 April 2019
2. (Melanjutkan/Pindahan)
(khusus Sekolah Pascasarjana)
3. Libur Hari Raya Idul Fitri 1440 H 30 Mei - 09 Juni 2019
4. Input data Feeder 2018-2 13 - 17 Agustus 2019
5. Kuliah Kerja Nyata (KKN) UIKA / Pengabdian pada Masyarakat 29 Juli - 5 September 2019
6. Laporan Kinerja Fakultas TA. 2018/2019 24 Agustus 2019
7. Laporan Kinerja Universitas TA. 2018/2019 31 Agustus 2019

II. SEMESTER GANJIL TANGGAL


1. Herregistrasi & Pembayaran Administrasi Keuangan 1 Februari - 7 September 2019
Mahasiswa Baru/Pindahan
2. Herregistrasi, Pembayaran UPM, dan SPP Mahasiswa Lama 16 Juli - 14 September 2019
3. Bimbingan Akademik Mahasiswa Baru & Pengisian FRS Online 09 -14 September 2019
4. Bimbingan Akademik, Pengisian FRS Online Mahasiswa Lama 2 - 14 September 2019
5. Pelaksanaan Ta’aruf Mahasiswa Baru 13 - 15 September 2019
6. Awal Perkuliahan Semester Ganjil 16 September 2019
7. Pembayaran SKS dan Biaya UAS 16 September - 26 Oktober 2019
8. Batas Akhir Ujian Sidang Skripsi Semester Ganjil Tahap I 19 September 2019
9. Batas Akhir Pendaftaran Wisuda Tahap II 4 Oktober 2019
10. Wisuda Tahap I (ke-69) 9 Oktober 2019
11. Pengisian dan Pelaporan FRS ke Feeder 28 Oktober - 2 November 2019
12. Ujian Tengah Semester (UTS) Ganjil 4 - 16 November 2019
13. Batas Akhir Ujian Sidang Skripsi Semester Ganjil Tahap II 16 November 2019
14. Batas Akhir Pendaftaran Wisuda Tahap I 13 Desember 2019
15. Wisuda Tahap II (ke-70) 18 Desember 2019
16. Akhir Perkuliahan Semester Ganjil 4 Januari 2020
17. Minggu Tenang & Pendaftaran Ujian Akhir Semester (UAS) 6 - 11 Januari 2020
18. Ujian Akhir Semester (UAS) Ganjil 13 - 25 Januari 2020
19. Pengumuman Hasil Ujian Akhir Semester 27 Januari - 1 Februari 2020
20. Penerbitan Kartu Hasil Studi (KHS) 3 - 8 Februari 2020
21. Input data nilai 2019-1 di Feeder 10 - 22 Februari 2020

III. SEMESTER GENAP TANGGAL


1. Pembayaran SPP 10 -15 Februari 2020
2. Bimbingan Akademik, Pengisian FRS Online 17 - 22 Februari 2020
3. Awal Perkuliahan Semester Genap 24 Februari 2020
4. Pembayaran SKS dan Biaya UAS 17 Februari - 28 Maret 2020
5. Batas Akhir Ujian Sidang Skripsi Semester Genap 11 Maret 2020
6. Pengisian dan Pelaporan FRS ke Feeder 30 Maret 2020
7. Batas Akhir Pendaftaran Wisuda Tahap III 2 April 2020
8. Wisuda Tahap III (ke-71) 15 April 2020
9. Ujian Tengah Semester (UTS) Genap 13 - 25 April 2020
10. Libur Idul Fitri 1441 H 18 Mei - 2 Juni 2020
11. Akhir Perkuliahan Semester Genap 27 Juni 2020
12. Milad UIKA ke-59 Juni - Juli 2020
13. Minggu Tenang & Pendaftaran Ujian Akhir Semester 6 - 11 Juli 2020
14. Ujian Akhir Semester (UAS) Genap 13 - 25 Juli 2020
15. Pengumuman Hasil Ujian Akhir Semester 27 Juli – 1 Agustus 2020
16. Penerbitan Kartu Hasil Studi (KHS) 3 - 8 Agustus 2020
17. Input data nilai 2019-2 di Feeder 10 - 15 Agustus 2020


IV. SEMINAR AKADEMIK TARAF INTERNASIONAL TANGGAL
1. Sekolah Pascasarjana Februari – Oktober 2020

2. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan September - Oktober 2020

3. Fakultas Agama Islam Februari - Oktober 2020

V. SEMINAR AKADEMIK TARAF NASIONAL TANGGAL


1. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Januari - Agustus 2020
2. Fakultas Hukum Juni - Juli 2020
3. Fakultas Ekonomi dan Bisnis April 2020
4. Fakultas Agama Islam Januari - Agustus 2020
5. Fakultas Teknik dan Sains Februari - Maret 2020
6. Fakultas Ilmu Kesehatan November - Desember 2020

AGENDA PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA


VI. TANGGAL
MASYARAKAT
1. Pengumuman Proposal Juni 2020
2. Seminar Proposal Juni 2020
3. Penetapan Proposal Juni 2020
4. Pelaksanaan Penelitian Juli - September 2020
5. Evaluasi Penelitian Oktober 2020
6. Pelaporan Penelitian Oktober 2020
7. Publikasi November 2020

Bogor, 12 Agustus 2019 M


11 Dzulhijjah 1440 H
Rektor,

Dr. H. E. Bahruddin, M.Ag.


NIK. 410 100 039

Anda mungkin juga menyukai