Anda di halaman 1dari 13

i

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

‫السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته‬

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT yang senantiasa memberikan Rahmat, Taufik,
serta Hidayah kepada kita semua. Shalawat dan Salam senantiasa tercurah kepada Nabi
Muhammad SAW beserta keluarga, para sahabat, dan umatnya hingga akhir zaman.
Dengan terlaksananya acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H/Tahun
2022, kami dari Panitia Mengucapkan terimakasih atas bantuan baik secara materil dan non
materil kepada warga yang telah melancarkan pelaksanaan acara Maulid tersebut. Hasil
pelaksanaan tersebut kami uraikan sebagaimana yang terlanmpir.
Demikian dari kami. Besar harapan kami agar Bapak dan Ibu memaklumi apabila ada
kekurangan selama kegiatan berlangsung. Semoga Allah SWT selalu memudahkan setiap
langkah kita dalam menuju kebaikan. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

‫َوالس ََّال ُم َعلَ ْي ُك ْم َو َرحْ َمةُ ه‬


ُ‫ّٰللاِ َوبَ َركَاتُه‬
Hormat Kami,
Mengetahui,

Sekretaris,

IRFANSYAH, SP

Ketua RT. 10 Bendahara,

HERI K CHOIRAWAN KHAIRULLAH

ii
DAFTAR ISI

1. Latar Belakang …………………………………………………………………………………………………………………. 1


2. Nama Kegiatan …………………………………………………………………………………………………………………. 1
3. Tema Kegiatan …………………………………………………………………………………………………………………. 1
4. Tujuan Kegiatan …………………………………………………………………………………………………………………. 1
5. Waktu da Tempat …………………………………………………………………………………………………………………. 2
6. Hasil Kegiatan …………………………………………………………………………………………………………………. 2
7. Susunan Kepanitiaan ……….……………………………………………………………………………………………………. 2
8. Rincian Anggarann …………………………………………………………………………………………………………………. 2
9. Nota/Bukti Pembayaran ……………………………………………………………………………………………………. 2
10. Dokumentasi …………………………………………………………………………………………………………………. 2
11. Hambatan ……………………………………………………………………………………………………………………………… 2
12. Penutup ……………………………………………………………………………………………………………………………… 2
13. Lampiran-Lampiran

iii
I. Latar Belakang
Nabi Muhammad adalah nabi terakhir yang selalu menjadi panutan yang tak akan pernah ada yang
mengingkari kebenarannya. Beliaulah yang menuntun seluruh umat manusia menuju jalan yang terang
benderang yang selalu disinari dengan cahaya islam. Dengan perjuangan beliau umat manusia bangkit
dari zaman jahiliyah menuju zaman yang terang dengan cahaya islam. Karena beliau jugalah seluruh
manusia yang ada di bumi ini selamat dari kehancuran serta dengan kelahiran nabi akhir zaman ini
terciptalah aturan-aturan islam yang penuh dengan keharmonisan, persaudaraan, dan keseimbangan
dengan terhapusnya perselisihan, pertikaian, dan peperangan.
Betapa luar biasa jasa Nabi Muhammad saw kepada seluruh umat manusia yang ada di dunia ini.
Maka sudah sepantasnya kita sebagai umatnya untuk selalu mengenangnya dan berusaha sekuat tenaga
untuk mengamalkan apa yang telah diajarkan oleh beliau. Karena apa yang telah dikatakan, dilakukan,
dan ditetapkan oleh beliau telah menjadi sumber dasar segala hukum islam setelah Al Qur’an yang sudah
tidak diragukan kebenarannya. Karena dengan selalu mengikuti apa yang telah diajarkan kepada kita
maka kita akan diakui sebagai umat beliau kelak di Hari Kiamat.
Salah satu cara untuk menunjukkan kecintaaan kita kepada Nabi Besar Muhammad saw adalah
dengan selalu mengenang hari kelahiran beliau. Maulid Nabi Muhammad merupakan bentuk
penghargaan yang sangat besar kepada beliau dan kita harus bangga memiliki hari besar ini. Maulid Nabi
yang diadakan setiap tanggal 12 Rabi’ul Awwal tidak hanya dirayakan dengan hura-hura saja, tetapi
momen ini harus dijadikan sebagai media untuk meningkatkan kecintaan muslim kepada Nabi
Muhammad saw. Serta juga sebagai ajang untuk meningkatkan prestasi dan potensi umat islam yang
akhirnya dapat menjadi umat yang kuat. Kuat yang tidak hanya berarti fisik saja, tetapi kuat dalam artian
yang sangat luas yaitu kuat pengetahuannya, wawasan keilmuannya, ekomoninya, dan semua aspek
dalam kehidupan sehari-hari.
Salah satunya melalui Kegiatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1444 H / 2022 M yang
merupakan agenda Perumahan Linda Regency 10 RT. 10 Desa Maburai Kecamatan Murung Pudak
Kabupaten Tabalong, maka dari itu kami ingin mengadakan kegiatan Maulid Nabi Besar Muhammad
SAW 1444 H / 2022 M demi membangun Silaturahmi antar angkatan dan memperingati hari lahir Nabi
Muhammad SAW.

II. Nama Kegiatan

Nama Kegiatan ini adalah “MAULID NABI BESAR MUHAMMAD SAW 1444 H/2022
M Perumahan Linda Regency 10 RT. 10 Desa Maburai Kecamatan Murung Pudak Kabupaten Tabalong.

III. Tema Kegiatan

Adapun tema dari kegiatan ini ialah “Tauladan Rasullah SAW Dalam Kehidupan Beretetangga
dan Bermasyarakat”.

IV. Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini ialah :


1. Memperingati hari lahir Nabi Muhammad Saw
2. Menjalin silaturahmi warga

1
V. Waktu Dan Tempat
Hari/Tanggal : Sabtu, 22 Oktober 2022
Waktu : 20:00 WITA s/d Selesai
Tempat : Linda Regency 10 RT 10 Perempatan Blok F dan H

VI. Hasil Kegiatan


Acara berjalan dengan lancar yang di hadiri oleh warga Perumahan Linda Regency 10
RT. dan Para Tamu Undangan Perumahan Lain yang di isi dengan Syair Habsy oleh Nurul Fattah
dan ceramah agama oleh Ustadz H. Fahmi Ansahari, LC dengan Tema Tauladan Rasullah
SAW Dalam Kehidupan Beretetangga dan Bermasyarakat.

VII. Susunan Kepanitiaan


(terlampir I)
VIII. Rincian Anggaran
(terlampir II dan III)
IX. Nota/Bukti Pembayaran
(terlampir V)
X. Dokumentasi
(terlampiIV)
XI. Hambatan
Hambatan dalam memperingati acara Maulid adalah terlalu singkatnya waktu perencanaan
dengan pelaksanaan.
XII. Penutup
Laporan pertanggung jawaban ini disusun didasari oleh semangat memperingati Maulid Nabi
SAW mewujudkan dan menumbuh kecintaan kita kepada Nabi Muhammad SAW khususnya umat islam
serta menjalin silaturahmi warga Linda Regency 10 RT 10. Untuk hal tersebut, kami mengucapkan
terima kasih atas dukungan seluruh pihak atas terlaksananya peringatan Maulid Nabi SAW.
Demikian Laporan Pertanggung Jawaban ini kami sampaikan atas perhatian dan bantuannya kami
ucapkan Terima kasih.

2
LAMPIRAN I

SUSUNAN KEPANITIAN
ACARA MAULID NABI MUHAMMAD SAW
PERUMAHAN LINDA REGENCY 10 RT 10 MABURAI

1. KETUA RT.(PENANGGUNG JAWAB) : HERI K CHOIRAWAN


2. PENASEHAT :
1. MACHRIN
2. ADI

3. KETUA PANITIA : H. MUHAMMAD SOFWAT HADI, SE


4. SEKRETARIS : IRFANSYAH, SP
5. BENDAHARA : KHAIRULLAH

6. BIDANG/SEKSI :
SEKSI TAMU :
1 RASYD
2 ADI IRAWAN
3 ABDUL RAHMAN
4 ADY RAMADHAN

7. SEKSI KEAMANAN :
1 UNTUY
2 EGA
3 CHANDRA
4 DILLAH

8. SEKSI PERLENGKAPAN DEKOR :


1 RIZKY
2 HASIAN SIMATUPANG
3 TAUFIK
4 ZARKASI

9. SEKSI KONSUMSI :
1 ANDY
2 NUCKY
3 AIDY RAHMAN
4 DWI

10. MC : AJAT

11. DOKUMENTASI :
1 MINO
2 IQBAL
3 ADI RAMADHAN

3
LAMPIRAN II
DANA IURANWARGA LINDA REGENCY 10 RT. 10 UNTUK
PERINGATAN MAULID TAHUN 2022

No BLOK JUMLAH RUMAH JUMLAH (RP)


/KELUARGA
1 D 9 475.000
2 E 17 1.000.000
3 F 14 735.000
4 G 19 975.000
5 H 10 500.000
6 J 21 1.225.000
7 K 16 760.000
8 L 23 1.150.000
9 M 19 950.000
10 P 3 150.000
11 Q 6 300.000
12 R 4 200.000
13 S 1 50.000
Total 162 8.470.000

4
LAMPIRAN III

Realisasi Belanja Perinagtan Maulid Nabi SAW 1444 H/Tahun 2022 M

No URAIAN BANYAKNYA SATUAN HARGA SATUAN JUMLAH


A. MENGISI ACARA : 2.250.000
1 Penceramah 1 Orang 750.000 750.000
2 Habsy (20 Orang) 1 Group 1.200.000 1.200.000
3 Qori 2 Orang 150.000 300.000
B. PERLENGKAPAN : 2.115.000
1 Spanduk (5 x 2) 1 Buah 315.000 315.000
Sewa Panggung (4 x 6) ,
2 1 Set 600.000 600.000
Tirai,Lampu dan Karpet
Sewa Tarup (4x6),
3 1 Set 1.200.000 1.200.000
Lampu dan Terpal
C. KONSUMSI : 3.095.000
1 Nasi Tamu 50 Kotak 20.000 1.000.000
2 Snack 300 Kotak 5.833 1.750.000
Snack Kue (nampan
3 1 Nampan 150.000 150.000
kecil)
4 Buah-Buahan 1 Paket 195.000 195.000
PERELENGKAPAN
D. 1.005.000
LAINNYA
1 Amplop 20 Lembar 500 10.000
2 Tisue Paseo 20 Buah 2.200 44.000
3 Plastik Gading 1 Pak 96.000 96.000
4 Plastik 8 x 5 4 Pak 3.000 12.000
5 Plastik Sampah 1 Pak 15.000 15.000
Permen Kopiku dan
6 1 Set 68.000 68.000
Yupi
7 Balon 1 Pak 120.000 120.000
8 Stik Balon 1 Pak 50.000 50.000
9 Mika Kue 1 Pak 20.000 20.000
10 Gorengan 1 Paket 50.000 50.000
11 Kotak Nasi 5 Pak 80.000 400.000
12 BBM 5 Liter 12.000 60.000
13 Konsumsi Pasang Tenda 1 60.000 60.000

Total 8.465.000

* Rumah Warga 162 kk


* Iuran Per Rumah Rp50.000
* Pendaptan Rp8.470.000
* Realisasi Rp8.465.000
Sisa Saldo Rp5.000

5
LAMPIRAN IV

SUMBANGAN

No URAIAN BANYAKNYA SATUAN HARGA JUMLAH


SATUAN
A. BARANG 1.440.000
1 Air Mineral botol 6 Dus 50.000 300.000
2 Air Mineral Gelas 22 Dus 20.000 440.000
3 Kue 1 Talam 1 Talam 250.000 250.000
4 Buah-Buahan 1 Paket 350.000 350.000
5 Kue Ketan 1 Buah 100.000 100.000
UANG (H.Sani) Rp.
B. 3.000.000 digunakan
735.000
untuk :
1 Minyak Wangi 1 Botol 120.000 120.000
2 Dupa 1 Buah 20.000 20.000
3 BBM 5 liter 12.000 60.000
4 Buah-Buahan 1 Paket 435.000 435.000
Jaga Keamanan
5 2 Orang 50.000 100.000
Kantor
C. Nasi 10.500.000
Nasi Kotak Warga (3
1 525 Kotak 20.000 10.500.000
bungkus)
Total 12.675.000

* Sisa Dana Sumbangan H.Sani Rp2.265.000

6
LAMPIRAN V

7
8
LAMPIRAN VI
DOKUMENTASI

9
10

Anda mungkin juga menyukai