Anda di halaman 1dari 5

Pembatasan menggunakan Where

1. Membatasi Baris menggunakan klausa Where


Select kolom1,kolom2,kolom-n from nama_table where kondisi;
select * from barang where stock=10;

2. Kondisi Pembandingan
select * from barang where harga <=25000;

3. Menggunakan kondisi between (berdasarkan suatu jangkauan/range nilai)


Select * from barang where stock between 5 AND 15;

4. Menggunakan kondisi IN
select * from barang where stock IN(8,10);

5. Menggunakan kondisi LIKE


Select nama_barang from barang where nama_barang LIKE 'm%';

Select nama_barang from barang where nama_barang LIKE '_o%';

6. Kondisi logika ➔ Menggunakan operator AND


Select * from barang where stock <=10 AND harga=25000;
7. Menggunakan operator OR
Select * from barang where stock <=10 OR harga=25000;

8. Menggunakan Operator NOT


Select nama_barang, stock from barang where stock NOT IN (5,10,15);

9. Aturan Presedensi (Urutan operasi operator)


Urutan operasi Operator
1 Semua Operator Perbandingan
2 NOT
3 AND
4 OR
select * from barang where harga=25000 OR harga=700000 AND stock<=15;

Gunakan tanda kurung untuk menunjukkan prioritas


select * from barang where (harga=25000 OR harga=700000) AND stock<=15;

10. Klausa Order By


Berfungsi untuk mengurutkan. Ada 2 tipe yaitu ASC(Urutan naik) dan DESC (Urutan
turun). Secara default jika tidak ditampilkan maka dianggap urutan naik
select nama_barang, stock from barang order by stock;

11. Pengurutan menurun


select nama_barang, stock from barang order by stock DESC;

12. Pengurutan dengan kolom alias


Select id_barang, nama_barang,harga, stock, stock*harga total_harga from
barang order by total_harga;

13. Pengurutan dengan banyak kolom


select * from barang order by harga, stock DESC;
LATIHAN
1. Buat query untuk menampilkan nama_barang dan harga dari barang yang
mempunyai harga lebih dari 280000

2. Buat query untuk menampilkan nama barang dan harga dari barang tersebut untuk
barang yang mempunyai stock=5

3. Tampilkan nama barang dan stock semua barang yang memiliki stock yang tidak
berada dalam range antara 10 sampai 15

4. Tampilkan nama_barang dan harga dari semua barang dengan harga 70000 dan
harga 25000 dalam urutan naik berdasarkan nama barang

5. Tampilkan nama barang dan harga yang memiliki harga lebih dari 700000 dan
memiliki stok 5 atau 8. Beri judul ‘barang’ dan ‘harga_barang’

6. Tampilkan nama dari semua nama barang yang mempunyai nama barang yang
mengandung karakter ‘d’
7. Tampilkan nama dari semua nama barang yang memiliki nama barang yang
mengandung karakter ‘Y’ pada huruf ketiga.

8. Tampilkan nama barang dan harga semua barang yang memiliki nama barang
yang mengandung 2 huruf ‘d’

9. Tampilkan nama barang dan harga dari semua barang yang memiliki stok 5 atau 8
dan harganya tidak sama dengan 2800000 atau 25000

10. Tampilkan nama barang , harga, harga diskon 5% dari harga asli kemudian beri
nama ‘diskon5%’ dari semua barang. Urutkan berdasarkan hasil perhitungan
diskon;

11. Tampilkan nama barang, harga dan stok dari semua barang yang memiliki stok
8,10 dan 15. Ganti nama kolom harga menjadi ‘harga_barang’

12. Tampilkan id_customer, id_barang dan tanggal jual dari semua penjualan yang
mempunyai tanggal 23

Anda mungkin juga menyukai