Anda di halaman 1dari 3

FUNGSI AGREGAT

1. Penggunaan fungsi AVG dan SUM


AVG ➔ Mencari rata-rata
SUM ➔ Jumlah total sekumpulan data
select AVG(harga), SUM(harga) from barang;

2. Penggunaan fungsi MIN dan MAX


select MIN(harga), MAX(harga) from barang;

3. Penggunaan fungsi COUNT


Mencari jumlah baris dalam tabel
select COUNT(*) from barang;

4. Penggunaan keywoard DISTINCT


Distinct digunakan untuk menghilangkan data yang sama
Select COUNT(DISTINCT harga) from barang;

5. Penggunaan klausa GROUP BY


Mengelompokkan data dari kolom sebuah table dan jika terdapat beberapa table yang
sama hanya akan memunculkan 1 table
select id_barang,AVG(harga) from barang group by id_barang;

6. Mengelompokkan lebih dari satu kolom


a. Penggunaan klausa Group By(pengelompokkan) pada lebih dari satu kolom
select id_barang, nama_barang, SUM(stock) FROM barang GROUP BY
id_barang, nama_barang;

7. Penggunaan klausa HAVING


HAVING digunakan untuk memilah data dari baris yang dihasilkan GROUP BY atau
Select yang menghasilkan penggabungan. Jika Where digunakan untuk table maka
having untuk data di dalam table
select id_barang, MAX(harga) from barang GROUP BY id_barang HAVING
MAX(harga)>700000;
LATIHAN
1. Tampilkan nilai tertinggi, terendah, jumlah dan rata-rata harga dari seluruh
barang.Berijudul kolom MAKSIMUM MINIMUM TOTAL RATA2

2. Tampilkan nilai tertinggi, terendah, jumlah dan rata-rata harga pada tiap nama
barang yang ada. Beri judul kolom MAKSIMUM MINIMUM TOTAL RATA2 \

3. Cari perbedaan nilai maksimal stok dengan nilai minimal stok dan beri judul
PERBEDAAN

4. Tampilkan total jumlah penjualan pada tanggal 15 September 2021 dan beri judul
‘Total_Penjualan’

5. Tampilkan nama barang, stok, jumlah penjualan , jumlah sisa dari semua barang
yang ada berdasarkan stok dengan jumlah penjualan =0

Anda mungkin juga menyukai