Anda di halaman 1dari 17

BEDAH

MAKNA
AL FATIHAH.
arifrac.h x belajarbareng_bk Pertemuan 3
SUDAHKAH
MEMINTA PERTOLONGAN
HARI INI?

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫ْس َت ِع يُن‬‫َن‬ ‫َك‬ ‫َن‬
‫ِإَّياَك ْع ُبُد َو ِإَّيا‬
“HANYA KEPADA ENGKAULAH KAMI MENYEMBAH DAN HANYA
KEPADA ENGKAULAH KAMI MOHON PERTOLONGAN”
(QS. AL-FATIHAH:4)

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫ِإَّياَك‬
“HANYA KEPADA ENGKAU”

‫[ ِإَّياَك‬Iyaaka] Kedudukannya (dalam ilmu nahwu) sebagai maf’ul bih yang dimajukan,
Amilnya adalah ‫( َنْع ُبُد‬na’budu)”Kami menyembah”. Tujuan dikedepankan dari amilnya
untuk menghasilkan pembatasan makna, maka dari itu maknanya adalah: Kami tidak
menyembah kecuali hanya kepada Engkau. Maf’ul bih di sini dalam bentuk terpisah
dengan ‘amilnya karena tidak memungkinkan untuk disambung dengannya.

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫ْع ُبُد‬‫َن‬
“KAMI MENYEMBAH”

Maknanya adalah kami tunduk kepada-Mu dengan ketundukan yang


sempurna. Oleh karena itu, anda akan mendapati orang-orang yang
beriman meletakkan anggota badan yang paling mulia (yakni kepala) di
tempat yang setara dengan kaki sebagai bentuk ketundukan kepada Allah
‘Azza Wa Jalla, sujud di atas tanah, bahkan jidat pun menyapu debu, semua
itu dilakukan atas dasar ketundukan kepada Allah ‘Azza wa Jalla.

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫َن‬
‫َو ِإَّياَك ْس ِع يُن‬
‫َت‬
“DAN HANYA KEPADA ENGKAULAH KAMI MOHON
PERTOLONGAN”
Maknanya adalah kami tidak akan memohon pertolongan kecuali
hanya kepada Engkau dalam melaksanakan ibadah dan kegiatan
lainnya.

arifrac.h x belajarbareng_bk
al-Isti’anah artinya adalah meminta pertolongan,
dan Allah ‘Azza Wa Jalla mengumpulkan antara
ibadah dan isti’anah atau dengan tawakkal pada
beberapa ayat dalam al-Qur’an, karena ibadah
yang sempurna tidak akan terlaksana kecuali
dengan pertolongan Allah, bersandar, dan
bertawakkal kepada-Nya.
BAGAIMANA BISA DIKATAKAN HARUS
MEMURNIKAN ISTI’ANAH HANYA KEPADA ALLAH
PADAHAL DALAM AYAT LAINNYA ALLAH TA’ALA
BERFIRMAN:

‫ْق‬ ‫َّت‬ ‫ْل‬


‫ا ِب ِّر َو ال َو ى‬ ‫ىَل‬ ‫َو َتَع اَو ُنوا َع‬

“DAN TOLONG-MENOLONGLAH KAMU DALAM (MENGERJAKAN) KEBAJIKAN


DAN TAKWA”
(QS. AL-MAAIDAH:2)

arifrac.h x belajarbareng_bk
JAWABANNYA:
Meminta bantuan ada dua macam:
Pertama: Meminta bantuan dengan bersandar sepenuhnya,
maksudnya adalah anda tergantung pada Allah ‘Azza Wa Jalla dan
berlepas dari daya dan kekuatan anda. Yang seperti ini khusus
untuk Allah ‘Azza Wa Jalla.

Kedua: Meminta bantuan yang bermakna ikut serta dalam


pekerjaan yang hendak engkau kerjakan, yang seperti ini
dibolehkan selama orang yang dimintai bantuan masih hidup dan
mampu membantu, karena ini bukanlah ibadah.
arifrac.h x belajarbareng_bk
APAKAH MEMINTA BANTUAN
KEPADA MAKHLUK
DIBOLEHKAN DALAM KONDISI APAPUN?

arifrac.h x belajarbareng_bk
JAWABANNYA:
Tidak, Meminta bantuan kepada makhluk hanya dibolehkan saat orang
yang dibantu mampu membantu. Namun jika ia tidak mampu
membantumu, maka anda tidak diperbolehkan meminta bantuan
kepadanya, seperti meminta bantuan kepada penghuni kubur, hal ini
haram dilakukan, bahkan termasuk syirik akbar. Karena penghuni kubur
tidak dapat memenuhi kebutuhannya sendiri sedikit pun. Bagaimana
mungkin bisa menolongnya?!

arifrac.h x belajarbareng_bk
BOLEHKAN MEMINTA BANTUAN
KEPADA MANUSIA
PADA HAL YANG DIPERBOLEHKAN?

arifrac.h x belajarbareng_bk
JAWABANNYA:

Sebaiknya tidak meminta bantuan kecuali jika memang dibutuhkan atau jika ia
tahu bahwa yang dimintai bantuan dimudahkan untuk memenuhinya lalu
meminta bantuan agar mengantarkan rasa senang kepadanya. Dan hendaknya
yang dimintai bantuan bukan dalam perkara dosa dan melampaui batas untuk
tidak menerima permintaan itu.

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫ْل‬ ‫َن‬
‫اْه ِد ا الِّص َر اَط ا ُم ْس َت ِق يَم‬
“TUNJUKILAH KAMI JALAN YANG LURUS”
(QS. AL-FAATIHAH:5)

arifrac.h x belajarbareng_bk
‫َت‬ ‫ْل‬
‫الِّص َر اَط ا ُم ْس ِق يَم‬
,]ash-shirat[ ‫ الِّص َراَط‬Ada dua cara membaca pada kata

DENGAN HURUF SIN DENGAN HURUF SHAD


AS-SIRAAT ‫الِّس َر اط‬ ASH-SHIRATH ‫الِّص َر اَط‬

Yang dimaksud dengan shirat pada ayat ini adalah jalan, dan yang
dimaksud dengan petunjuk (pada ihdinashiraath) adalah hidayah
berupa petunjuk (kepada jalan yang lurus) dan hidayah berupa taufik
(meniti petunjuk jalan itu dengan mengamalkannya).
arifrac.h x belajarbareng_bk
‫َت‬ ‫ْل‬ ‫َن‬
‫اْه ِد ا الِّص َر اَط ا ُم ْس ِق يَم‬
hakikatnya anda telah meminta kepada Allah Ta’ala ilmu yang
bermanfaat, dan amalan saleh dan maksud ‫اْلُم ْس َت ِق يَم‬
[Al-Mustaqiim]“Yang lurus” adalah yang tidak belika-liku.

arifrac.h x belajarbareng_bk
AYAT
SELANJUTNYA
KITA
BAHAS
PEKAN
DEPAN
INSHAA ALLAH

Anda mungkin juga menyukai