Anda di halaman 1dari 2

Nomor : 376/TU.020/E.

1/01/2023 09 Januari 2023


Lampiran : 1 (satu) Eksemplar
Hal : Sosialisasi dan Workshop Aplikasi estatistik Perkebunan

Yang terhormat,
(lihat daftar terlampir)

Dalam rangka rangka mendukung data statistik komoditas perkebunan yang berkualitas,
sesuai Pedoman Pengelolaan Data Komoditas Perkebunan (PDKP) yang memenuhi
kriteria valid, handal, mutakhir, obyektif dan konsisten serta sesuai Pepres No. 39 Nomor
2019 tentang Satu Data Indonesia, harus memenuhi prinsip Standar Data, Memiliki
Metada, Memenuhi Kaidah Interoperabilitas Data dan Menggunakan Kode Referensi
dan/atau Data Induk.
Sehubungan dengan hal tersebut, untuk meningkatkan kapabilitas, kemampuan dan
kompetensi petugas statistik perkebunan, dengan ini kami mohon Saudara dapat
menugaskan petugas statistik (tidak dapat diwakilkan), untuk hadir pada :
Hari/tanggal : Rabu/18 Januari 2023
Waktu : 09:00 WIB – selesai
Tempat : Zoom
Meeting ID : 960 1936 5710
Password : Bun23
Acara : Sosialisasi dan Workshop Aplikasi eStatistik Perkebunan

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Sekretaris,

Heru Tri Widarto, S.Si, M.Sc.


NIP. 197204121999031004

Tembusan :
Direktur Jenderal Perkebunan
Lampiran I
Nomor : 376/TU.020/E.1/01/2023
Tanggal : 09 Januari 2023

Kepada Yth:

1. Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Aceh;


2. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Sumatera Utara;
3. Dinas Perkebunan Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Sumatera Barat;
4. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Riau;
5. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Kesehatan Hewan Provinsi Kep. Riau;
6. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Jambi;
7. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Sumatera Selatan;
8. Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung;
9. Kepala Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Bengkulu;
10. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Lampung;
11. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Barat;
12. Kepala Dinas Pertanian Provinsi Banten;
13. Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Jawa Tengah;
14. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan D.I. Yogyakarta;
15. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Timur;
16. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali;
17. Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Nusa Tenggara Barat;
18. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Nusa Tenggara Timur;
19. Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Kalimantan Barat;
20. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Tengah;
21. Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Kalimantan Selatan;
22. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur;
23. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Kalimantan Utara;
24. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Sulawesi Utara;
25. Kepala Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo;
26. Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah;
27. Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Sulawesi
Selatan;
28. Kepala Dinas Perkebunan dan Hortikultura Provinsi Sulawesi Tenggara;
29. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Sulawesi Barat;
30. Kepala Dinas Pertanian Provinsi Maluku;
31. Kepala Dinas Pertanian Provinsi Maluku Utara;
32. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Provinsi Papua;
33. Kepala Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Papua Barat.

Anda mungkin juga menyukai