Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB

UJIAN TERTULIS PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN


KABUPATEN KEPULAUAN SULA

1. Peserta hadir paling lambat 1 jam (satu jam) sebelum pelaksanaan ujian tertulis dimulai.
2. Peserta wajib melakukan registrasi sebelum memasuki ruangan ujian.
3. Peserta wajib membawa E-KTP dan Tanda Bukti Pendaftaran (diunduh dari SIAKBA)
4. Sebelum memasuki Ruangan Ujian, Pengawas Ujian melakukan pemeriksaaan Badan dan
Identitas Diri Peserta Ujian.
5. Peserta hanya diperbolehkan membawa E-KTP, Tanda Bukti Pendaftaran dan Alat
6. Panitia menyediakan tempat penyimpanan perlengkapan Peserta yang dilarang dibawa
7. Peserta menggunakan pakaian yang telah ditentukan, tidak diperkenankan memakai .
8. Selama ujian berlangsung, peserta dilarang :
- Bertanya/berbicara dengan sesama peserta ujian;
- Meninggalkan tempat ujian;
- Membuka browser selain aplikasi CAT KPU
9. Apabila dalam keadaan mendesak, peserta diperbolehkan meninggalkan tempat ujian
10. Dalam hal peserta ingin bertanya atau meninggalkan tempat ujian, Peserta dapat
mengangkat tangan.
11. Peserta yang telah selesai ujian dapat meninggalkan tempat ujian secara tertib.

TTD

PANITIA

Anda mungkin juga menyukai