Anda di halaman 1dari 2

SOAL SIMULASI US MATEMATIKA KELAS 6

INDIKATOR 11, 12 dan 13

A. 320 C C. 280 C
1. Bu Teti membeli 3 dus wafer. Setiap dus B. 30 C 0
D. 240 C
berisi 22 wafer. Banyak wafer seluruhnya 9. Sebuah pusat perbelanjaan dibangun
adalah.. dengan 20 lantai, 1 lantai pertama adalah
A. 25 C. 44 parkiran yang berada di bawah
B. 60 D. 66 permukaan tanah. Budi berada di
parkiran dan naik 5 lantai menggunakan
2. Pak Candra memiliki 36 lembar kertas lift. Di lantai berapakah Budi sekarang?
warna. Semua kertas warna dibagikan A. Lantai 1 C. lantai 3
kepada ketiga anaknya sama banyak. B. Lantai 2 D. lantai 4
Setiap anak menerima.... lembar kertas 10. Pada sebuah perlombaan memanah,
warna. terdapat beberapa aturan. Aturannya
A. 13 C. 12 adalah sebagai berikut:
B. 11 D. 10 Lingkaran hitam : 5
Lingkaran merah : 2
Lingkaran kuning : -1
3. Pada hari Minggu, ibu berbelanja ke
Lingkaran hijau : -3
pasar. Ia membeli 5 kg jeruk. 1 kg jeruk
berisi 15 buah. Jeruk tersebut akan
Budi membidik sebanyak 2 kali mengenai
dimasukkan pada 3 kantong plastik
lingkaran hitam, 1 kali lingkaran merah,
dengan isi sama banyak. Banyak jeruk
1 kali lingkaran kuning, dan 1 kali
tiap kantong plastik adalah...
lingkaran hijau. Skor yang Budi dapatkan
A. 15 C. 25
adalah ….
B. 45 D. 75
A. 12 C. 8
B. 10 D. 6
4. Pada musim panas, suhu di sebuah
negara adalah 25° celcius. Pada musim
11. Untuk membuat pagar sekolah
dingin, suhu turun sebesar 29° celcius.
dibutuhkan 10.000 batu bata. Saat ini
Suhu negara tersebut pada musim dingin
sekolah sudah memiliki 6.550 batu bata,
adalah..
berapa batu bata lagi yang sekolah
A. -4° C C. -5° C
butuhkan agar cukup untuk membuat
B. 3° C D. 4° C
pagar?
A. 3.650 C. 3.450
5. Suhu sebuah kota dua bulan lalu adalah B. 3.550 D. 3.350
-5° celcius. Kini suhunya naik 26° celcius. 12. Hasil dari operasi bilangan (-63) : (-7)
Suhu kota tersebut saat ini adalah …. adalah ….
A. 31° celcius C. 21° celcius a. -8 c. 8
B. -21° celcius D. -31° celcius. b. -9 d. 9

6. Menurut perkiraan cuaca, suhu di kota 13. Hasil operasi bilangan dari 7 x (-13)
Bandung adalah 29° C. Sedangkan, suhu adalah ….
di kota London -8° C. Selisih suhu dari a. -91 c. 20
kedua kota tersebut adalah …. b. -20 d. 91
A. -27° C C. -21° C 14. Destia pergi ke toko buku dan membeli
B. 21° C D. 37° C sejumlah peralatan disana. Ia membeli 7
buku dan 2 pulpen. Setelah dihitung-
7. Suhu mula – mula sebuah ruang hitung ia menghabiskan uang sebesar
penyimpanan ikan adalah – 50 C. Karena Rp36.000. Jika harga satuan buku
stok ikan sudah habis dan mesin adalah Rp4.000, maka harga satuan
pendingan ruangan dinonaktifkan maka pulpen adalah ...
suhu ruangan berubah menjadi 200 C. A. Rp3.500
Besar kenaikan suhunya adalah …. B. Rp4.000
A. 150 C C. 300 C C. Rp4.500
B. 25 C0
D. 350 C D. RP5.000
8. Suhu udara di luar ruangan adalah 280 15. Cika membeli 8 buku dan 12 pulpen,
C, sementara suhu di dalam kulkas harga 1 buku Rp3.000 dan harga 1
adalah –40C. Perbedaan suhu dikedua pulpen Rp2.500. Jika Cika hanya
tempat tersebut adalah …. membawa uang sebanyak Rp50.000,
maka jumlah kekurangan uang Cika
adalah ...
A. Rp4.000
B. Rp8.000
C. Rp12.000
D. Rp16.000

Anda mungkin juga menyukai