Anda di halaman 1dari 1

PEMBAHASAN HASIL MONITORING

No.Dokumen : 441/SOP/PKM-BN/ / /2017

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

Yenispa Kadir
PUSKESMAS
BONE NIP.197606061995122001

1. Pengertian
Pembahasan hasil monitoring adalah proses komunikasi dan sosialisasi
penyampaian hasil monitoring yang bertujuan mencari penyebab masalah dan
memberikan alternatif solusi yang diperlukan
2. Tujuan
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas dalam
melaksanakan pembahasan hasil monitoring.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor : 441/SK/PKM-BN/ / /2017
Tentang Monitoring Pengelolaan dan Pelaksanaan UKM Puskesmas.

4. Referensi Permenkes No 44 Tahun 2016 Tentang manajemen Puskesmas.

5. Prosedur 1. Petugas melakukan monitoring ketepatan jadwal, monitoing ketepatan


sasaran, monitoring petugas pelaksana, dan mengevaluasi hasil minitoring
2. Petugas merencanakan pertemuan dengan penanggung jawab upaya dan
Kepala Puskesmas
3. Kepala puskesmas, penanggung jawab upaya, pelaksana kegiatan
melaksanakan pertemuan membahas hasil monitoring
4. Penanggung jawab upaya melakukan RTL berdasarkan pertmemuan
pembahasan hasil monitoring
6. Unit Terkait  Penanggung Jawab UKM
 Pelaksana Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai