Anda di halaman 1dari 9
SALINAN BUPATI SANGGAU PROVINSI KALIMANTAN BARAT KEPUTUSAN BUPATI SANGGAU NOMOR 221 TAHUN 2017 TENTANG PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI KABUPATEN DAN TIM SEKRETARIAT Menimbang Mengingat DANA ALOKASI KHUSUS DAN TUGAS PEMBANTUAN TAHUN ANGGARAN 2017 BUPATI SANGGAU, :a. bahwa dalam rangka upaya meningkatkan koordinasi guna efektifitas tertib administrasi dan pertanggungjawaban pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan (TP) Tahun Anggaran 2017, dipandang perlu membentuk Tim cKoordinasi dan Tim Sekretariat; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, pembentukan Tim Koordinasi Kabupaten dan Tim Sekretariat Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan (TP) Tahun Anggaran 2017 perlu ditetapkan dengan Keputusan Bupati; : 1, Undang-Undang Nomor 27 Tahun 1959 tentang Penetapan Undang-undang Darurat Nomor 3 Tahun 1953 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9) sebagai Undang-undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72, Tambahan Lembaran Negara _ Republik Indonesia Nomor 1820}; 2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang - undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 3. Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan lembaran Negara Republic Indonesia Nomor 5587} sebagaimana telah beberapakali diubah, terakhir dengan Undang - Undang Nomor 9 tahun 2015 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); 4. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 137, Tambaban Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4575); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan © Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4816); 8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2008 tentang Pedoman Pembentukan Tim Koordinasi Penyelenggaraan Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan Provinsi dan Pembentukan Tim Koordinasi Penyelenggaraan ‘Tugas Pembantuan Kabupaten/Kota; 9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; Menetapkan KESATU KEDUA 10.Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau Nomor 11 Tahun 2016 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Dacrah Tahun Anggaran 2017; 11,Peraturan Bupati Sanggau Nomor 35 Tahun 2016 tentang Standar Biaya Umum Pemerintah Kabupaten Sanggau Tahun Anggaran 2017; 12.Peraturan Bupati Sanggau Nomor 57 Tahun 2016 tentang Kedudukan Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sanggau; 13.Peraturan Bupati Sanggau Nomor 87 Tahun 2016 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2017; MEMUTUSKAN: : Membentuk Tim Koordinasi Kabupaten dan Tim Sekretariat Dana Alokasi Khusus dan Tugas Pembantuan Tahun Anggaran 2017 dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Keputusan ini. : Tim Koordinasi dan Tim Sekretariat sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU bertugas : 1. Tim Koordinasi Kabupaten Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan mempunyai tugas : a. Mengkoordinasikan kegiatan Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan {TP} dalam hal perencanaan, pelaksanaan, yang terkait dengan aspek transparansi, partisipasi dan akuntabilitas pada masing- masing kegiatan Dana Alokasi Khsusus (DAK) dan Tugs Pembantuan (TP). 2. Tim Sekretariat Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan mempunyai tugas : a. Menyusun rencana kegiatan Tim Koordinasi Kabupaten terutama dalam perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pelaporan; KETIGA KEEMPAT KELIMA b. Menyusun jadwal monitoring dan evaluasi serta penyebarluasan informasi Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan (TP); c. Melaksanakan pengendalian, evaluasi atas pelaksanaan kegiatan Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Tugas Pembantuan (TP); dan d. Menyusun laporan kepada Bupati Sanggau untuk selanjutnya —dilaporkan kepada Gubernur Kalbar Up Kepala Bappeda Provinsi Kalbar. : Uraian tugas masing - masing Tim Koordinasi Kabupaten dan Tim Sekretariat Dana Alokasi Khusus dan Tugas Pembantuan Tahun Anggaran 2017 sebagaimana tercantum dalam lampiran II Keputusan ini. : Segala biaya yang timbul sebagai akibat dari pelaksanaan Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2017 khususnya Kegjatan Penunjang Kegiatan DAK dan TP. :Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Sanggau Pada tanggal 20 Maret 2017 BUPATI SANGGAU, ttd PAOLUS HADI Salinan sesuai dengan aalinya .GIAN HUKUM D: NIP. 19700223 1 9903 1 002 LAMPIRAN I KEPUTUSAN BUPATI SANGGAU NOMOR _ : 221 TAHUN 2017 TANGGAL : 20 MARET 2017 TENTANG : PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI KABUPATEN DAN TIM SEKRETARIAT DANA ALOKASI KHUSUS DAN TUGAS PEMBANTUAN TAHUN ANGGARAN 2017 "no. T Jabatan Pokok T Jabatan Dalam | | Tim | TIM KORDINASI KABUPATEN 1 | Bupati Sanggau Pengarah I 2 | Wakil Bupati Sanggau Pengarah I 3 | Sekretaris Daerah Kabupaten sanggau Penanggung jawab 4 |Kepala Bappeda Kabupaten Sanggau Ketua | 5 | Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Wakil Ketua | Kabupaten Sanggau 6 | Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Sekretaris | politik Kabupaten Sanggau | 7 | Staf Ahli Bupati Bidang Pembangunan Ekonomi dan Anggota Keuangan Kabupaten Sanggau 8 | Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan SDM Anggota Kabupaten Sanggau | 9 | Kepala BPKAD Kabupaten Sanggau Anggota 10 | Kepala KPPN Kabupaten Sanggau Anggota 11 | Kadis Ketahanan Pangan,Tanaman Pangan, Anggota Hortikultura dan Perikanan Kabupaten Sanggau 12 | Kadis Kesehatan Kabupaten Sanggau Anggota 13 | Kepala Dinas Peridagkop dan Usaha Mikro Kabupaten | Anggota Sanggau 14 | Kadis Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Anggota Sanggau 15 | Kadis Perumahan, Cipta Karya, Tata Ruang dan Anggota Pertanahan Kabupaten Sanggau 16 | Kadis Sosial, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan | Anggota | Anak dan KB Kabupaten Sanggau 17 | Kadis Perhubungan Kabupaten Sanggau Anggota 18 | Kadis Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Anggota Sanggau 19 | Kadis Dikbud Kabupaten Sanggau Anggota ‘TIM SEKRETARIAT : | 1 | Kabid Pengendalian, Bvaluasi dan Perencanaan Sekretaris | Bappeda Kabupaten Sanggau | 2 | Kasubbid Bvaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan | Anggota | Daerah Bappeda Kabupaten Sanggau 3 | Kasubbid Pengendalian Perencanaan Pembangunan Anggota | Daerah Bappeda Kabupaten Sanggau 4 | Kasubbid Informasi, Data & Pelaporan Pelaksanaan Anggota Rencana Pembangunan Daerah 5. | Staf Bappeda Kabupaten Sanggau ( 3 Orang) Anggota Dana Alokasi Khusus (DAK ); 6_| Kabid Akuntansi BPKAD Kabupaten Sanggau Anggota "7 | Kasi Sarana Prasarana TK SD SDLB Dinas DIKBUD Anggota | Kab. Sanggau | 8 | Kasi Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan Din Kes Kab. | Anggota Sanggau | 9 | Pejabat/Staf Dinas Bina Marga dan SDA Kabupaten Anggota Sanggau 10 | Pejabat/Staf Dinas Perumahan, Cipta Karya, Tata Anggota Ruang dan Pertanahan Kabupaten Sanggau 11 | Pejabat/Staf Dinas Perindagkop dan UM kabupaten Anggota Sanggau 12 | Pejabat/Staf Dinas Perhubungan Kabupaten Sanggau | angeota 19 | Pejabat/Staf Dinas Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman | 75802 Pangan, Hortikultura dan Perikanan Kabupaten Sanggau 14 | Pejabat/Staf Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan, | « rosota PA dan KB Kabupaten Sanggau 15 | Pejabat/Staf Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata | angaota | ~ ] Kabupaten Sanggau ‘Dugas Pembantuan (TP); 16 | Pejabat / Staf Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman heaga pangan, Hortikultura dan Perikanan Kabupaten | Sanggau 17 | Pejabat / Staf Dinas Dinas Sosial, Pemberdayaan Anggota Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Sanggau BUPATI SANGGAU, ted PAOLUS HADI Salinan sesuai dengan aslinya NIP. 9700223 199903 1002 LAMPIRAN II KEPUTUSAN BUPATI SANGGAU NOMOR TANGGAL : TENTANG 221 TAHUN 2017 20 MARET 2017 : PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI KABUPATEN DAN TIM. SEKRETARIAT DANA ALOKASI KHUSUS DAN TUGAS PEMBANTUAN TAHUN ANGGARAN 2017 TUGAS TIM KOORDINASI KABUPATEN DAN TIM SEKRETARIAT DAK DAN TP ii Pengarah Mempunyai tugas memberikan arahan tentang perencanaan, pelaksanaan, pengendalian program kegiatan Pembangunan yang didanai dari DAK dan TP Tahun Anggaran 2017 di Kabupaten Sanggau. . Penanggung jawab Mempunyai tugas Memonitor pelaksanaan Program Kegiatan Pembangunan yang didanai dari DAK dan TP Tahun Anggaran 2017 di Kabupaten Sanggau. Ketua Ketua mempunyai tugas : a. Melakukan Pembinaan, Pemantauan dan Evaluasi Pelaksanaan DAK dan TP Tahun Anggaran 2017 di Kabupaten Sanggau; b. Melakukan penyaringan data sebelum disebarluaskan kepada masyarakat; c. Mengkoordinasikan dan mengkonsolidasikan laporan triwulanan pelaksanaan DAK dan TP dengan Perangkat Daerah di lingkungan Kabupaten Sanggau dan menyampaikan laporan kepada Gubernur Kalimantan Barat, Kepala Bappeda Provinsi Kalimantan Barat dan tembusan ke Kementerian Keuangan RI, Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian Teknis selambat- lambatnya 14 (empat belas) hari setelah triwulan yang bersangkutan berjalan; d. Menyusun laporan Akhir Tahun pelaksanaan DAK dan TP di Kabupaten Sanggau dan menyampaikan kepada Gubernur Kalimantan Barat, Bappeda Provinsi Kalimantan Barat dan tembusan kepada Kementerian Keuangan RI, Kementerian Dalam Negeri dan kementerian Teknis selambat-lambatnya 2 (dua) bulan setelah Tahun Anggaran berakhir; dan e. Menyampaikan laporan hasil pemantauan teknis pelaksanaan DAK dan TP serta rekomendasi kebijakan kepada Bupati sanggau 14. Wakil Ketua Membantu tugas - tugas ketua 18. Sekretaris a. Mempersiapkan bahan yang diperlukan untuk pelaksanaan Koordinasi Pembinaan, Pemantauan dan Evaluasi DAK dan TP Tahun Anggaran 2017; . Mengkoordinasikan penyampaian laporan pelaksanaan DAK dan TP pada masing ~ masing Pedrangkat Daerah pengelola DAK dan ‘TP tepat waktu dan selanjutnya dianalisa dan rekap untuk dilanjutkan kepada Gubernur, Kepala Bappeda Provinsi dan Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian terkait lainnya. c. Menyampaikan laporan pelaksanaan DAk dan TP tahun Anggaran 2017 secara periodik dan berjenjang. 16. Anggota ‘Tugas Anggota sebagai berikut : a. eA Anggota sebagaimana tersebut pada lampiran I yang juga sebagai Kepala Perangkat Daerah/kepala Instansi adalah memberikan arahan atas laporan, pembaharuan data/informasi yang dibutuhkan minimal sesuai format laporan dan melakukan Pengembangan atau peningkatan informasi sesuai kebutuhan perkembangan. Mengidentifikasi permasalahan (insidential) yang timbul dilapangan, . Membahas, merumuskan, menetapkan data apabila ada beberapa jenis data yang berbeda sesuai dengan kelompok data masing-masing yang dibantu oeleh anggota lainnya; . Menyediakan bahan/materi rapat; . Mengikuti rapat/koordinasi; dan Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh Bupati terkait koordinasi , pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan Program kegiatan Pembangunan yang didanai dari DAK den TP Tahun Anggaran 2017 di Kabupaten Sanggau. ‘TIM SEKRETARIAT ‘Tim Sekretariat mempunyai tugas sebagai berikut : Memberikan dulkungan kesekretariatan, pelaporan keuangan dan barang, serta pengendalian pelaksanaan kegiatan yang didanai melalui mekanisme Dana Alokesi Khusus dan Tugas Pembantuan di daerah; b. Memberikan dukungan dalam menyediakan data dan informasi untuk keperluan perencanaan, penganggaran serta pelaporan program dan kegiatan Dana Alokasi Khusus dan Tugas Pembantuan; dan c. Memberikan dukungan data dan bahan perumusan kebijakan untuk keperluan fasilitasi pertanggungjawaban, pembinaan dan pengawasan serta pengadministrasi proses hibah hasil kegiatan Dana Alokasi Khusus dan Tugas Pembantuan. BUPATI SANGGAU, ttd PAOLUS HADI Salinan sesuai dengan aslinya

Anda mungkin juga menyukai