Anda di halaman 1dari 7

RINCIAN PERSAMI BARTA

DANA

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN 07.477-478


PANGKALAN SMA NEGERI 1 STABAT

Sekretariat :
Jl. Proklamasi No.3 Kwala Bingai, Kec Stabat, Kab Langkat
SUMATERA UTARA 20811
GERAKAN PRAMUKA
GUGUS DEPAN 07.477-478
PANGKALAN SMAN 1 STABAT
Jl. Proklamasi No.3 Kwala Bingai, Kec Stabat, Kab Langkat
SUMATERA UTARA 20811

Pendahuluan

Pramuka adalah wadah pendidikan untuk mendisiplinkan generasi muda yang mampu
menjadi agen perubahan dalam memberi solusi dan menjawab tantangan global di tengah generasi
penerus, sehingga menjadi bangsa yang memiliki akhlak dan berbudi luhur yang baik. Selain para
pemuda diharapkan mampu menjadi tumpuan dan melanjutkan tongkat estafet kepemimpinan
bangsa.
Kita lihat realitanya menunjukkan keadaan insan-insan ini sepenuhnya belum berperan
eberperan aktif dalam mendisiplinkan dirinya dan masih bersifat apathis atau mau menang sendiri.
Oleh karena itu perlu adanya perbaikan akhlak dan moral sejak dini, karena akan mempengaruhi di
kehidupan masa depannya.
Maka dari itu, kami bermaksud mengadakan Kegiatan Perkemahan Kenaikan Kacu ini, agar
menambah pengetahuan dan kesadaran akan pentingnya menanamkan sikap mandiri dan memiliki
moral yang bagus. Meningkatkan keberanian dan kepercayaan serta kemahiran dalam Bidang
Kepramukaan dengan harapan mengembalikan insan gemilang dalam menyongsong kemajuan
peradaban dunia.

Tujuan

Tujuan kegiatan ini adalah :


1. Menumbuhkan semangat dalam bersikap disiplin dan mandiri unuk membangun karakternya.
2. Menguji rasa kekompakkan kerja sama tim yang baik.
3. Menambah wawasan dalam Bidang Kepramukaan.
4. Menjadikan dirinya sebagai seseorang yang berintelektual dan memiliki akhlak yang mulia
5. Melatih fisik dan mental serta pemahaman Bela Negara.

Waktu & Tempat

Waktu : 12-13 November 2022


Jam : 16.00 WIB s/d selesai
Tempat : SMAN 1 STABAT
Nama Kegiatan
Perlombaan ini kami beri nama “PERSAMI BARTA”

Tema Kegiatan

Tema Kegiatan ini adalah : ‘‘The World Scout SMAN 1 STABAT’’

Jadwal Kegiatan

JADWAL KEGIATAN PERSAMI BARTA


1.Sabtu, 12 November 2022
JADWAL KEGIATAN TEMPAT PENANGGUNG
JAWAB
16.00 WIB REGISTRASI Di Meja Piket MANZA ABIL

17.00-17.30 WIB UPACARA Di Lapangan


PEMBUKAAN Utama OKHA ZUAN
SMAN 1
STABAT
17.30-21.15 WIB ISHOMA - MUHAMMAD
ZACKY
21.15-22.00 WIB Di Lapangan
API UNGGUN Utama DINDA
SMAN 1 PUSPITA
STABAT
22.00-23.30 WIB NOBAR YUK.. Di Kelas XII TASYA ERISYA
MIPA-5
23.30-05.30 WIB PENGAMBILAN
KACU - CRESVO
2.Minggu, 13 November 2022

JADWAL KEGIATAN TEMPAT PENANGGUNG


JAWAB
05.30-06.30 SENAM PAGI Lapangan Utama TATIA
WIB SMAN 1 HIDAYANTI
STABAT
06.30-07.00 SARAPAN PAGI - NOVELLINA
WIB NUR S.
07.00-07.30 APEL PAGI Lapangan Utama WILHAN
WIB SMAN 1 SAHPUTRA
STABAT
07.30-09.00 ACTIVITY OUT Lapangan Utama M. FAJAR
WIB DOOR SMAN 1 HERTIKA
STABAT
09.00-09.30 GOTONG - ALL
WIB ROYONG
09.30-10.00 PERSIAPAN Lapangan Utama OKHA ZUAN
WIB UPACARA SMAN 1
STABAT
10.00-11.00 UPACARA Lapangan Utama OKHA ZUAN
WIB PENUTUPAN SMAN 1
STABAT
11.00 s/d selesai Sayonaraa….. - ALL
Taksasi Dana

PENGELUARAN :

N RINCIAN BAHAN TOTAL BIAYA


O
1. Perlengkapan Api Unggun
a) Minyak bensin 3 botol aqua besar Rp.30.000
b) Garam (5 bungkus) Rp.15.000
c) Korek api (3 pcs) Rp. 6.000
d) Ban bekas -
e) Kawat -
f) Kain bekas -
2. Galon Air 2 botol Rp.10.000
3. Bubuk Teh 1 kotak Rp. 6.000
4. Gula ½ kg Rp. 6.000
5. Aqua gelas 4 kotak Rp. 60.000
6. Cup Rp.10.000
7. Spanduk Rp. 80.000
8. Agar-agar Rp. 50.000
9. Gorengan Rp. 60.000
10. Roti MM Rp. 32.000
11. Sembako Rp. 85.000
12. Biaya tak terduga Rp. 50.000
JUMLAH SELURUHNYA Rp.500.000

PEMASUKAN :

N RINCIAN TOTAL BIAYA


O
1. Uang Camp Fee kelas 10 Rp.15.000/orang
2. Uang Camp Fee kelas 11 & 12 Rp.20.000/orang
Susunan Panitia

SUSUNAN PANITIA
PERSAMI BARTA SMAN 1 STABAT

Ketua : Ramzi Azizan


Sekretaris I : Nanda Akti Lamretta
Bendahara : Novellina Nur Syafrina

Seksi Acara
Koordinator : Manza Abil Hasanah
Anggota : Cresvo Hamonangan Marbun

Seksi Prasar
Koordinator : Muhammad Aidil Syahfitra
Anggota : Tatia Hidayanti
Wira Yudha
Shofa Amaliya
Rabyatul Adhawiyah
Adji Febrian

Seksi Konsumsi
Koordinator : Nasywa Dzulqa Fauzi
Anggota : Nabila Desvia Putri

Seksi Publikasi
Koordinator : Muhammad Zacky Pardomuan
Anggota : Safira Adinda Iskadar

Seksi Keamanan
Koordinator : Okha Zuan Erlangga
Anggota : Muhammad Fajar Hertika
Desra Fernando Tarigan

Kakak Asuh Sangga


1. Sangga Pendobrak :
a) Tasya Erisya Putri
b) Nova Liontina Rizky
c) Wilhan Sahputra Dolli Pulungan

2. Sangga Pelaksana :
a) Dinda Puspita Sari
b) Tengku Syarifah Khairunnisa
c) Zahara Hayati
3. Sangga Perintis :
a) Naesyla Octavia
b) Febrina Eka Alsadila
c) Nadia Alfira

Penutupan

Demikian rancangan kegiatan kami. Kami merasa kegiatan yang kami selenggarakan ini
hanya merupakan sebagian dari usaha yang bertujuan untuk mencapai visi dan misi kegiatan yang
tentunya bersifat jangka panjang.
Atas bantuan dan dukungan dari pihak-pihak yang telah dan akan bersama-sama
berpartisipasi dalam penyelenggaraan kegiatan ini kami mengucapkan terima kasih.

PANITIA PELAKSANA
PERSAMI BARTA SMAN 1 STABAT

RAMZI AZIZAN NANDA AKTI LAMETTA


KETUA PANITIA SEKRETARIS PANITIA

Mengetahui,

DINDA PUSPITA SARI MISWAN S.Pd


KETUA PRAMUKA PEMBINA GUGUS DEPAN 07.477-478

Anda mungkin juga menyukai