Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

KEGIATAN CLASS MEETING DAN PENTAS SENI


TAHUN PELAJARAN 2022-2023

SMK AL-HUDA SALAMAN MAGELANG


YAYASAN PONDOK PESANTREN MAMBAUL HUDA KALIABU
Jl. Ngampel, Kaliabu, Kec. Salaman, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah 56162
PROPOSAL
KEGIATAN CLASS MEETING DAN PENTAS SENI SMK AL-HUDA SALAMAN
TAHUN 2022/2023
A. LATAR BELAKANG
Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT. yang telah melimpahkan rahmat, inayah dan
hidayah-Nya kepada kita semua. Sholawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Nabi besar
Muhammad SAW. Keluarga, sahabat serta pengikutnya. “Bangsa yang besar adalah Bangsa yang
menghargai jasa para Pahlawannya”. Hari Pahlawan (10 November) adalah hari pengingat kita sebagai
generasi muda penerus bangsa yang sudah sepantasnya melanjutkan perjuangan para Pahlawan dengan
mempertahankan kemerdekaan Indonesia agar tidak dijajah kembali oleh bangsa asing dengan berupaya
membangun nilai-nilai kepahlawanan, semangat pantang menyerah dalam belajar, rela berkorban satu
sama lain dan menjunjung tinggi solidaritas serta sportivitas kita sebagai siswa-siswi SMK Al-Huda
Salaman. Oleh karena itu, kami Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) bermaksud mengadakan kegiatan
pentas seni (Pensi) dan class meeting dalam rangka memeriahkan Hari Pahlawan.

B. TUJUAN KEGIATAN
• Membangun karakter siswa-siswi agar memiliki spirit kepahlawanan, dan jiwa solidaritas, serta
nasionalisme yang tinggi untuk Indonesia yang merdeka
• Melatih siswa untuk berkreativitas dan menyalurkan bakat
• Meningkatkan kemampuan berkarya dan mental keberanian tampil di depan publik
• Sebagai sarana hiburan untuk siswa
• Pencarian cikal bakal pemain voli untuk ajang lomba ditahun yang akan datang
• Memperkenalkan tim futsal SMK Al-Huda Salaman kepada masyarakat maupun sekolah lain
• Menambah wawasan dan pengetahuan siswa tentang seni, dan cabang olahraga beregu
• Melatih apresiasi terhadap seni dan cabang olahraga
• Agar terjalin hubungan persaudaraan dan ikatan silaturahmi yang erat antar siswa

C. TEMA KEGIATAN
“ Berinovasi menumbuhkan dan mewujudkan nilai kepahlawanan pada generasi muda yang merdeka bersolidaritas elit“
PERENCANAAN
I. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
➢ Upacara Sertijab & Lomba Estafet Tepung
Hari/Tanggal : Senin, 12 Desember 2022
Tempat : Halaman SMK Al-Huda Salaman
Pukul : 07.30 – 11.00 WIB
➢ Lomba Futsal Putra
Hari/Tanggal : Selasa, 13 Desember 2022
Tempat : Gedung Rizqi Futsal
Pukul : 07.30 – 12.00 WIB
➢ Lomba Voli Putri
Hari/Tanggal : Rabu, 14 Desember 2022
Tempat : Halaman SMK Al-Huda Salaman
Pukul : 07.30 – 12.00 WIB
➢ Lomba Pentas Seni (Pensi)
Hari/Tanggal : Kamis, 15 Desember 2022
Tempat : Halaman SMK Al-Huda Salaman
Pukul : 07.30 – 13.00 WIB

II. PESERTA LOMBA


Siswa-siswi kelas X, XI, dan XII SMK Al-Huda Salaman

III. TEKNISI RUNDOWN KEGIATAN


➢ Upacara Sertijab & Lomba Estafet Tepung : Senin, 12 Desember 2022

PUKUL KEGIATAN PJ KEGIATAN


07.30-07.45 Upacara Sertijab OSIS Asti Ailum Khoirunnisa
07 45-08.00 Brifing dan persiapan panitia Zahra Vidyatun Nisa
08.00-10.15 Permainan estafet tepung Nafisatul Laila, Najwa Fahma Zaida (PJ)
10.15-10.55 Babak penyelisihan - Final
Nahariya Tathmainna Fuada
10.55-11.00 Penutupan kegiatan
➢ Lomba Futsal : Selasa, 13 Desember 2022

PUKUL KEGIATAN PJ KEGIATAN


07.30-07.40 Apel pembiasaan pagi Siti Fatimatul Zuhro
07.40-07.50 Brifing dan persiapan panitia Rizal Hilmi Primabada
07.50-08.10 Pemberangkatan Futsal M. Azka Fuadi, Hariawan Ade Prasetyo
08.10-08.25 Apel pemain A. Roychan Ilham
08.25-11.00 Pertandingan Futsal M. Riski Ardiansyah, M. Faisal Farid (PJ)
11.00-11.50 Babak penyelisihan – Final
Muhaimin Syaputra
11.50-12 00 Penutupan kegiatan

➢ Lomba Volly Putri : Rabu, 14 Desember 2022

PUKUL KEGIATAN PJ KEGIATAN


07.30-07.45 Apel pembiasaan pagi Asti Ailum Khoirunnisa
07.45-08.00 Brifing dan persiapan panitia Wirdatul Badriyah
08.00-08.10 Apel pemain Azka Fuadi, Hariawan Ade Prasetyo
08.10-11.00 Pertandingan Lomba Voli Eva Amilliyana, Herlina Vertin (PJ)
11.00-11.50 Babak penyelisihan - Final Nada Maulida, Eka Lusiana
11.50-12.00 Penutupan kegiatan Nabila Hisana Putri

➢ Lomba Pents Seni : Kamis, 15 Desember 2022

PUKUL KEGIATAN PJ KEGIATAN


07.15 - 07.30 Pembiasaan apel pagi Eva Amiliyana, Nada Maulida
07.30 - 07.40 Brifing dan persiapan panitia Rizal Hilmi Primabada (PJ)
Pembukaan oleh Mc Nahariya Tathmainna Fuada, Wirdatul
07.40- 07.50
Badriyah
Menyanyikan lagu :
1. Indonesia Raya Asti Ailum Khoirunnisa (PJ)
08.00 - 08.15
2. Himne Guru
3. Syukur
Sambutan bidang kesiswaan
08.15 - 08.35 Muhammad Azka Fuadi
SMK Al-Huda Salamamm
Inti acara : Siti Fatimatul Zuhro, Alif Fiki Istakhori,
08.35 - 12.20
Nabila Hisana Putri, M. Faisal Farid
Pentas seni maksimal tampil 15
menit
12.20 - 13.00 Ishoma & penentuan pemenang Najwa Fahma Zaida
Pengumuman pemenang,
penyerahan hadiah class meet &
13.00 - 13.20 Seluruh panitia berpartisipasi
pensi sekalian penutupan
kegiatan

IV. ANGGARAN DANA KEBUTUHAN


➢ PEMASUKAN SALDO

No SUMBER DANA JUMLAH SALDO


1. Kas OSIS Rp. 40.000,00
2. Dana Cadangan OSIS Rp. 60.000,00
TOTAL Rp. 100.000,00

➢ ANGGARAN KEBUTUHAN PENGELUARAN

No PENGELUARAN BANYAK RINCIAN JUMLAH


36 Print & foto copy Rp. 30.000
1 Proposal kegiatan Rp. 15.000
6 lmbr Sticker Rp. 30.000
1 Sewa kamera dokumentasi Rp. 50.000
1 set Sewa panggung Ngampel Rp. 250.000
1 Benner kegiatan Rp. 110.000
2 kg Tepung terigu (estafet tepung) Rp. 20.000
1. ATK
1 kg Gamping Rp. 10.000
1 bal Rafia garis volly Rp. 15.000
5 jam Sewa gedung futsal Rp. 350.000
1 set Sewa soundsisteam pondok Rp. 250.000
9 pcs Piala (Futsal, Volly, Pensi) Rp. 210.000
3 pck Hadiah lomba estafet tepung Rp. 50.000
22 Piagam & sertifikat partisipasi Rp. 75.000
3 dus Air mineral pensi Rp. 60.000
2. Konsumsi panitia
30 Snack panitia Rp. 70.000
3. Humas - BBM Transportasi Rp. 40.000
TOTAL Rp. 1.635.000,00
➢ KEKURANGAN SALDO

SALDO PEMASUKAN KEBUTUHAN PENGELUARAN KEKURANGAN SALDO


Rp. 100.000,00 Rp. 1.635.000,00 1.535.000,00

Keterangan : Pemasukan Dana dari OSIS sebesar Rp. 100.000,00 dengan anggaran
kebutuhan pengeluaran sebesar Rp. 1.635.000, jadi total kekurangan saldo terhitung
sejumlah Rp. 1.535.000

Bendahara TU SMK Al-Huda

Wakhidatul Arifah
SUSUNAN KEPANITIAAN

➢ Penanggung jawab : 1. Aslikhatul Fuadah, S.Pd.I


2. Komite SMK Al- Huda
➢ Pembina : Ufi Suryaningsih, S.Pd.Si
➢ Ketua : Rizal Hilmi Primabada
➢ Wakil : Hariawan Ade Prasetyo
➢ Sekretaris : 1. Zahra Vidyatun Nisa
2. M. Azka Fuadi
➢ Bendahara : 1. Nahariya Tathmainna Fuada
2. Herlina Vertin

▪ PJ. Acara : (mengkondisikan berjalannya acara sesuai rundown)


1. Siti Fatimatul Zuhro
2. M. Riski Ardiansyah
3. Nahariya Tathmainna F.
4. Nabila Hisana Putri
5. Eva Amiliyana

▪ PJ. Perlengkapan : (Menyiapkan seluruh keperluan lomba)


1. Muhaimin Syaputra (Soundsisteam)
2. M. Faisal Farid (Panggung)
3. Rizal Hilmi Primabada (Piala)
4. Azka Fuadi (Benner)
5. Nada Maulida

▪ PJ. Keamanan : (Menjaga keamanan & ketertiban lomba hingga selesai)


1. Syahid Abdul Ghofar
2. Muhamad Ilham
3. Muhammad Farhan
4. Muhammad Hidayatullah
5. Alif Fiki Istakhori

▪ PJ. Dokumentasi : (mendokumentasikan kegiatan lomba)


1. Ahmad Rocyhan Ilham (Kamera)
2. Muhaimin Syaputra

▪ PJ. Humas : (menyampaikan segala informasi lomba kepada publik)


1. Asti Ailum Khoirunnisa
2. Eka Lusiana (Brosur pendaftaran)
3. Wirdatul Badriyah
▪ PJ. Konsumsi : (meratakan komsumsi untuk seluruh peserta, dan panitia)
1. Vika Maharza
2. Khusnaya Widiyanti
3. Najwa Fahma Zaida (Pengkondisian hadiah)

▪ PJ. Absensi : (mengabsensi kehadiran dan kepulangan siswa)


1. Nabila Aulia Sarah( Absensi kls X)
2. Fitri Fatlia (Absensi kls XI)
3. Nafisatul Laila (Absensi kls XII)
4. Dhian Nicky Syafitri

▪ PJ. Perkelas : (mengkondisikan setiap kelas untuk tetap kondusif mengikuti rundown)
✓ X TB 1 & X TB 2 :Dhian Nicky Syafitri
✓ X AP 1, XI AP 2, & XI AP 3 : Syahid Abdul Ghofar
✓ XI TB 1 & XI TB 2 : Eva Amiliyana
✓ XI AP 1 & XI AP 2 : M. Faisal Farid
✓ XII TB 1 & XII TB 2 : Nada Maulida
✓ XII AP 1 & XII AP 2 : Muhaimin Syaputra
PENUTUP
Dalam suatu kegiatan diperlukan program agar sesuai dengan tujuan yang sudah ditentukan. Untuk
itu proposal ini diharapkan dapat menjadi salah satu acuan dalam kelancaran dan keberhasilan kegiatan
Pentas Seni (Pensi) SMK Al-Huda. Harapan kami semoga Ibu Kepala SMK Al-Huda Salaman, Bapak/Ibu
Dewan Guru, dan para Siswa dapat berpartisipasi dan memberikan dukungan baik moril maupun materi.
Demikian proposal ini Kami buat semoga dapat dijadikan acuan kinerja bagi pihak- pihak yang terkait dan
dapat dijadikan pertimbangan bagi semua pihak yang berkepentingan.

Magelang, 01 Desember 2022

Panitia Lomba
Ketua Pelaksana Sekretaris

Rizal Hilmi Primabada Zahra Vidyatun Nisa


Mengetahui,

Kepala SMK Al-Huda Wakasek Kesiswaan

Aslikhatul Fuadah, S.Pd.I Ufi Suryaningsih, S.Pd.Si

Anda mungkin juga menyukai