Anda di halaman 1dari 6

PANDUAN RAKOR ADMIN SIKAPPP

KSB & SK DPC - PAC

Masalah Solusi
Belum ada SK a. Dibuat SK DPC dan/atau SK PAC sejumlah kekurangan
a. DPC sebanyak minimal 75 % + 1 SK DPC b. Langsung diupload di SIKAPPP
b. PAC sebanyak minimal 50% + 1 SK PAC
Memperhatikan:
1. Tanda Tangan & Cap Basah
2. Print dan lalu Scan Ulang
3. Upload ke SIKAPPP

SK DPC / SK PAC sudah ada tapi belum diupload a. Langsung diupload oleh Admin DPW atau Admin DPC.
b. Pastikan tanda tangan dan cap basah yang di scan untuk
upload ke SIKAPPP
SK DPC / SK PAC sudah diupload tapi KSB belum lengkap atau a. Input langsung data Keanggotaan KSB
sinkron b. Pastikan KTP nya tegak lurus
c. Foto Langsung orangnya / Crop dari KTP
d. Pengisian Kolom Foto Diri & KTP Jangan tertukar
e. Sinkronkan Nama SK dengan KSB
f. Nama KSB jangan Tertukar dari wilayah lain
g. Naikan Status Anggota KSB menjadi KSB di tingkatan DPC atau
PAC
KSB & SK DPC - PAC

Masalah Solusi

KSB sudah ada tapi SK PAC belum diupload a. Upload SK PAC Segera
b. Sinkronkan Nama KSB dengan SK di SIKAPPP

Nama Salah Satu KSB pindah ke DPC atau PAC lain karena a. Lapor Admin DPW / Admin DPP
kesamaan nama yang ada dalam SIKAPPP b. Dikoreksi/dikembalikan KSB tersebut berdasar NAP yang ada
di SIKAPPP

Ditemukan Tanda Tangan Ketua & Sekretaris hasil dari format a. Stempel harus cap basah. Sacn Ulang
scan b. DPW harus tetap buat SK tanda tangan basah untuk arsip.

Nama KSB di SK tidak sesuai dengan E- KTP a. Lakukan revisi manual SK – Print - TTD.- Cap -Scan
b. SK di revisi sesuaikan dengan nama di E-KTP

Data belum di verifikasi a. Periksa kembali Data Diri & Foto KTP KSB
b. Kalau data OK, Klik Verifikasi OK
KEANGGOTAAN

Masalah Solusi

KTA PPP Wilayah belum terpenuhi 1/1000 plus 50% a. Dipenuhi jumlah target tersebut
b. Keanggotaan dinput ke SIKAPPP (Foto KTP)
c. Meliputi 75% dari Total DPC harus mempunyai 100%
Keanggotaan

Data keanggotaan terinput tetapi E-KTP belum ada a. Upload E-KTP.


b. Jika tidak ada E-KTP boleh menggunakan Kartu Keluarga
c. Suket Tidak Berlaku

Data belum di verifikasi a. Periksa kembali Data Diri, Foto Diri & Foto KTP
b. Kalau data OK, Klik Verifikasi OK
REKENING DPW & DPC

Masalah Solusi
Rekening DPW / DPC belum ada a. Lapor Ketua DPW DPC
b. Menuju Bank yang di rekomendasikan
c. Bawa Lampiran dokumen pendukung
d. Uang Cash 500rb Dana Awal
e. Tanda Tangan KSB atau yang di kuasakan
f. Foto lampiran Depan
g. Langusng Upload Lampiran & Manual Input Norek di
SIKAPPP

Rekening DPW / DPC sudah ada tapi belum upload a. Pastikan Foto lampiran depan Buku Rekening
b. Cek Manual Nomor Rekening dengan Aktual
c. Upload SIKAPPP
d. Pastikan terupload dan Verifikasi OK

Data belum di verifikasi a. Periksa kembali Data Lampiran Norek & Kesesuaian No.
Rek
b. Kalau data OK, Klik Verifikasi OK
KANTOR DPW & DPC

Masalah Solusi
Belum ada alamat kantor DPW / DPC a. Lapor Ketua DPW / DPC
b. Siapkan spanduk atau Plang tertulis Kantor PPP
c. Fotokan Tampak Luar & Dalam
REKAP PROGRES d. Urus Surat Domisili ketingkatan kelurahan / Desa
e. Pastikan Alamat lengkap terdata dengan Google Maps
f. Upload semua dokumen ke SIKAPPP
NO PROGRES JUMLAH KETERANGAN
1 DPW ZONA I 11 DPW
Sudah ada kantor tapi belum ada keterangan status a. Pastikan Dokumen Kepemilkan Jelas
kantor
2 dan dokumen
SUDAH MELAPORKAN SK DPC b.
9 BatasDPW
Sewa Hanya untuk Status Pinjam Pakai dan Sewa
c. Batas(Sulbar kurang
Sewa tanggal 1 pastikan
nya di DPC) harus lebih dari
Contoh: Februari 2024
3 BELUM MELAPORKAN SK DPC 1 D.I. Yogyakarta
a. Hak milik ada 2 d. Batas Sewa harus sesuai dengan data di Dokumen
b. 4SuratSUDAH MELAPORKAN
SHM / HGB Hilang SK PAC 5 SewaBabel
/ Pinjam :Pakai
Lengkap
e. Opsi terakhir - Dibuat surat keterangan status kantor
4 DPW : Belum Lengkap
sesuai format
(Sumbar [1] , Kalteng [4], Banten [5], Sulut [14])
Data5 belum
BELUM MELAPORKAN SK PAC
di verifikasi 5 Periksa kembali Dokumen Kepemilikan, Status Sewa,
a.
6 DITANGGUHKAN 1 Foto Kantor TerlihatTimur
DPW Jawa Spanduk / Plang & Surat Domisili
b. Kalau data OK, Klik Verifikasi OK

Anda mungkin juga menyukai