Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL

KEGIATAN PERINGATAN HARI BESAR ISLAM (PHBI)


MAULID NABI MUHAMMAD SAW
SMA NEGERI 2 TOBOALI
1444 H / 2022 M

Oleh : ROHIS SMA Negeri 2 Toboali

JL. KI HAJAR DEWANTARA DESA RIAS TOBOALI


KABUPATEN BANGKA SELATAN
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
TAHUN 2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah S.W.T atas berkah dan rahmat-Nya kita semua diberikan
kesehatan, kesempatan, dan kemudahan untuk menjalankan aktivitas dan tugas kita masing-
masing, tak terkecuali dalam penyusunan proposal ini.Tak lupa juga Shalawat dan Salam kami
panjatkan kepada Junjungan Besar Nabi kita Muhammad S.A.W. semoga kita semua
mendapatkan syafa’atnya pada hari akhir nanti, amin.

Pada kesempatan ini kami pengurus ROHIS SMA Negeri 2 Toboali bermaksud akan
menyelenggarakan peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Maulid Nabi Muhammad SAW

Dalam penyusunan Proposal ini ,kami sebagai penyusun menyadari jauh dari
kesempurnaan baik dari penempatan kata maupun cara penyusunannya. Untuk itu kami mohon
koreksinya sehingga bisa kami laksanakan acara tersebut dengan baik.

Toboali, Oktober 2022

Ketua Pelaksana

Sugi Sudarti
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Hari Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW (Maulid Nabi) tepatnya 12 Rabiul Awal
1444 Hijriyah adalah momentum bersejarah bagi Umat Islam termasuk bangsa Indonesia yang
mayoritas berpenduduk Muslim, dimana pada saat itu perjuangan mempersatukan Umat Islam
mencapai puncaknya. Sebagaimana diketahui tujuan utama diutusnya Rasulullah SAW adalah
sebagai rahmat bagi semesta alam ini, sebagaimana dinyatakan dalam AL-Qur’an sebagai
konsekuensi logis dari fungsi dan tujuan ke rasulan tersebut, maka Rasulullah menanamkan
dasar-dasar karakteristik islam yang umumna merupakan sejumlah nilai dan norma yang
mengatur manusia dalam hal yag berkaitan dengan peribadatan, sosial, ekonomi, politik, yang
bersumber dari AL-Qur’an dan sunah, yaitu persaudaraan, toleransi, musyawarah, tolong
menolong dan keadilan. Dari enam rukun Iman umat Islam, ada dua yang tidak gaib yaitu diri
sosok nabi Muhammad sebagai sosok sejarah dan kitab suci AL-Qur’an yang biasa kita baca
dan kaji kandungannya. Peringatan Hari Maulid Nabi Muhammad SAW pada Tahun 2022 ini
merupakan hari sebagai momentum mengingatkan dan untuk lebih mencintai dan menyayangi
beliau serta meningkatkan taqwa terhadap Allah SWT. Khususnya bagi generasi muda dalam
hal ini pelajar,
Modernisasi zaman tidak bisa kita hindarkan atas globalisasi yang semakin deras
menuntut generasi muda berlari kencang mengikuti perkembangan zaman yang begitu
pesat.Perkembangan zaman yang begitu pesat membuat generasi muda harus benar-benar
pandai untuk memilih mana positif dan mana yang negatif agar tidak terjadi degradasi
Moral,akhlaq dan nilai nilai agama.
Untuk itu diperlukan kegiatan - kegiatan positif dalam menyalurkan aspirasi,hobi, bakat
danlainsebagainya agar generasi muda mampu mengembangkan potensi yang ada dalam
dirinya dan terhindar dari hal-hal yang negatif.
Untuk menjembatani hal tersebut diperlukan wadah sebagai modal yang bisa mendrive dan
membawa generasi kearah yang positif dan tetap memegang teguh nilai-nilai agama sehingga
menjadi generasi muda yang berakhlaq mulia dan menjungjung tinggi nilai-nilai agama yang
menjadi nilai dasar berbangsa dan bertanah air dalam pergaulan masyarakat yang sangat luas
dan majemuk. Untuk itulah kami Pengurus Rohis SMAN 2 Toboali menyelengarakan
Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Maulid nabi Muhammad saw 1444 H.
B.DASAR

 Undang Undang RI Nomor 20 Tahun 2003, Tentang Sistem Pendidikan Nasional


 Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005, Tentang Standar Pendidikan Nasional
 Peraturan Mendiknas RI No. 34 Tahun 2006, Tentang Pembinaan Prestasi Peserta Didik
yang Memiliki Potensi Kecerdasan dan / Bakat Istimewa
 Permendiknas RI No. 39 Tahun 2008, Tentang Pembinaan Kesiswaan
 Program Kerja ROHIS Tahun Pelajaran 2022/2023

C. TUJUAN

Turut memeriahkan peringatan Hari Besar Islam ( PHBI) Maulid nabi Muhammad saw
Menanamkan rasa cinta bagi siswa-siswi pada agama dan kepada Nabinya.
Menyalurkan hobi dan bakat generasi muda dalam berkreasi dan syi’ar Islam
Turut menjaga kearifan local dan menyumbangkan potensi siswa-siswa sebagai generasi muda
yang berpegang teguh pada nilai – nilai agama agar menjadi generasi muda yang berakhlaq
mulia,menjunjung tinggi nilai agama dan moral bangsa.

D.TEMA KEGIATAN

Tema kegiatan dalam acara tersebut adalah:


Tema Kegiatan Jadikan Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1444 H/ 2022 M
sebagai wasilah dalam mencintai Nabi SAW dan sebagai teladan bagi Pelajar,
guru dan pengurus sekolah yang berjiwa semangat dalam berjuang, mendidik,
untuk prestasi anak negeri

E.WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada hari Selasa Tanggal 11 Oktober 2022 M/ 15 Robi’ul
Awwal 1444 H, bertempat di SMA Negeri 2 Toboali.

F.BENTUK KEGIATAN

1. Pembukaan Peringatan Maulid Nabi Muhammad saw


2. Lomba Keterampilan Keagamaan dan Nganggung
3. Penutupan dan Pembagian Hadiah
G. JADWAL KEGIATAN

1. Pembukaan Acara Gebyar Muharram :             

Jadawal Kegiatan
Waktu Kegiatan
07.15-07.17 Pembukaan
07.18-07.20 Tilawatil Qur’an
07.25-07.30 Sambutan Ketua Pelaksana
07.35-08.00 Sambutan Kepala Sekolah
08.00-08.30 Doa
08.30-08.35 Penutup

2. Lomba Keterampilan Agama

Dasar pemilihan cabang lomba adalah perlombaan yang diadakan pada Festifal
dan Pentas PAI juga untuk mengukur pemahaman dan bakat dalam bidang agama pada
siswa/ siswi SMAN 2 Toboali

No
JENIS KEGIATAN
.
1 Konten Islami
2 Tilawah Al-Qur’an
3 Cerdas Cermat PAI
4 Kaligrafi
5 Azan
6 Ceramah Agama
7 Tahfidz
8 Stant up comedi
9 Nganggung

3, Penutupan dan Pembagian Hadiah :


Waktu : 12.30 s.d 14.00 WIB
Tempat : Halaman SMAN 2 Toboali
BAB II

KEORGANISASIAN

A. SUSUNAN PANITIA
Susunan Panitia
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

Penanggung Jawab : Muzakkir, M. Pd.


Penasehat : Nurzanto, S. Pd
Romadhon, M. Pd
Ketua Pelaksana : Sugi Sudarti
WakiL Ketua : Ferdi M
Sekretaris  1 : Miko Febrian
Tiwara
Bendahara 1 : Linda Agussari
Devi Sapitri

Seksi Acara

Seksi Dekorasi
Koordinator : Romdani
Anggota : Ridho
Hafidz
Pujangga
Ardiansyah
Erzan
Satrio
Rizki
Sugi
Pitria
Zahra
Try Amelia
Ina
Yuni
Devi wulandari
Devi
Siti
Linda
Seksi Dokumentasi
Koordinator : Risma
Anggota : Sri Hartati

Seksi Perlengkapan
Koordinator : Romdani
Anggota : Ridho
Hafidz
Pujangga
Ardiansyah
Erzan
Satrio
Rizky
Sugi
Zahra
Pitria
Try Amelia
Ina
Yuni
Devi wulandari
Devi
Siti
Linda

Seksi Konsumsi
Koordinator : Tiwara
Anggota : Linda agus sari
Mustika
Sindi
Yiyin
Lidia
Anggi
Ria Setiani
Dewi Anjani
Dzaky
Dafitra
Miko
Chakim
Agung
Ridwan
Fahlevi
Dibantu : anggota ROHIS SMAN 2 Toboali
B. DEWAN JURI

No Juri I Juri II Juri III


JENIS KEGIATAN
.

1 Konten Islami Al Bukhori Abdul Ghofur -

2 Tilawah Al-Qur’an Sutini Endro -

3 Cerdas Cermat PAI Yoga Nopriyandi Ihsan Taruna Wahyudi

4 Kaligrafi Dadang Fadilah Hasan -

5 Azan Nurzanto Shodri -

6 Ceramah Agama Lindawati Novi Utami -

7 Tahfidz Romadhon Saeful Imam -

8 Stant up comedi Arwin Iqbal -

9 Nganggung Hajiroh Iin Novi Harta Lubis


BAB III
ANGGARAN BIAYA

RENCANA PENGGUNAAN DANA


KEGIATAN PERINGATAN MAULID NABI SAW 1444 H.
SMA NEGERI 2 TOBOALI
TAHUN 2022

NO. URAIAN VOL. SATUAN HARGA JUMLAH


1. Tenda 6 buah 250.000,- 1.500.000,-
2. Hadiah Lomba
Konten Islami, Tilawah, Kaligrafi, Adzan, Tahfidz, Ceramah Agama, tahfidz, Stant up
comedi, Cerdas cermat PAI 3 pasang 3 X 3 = 9
Juara 1 ( 150.000 X 9 = 1.350.000 )
Juara 2 ( 100.000 X 9 = 900.000 )
Juara 3 ( 75.000 X 9 = 675.000 )
JUMLAH 2.925.000,-
3. Konsumsi
a. Air Minum Botol 5 dus 50.000,- 150.000,-
b. Snack/ Buah 500.000,- 500.000,-
4 Transport Dewan Juri 20 0rang 100.000 2.000.000,-
5. Piagam lomba 27 Lembar 5.000,- 135.000,-
6. Dekorasi (Spanduk) 1 Paket 80.000,- 80.000,-
Jumlah 7.290.000,-

Mengetahui
Ketua Pelaksana Bendahara

Sugi Sudarti Linda Agussari


BAB III
ANGGARAN BIAYA

RENCANA PENGGUNAAN DANA


KEGIATAN PERINGATAN MAULID NABI SAW 1444 H.
SMA NEGERI 2 TOBOALI
TAHUN 2022

NO. URAIAN VOL. SATUAN HARGA JUMLAH

1 Hadiah Lomba
Konten Islami, Tilawah, Kaligrafi, Adzan, Tahfidz, Ceramah Agama, tahfidz, Stant up
comedi, Cerdas cermat PAI 3 pasang 3 X 3 = 9
Juara 1 ( 150.000 X 9 = 1.350.000 )
Juara 2 ( 100.000 X 9 = 900.000 )
Juara 3 ( 75.000 X 9 = 675.000 )
JUMLAH 2.925.000,-
2. Konsumsi
a. Air Minum Botol 5 dus 50.000,- 150.000,-
b. Snack/ Buah 500.000,- 500.000,-
3 Transport Dewan Juri 20 0rang 75.000 1.500.000,-
4. Piagam lomba 27 Lembar 5.000,- 135.000,-
5. Dekorasi (Spanduk) 1 Paket 80.000,- 80.000,-
Jumlah 5.290.000,-

Mengetahui
Ketua Pelaksana Bendahara

Sugi Sudarti Linda Agussari


BAB IV

PENUTUP

Dengan pedoman proposal ini diharapkan dapat menjadi bahan dan acuan dalam pelaksanaan
kegiatan, sehingga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar untuk mencapai sasaran
yang telah ditentukan. Dan dengan adanya kegiatan ini diharapkan bisa menjadi pemicu
semangat siswa untuk lebih mengenal Islam dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.

Hanya dengan tanggung jawab yang besar dari para pelaksananya kegiatan ini dapat berjalan
dengan baik dan lancar.

Semoga Allah SWT memberikan bimbingan dan kekuatan kepada kita semua, Aamiiin………
Lembar Pengesahan
                                                                                                     

                                                                         Toboali, Oktober 2022

Ketua Pelaksana                                                                    Sekretaris

Sugi Sudarti                                     Miko Febrian


                                                                 

Mengetahui,

 NIS. 070810211
Wakil Kesiswaan   Pembina ROHIS

Romadhon, M. Pd Fadilah hasan, S. Pd. I


NIP. 199009172019021002
                                           

Menyetujui,
Kepala SMAN 2 Toboali

Muzakkir, M. Pd
NIP. 19790130 200604 1 004

Anda mungkin juga menyukai