Anda di halaman 1dari 4

GEREJA TORAJA JEMAAT PAJAAN PF Kasih karunia dan damai sejahtera melimpahi kamu oleh pengenalan akan

TATA IBADAH MINGGU Allah dan akan Yesus, Tuhan kita. (2 Petrus 1:2)
MINGGU, 28 AGUSTUS 2022 J Dan melimpahimu juga.
(Berdasarkan Liturgi 2, Stola Putih) 5. Bermazmur (Duduk)
“JAGALAH KEMULIAANMU” Membaca Mazmur 81:9-17 berbalasan secara Responsorial antara Pemandu Liturgi
dan Jemaat.
PL Dengarlah hai umat-Ku, Aku hendak memberi peringatan kepadamu;
Majelis Gereja Toraja Jemaat Pajaan mengucapkan selamat datang dan selamat beribadah, J hai Israel, jika engkau mau mendengarkan Aku!
bagi Bapak/Ibu yang baru pertama kali beribadah di Gereja Toraja Jemaat Pajaan.
PL Janganlah ada di antaramu allah lain,
J dan janganlah engkau menyembah kepada allah asing.
BERHIMPUN MENGHADAP ALLAH
PL Akulah TUHAN, Allahmu,
1. Persiapan J yang menuntun engkau keluar dari tanah Mesir: bukalah mulutmu lebar-lebar,
PL Kita telah dianugerahi dengan kemuliaan di dalam Yesus Kristus , karena itu kita maka Aku akan membuatnya penuh.
tidak perlu mencari kemuliaan dan kehormatan diri sendiri yang tidak berguna. PL Tetapi umat-Ku tidak mendengarkan suara-Ku,
Allah menghendaki supaya kita bertumbuh dalam kasih melalui ketaatan dan J dan Israel tidak suka kepada-Ku.
kesetiaan padaNya, karena saat kita bertumbuh dalam kekudusan maka akan PL Sebab itu Aku membiarkan dia dalam kedegilan hatinya;
menampakkan kemuliaan sebagai umut Allah, seperti tema kita pada minggu ini J biarlah mereka berjalan mengikuti rencananya sendiri!
yaitu “Jagalah Kemuliaanmu”. Mari kita puji Tuhan dengan nyayian Hai Mari PL Sekiranya umat-Ku mendengarkan Aku!
Sembah. J Sekiranya Israel hidup menurut jalan yang Kutunjukkan!
2. Prosesi (Berdiri) PL Seketika itu juga musuh mereka Aku tundukkan,
(NKB 2:1,2,6)
J Menyanyikan ”Hai Mari Sembah” J dan terhadap para lawan mereka Aku balikkan tangan-Ku.
(1) PL Orang-orang yang membenci TUHAN akan tunduk menjilat kepada-Nya,
Hai mari sembah Yang Maha besar, J dan itulah nasib mereka untuk selama-lamanya.
nyanyikan syukur dengan bergemar. PL Tetapi umat-Ku akan Kuberi makan gandum yang terbaik
Perisai umatNya Yang Maha Esa,
J dan dengan madu dari gunung batu Aku akan mengenyangkannya."
mulia namaNya, takhtaNya megah!
S Amin
(2)
Hai masyhurkanlah keagunganNya; J Nyanyian Jemaat: “Mari Bersyukur Dan Bersukaria!”(Maz 81:1,7)
cahaya terang itu jubahNya (1)
Gemuruh suaraNya di awan kelam; Mari bersyukur dan bersukaria!
berjalanlah Dia di badai kencang. Angkatlah mazmur bagi AllahMu:
(6) Biar musikmu agung dan meriah!
Ya Mahabesar, kekal kasihMu; (7)
malaikat memb'ri pujian merdu, “Maka lawanmu akan kurendahkan,
pun kami makhlukMu kecil dan lemah, tapi umatMu puas dan kenyang:
mengangkat pujian serta menyembah. roti, susu, dan madu kuhidangkan!”
3. Votum (Berdiri)
6. Perintah Mengasihi (Berdiri)
PF Ibadah Ini berlangsung dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus.
PF Saudara-saudaraku yang kekasih, marilah kita saling mengasihi, sebab kasih itu
J 1 . 2 .| 3 . 4 .’| z3x x.x x2x x.x x|x c1 . 2 . + NKB 228c berasal dari Allah; dan setiap orang yang mengasihi, lahir dari Allah dan
A - min, a - min, a - - - - - min. mengenal Allah. Barangsiapa tidak mengasihi, ia tidak mengenal Allah, sebab
4. Salam Allah adalah kasih. Dalam hal inilah kasih Allah dinyatakan di tengah-tengah kita,
yaitu bahwa Allah telah mengutus Anak-Nya yang tunggal ke dalam dunia, supaya
kita hidup oleh-Nya. Inilah kasih itu: Bukan kita yang telah mengasihi Allah, (1)
tetapi Allah yang telah mengasihi kita dan yang telah mengutus Anak-Nya sebagai ‘Ku amat haus di gurun dosa dan cela,
pendamaian bagi dosa-dosa kita. Saudara-saudaraku yang kekasih, jikalau Allah tak 'ku dapatkan air yang segar.
sedemikian mengasihi kita, maka haruslah kita juga saling mengasihi. Tidak ada Tetapi ‘ku hampiri salib Golgota,
seorang pun yang pernah melihat Allah. Jika kita saling mengasihi, Allah tetap di ‘ku dapat air hidup yang benar.
dalam kita, dan kasih-Nya sempurna di dalam kita. (1 Yoh. 4:7-12) Refr.
J Menyanyikan ”Kar’na KasihNya Padaku”(KJ 178:1,2) Minum pada sumber air hidup,
(1) puas jiwaku, bersuka hatiku;
Kar’na kasihNya padaku Yesus datang ke dunia; Minum pada sumber air yang hidup,
Ia t’lah memb’ri hidupNya gantiku yang bercela. o ajaib dan berlimpah bagiku!
O, betapa mulia dan ajaib kuasaNya! (2)
Kasih Jurus’lamat dunia menebus manusia. Segarlah air hidup dari Allahku,
(2) membuat hatiku t'rus bergemar;
Dengan sabar dan hikmatNya Yesus pimpin hidupku; Anug'rah dan kemuliaan pun milikku,
Firman dan kebenaranNya itulah peganganku. tetap 'ku puji Allah yang besar. Refr.
O, betapa mulia dan ajaib kuasaNya! 8. Persembahan (Duduk)
Kasih Jurus’lamat dunia menebus manusia. PL Sebelum kita memberikan persembahan, firman Tuhan mengingatkan bahwa:
Sebab itu marilah kita, oleh Dia, senantiasa mempersembahkan korban syukur
7. Pengakuan Dosa dan Berita Anugerah (Duduk) kepada Allah, yaitu ucapan bibir yang memuliakan nama-Nya. Dan janganlah
PF Marilah kita dengan sungguh mengaku dosa di hadapan Tuhan: Ya Tuhan, baik kamu lupa berbuat baik dan memberi bantuan, sebab korban-korban yang
sadar maupun tidak sadar, dalam menjalani kehidupan ini, terlalu banyak waktu demikianlah yang berkenan kepada Allah. (Ibrani 13:15-16)
yang kami gunakan untuk hal-hal yang tidak mepermuliakan Engkau, seperti S Menyanyikan ”Sudahkah Yang Terbaik 'Kuberikan”(NKB 199:1-3)
lebih mengutamakan kepentingan duniawi untuk mencari kemuliaan diri melalui (1)
benda-benda duniawi, status sosial, budaya dan jabatan yang sifatnya hanya Sudahkah yang terbaik kuberikan kepada Yesus Tuhanku?
sementara, dari pada mengutamakan Tuhan yang telah menganugerahkan Besar pengurbananNya di Kalvari! DiharapNya terbaik dariku.
kemuliaan kepada kita, kami mohon ya Tuhan: Refr.
J Ampunilah dan kasihanilah kami. Berapa yang terhilang t'lah 'ku cari dan 'ku lepaskan yang terbelenggu?
J Menyanyikan ”Tuhanku, Bila Hati Kawanku”(KJ 467:1-3) Sudahkah yang terbaik 'ku berikan kepada Yesus, Tuhanku?
(1) (2)
Tuhanku, bila hati kawanku terluka oleh tingkah ujarku, Begitu banyak waktu yang terluang sedikit 'ku b'ri bagiNya.
dan kehendakku jadi panduku, ampunilah. Sebab kurang kasihku pada Yesus; mungkinkah hancur pula hatinya? Refr.
(2) (3)
Jikalau tuturku tak semena dan aku tolak orang berkesah, Telah 'ku perhatikankah sesama, atau 'ku biarkan tegar?
pikiran dan tuturku bercela, ampunilah. 'Ku patut menghantarnya pada Kristus dan kasih Tuhan harus 'ku sebar. Refr.
(3)
Dan hari ini aku bersembah serta padaMu, Bapa, berserah, PL Doa Persembahan
berikan daku kasihMu mesra. Amin, amin. S Menyanyi “Mari, Puji Raja Sorga”(KJ 288:1,5)
PF Kepada kamu sekalian yang tunduk dalam penyesalan, berita anugerah dari Allah (1)
dinyatakan kembali: “Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia Mari, puji Raja sorga, persembahan bawalah! DitebusNya
telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya jiwa-raga, maka puji namaNya! Puji Dia, puji Dia,
kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal.” (Yohanes 3:16) puji Raja semesta!
(5)
J Menyanyikan ” ‘Ku Amat Haus Di Gurun Dosa”(NKB 16:1,2)
Sujudlah, hai bala sorga, abdi Allah terdekat;
turut, bintang, bulan, surya, tiap waktu dan tempat. ‘Ku suka menuturkan cerita mulia yang sungguh melebihi
Puji Dia, puji Dia, Sumber kasih dan berkat! impian dunia. ‘Ku suka menuturkan semua padamu,
sebab cerita itu membawa s’lamatku.
PEMBERITAAN FIRMAN ‘Ku suka menuturkan, ‘ku suka memasyhurkan cerita
9. Doa Pembacaan Alkitab Tuhan Yesus dan cinta kasihNya.
10. Pembacaan Alkitab 17. Pengutusan
PF Pergilah: dengan percaya bahwa kamu telah dianugerahi kemulian di dalam
Lektor 1 : Yeremia 2:1-13 (Bahan Utama) Yesus Kristus dan hendaklah kamu menjaga kemuliaan Allah dengan melakukan
Lektor 2 : Ibrani 13:1-16 firman Tuhan dan melayani sesama yang penuh kerendahan hati dan terimalah
J Menyanyikan: “Menyanyikan: “Haleluya”NKB 222 (dinyanyikan sambil berkatNya:
berdiri) 18. Berkat
j1j k.k 1 | 3 3 . j3j k.k 3 | 5 5 . j5j k.k 5|z6x x.x x5x c4| 3 . . + Pdt Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan menyinari engkau
Ha - le - lu- ya, ha - le - lu-ya, ha - le-lu - ya. dengan wajah-Nya dan memberi engkau kasih karunia; Tuhan menghadapkan
PF : Injil Lukas 14:7-14 (Berdiri) wajah-Nya kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera.
ATAU (Dipilih salah satu)
J Nyanyian Jemaat: ”Siapa Yang Berpegang”(NKB 116:1)
Non Pendeta
(1)
Siapa yang berpegang pada sabda Tuhan dan setia mematuhinya, Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita, kiranya Ia menyinari kita
hidupnya mulia dalam cah'ya baka bersekutu dengan Tuhannya. dengan wajah-Nya.
Refr J Amin.
Percayalah dan pegang sabdaNya:
hidupmu dalam Yesus sungguh bahagia! J Menyanyikan “Maju, Laskar Kristus”(KJ 339:1,5)
11. Khotbah (Duduk) (1)
Jagalah Kemuliaanmu Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g’lap!
(Kanandai Tu Kadipakala’biranmus) Ikut salib Yesus, sungguh dan tetap!
PF : Pdt. Marthen Mangassa, S.Th. Rajamu sendiri jalan di depan; majulah, iringi panji cemerlang!
12. Saat Teduh Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g’lap!
RESPONS JEMAAT Ikut salib Yesus, sungguh dan tetap!
13. Doa Syafaat (2)
14. Doa Bapa Kami Kar’na itu, maju! Ikut salib t’rus,
PENGUTUSAN DAN BERKAT turutlah memuji Raja Penebus:
15. Petunjuk Hidup Baru (Berdiri) “Hormat, kemuliaan, Tuhan, t’rimalah!”
PF Dengarkanlah Petunjuk Hidup Baru: Sebab barangsiapa meninggikan diri, ia akan Insan dan malaikat sujud menyembah.
direndahkan dan barangsiapa merendahkan diri, ia akan ditinggikan."(Lukas 14:11) Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g’lap!
16. Nyanyian Jemaat: ”‘Ku Suka Menuturkan”(KJ 427:1,2) (Berdiri) Ikut salib Yesus, sungguh dan tetap!
(1)
‘Ku suka menuturkan cerita mulia, cerita Tuhan Yesus PF Menyerahkan Alkitab kepada PPA.
Jika yang digunakan dalam Prosesi adalah Alkitab yang diletakkan dan di buka di meja simbol, maka
dan cinta kasihNya. ‘Ku suka menuturkan cerita yang benar,
Alkitab tersebut ditutup oleh PF dan diserahkan kepada PPA
penawar hati rindu, pelipur terbesar. PPA berjalan ke pintu utama, membawa Alkitab dengan posisi yang sama saat berprosesi.
‘Ku suka menuturkan, ‘ku suka memasyhurkan cerita Doa Penutup di Konsistori dan penanggalan Stola PF.
Tuhan Yesus dan cinta kasihNya.
(2) **** SELAMAT HARI MINGGU TUHAN YESUS MEMBERKATI ****

Anda mungkin juga menyukai