Anda di halaman 1dari 10
NOTARIS PEJABAT PEMBUAT AKTA TANAH MUHAMMAD SHALEH HAMBALI, S.Ag.,SH.,M.Kn. SK. Menteri Hukum Dan Hak Azasi Manusia Republik Indonesia No, AHU-321.AH.02-01-2012 ‘SK. Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia No, 156/KEP-17.3/VIN/2014 Tanggal 08 Juli 2014 SALINAN Nomor Akta :_ 32 Tanggal Akta : 26-12-2022 KANTOR: RUKO MENINTING GARDEN Jl. Raya Senggigi No. 27 Dusun Kongok Desa Meninting Kecamatan Batu Layar Kabupaten Lombok Barat — NTB HP. 08176506556, 081328384850 E-mail : candidatdoctor@yahoo.com Dipindai dengan CamScanner |=PERNYATAAN KEPUTUSAN RAPAT PERSEROAN TERBATAS --“ PT, JIYAD INDO PACIFIC"-— ——Nomor :30 ~ Pada hari ini, Senin, tanggal 26-12-2022 (dua puluh enam desember dua ribu dua puluh dua), Pukul 11.00 WITA (sebelas nol-nol Waktu Indonesia Tengah). -- Menghadap kepada saya, MUHAMMAD SHALEH HAMBALI, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Lombok Barat dengan dihadiri oleh para saksi yang saya Notaris kenal dan akan disebut 4 {Pada bagian akhir akta ini : —~ Tuan HAMED HASHEM ALI ASSAGGAF, lahir di Hadramout, pada tanggal 07 Januari 1983, Warga Negara Yaman, bertempat tinggal di Yaman, Pemegang Passport Nomor: 09023983, ~ [+ Dari dan karenanya, bertindak untuk dan atas nama selaku Kuasa, serta demikian sah mewakili Perseroan Terbatas PT."JIYAD INDO PACIFIC’, berkedudukan di Kabupaten Lombok Barat (untuk selanjumya disebut “Perseroan"), Demikian berdasarkan ‘\ | Anggaran Das ~-Akta Pendirian Perseroan Terbatas PT. "JIYAD INDO PACIFIC" Nomor : 59, tanggal : 27 April 2018, dibuat di hadapan MUHAMMAD SHALEH HAMBALI, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Lombok Barat, yang telah mendapat Pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia, dengan Surat Keputusan Nomor: AHU- 0022781.AH.01.01. TAHUN 2018, tanggal 28 April 2018, yang telah mengalami perubahan tiga kali, dengan Akta Perubahan Dipindai dengan CamScanner terakhir Nomor + 07, tanggal 22 Desember 2022, dibuat a hadapan Saya, Notaris, dengan Surat Penerimaan pemberitahuan perubahan data perseroan Nomor : yy, ‘AH.01.09-0089910, tanggal 22 Desember 2022; ‘Asli Akta dan Surat mana tersebut telah diperlihatkan kepada Saya, Notaris, dan copynya akan dilekatkan pada minuta akta ini; | ~Penghadap dikenal oleh Saya, Notaris, melalui tanda pengenal yang [ diberikan. = f — Penghadap dengan ini bertindak dalam dudukannya sebagaimana | tersebut di atas, terlebih dahulu menerangkan : | Bahwa Dewan Direksi dan Komisaris Perseroan Terbatas PT. "JIYAD INDO PACIFIC telah mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 26 Desember 2022, untuk selanjutnya disebut "Rapat", dan dari Rapat tersebut telah dibuat keputusan bersama, yang di hadiri oleh : 1, Penghadap, Tuan HAMED HASHEM ALI ASSAGGAF, sebagaimana | tersebut di atas; ~Selaku DIREKTUR Perseroan Terbatas PT. "JIYAD INDO | PACIFIC" yang berkedudukan di Kabupaten Lombok Barat dan | Pemegang saham sebanyak 130 (seratus tiga puluh) lembar j Saham atau sebesar Rp.65.000.000, (enam puluh lima juta rupiah) dalam Perseroa |2. Tuan ASSEGAE, ABDULREHMAN ALWI A, Lahir di Hadramout. Pada ‘tanggal 29-04-1949 (dua puluh sembilan april serbu | sembilan Tus empat puluh sembilan), Warga Negara Saudi Dipindai dengan CamScanner ‘Arabia, bertempat tinggal di Saudi Arabia; pemegang Passport dengan Nomor: U0908444; elaku PRESIDEN KOMISARIS Perseroan Terbatas pr. “JIYAD INDO PACIFIC" yang berkedudukan di Kabupaten Lombok Barat dan pemegang saham sebanyak 3.315 (tiga ribu tiga ratus lima elas) lembar— saham atau sebesar Rp.1.657.500.000,- (satu milyar nam ratus lima puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah) dalam Perseroany — [3. Tuan ALSAGGAF, ALI HUSSEIN M, labir di Hadramout, pada tanggal 01-01-1947 (satu januari seribu sembilan ratus empat puluh tujuh), Warga Negara Saudi Arabia, bertempat tinggal di Saudi Arabia, Pemegang Passport dengan Nomor: U736971+-—~ ~selaku KOMISARIS dan pemegang saham sebanyak 3.055 (tiga ribu lima puluh lima) lembar saham atau sebesar Rp.1.527.500.000,- (satu milyar lima ratus dua puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah) dalam Perseroan; -Bahwa berdasarkan Rapat tersebut telah dibuat Keputusan dalam bentuk Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PTJIYAD INDO PACIFIC di bawah tangan dengan bermaterai cukup, tanggal 26 Desember 2022, untuk selanjutnya disebut “Notulen Rapat"; | “Asli Surat mana tersebut di atas telah diperlihatkan kepada oe Notaris, dan copynya akan dilekatkan pada minuta Akta l Bahwa dalam rapat tersebut hadir dan diwakili oleh seluruh Modal _Dasar Perseroan yaitu sebanyak 26.000 (dua puluh Dipindai dengan CamScanner Fibuy lembar saham yang masing-masing bernjjaj ‘enam Rp.500,000,- (lima ratus ribu rupiah), schingga keseluruhan permilai Rp.13.000.000.000,- (tiga belas milyar rupiah), dengan saham yang hingga rapat ini diadakan dan telah dikeluarkan oleh Perseroan sebesar 25% (dua puluh lima persen) dari Modal Dasar Perseroan yaitu sebanyak 6.500 (enam ribu lima ratus) Jembar saham atau sebesar Rp.3.250.000.000,- (tiga milyar dua ratus lima puluh juta rupiah). -- | ~Bahwa para anggota rapat telah mengambil keputusan- keputusan untuk melakukan : + Peningkatan Modal ditempatkan PT.JIYAD INDO PACIFIC.—- + Peningkatan Nilai Saham oleh masing-masing pemegang | saham di PT.JIYAD INDO PACIFIC. * Perubahan Pasal 4 ayat (2) Anggaran Dasar Perseoran | PT.JIYAD INDO PACIFIC. * Perubahan Pasal 20 ayat (1) dan (2) Anggaran Dasar | Perseoran PT.JIYAD INDO PACIFIC. -~Selanjutnya Penghadap dalam hal ini, menyatakan perubahan Perubahan dalam Perseroan Terbatas PT. "JIYAD INDO PACIFIC’, sesual dengan Notulen Rapat yang telah dibuat tersebut, sebagaimana berikut: a. Menyetujui dan. mengasahkan sehubungan dengan Keputusan-keputusan tersebut di atas, mengubah Anggaran Dasa T Perseroan, sehingga untuk selanjutnya tertulis dan berbunyi sebagai berikut : Dipindai dengan CamScanner 1.Menyetujui dan mengesahkan perubahan Pasal 4 ayat (2) yaitu tentang peningkatan Modal ditempatkan/disetor dari modal ditempatkan/disetor yaitu sebanyak 6.500 (cham ribu lima ratus) lembar saham atau sebesar Rp.3.250.000.000 (tiga milyar dua ratus lima puluh juta rupiah), menjadi sebanyak 20.400 (dua puluh ribu empat ratus) lembar saham atau sebesar Rp.10.200.000.000 (sepuluh milyar dua ratus juta rupiah). —Pasal 4 (2). Dari modal dasar tersebut telah ditempatkan dan disetor 100 % (seratus persen) atau sejumlah Rp. 10.200.000.000,- (sepuluh milyar dua ratus juta rupiah) . 2. Menyetujui dan mengesahkan perubahan Pasal 20 ayat (1) dan (2) Anggaran Dasar Perseoran yaitu. peningkatan kepemilikan saham oleh masing-masing pemgegang saham saat ini menja¢ Pasa 20 1. Dari Jumlah Modal ditempatkan/disetor sebagaimana dimaksud pada Pasal 4 (RUPSLB) ini masing-masing pemilik saham telah bersepakat untuk meningkatkan kepemilikan sahamnya dengan jumlah lembar saham dan jumlah uang dan atau persentase sebagai berikut, yaitu:--- a) Tuan ASSEGAF, ABDULREHMAN ALWI A, sclaku pemilik saham sebanyak 3.315 (tiga ribu lima belas) Jembar saham, dengan nilai nominal Dipindai dengan CamScanner — p.1.657-500.000~ (Satu milyar ena ratus lima puluh tujuh juta lima ratus rupiah), rnenjad sebanyak 9.000 (sembilan ribu) lembar saham, dengan nilai nominal Rp.4.500.000.000.- (empat milyar lima ratus juta rupiah). dan sclaku Presiden Komisaris PT.JIYAD INDO PACIFIC. as b) Tuan ALSAGGAF, ALI HUSSEIN M, selaku pemilik saham sebanyak 3.055 (tiga ribu lima puluh lima) lembar saham, — dengan_—_—inilai_—— nominal Rp.1.527.500.000. (satu milyar lima ratus dua puluh tujuh juta ima ratus rupiah) menjadi sebanyak 8.400 (delapan ribu empat ratus) lembar saham, dengan nilai nominal Rp.4.200.000.000.- (empat milyar dua ratus juta rupiah), dan selaku Komisaris PT.JIYAD INDO PACIFIC. a) Tuan HAMED HASHEM ALI ASSAGGAF, selaku pemilik saham sebanyak 130 (seratus tiga puluh) lembar saham, dengan nilai nominal Rp.65.000.000- (enam puluh lima juta rupiah), menjadi sebanyak 3.000 (tiga ribu) lembar saham, dengan nilai nominal Rp.1.500.000.000- (sata milyar lima ratus juta tuplah),dan selaku Direktur PT,JIYAD INDO PACIFIC. +> Peni |~ Peningkatan dan Perubahan kepemilikan nilai saham oleh masing-masing pemilik saham PT.JIYAD INDO PACIFIC, tersebut i t telah diterima oleh masing-masing yang bersangkutan.- Dipindai dengan CamScanner in kuasa dan wewenang kepada Tuan HAMED HASHEM ALI ASSAGGAF, dengan hak subtitusi, untuk menuangkan keputusan tersebut di atas dalam akta yang dibuat dihadapan Notaris, dan selanjutnya menyampaikan pemberitahuan pada pihak yang berwenang, serta melakukan semua dan setiap tindakan yang diperlukan sehubungan dengan keputusan tersebut sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.— Selanjutnya penghadap tersebut diatas, menerangkan bahwa selain perubahan yang tersebut diatas tidak ada lagi yang dirubah dengan akta ini. | -- Pada akhirnya Penghadap menerangkan bahwa tentang akta ini dan segala akibatnya telah memilih tempat kediaman umum yang tidak berubah di Kepaniteraan Pengadilan Negeri di Mataram; — | Penghadap menyatakan dengan ini menjamin akan kebenaran identitas para pihak sesuai tanda pengenal disampaikan kepada saya, yang Notaris, dan bertanggung jawab sepenuhnya atas hal tersebut dan selanjumya penghadap juga menyatakan telah mengerti dan memahami isi akta ini. DEMIKIAN AKTA INI Dibuat dan diselesaikan di Lombok Barat pada hari dan tanggal tersebut pada bagian awal akta ini dengan dihadiri oleh : 1. Tuan HADI WIJAYA, Warga Negara Indonesia, Pelajar/Mahasiswa, lahir Di Bima, pada tanggal 17-03-1998 (tujuh belas maret seribu sembilan ratus sembilan puluh delapan), beralamat di Taman Dipindai dengan CamScanner Tok G Nod Ds Cermen Timur, RT:005, RWw:321, Mega Inah Blok ie . cormen, Kecamatan: Sandubaya, Kabupaten ‘Dasan a Kelurahan: gang Kartu Tanda Penduduk nome; Lombok ‘Timur, peme: 5271061703980003 dan: A WARDHANI, Warga Negara Indonesia, 2.Nona BERLIANA KUSUM. Polajar/Mahasiswa, lahir Di Ponorogo, pada tanggal 12-08-1998 (dua belas agustus seribu sembilan ratus sembilan puluh delapan), beralamat di jalan Pakis I BTN Sweta Indah/Sayo Baru, RT-003, RW:281, Kelurahan:Turida, Kecamatan Sandubaya, Kabupaten Lombok Barat, pemegang Kartu Tanda Penduduk nomor: 5271065208980001. ~- Keduanya karyawan kantor Notaris, sebagai para saksi. ~ Setelah saya, Notaris, membacakan akta ini kepada penghadap dan para saksi, pada saat itu juga penghadap membububkan sidik jari tangan kanan dan kiri pada lembaran tersendiri yang dilekatkan pada Minuta akta ini, dan para penghadap, para saksi dan saya, Notaris, menandatangani akta ini. Dipindai dengan CamScanner ~ Dibuat dengan coretan, gantian dan tambahan. ~ Minuta akta ini telah ditandatangani dengan sempurna. ~ ~ Diberikan sebagai SALINAN. ~ Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai