Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB PESERTA

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


MTs SHOHIBUL MUSLIMIN
TAHUN AJARAN 2019/2020

1. Peserta memasuki ruangan maksimal 07.15 WIB.


2. Peserta harus membawa kartu peserta selama PAT.
3. Peserta hanya membawa pulpen, tipe-x, dan papan jalan ke ruangan. Tas ditaruh di
depan ruangan.
4. Peserta mulai mengerjakan soal setelah bel dibunyikan.
5. Peserta yang datang terlambat hanya boleh mengikuti PAT setelah mendapat izin
dari Ketua Panitia PAT dan kepadanya tidak diberi perpanjangan waktu.
6. Peserta yang memerlukan penjelasan dapat bertanya kepada pengawas ruang
dengan mengacungkan tangan terlebih dahulu.
7. Selama PAT berlangsung peserta dilarang:
a. Membuat kegaduhan
b. Membawa catatan dalam bentuk apapun ke dalam ruangan.
c. Membawa dan mempergunakan kalkulator, daftar logaritma, tabel matematika
atau alat bantu hitung lainnya yang tidak diizinkan oleh pengawas.
d. Meninggalkan ruangan  kecuali dengan izin dan pengawasan dari pengawas
ruang.
e. Pinjam meminjam alat tulis dengan sesama peserta.
f. Menanyakan jawaban soal kepada siapapun.
g. Bekerjasama dengan dengan peserta lain.
h. Memberi atau menerima bantuan dalam mengerjakan soal.
8. Berhenti mengerjakan soal saat bel tanda selesai berbunyi.
9. Meninggalkan ruangan dengan tertib dan tenang. Lembar soal dan jawaban
ditingggalkan di atas meja masing-masing.
10. Peserta yang meninggalkan ruangan setelah membaca soal dan tidak kembali lagi
sampai tanda selesai dibunyikan dinyatakan telah menempuh ulangan.
11. Peserta yang melanggar tata tertib dikeluarkan dari ruangan dan kepadanya diberi
nilai 0 (nol).

Tunjung Teja, 6 Sya’ban 1441 H


12 April 2020 M

Mochammad Adun., M.Pd


KEPALA SEKOLAH

Anda mungkin juga menyukai