Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) 7. Hewan karnivor memiliki gigi taring yang berfungsi untuk . . .

SD IT QOSHRUL MUHAJIRIN a. Mengisap madu c. memotong buah


TAHUN PELAJARAN b. mengunyah rumput d. mengoyak daging
2022-2023 8. Tumbuhan yang menjadi bahan pembentuk kain katun adalah . . .
a. Kelapa sawit c. Sagu
Hari : Kamis Nama : ……………….....
b. Kapas d. Aren
Tanggal : 1 Desember 2022 Kelas : VI (Enam) ...... 9. Penemu benda pada
Waktu : 09.30 – 10.30 Muatan Pelajaran : IPA gambar di samping adalah …..
I. Pilihlah jawaban yang tepat ! a. Isaac Newton
b. Galileo Galilei
1. c. Michael Faraday
d. Thomas Alfa Edison
10. Ciri dari rangkaian paralel adalah . . .
a. Biaya pembuatannya lebih murah
b. Lampu berpijar tidak sama terang
Yang berperan sebagai alat kelamin jantan ditunjuk oleh nomor … c. Alat listriknya dipasang berderet tanpa cabang
a. 3 c. 2 d. Jika salah satu lampu dilepaskan, maka lampu yang lainnya tetap menyala.
b. 5 d. 4 11. Alat yang berfungsi untuk memutus dan menyambungkan alat listrik adalah . . .
2. Berikut ini tumbuhan yang dapat berkembang biak dengan cara geragih dan merunduk a. Steker c. sekring
adalah . . . b. Sakelar d. Stopkontak
a. Stroberi c. Singkong 12. Hal yang terjadi jika lampu L3 padam adalah ……
b. Jahe d. Bawang putih a. L1 dan L2 ikut padam c. L1 dan L2 tetap menyala
3. Hewan berikut yang berkembangbiak dengan cara membentuk tunas adalah … b. Semua lampu padam d. L1 menyala dan L2 padam
a. Planaria dan cacing hati c. Kutu daun dan caplak
b. Hydra dan ubur-ubur d. Kumbang dan belalang
4. Pelestarian hewan secara ex situ dengan cara mendirikan taman satwa dan dapat digunakan
sebagai tempat rekreasi adalah . . . 13. Sumber energi pada PLTA adalah . . .
a. Penangkaran c. cagar alam a. Aliran air c. Kejernihan air
b. Taman nasional d. Taman safari b. Kedalaman air d. Kandungan mineral air
5. Tumbuhan kantong semar mempertahankan diri agar tetap hidup di lingkungan miskin 14. Keuntungan penggunaan baterai yang dapat digunakan berulang kali dibandingkan baterai
nitrogen dengan cara . . . sekali pakai adalah . . .
a. Bentuk daun menyerupai kantong dan berisi cairan pencerna a. Lebih mahal c. Lebih murah
b. Bentuk daun yang setangkup dan dilengkapi dengan rambut sensor b. Lebih cepat rusak d. Ramah lingkungan
c. Adanya perekat yang dapat memperlambat pergerakan serangga 15. Kita harus menghemat energi karena . . .
d. Memiliki zat penenang pada nektarnya a. Harganya mahal c. energi tidak bisa diciptakan
6. Kerbau seringkali terlihat berkubang di dalam lumpur. Perilaku tersebut bertujuan untuk . . . b. Persediannya terbatas d. menambah pemasukan
a. Melembapkan permukaan kulit c. mencari makanan 16. Sel-sel surya pembentuk panel surya terbentuk atas lembaran . . .
b. Melakukan hibernasi d. bersembunyi dari musuh a. Silikon b. perak c. aluminium d. seng
17. Bagian magnet yang memiliki gaya tarik terbesar disebut . . . ……………………………………………………………………………………………
a. Medan magnet c. kutub magnet ……………………………………………………………………………………………..
b. Magnesia d. elektromagnetik
18. Contoh benda feromagnetik adalah . . . 2. Tulislah 2 contoh adaptasi tumbuhan untuk menyesuaikan diri terhadap
a. Aluminium b. emas c. besi d. Plastik lingkungan dan melindungi diri dari pemangsa!
19. Sifat magnet alami yang tidak dimiliki magnet buatan adalah . . .
……………………………………………………………………………………
a. Menarik benda yang terbuat dari logam seperti besi dan baja
b. Gaya Tarik magnet dapat menembus kaca dan kertas ……………………………………………………………………………………
c. Kutub yang berlawanan akan tolak menolak
……………………………………………………………………………………
d. Tidak dapat hilang kemagnetannya
20. Daerah di sekitar magnet yang memiliki gaya magnet disebut . . . 3. Tulislah masing-masing 1 persamaan dan perbedaan rangkaian seri dan paralel !
a. Medan magnet c. garis gaya magnet ……………………………………………………………………………………
b. Kutub magnet d. magnet elementer
……………………………………………………………………………………
II. Jawablah dengan memilih Benar (B) atau Salah (S) pada pernyataan berikut ini ! ……………………………………………………………………………………
1. { B – S } Pada hewan vivipar, embrio berkembang di dalam rahim induk betina.
4. Tulislah 4 sumber energi listrik alternatif!
2. { B – S } Penyerbukan silang disebut alogami.
……………………………………………………………………………………
3. { B – S } Mimikri adalah kemampuan Cicak memutuskan ekornya untuk mengelabui
……………………………………………………………………………………
musuh.
……………………………………………………………………………………
4. { B – S } Eceng gondok dan teratai termasuk tumbuhan hidrofit.
5. { B – S } Arus listrik mengalir dari kutub selatan ke kutub utara. ……………………………………………………………………………………
6. { B – S } Alat pemutus dan penghubung arus listrik pada kabel dari sumber listrik ke alat- 5. Tulislah 3 cara membuat magnet !
alat elektronik dinamakan stop kontak. ……………………………………………………………………………………
7. { B – S } SUTET berfungsi mengatur tegangan listrik yang dihasilkan generator. ……………………………………………………………………………………
8. { B – S } Semakin deras aliran air bendungan, energi listrik yang dihasilkan akan ……………………………………………………………………………………
semakin kecil atau rendah.
9. { B – S } Kekuatan gaya tarik magnet terhadap benda lain dipengaruhi oleh ketebalan
benda.
10.{ B – S } Magnet yang dibuat dengan cara digosok bersifat tetap dan tidak dapat
hilang kemagnetannya.
III. Kerjakan pertanyaan dibawah ini !
1. Tulislah 2 hal yang harus dilakukan agar hewan tumbuhan tetap lestari dan tidak punah !

Anda mungkin juga menyukai