Anda di halaman 1dari 8

LATIHAN SOAL ORGANISASI KEHIDUPAN

KELAS 7 SMP/MTS K13

Soal nomor 1
Organ penyusun sistem pencernaan yang benar adalah  ….
A. mulut, lambung, dan usus
B. mulut, kerongkongan, dan paru-paru
C. mulut, tenggorokan, dan usus
D. mulut, tenggorokan, dan lambung
Soal nomor 2
Berikut ini yang merupakan kelompok sistem organ adalah ….
A. jantung, ginjal, dan hati
B. hidung, tenggorokan, dan paru-paru
C. paru-paru, ginjal, dan usus
D. ovarium, penis, dan ginjal
Soal nomor 3
Bagian berikut yang tidak dimiliki oleh sel hewan adalah ….
A. membran sel
B. sitoplasma
C. nucleus
D. kloroplas
Soal nomor 4
Jaringan yang menutupi permukaan tubuh dan organ tubuh adalah ….
A. jaringan epitel
B. jaringan otot
C. jaringan saraf
D. jaringan ikat
Soal nomor 5
Sel hewan memiliki perbedaan dengan sel tumbuhan, karena sel tumbuhan  ….
A. selaput lipoprotein
B. selaput plasma
C. dinding sel yang tebal dan kuat
D. dinding sel yang tipis dan lentur
Soal nomor 6
Perhatikan gambar berikut!
Hati, usus halus, dan pankreas berturut-turut ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 4, dan 3
C. 2, 5, dan 3
D. 5, 1, dan 4
Soal nomor 7
Sekelompok sel yang mempunyai bentuk dan fungsi sama disebut ….
A. organ
B. jaringan
C. organisme
D. sistem organ
Soal nomor 8
Di dalam organisasi kehidupan. Jaringan merupakan tingkatan ….
A. kedua dari organ
B. kedua dari sel
C. ketiag dari sistem organ
D. ketiga dari organ
Soal nomor 9
Perhatikan gambar berikut!
Bagian yang ditunjuk oleh tanda X berfungsi untuk ….
A. tempat penyerapan air dan mineral dari dalam tanah
B. tempat pembuatan makanan pada tubuh tumbuhan
C. tempat untuk mengalirkan hasil fotosintesis ke akar
D. jalan keluarnya udara dari permukaan daun
Soal nomor 10
Perhatikan gambar jaringan pengangkut pada batang dikotil  berikut!

Jaringan pembuluh kayu dan pembuluh tapis secara berurutan ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 3 dan 1
D. 3 dan 4
Soal nomor 11
Sitoplasma adalah ….
A. cairan yang terdapat di dalam inti sel
B. cairan kental yang terdapat di luar inti sel
C. cairan yang berada di dalam dan di luar inti sel
D. protoplasma yang berada di dalam inti sel
Soal nomor 12
Vakuola terdapat pada bagian sel, yaitu ….
A. selaput plasma
B. nukleoplasma
C. sitoplasma
D. membran inti
Soal nomor 13
Organel berikut yang berfungsi untuk respirasi sel adalah ….
A. vakuola
B. plastid
C. rongga sel
D. mitokondria
Soal nomor 14
Bagian sel yang mengandung kromosom adalah ….
A. nukleus
B. sitoplasma
C. membrane plasma
D. vakuola
Soal nomor 15
Bagian sel yang hanya ditemukan pda sel tumbuhan adalah ….
A. mitokondria
B. nucleolus
C. plastida
D. sembran sel
Soal nomor 16
Perhatikan bagian-bagian sel berikut!
(1) Vakuola
(2) Dinding sel
(3) Nukleus
(4) Plastida
(5) Membran plasma
(6) Sentriol
Bagian-bagian yang dimiliki oleh sel hewan ditunjukkan oleh nomor ....
A. (1), (2), (3), dan (4)
B. (1), (2), (4), dan (5)
C. (1), (3), (4), dan (6)
D. (1), (3), (4), dan (6)
Soal nomor 17
Perhatikan gambar sel hewan berikut!

Membran sel, inti sel, dan sitoplasma berturut-turut ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5
Soal nomor 18
Perhatikan gambar berikut!

Organ yang berfungsi menggerakkan rangka tersusun dari jaringan ….


A. D
B. C
C. B
D. A
Soal nomor 19
Perhatikan data berikut!
(1) Akar
(2) Batang
(3) Daun
(4) Bunga
(5) Buah
(6) Biji
Organ reproduksi tumbuhan ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (6)
C. (2), (4), dan (5)
D. (4), (5), dan (6)
Soal nomor 20
Perhatikan gambar berikut!
Bagian yang berfungsi untuk mengatur keluar masuknya zat ke dalam sel ditunjukkan oleh
nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Soal nomor 21
Pada inti sel makhluk hidup terdapat ….
A. pigmen
B. materi genetik
C. kromosom dan lisosom
D. organel
Soal nomor 22
Sel tumbuhan lebih kuat dan lebih kaku dibandingkan sel hewan, karena sel tumbuhan memiliki

A. dinding sel
B. membrane sel
C. protein
D. kapsid
Soal nomor 23
Jaringan epitel pada hewan dan tumbuhan memiliki fungsi yang sama, yaitu sebagai ….
A. penyokong
B. pengangkut makanan
C. alat penerima rangsang
D. pelindung jaringan di bawahnya
Soal nomor 24
Perbedaan fungsi antara otot polos dengan otot lurik adalah ….
A. kontrol otot lurik di bawah kemauan, sedangkan otot polos sebaliknya
B. kontrol saraf lurik tak sadar, sedangkan otot polos sebaliknya
C. otot polos memiliki banyak inti sel, sedangkan otot lurik sebaliknya
D. otot polos melekat pada rangka, sedangkan otot lurik pada organ dalam
Soal nomor 25
Jaringan yang terdapat pada hewan adalah ….
A. epitel, saraf, dan parenkim
B. epidermis, otot, dan saraf
C. ikat, epitel, dan otot
D. meristem, saraf, dan epitel
Soal nomor 27
Jaringan yang mempunyai fungsi sebagai penyokong tubuh, melindungi organ, dan sebagai alat
gerak pasif adalah jaringan ….
A. tulang
B. darah
C. saraf
D. otot
Soal nomor 28
Jaringan yang tidak terdapat pada hewan vertebrata adalah ….
A. jaringan epitel
B. jaringan ikat
C. jaringan otot
D. jaringan palisade
Soal nomor 29
Alat transportasi pada hewan adalah darah, sedangkan pada tumbuhan, transportasi dilakukan
oleh ….
A. sklerenkim dan kolenkim
B. epidermis dan endodermis
C. xilem dan floem
D. jaringan korteks
Soal nomor 30
Fungsi floem adalah sebagai alat pengangkut ….
A. air dari akar ke daun
B. garam mineral dari daun ke seluruh tubuh
C. hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh
D. sisa metabolisme dari daun ke seluruh tubuh
Soal nomor 31
Apabila terjadi gangguan pada organ ginjal, maka sistem yang akan terganggu adalah ….
A. sistem pencernaan dan sistem pendengaran
B. sistem pernapasan dan sistem pengeluaran
C. sistem ekskresi dan sistem transportasi
D. sistem pengeluaran dan pencernaan
Soal nomor 32
Pemasukan dan pengeluaran udara pada tumbuhan hijau dilakukan melalui ….
A. stomata dan tulang daun
B. lentisel dan akar
C. stomata dan lentisel
D. stomata dan batang
Soal nomor 33
Jantung disebut organ karena ....
A. berfungsi untuk memompa darah
B. tersusun atas beberapa jaringan
C. tersusun dari banyak sel
D. merupakan bagian dari sistem peredaran darah
Soal nomor 34
Berikut ini yang merupakan kelompok organ adalah ....
A. jantung, hati, dan otot polos
B. tangan, kaki, dan serabut saraf
C. daun, batang, dan akar
D. palisade, stomata, dan putik
Soal nomor 35
Sistem organ yang tidak terdapat pada tumbuhan adalah ....
A. sistem transportasi
B. sistem respirasi
C. sistem saraf
D. sistem reproduksi

Anda mungkin juga menyukai