Anda di halaman 1dari 2

RINCIAN MINGGU EFEKTIF

SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1. Jumlah Minggu dalam Satu Semester


Jumlah Minggu
No Nama Bulan Keterangan
Minggu Tidak Efektif Efektif
1 Juli 2022 4 2 4 -
2 Agustus 5 0 5 -
3 September 5 0 5 -
4 Oktober 4 1 3 -
5 November 5 0 5 -
6 Desember 5 3 2 -
Jumlah 28 6 22

2. MingguTidakEfektif
Jumlah
No Uraian Kegiatan Keterangan
(Minggu)
1 Libur Semester 2 TP 2021/2022 2 Juli, Minggu ke-1 dan 2
2 Penilaian Tengah Semester 1 1 Oktober, minggu ke-1
3 Penilaian Akhir Semester 1 Desember, minggu ke-1
4 Libur Semester 1 TP 2022/2023 2 Desember, minggu ke-3 dan 4
Jumlah 6

1. Semester 1 (Gasal)
a. Jumlah minggu efektif : 22 minggu
b. Jumlah jam efektif KBM :
Kelas 7,8,9 : 22 Minggu x 30 Jam Per Minggu = 660 Jam Pelajaran

❖ Rincian Jumlah Jam Pembelajaran di atas belum termasuk mata pelajaran Muatan
Lokal (MULOK)

2. Jumlah Total Jam Pelajaran SD


Catatan :Jumlah jam dihitungselama 1 TahunAjaran
a. Jumlah jam belajar efektif setiap minggu untuk kelas 7 (tujuh), 8 (delapan) dan 9
(sembilan) masing-masing minimal 34 jam pelajaran, dengan alokasi waktu 40 menit
per jam pelajaran;
b. Jumlah jam belajar efektif selama satu tahun kelas 7 (tujuh), 8 (delapan) dan 9
(sembilan) masing-masing minimum 1.420 jam pelajaran.
RINCIAN MINGGU EFEKTIF
SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1. Jumlah Minggu dalam Satu Semester


Minggu
No Nama Bulan Jumlah Minggu Tidak Keterangan
Efektif
Efektif
1 Januari 4 0 4 -
2 Februari 4 0 4 -
3 Maret 5 2 3 -
4 April 4 3 1 -
5 Mei 5 1 4 -
6 Juni 5 3 2 -
Jumlah 27 9 18

2. MingguTidakEfektif
No UraianKegiatan Jumlah Keterangan
1 PTS Semester 2 1 minggu Maret minggu ke-1
2 Jeda Tengah Semester 2     1 minggu Maret minggu ke-2
3 Prakiraan UN SMP   1 minggu April minggu ke- 4  
4 Penilaian Akhir Tahun   1 minggu Mei minggu ke-4
 5 Libur Ramadhan dan Hari Raya 2 minggu April mingguke- 3, 4
6 Jeda Semester 2 1 minggu Juni minggu ke- 3
7 Libur Semester 2 TP 2022/2023 2 minggu Juni minggu ke- 4
               

1. Semester 2 (Genap)
a. Jumlah minggu efektif : 18 minggu
b. Jumlah jam efektif KBM :
Kelas 7,8,9 : 18 Minggu x 30 Jam Per Minggu = 540 Jam Pelajaran

❖ Rincian Jumlah Jam Pembelajaran di atas belum termasuk mata pelajaran Muatan
Lokal (MULOK)

2. Jumlah Total Jam Pelajaran


Catatan :Jumlah jam dihitung selama 1 TahunAjaran
a. Jumlah jam belajar efektif setiap minggu untuk kelas 7 (tujuh), 8 (delapan) dan 9
(sembilan) masing-masing minimal 30 jam pelajaran, dengan alokasi waktu 40 menit
per jam pelajaran;
b. Jumlah jam belajar efektif selama satu tahun kelas 7 (tujuh), 8 (delapan) dan 9
(sembilan) masing-masing minimum 1.420 jam pelajaran.

Anda mungkin juga menyukai